Anda di halaman 1dari 4

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

Sejarah Perang Dunia 1


Penyebab, Garis Waktu, dan Negara yang Terlibat

Mata Pelajaran : Sejarah Peminatan NILAI:


Kelas/Semester : XI/Genap
Alokasi Waktu : 1 X15 Menit
Nama Siswa :

A. Petunjuk Belajar :
1. Sediakan alat dan bahan untuk membuat catatan mind
mapping spt origami, lem dan alat tulis warna
2. Bacalah informasi mengenai materi Perang Dunia 1 dari buku
paket dan modul
3. cari dan Tulis poin-poin yang akan dijadikan sebagai catatan mind mapping buat sekreatif mungkin
4. Jika ada permasalahan yang terdapat dalam soal yang kurang
dipahami mintalah bimbingan gurumu.
5. Lakukan kegiatan sesuai dengan langkah kerja!
B. TujuanPembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:
 Membaca buku teks tentang Perang Dunia 1
 Mengumpulkan informasi mengenai Penyebab terjadinya Perang Dunia 1
 Menjelaskan Garis Waktu terjadinya Perang Dunia 1
 Menunjukkan Peta negara-negara yang terlibat Perang Dunia 1

C. Alat dan Bahan


1. Alat tulis warna, kertas origami, lem perekat dsb
2. Buku paket sejarah Indonesia , modul dan sumber belajar lainnya

D. Langkah Kerja
1. Cari poin penting di tiap bab dan sub bab
2. Siapkan peralatan pendukung
3. Tuliskan kalimat utama (tema besar)
4. Buatlah cabang untuk tiap judul
5. Buatlah cabang sub judul pada setiap judul
6. Gunakan warna yang berbeda untuk tiap judul
7. Gunakan hanya satu kata/frasa
8. Tambahkan kalimat singkat untuk keterangan

Anda mungkin juga menyukai