Anda di halaman 1dari 4

NAMA : SHIFA ZHAFIRA

NIM : 2105110994
LATIHAN BAB 11

1. Uraikanlah penerapan model pembelaran koopratif tipe Role Playing dalam mata
pelajaran Ekonomi, IPS, Akuntansi dan Kewirausahaan?
Jawaban :
 EKONOMI = Permintaan Dan Penawaran.
a) Langkah Pertama:
Guru harus membuat persiapan terlebih dahulu, mulai dari membuat perangkap
pembelajaran seperti silabus dan RPP, materi ajar, media pembelajaran serta
alat dan bahan yang digunakan dalam melaksanakan pembelajaran.
b) Langkah Kedua:
Guru menyampaikan materi pelajaran tentang Pengertian permintaan dan
penawaran, Faktor-faktor yang memengaruhi permintaan dan penawaran.
c) Langkah Ketiga:
Guru membentuk siswa menjadi beberapa kelompok, (dalam satu kelompok
dapat beranggotakan menjadi 3-5 orang) secara heterogen. Pembentukan.
Setiap anggota kelompok mendapatkan perannya masing-masing.
d) Langkah Keempat:
Guru memberikan kasus permintaan dan penawaran yang terjadi di di
lingkungan masyarakat kepada masing-masing kelompok.
e) Langkah Kelima:
Setiap anggota kelompok membagi perannya masing-masing, kemudian
mereka membuat skenario sendiri, lalu mempraktikkan di dalam kelompoknya
masing-masing. Setelah itu skenario yang telah disusun tersebut di praktikkan
di depan kelas.
f) Langkah Keenam:
Diakhir pembelajaran guru bersama peserta didik memberikan kesimpulan dan
peniliaian antar kelompok.

 IPS = Materi Kegiatan ekonomi.


a) Langkah Pertama:
Guru harus membuat persiapan terlebih dahulu, mulai dari membuat perangkap
pembelajaran seperti silabus dan RPP, materi ajar, media pembelajaran serta
alat dan bahan yang digunakan dalam melaksanakan pembelajaran.
b) Langkah Kedua:
Guru menyampaikan materi pelajaran tentang Menjelaskan kegiatan produksi,
Menjelaskan kegiatan distribusi, Menjelaskan kegiatan konsumsi.
c) Langkah Ketiga:
Guru membentuk siswa menjadi beberapa kelompok, (dalam satu kelompok
dapat beranggotakan menjadi 3-5 orang) secara heterogen. Pembentukan.
Setiap anggota kelompok mendapatkan perannya masing-masing.
d) Langkah Keempat:
Guru memberikan kasus Kegiatan Ekonomi yang terjadi di lingkungan
masyarakat kepada masing-masing kelompok.
e) Langkah Kelima:
Setiap anggota kelompok membagi perannya masing-masing, kemudian
mereka membuat skenario sendiri, lalu mempraktikkan di dalam kelompoknya
masing-masing. Setelah itu skenario yang telah disusun tersebut di praktikkan
di depan kelas.
f) Langkah Keenam:
Diakhir pembelajaran guru bersama peserta didik memberikan kesimpulan dan
peniliaian antar kelompok.

 AKUNTANSI = Materi Jurnal Umum.


a) Langkah Pertama:
Guru harus membuat persiapan terlebih dahulu, mulai dari membuat perangkap
pembelajaran seperti silabus dan RPP, materi ajar, media pembelajaran serta
alat dan bahan yang digunakan dalam melaksanakan pembelajaran.
b) Langkah Kedua:
Guru menyampaikan materi pelajaran tentang Jurnal Umum dan guru harus
mempersiapkan bukti-bukti transaksi, sehingga bukti-bukti transaksi akan
menjadi alat peraga baik perusahaan maupun pihak di luar perusahaan
melakukan transaksi.
c) Langkah Ketiga:
Guru membentuk siswa menjadi beberapa kelompok, (dalam satu kelompok
dapat beranggotakan menjadi 3-5 orang) secara heterogen. Pembentukan.
Setiap anggota kelompok mendapatkan perannya masing-masing.
d) Langkah Keempat:
Guru memberikan kasus transaksi yang terjadi di perusahaan selama satu
periode kepada masing-masing.
e) Langkah Kelima:
Setiap anggota kelompok membagi perannya masing-masing, kemudian
mereka membuat skenario sendiri, lalu mempraktikkan di dalam kelompoknya
masing-masing. Setelah itu skenario yang telah disusun tersebut di praktikkan
di depan kelas.
f) Langkah Keenam:
Diakhir pembelajaran guru bersama peserta didik memberikan kesimpulan dan
peniliaian antar kelompok.

 KEWIRAUSAHAAN = Memahami karakteristik kewirausahaan.


a) Langkah Pertama:
Guru harus membuat persiapan terlebih dahulu, mulai dari membuat perangkap
pembelajaran seperti silabus dan RPP, materi ajar, media pembelajaran serta
alat dan bahan yang digunakan dalam melaksanakan pembelajaran.
b) Langkah Kedua:
Guru menyampaikan materi pelajaran tentang Pengembangan kewirausahaan,
Ciri ciri seorang wirausahawan, Keberhasilan dan kegagalan wirausahawan.
c) Langkah Ketiga:
Guru membentuk siswa menjadi beberapa kelompok, (dalam satu kelompok
dapat beranggotakan menjadi 3-5 orang) secara heterogen. Pembentukan.
Setiap anggota kelompok mendapatkan perannya masing-masing.
d) Langkah Keempat:
Guru memberikan kasus wirausaha yang terjadi di lingkungan sekitar kepada
masing-masing kelompok.
e) Langkah Kelima:
Setiap anggota kelompok membagi perannya masing-masing, kemudian
mereka membuat skenario sendiri, lalu mempraktikkan di dalam kelompoknya
masing-masing. Setelah itu skenario yang telah disusun tersebut di praktikkan
di depan kelas.
f) Langkah Keenam:
Diakhir pembelajaran guru bersama peserta didik memberikan kesimpulan dan
peniliaian antar kelompok.

Anda mungkin juga menyukai