Anda di halaman 1dari 11

PROPOSAL PENGAJUAN IZIN PENELITIAN SKRIPSI

PT PINAKO ROTARI PERMAI KARYA

Nama : Roudhotun Nur Wahab


Jurusan : S1 Kesehatan Masyarakat Universitas Diponegoro

Judul Penelitian : Hubungan Kualitas Udara dalam Ruang dengan


Gangguan Pernapasan pada Pekerja Mebel di PT X
(PT Pinako Rotari Permai)

FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT


UNIVERSITAS DIPONEGORO
2024
I. LATAR BELAKANG
Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) UNDIP sebagai penyelenggara
pendidikan tinggi, bertujuan untuk meningkatkan relevansi pendidikan yang sesuai
dengan kebutuhan masyarakat, kebutuhan pasar kerja serta perkembangan ilmu
dan teknologi sesuai spesialisasi keahlian-keahlian di bidang kesehatan
masyarakat. Ahli Kesehatan lulusan FKM UNDIP memiliki kompetensi
knowledge di dalam aspek preventif dan promotif kesehatan di dalam semua aspek
kehidupan baik di masyarakat maupun lingkungan kerja.
Industri mebel dan furniture merupakan sektor yang penting dalam
perekonomian. Selain itu, industri ini juga sangat bermanfaat untuk menyediakan
berbagai kebutuhan rumah tangga seperti meja, kursi, almari, dan sebagainya.
Namun tidak dapat dipungkiri selama proses produksi, industri ini menghasilkan
sejumlah polutan seperti debu kayu maupun jenis paparan kimia lainnya. Beberapa
paparan terhadap debu kayu dapat diklasifikasikan berdasarkan ukuran partikel
yaitu PM 10, PM 5, dan PM 2,5. Tentunya paparan terhadap polutan ini dapat
meningkatkan potensi sejumlah penyakit berhubungan dengan masalah gangguan
pernapasan.
Beberapa faktor yang mempengaruhi dampak pajanan debu terhadap
kesehatan pekerja mebel dapat meliputi jenis debu terhirup, lama paparan,
intensitas paparan serta langkah-langkah pengendalian yang dilakukan untuk
meminimalisir adanya paparan debu ke manusia/ pekerja. Beberapa masalah
kesehatan yang dapat timbul dari adanya pajanan terhadap debu tersebut dapat
berupa gangguan pernapasan seperti asma, infeksi saluran pernapasan, dan
bronkitis dan sebagainya. Kesehatan pekerja tentunya menjadi aspek yang penting
bagi suatu industri karena pekerja merupakan pelaku utama dalam proses produksi.
Melalui pekerja yang dapat bekerja secara produktif akan dihasilkan produk yang
maksimal dan berkualitas. Kesehatan pekerja menjadi kunci produktivitas suatu
industri.
Meskipun telah banyak penelitian yang menunjukkan hubungan antara
pajanan debu dan gangguan pernapasan, masih diperlukan penelitian lebih lanjut
untuk lebih memahami faktor resiko lain yang mempengaruhi tingkat pajanan.
Studi epidemiologi yang komperhensif dapat membantu mengidentifikasi pola
paparan debu yang berpotensi merugikan dan memberikan dasar untuk
pengembangan strategi pencegahan yang efektif. Penelitian ini ditujukan untuk
memberikan pemahaman yang lebih mendalam mengenai pentingnya riset untuk
mengetahui pajanan debu dampaknya terhadap kesehatan pernapasan pekerja
industri mebel serta memberikan rekomendasi upaya intervensi berdasarkan
temuan yang didapatkan.
II. TUJUAN

a. Tujuan Umum
Mengetahui hubungan antara kualitas udara dalam ruang terhadap
gangguan pernapasan.
b. Tujuan Khusus
1. Menilai tingkat pajanan debu yang terhirup oleh pekerja industri Mabel
menggunakan metode pengukuran yang standar dan valid.
2. Mengidentifikasi prevalensi gejala gangguan pernapasan di antara
pekerja industri Mabel melalui survei kesehatan dan kuesioner.
3. Menganalisis hubungan antara tingkat pajanan debu dan prevalensi
gejala gangguan pernapasan dengan mempertimbangkan faktor-faktor
risiko potensial seperti jenis debu, lama paparan, dan langkah-langkah
pengendalian debu.
4. Mengidentifikasi mekanisme patofisiologis yang mungkin terlibat
dalam hubungan antara pajanan debu dan gejala gangguan pernapasan
melalui tinjauan literatur dan analisis data.
5. Memberikan rekomendasi untuk pengembangan strategi pencegahan
yang efektif berdasarkan temuan penelitian untuk meningkatkan
kesehatan dan kesejahteraan pekerja industri Mabe.
III. MANFAAT

a. Bagi Mahasiswa
1. Sebagai pemenuhan tugas akhir mahasiswa (skripsi) sebagai salah satu
syarat kelulusan.
2. Mahasiswa mampu mengimplementasikan ilmu yang didapat selama
perkulihan.
3. Mahasiswa dapat belajar secara tidak langsung dunia kerja.
b. Bagi Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Diponegoro
1. Menjadi referensi ilmu tambahan mengenai hubungan kualitas udara
dalam ruang dengan gangguan pernapasan.
2. Memperluas jaringan riset dan referensi untuk penelitian yang sejenis.
c. Bagi PT Pinako Rotari Permai
1. Mendapatkan gambaran mengenai kualitas udara dalam ruang di PT
Pinako Rotari Permai.
2. Mendapatkan gambaran mengenai kesehatan terutama kesehatan
pernapasan pekerja.
3. Mendapatkan pemetaan kualitas udara dalam ruang.
4. Mendapatkan rekomendasi upaya yang dapat dilakukan berdasarkan
kondisi yang didapatkan.
IV. PARAMETER KUALITAS UDARA YANG AKAN DITELITI
Dalam kegiatan penelitian ini, beberapa parameter yang akan diukur dalam
ruangan pabrik meliputi particulate matter (PM 10, 2.5), kelembaban udara, suhu,
dan pencahayaan.
V. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN
Kegiatan penelitian ini, akan dilaksanakan dalam rentang waktu April -
Agustus 2024. Ketentuan mengenai pelaksanaan penelitian dapat ditentukan lebih
lanjut berdasarkan kesepakatan perusahaan dan peneliti.

VII. KEGIATAN PENELITIAN

Kegiatan yang akan dilakukan dalam rentang waktu tesebut meliputi:


 Studi pendahuluan berupa observasi awal untuk mengetahui kondisi
perusahaan.
 Penyusunan proposal penelitian yang berisi rancangan penelitian.
 Seminar proposal berupa pemaparan isi proposal kepada pihak
fakultas dan perusahaan apabila dikehendaki.
 Penelitian berupa kegiatan pengukuran parameter udara dan
wawancara pekerja.
 Pembuatan rekomendasi dan pemetaan ruang yang akan diberikan
kepada perusahaan.
 Penyusunan laporan akhir berisi hasil dan pembahasan dari
pengukuran yang dilakukan.
 Presentasi laporan akhir.
VIII. PUBLIKASI

Segala bentuk publikasi termasuk nama perusahaan dari hasil penelitian akan
didasarkan pada kesepakatan bersama. Perusahaan dapat memberi/ tidak izin kepada
penulis untuk melakukan publikasi dalam bentuk tulisan/ grafis termasuk nama dari
perusahaan. Dalam hal ini jika perusahaan tidak berkenan untuk dipublikasikan, nama
perusahaan akan disamarkan dalam penyusunan laporan skripsi.
VIII. PENUTUP
Demikian proposal ini kami buat, besar harapan, dapat diterima untuk
melaksanakan Kegiatan Penelitian Skripsi.

Hormat kami,
Pengusul,

Roudhotun Nur Wahab


NIM 25000121130098

Mengetahui,
Wakil Dekan I
Fakultas Kesehatan Masyarakat
Universitas Diponegoro

Dr. Nurjazuli, SKM, M.Kes


NIP. 196308121995121001
(Lampiran)
CURRICULUM VITAE

Nama : Wahyu Danik Hastamy


NIM : 25000121120024
Tempat, tanggal lahir : Jepara, 21 Juni 2003
Agama : Islam
Gol Darah :A
Institusi : Fakultas Kesehatan Masyarakat
Universitas Diponegoro
Alamat : Tulakan RT 06/ RW 02, Donorojo, Jepara
Telp/HP : 082291797966

Riwayat Pendidikan :

NO NAMA SEKOLAH TAHUN


R
LULUS
1 TK TARBIYATUL ATHFAL 2009
2 MI THALI’UL FALAH 2015
3 SMP ISLAM DONOROJO 2018
4 SMA NEGERI 1 DONOROJO 2021

Pengalaman Organisasi :

NO NAMA ORGANISASI TAHUN


MASUK
1 DEWAN PENGGALANG SMP ISLAM 2018
DONOROJO
2 DEWAN AMBALAN SMA NEGERI 1 2019
DONOROJO
3 PMR SMA NEGERI 1 DONOROJO 2019
4 KSR PMI UNIT FKM UNDIP 2022
Pelatihan yang Pernah Diikuti:

NO NAMA TAHUN
1 Research School 2021
2 Latihan Kepemimpinan Manajemen Mahasiswa
Tingkat PraDasar (LKMM PD) FKM UNDIP 2021
3 Basic Training of Public Health (BToPH) 2021
4 Pelatihan Pendidikan dan Latihan Dasar Korps
Sukarela Palang Merah Indonesia (DIKLATSAR) 2021
FKM UNDIP
5 Pelatihan Mahasiswa Wirausaha (PMW) FKM 2021
UNDIP
6 Community Project of Public Health (CPOPH) 2021
7 Pendidikan dan Pelatihan 120 Jam KSR PMI Unit 2022
FKM UNDIP
8 Sekolah Kaderisasi KSR PMI Unit FKM UNDIP 2022

9 Pelatihan Desain KSR PMI Unit FKM UNDIP 2022

10 Pelatihan Fasilitator KSR PMI Unit FKM UNDIP 2022

11 Pelatihan Kehumasan KSR PMI Unit FKM UNDIP 2022


12 Pendidikan Pertolongan Pertama dan Tanggap 2022
Darurat Bencana (P3TDB) KSR FKM Undip
13 FFRT (Fire Fighting and Rescue Training) KSR PMI 2022
Unit FKM UNDIP
14 FIT (First Aid Training) KSR PMI Unit FKM 2022
UNDIP
(Lampiran) CURRICULUM VITAE
CURRICULUM VITAE

Nama : Roudhotun Nur Wahab


NIM : 25000121130098
Tempat, tanggal lahir : Kabupaten Semarang, 30
Mei 2003
Agama : Islam
Gol Darah :B
Institusi : Fakultas Kesehatan Masyarakat
Universitas Diponegoro
Alamat : Kemasan, Klepu, Pringapus, Kab. Semarang
Telp/HP : 082111640329

Riwayat Pendidikan :

NO NAMA SEKOLAH TAHUN


LULUS
1 TK MEKAR SARI II 2009
2 SD NEGERI KLEPU 04 2015
3 SMP NEGERI 01 PRINGAPUS 2018
4 SMA UNGGULAN CT ARSA 2021
FOUNDATION SUKOHARJO

Pengalaman Organisasi :

NO NAMA ORGANISASI TAHUN


MASUK
1 JURNALISTIK SMP N 1 PRINGAPUS 2016
2 JURNALISTIK SMA UNGGULAN CT ARSA 2019
FOUNDATION SUKOHARJO
3 DEWAN ASRAMA SMA UNGGULAN CT ARSA 2020
FOUNDATION SUKOHARJO
4 PENGURUS ANGKATAN 1 SMA UNGGULAN 2021
CT ARSA FOUNDATION SUKOHARJO
5 KORPS SUKARELA (KSR) PMI UNIT FKM 2022
UNDIP
6 PADUAN SUARA FKM UNDIP (SANITA 2022
MELODIA CHOIR)
Pelatihan yang Pernah Diikuti:
NO NAMA TAHUN
1 Research School 2021
2 Latihan Kepemimpinan Manajemen Mahasiswa
Tingkat PraDasar (LKMM PD) FKM UNDIP 2021
3 Basic Training of Public Health (BToPH) 2021
4 Pelatihan Pendidikan dan Latihan Dasar Korps 2021
Sukarela Palang Merah Indonesia (DIKLATSAR)
FKM UNDIP
5 Pelatihan Mahasiswa Wirausaha (PMW) FKM
UNDIP 2021
6 Community Project of Public Health (CPOPH) 2021
7 Pendidikan dan Pelatihan 120 Jam KSR PMI Unit 2022
FKM UNDIP
8 Sekolah Kaderisasi KSR PMI Unit FKM UNDIP
2022
9 Pelatihan Desain KSR PMI Unit FKM UNDIP 2022

10 Pelatihan Fasilitator KSR PMI Unit FKM UNDIP 2022

11 Pelatihan Kehumasan KSR PMI Unit FKM UNDIP


2022
12 Pendidikan Pertolongan Pertama dan Tanggap 2022
Darurat Bencana (P3TDB) KSR FKM Undip
13 FFRT (Fire Fighting and Rescue Training) KSR PMI 2022
Unit FKM UNDIP
14 FIT (First Aid Training) KSR PMI Unit FKM
UNDIP 2022
15 RESEARCH SCHOOL 2 FKM UNDIP 2022
(Lampiran)

CURRICULUM VITAE

Nama : Aldi Prastya Kurniawan


NIM : 25000121130208
Tempat, tanggal lahir : Rembang, 02 Januari
2003
Agama : Islam
Gol Darah :O
Institusi : Fakultas Kesehatan Masyarakat
Universitas Diponegoro
Alamat Asal : Desa Pasar Banggi RT 001/RW 004, Kecamatan
Rembang, Kabupaten Rembang
Telp/HP : 089608987582

Riwayat Pendidikan :

NO NAMA SEKOLAH TAHUN


LULUS
1 TK KARYA BAHARI 2009
2 SD NEGERI 1 PASAR BANGGI 2015
3 SMP NEGERI 3 REMBANG 2018
4 SMA NEGERI 1 REMBANG 2021

Pengalaman Organisasi :

NO NAMA ORGANISASI TAHUN


MASUK
1 DEWAN PENGGALANG SMP NEGERI 3 2016
REMBANG
2 PMR MADYA SMP NEGERI 3 REMBANG 2019
3 PMR WIRA SMA NEGERI 3 REMBANG 2017
4 KSR PMI PMI UNIT FKM UNDIP 2021
5 GAMAIS FKM UNDIP 2021
Pelatihan yang Pernah Diikuti:

NO NAMA TAHUN
1 Research School 2021
2 Latihan Kepemimpinan Manajemen Mahasiswa
Tingkat PraDasar (LKMM PD) FKM UNDIP 2021
3 Basic Training of Public Health (BToPH) 2021
4 Pelatihan Pendidikan dan Latihan Dasar Korps
Sukarela Palang Merah Indonesia (DIKLATSAR) 2021
FKM UNDIP
5 Community Project of Public Health (CPOPH) 2021
6 Pendidikan dan Pelatihan 120 Jam KSR PMI Unit 2022
FKM UNDIP
7 Sekolah Kaderisasi KSR PMI Unit FKM UNDIP 2022

8 Pelatihan Desain KSR PMI Unit FKM UNDIP 2022

9 2021Pelatihan Fasilitator KSR PMI Unit FKM UNDIP 2022


10 Pelatihan Kehumasan KSR PMI Unit FKM UNDIP 2022

11 Pendidikan Pertolongan Pertama dan Tanggap 2022


Bencana (PTB) KSR FKM Undip
12 FFRT (Fire Fighting and Rescue Training) KSR PMI 2022
Unit FKM UNDIP
13 FIT (First Aid Training) KSR PMI Unit FKM 2022
UNDIP
15 FFRT (Fire Fighting and Rescue Training) KSR PMI 2022
Unit FKM UNDIP
16 Sekolah Syiar Insani Undip 2022
17 Training Rohis 1 FKM Undip 2022
18 Training Rohis 2 FKM Undip 2022

Anda mungkin juga menyukai