Anda di halaman 1dari 6

01/05/24, 22.

33 PTS Maret Penjaskes | Quizizz

Lembar kerja Nama

PTS Maret Penjaskes


Kelas
Total pertanyaan: 30
Estimasi pengerjaan: 15menit
Tanggal
Disusun oleh MUHAMMAD RIZHAN

1. Gerakan kedua lengan yang benar saat kaki tumpu menolak pada papan tumpuan lompat jauh adalah ........

a) diayun ke belakang atas b) diayun ke samping atas


c) diayun ke depan atas d) diayun ke depan bawah

2. Gerakan kaki belakang yang benar saat kaki tumpu menolak pada papan tumpuan lompat jauh adalah ........

a) diayun ke belakang atas b) di ayun ke samping atas

c) diayun ke depan atas d) diayun ke depan bawah

3. Arah gerakan kaki belakang yang benar saat aba-aba ”ya” pada prinsip dasar start jongkok adalah ....

a) ke samping lutut diangkat b) ke depan lutut diangkat

c) ke depan lutut rendah d) ke belakang lutut diangkat

4. Posisi kepala saat melakukan prinsip dasar lari jarak pendek adalah

a) segaris dengan perut b) segaris dengan punggung


c) segaris dengan dada d) segaris dengan badan

5. Posisi kedua tungkai yang benar saat di udara pada gerak spesifik lompat jauh gaya menggantung adalah ....

a) di samping badan lururs b) di depan badan rapat


c) di belakang badan lurus d) di belakang badan hampir rapat

6. Gerakan kaki depan yang benar saat aba-aba ”ya” pada prinsip dasar start jongkok adalah ....

a) memutar start block b) mendorong pada start block


c) melangkah ke belakang d) melangkah ke depan

7. Gerakan yang benar saat kaki tumpu akan menginjak papan tumpuan lompat jauh adalah ........

a) tidak merubah langkah dan ke depan lari b) merubah kecepatan lari dan tidak merubah langkah

c) merubah langkah dan tidak merubah kecepatan lari d) merubah langkah dan kecepatan lari

8. Urutan telapak kaki yang benar saat melakukan tumpuan pada papan tumpuan lompat jauh adalah ....

a) telapak kaki - ujung telapak kaki b) tumit - telapak kaki - ujung telapak kaki

c) ujung telapak kaki - tumit - telapak kaki d) telapak kaki - tumit - ujung telapak kaki

https://quizizz.com/print/quiz/66324f0a83b88a4148086f3e 1/6
01/05/24, 22.33 PTS Maret Penjaskes | Quizizz

9. Posisi lutut kanan dan kiri yang benar saat aba-aba ”siap” pada prinsip dasar start jongkok adalah ....

a) diluruskan b) diayun ke depan


c) diangkat dari tanah d) ditolakkan ke belakang

10. Gerakan kedua tungkai yang benar saat akan mendarat pada gerak spesifik lompat jauh gaya menggantung
adalah ....

a) dibawa ke depan b) dibawa ke samping


c) dibawa ke belakang d) dibawa ke bawah

11. Posisi kedua lengan saat di udara pada gerak spesifik lompat jauh gaya menggantung adalah ....

a) lurus ke belakang sejajar bahu b) lurus ke depan

c) lurus ke atas di samping telinga d) lurus di samping badan

12. Benar saat melakukan jalan cepat adalah .......

a) ditekuk b) rileks
c) dikeraskan d) diputar

13. Batas ketinggian ayunan lengan di samping badan saat lari jarak pendek adalah...

a) setinggi lutut b) setinggi paha


c) setinggi pinggang d) setinggi di atas pinggang

14. Gerakan badan yang benar saat akan mendarat pada gerak spesifik lompat jauh gaya menggantung adalah ....

a) dibawa ke bawah b) dibawa ke depan


c) dibawa ke samping d) dibawa ke belakang

15. Salah satu prinsip dasar gerakan finish yang benar saat melakukan lari jarak pendek adalah .....

a) menjatuhkan salah satu bahu ke samping b) menjatuhkan kedua bahu ke belakang


c) menjatuhkan kedua bahu ke depan d) menjatuhkan salah satu bahu ke depan

16. Posisi awal badan yang benar saat persiapan melakukan awalan lompat jauh adalah ...

a) menghadap arah awalan b) membelakangi arah awalan


c) menyamping arah awalan d) menyilang arah awalan

17. Posisi tungkai ayun yang benar saat melakukan gerakan topang depan pada jalan cepat adalah ......

a) sedang b) tinggi
c) menyilang d) rendah

18. Pengangkatan paha yang benar saat lari jarak pendek adalah ....

a) rendah b) tinggi
c) sangat rendah d) sedang

https://quizizz.com/print/quiz/66324f0a83b88a4148086f3e 2/6
01/05/24, 22.33 PTS Maret Penjaskes | Quizizz

19. Posisi kedua lengan yang benar saat menyangga berat badan ketika aba-aba ”bersedia” pada prinsip dasar start
jongkok adalah ....

a) dibuka selebar bahu dan disilang b) dibuka selebar bahu dan ditekuk
c) dirapatkan lurus d) dibuka selebar bahu dan lurus

20. Arah gerakan pinggul yang benar saat jalan cepat adalah ....

a) ke belakang naik turun b) ke depan naik turun


c) ke samping naik turun d) berputar naik turun

21. Arah pandangan mata yang benar saat melakukan jalan cepat adalah .......

a) ke samping lurus b) ke samping nunduk


c) ke depan lurus d) ke depan nunduk

22. Gerak awalan yang benar untuk melakukan lompat jauh adalah ...

a) dilakukan tidak terlalu lambat b) dilakukan tidak terlalu cepat


c) dilakukan secepat-cepatnya d) dilakukan selambat-lambatnya

23. Gerakan kedua kaki yang benar saat kaki akan menyentuh tempat pendaratan pada gerak spesifik lompat jauh
gaya menggantung adalah ....

a) kedua kaki disilangkan di depan b) kedua kaki diluruskan ke depan


c) kedua kaki diluruskan ke samping d) kedua kaki diluruskan ke belakang

24. Tumpuan yang digunakan saat kedua tangan menyangga berat badan ketika abaaba ”bersedia” pada prinsip
dasar start jongkok adalah ....

a) telunjuk dan ibujari b) telunjuk dan jari manis


c) jari manis dan ibu jari d) ibu jari dan kelingking

25. Arah gerakan pinggul yang benar saat jalan cepat, berlawanan dengan gerak....

a) ayunan lengan b) langkah kaki

c) posisi badan d) arah pandangan mata

26. Posisi pinggul yang benar saat aba-aba ”siap” pada prinsip dasar start jongkok adalah ....

a) sejajar kepala b) lebih rendah dari bahu


c) lebih tinggi dari bahu d) sejajar bahu

27. Posisi pinggang yang benar saat di udara pada gerak spesifik lompat jauh gaya menggantung adalah ....

a) miring ke samping b) melenting ke belakang

c) membungkuk ke depan d) lurus ke depan

https://quizizz.com/print/quiz/66324f0a83b88a4148086f3e 3/6
01/05/24, 22.33 PTS Maret Penjaskes | Quizizz

28. Posisi jari kaki yang benar saat melakukan pendaratan telapak kaki pada jalan cepat adalah ......

a) mengarah ke belakang b) Mengarah ke atas


c) mengarah ke depan d) mengarah ke samping

29. Posisi badan yang benar saat kaki tumpu melakukan tumpuan pada papan tumpuan adalah ...

a) lebih dimiringkan b) lebih dibungkukkan

c) lebih dicondongkan d) lebih ditegakkan

30. Manakah di antara berikut ini yang merupakan teknik awalan yang benar untuk melakukan lompat jauh?

a) dilakukan selambat-lambatnya b) dilakukan tidak terlalu cepat


c) dilakukan tidak terlalu lambat d) dilakukan secepat-cepatnya

https://quizizz.com/print/quiz/66324f0a83b88a4148086f3e 4/6
01/05/24, 22.33 PTS Maret Penjaskes | Quizizz

Kunci Jawaban

1. c) diayun ke depan atas 2. c) diayun ke depan atas 3. d) ke belakang lutut diangkat

4. d) segaris dengan badan 5. d) di belakang badan hampir 6. d) melangkah ke depan


rapat

7. a) tidak merubah langkah dan 8. b) tumit - , telapak kaki 9. a) diluruskan


ke depan lari telapak kaki d) - tumit -
- ujung ujung
telapak kaki telapak kaki

10. a) dibawa ke depan 11. c) lurus ke atas di samping 12. a) ditekuk


telinga

13. d) setinggi di atas pinggang 14. b) dibawa ke depan 15. d) menjatuhkan salah satu
bahu ke depan

16. a) menghadap arah awalan 17. b) tinggi 18. b) tinggi

19. b) dibuka selebar bahu dan 20. b) ke depan naik turun 21. c) ke depan lurus
ditekuk

22. b) dilakukan tidak terlalu cepat 23. b) kedua kaki diluruskan ke 24. a) telunjuk dan ibujari
depan

25. b) langkah kaki 26. b) lebih rendah dari bahu 27. d) lurus ke depan

28. c) mengarah ke depan 29. d) lebih ditegakkan 30. b) dilakukan tidak terlalu cepat

https://quizizz.com/print/quiz/66324f0a83b88a4148086f3e 5/6
01/05/24, 22.33 PTS Maret Penjaskes | Quizizz

https://quizizz.com/print/quiz/66324f0a83b88a4148086f3e 6/6

Anda mungkin juga menyukai