Anda di halaman 1dari 4

KONTRAK KINERJA 2024

PT. AKUR PRATAMA (YOMART BALEENDAH)

Dalam rangka mewujudkan manajemen perusahaan yang efektif, transparansi, akuntabel


dan berorientasi pada hasil serta pencapaian rencana program kerja khususnya unit
Kordinator Wilayah yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : Zaidan Rizki Rabbani


Jabatan : Kordinator Wilayah
Unit :
Selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA.

Nama : Temetrius Jamel Smith Morant


Jabatan : Chief Operation
Selaku atasan dari Pihak Pertama, Selanjutnya disebut PIHAK KEDUA

Bersepakat bahwa untuk mencapai ujuan yang dimaksud maka ditetapkan kontrak kinerja dengan
ketentuan :

1. PIHAK PERTAMA menyatakan kesanggupan untuk mencapai target pada Indikator Kinerja
Utama (IKU), sebagai berikut :

IKU Hasil

Jenis IKU IKU Bobot Target Satuan


Base Stretch
Optimized Kesesuaian 30 100 Orang
pelaksanaan tugas
karyawan
Optimized Melakukan 10 80 Kejadian
presentasi
Maximized Rasio penemuan 10 80 100 Persentase
titik wilayah baru
Maximized Persentase 30 100 120 Persentase
penjualan dari
masing masing toko
yang dikelola
Kordinator wilayah
Optimized Evaluasi masing - 20 100 Kejadian
masing toko selama
3 bulan terakhir

IKU Perilaku

Aspek Perilaku Penjelasan


Kepemimpinan Untuk Memimpin dan Mengrahkan Staff
Ketelitian Kemampuan untuk melakukan pekerjaan
dengan benar tanpa ada kesalaha
Komunikasi Menyampaikan intruksi dan informasi dengan
jelas kepaada staff
Integritas Bertindak objektif dan tidak memihak
Disiplin Mengatur waktu dan menyampaikan laporan
hasil penjualan sesuai dengan waktu yang
sudah ditentukan

2. PIHAK PERTAMA berjanji akan mewujudkan target indikator kinerja utama ini dalam rangka
mencapai tujuan yang telah ditetapkan. Keberhasilan dan kegagalan pencapaian target
kinerja tersebut menjadi tanggung jawab PIHAK PERTAMA.
3. PIHAK KEDUA akan memberikan pembinaan yang diperlukan adan akan memberikan
evaluasi kinerja terhadap capaian kinerja dari kesepakatan ini serta mengambil Tindakan
yang diperlukan sebagai pertimbangan dalam pemberian penghargaan dan sanksi.

Bandung, 25 April 2024

PIHAK KEDUA, PIHAK PERTAMA

Zaidan Rizki Rabbani Temetrius Jamel S.M

Kordinator Wilayah Chief Operation


PETUNJUK TEKNIS KPI
KPI Kesesuaian pelaksanaan tugas karyawan
1. Definisi KPI Memastikan pekerjaan yang dilakukan pegawai sudah sesuai
dengan SOP perusahaan
2. Formula perhitungan Orang Kategor Skor
kinerja dan satuan yang i
digunakan 91-100 100
81-90 90
71-80 80
<70 70
3. Penentuan sasaran base Base : 80 Stretch : 100
dan stretch
4. Polaritas/jenis target KPI Optimize
5. Frekuensi Pemantauan 20 kali/bulan
6. Sumber data kinerja Dokumen Analisis Jabatan
7. Penanggung Zaidan Rizki Rabbani
jawab/pemilik KPI
8. Keterangan Lainnya -

KPI Melakukan presentasi


1. Definisi KPI Melakukan presentasi kepada atasan terkait hasil penjualan dan
evaluasi sales dalam 3 bulan terakhir
2. Formula perhitungan Kejadian Kategor Skor
kinerja dan satuan yang i
digunakan 91-100 100
81-90 90
71-80 80
<70 70
3. Penentuan sasaran base Base : 80 Stretch : 100
dan stretch
4. Polaritas/jenis target KPI Maximized
5. Frekuensi Pemantauan 1 kali/3 bulan
6. Sumber data kinerja Dokumen Analisis Jabatan
7. Penanggung Zaidan Rizki Rabbani
jawab/pemilik KPI
8. Keterangan Lainnya -

KPI Rasio penemuan titik wilayah baru


1. Definisi KPI Mencari lokasi strategis untuk pembuatan toko baru

2. Formula perhitungan Persentase Target/Realisasi*100


kinerja dan satuan yang
digunakan
3. Penentuan sasaran base Base : 80 Stretch : 100
dan stretch
4. Polaritas/jenis target KPI Maximized
5. Frekuensi Pemantauan 2 kali/bulan
6. Sumber data kinerja Dokumen Analisis Jabatan
7. Penanggung Zaidan Rizki Rabbani
jawab/pemilik KPI
8. Keterangan Lainnya -

KPI Persentase penjualan dari masing – masing toko yang dikelola


Kordinator Wilayah
1. Definisi KPI Hasil penjualan/omset dari beberapa toko yang dikelola
kordinator wilayah
2. Formula perhitungan Persentase Target/Realisasi*100
kinerja dan satuan yang
digunakan
3. Penentuan sasaran base Base : 100 Stretch : 120
dan stretch
4. Polaritas/jenis target KPI Maximized
5. Frekuensi Pemantauan 4 kali/bulan
6. Sumber data kinerja Dokumen Analisis Jabatan
7. Penanggung Zaidan Rizki Rabbani
jawab/pemilik KPI
8. Keterangan Lainnya -

KPI Evaluasi masing – masing toko dalam 3 bulan terakhir


1. Definisi KPI Mengevaluasi penjualan dan pelayanan dari masing – masing
toko yang dikelola kordinator wilayah
2. Formula perhitungan Kejadian Kategor Skor
kinerja dan satuan yang i
digunakan 91-100 100
81-90 90
71-80 80
<70 70
3. Penentuan sasaran base Base : 100 Stretch :
dan stretch
4. Polaritas/jenis target KPI Optimized
5. Frekuensi Pemantauan 1 kali/3 bulan
6. Sumber data kinerja Dokumen Analisis Jabatan
7. Penanggung Zaidan Rizki Rabbani
jawab/pemilik KPI
8. Keterangan Lainnya -

Anda mungkin juga menyukai