Anda di halaman 1dari 4

LAMPIRAN 1

Instrumen Kuesioner Penelitian

Judul Penelitian: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI


IMPLEMENTASI STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN
ENTITAS TANPA AKUNTABILITAS PUBLIK PADA
UMKM (DI KECAMATAN SUKAMULIA LOMBOK TIMUR)

Responden yth., Saya BAIQ WITANDUR ISLAMI AMALIA, mahasiswa Program

Studi Akuntansi di Universitas Mataram, sedang melakukan penelitian mengenai

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Implementasi Standar Akuntansi Keuangan Entitas

Tanpa Akuntabilitas Publik pada UKM di Kecamatan Sukamulia. Mohon kesediaan

bapak/ibu untuk berpatisipasi mengisi kuesioner ini dengan lengkap dan benar.

Pengisian kuesioner dengan memberikan tanda centang (√) pada pernyataan pilihan.

Penelitian ini dilakukan dalam rangka untuk menyelesaikan tugas akhir. Atas

kerjasamanya dan partisipasinya, saya ucapkan terima kasih.

Tanggal pengisian : …………………………………………......................

Lokasi UKM : ...........................................................................................

Hormat Saya,

BAIQ WITANDUR ISLAMI AMALIA


Bagian I : Demografi Responden

Nama :

…………………………………………………………. Alamat Usaha :

………………………………………....……………… Jenis Usaha :

…………………………………………………………. Posisi Dalam

Perusahaan :

…………………………………………………………. Jenis Kelamin :

(Laki-Laki/ Perempuan*)

Usia : Tahun

*) Coret Salah satu

Bagian II : Latar Belakang Pendidikan

1. Pendidikan terakhir yang Bapak/Ibu tempuh

? ( ) SD/SMP

( ) SMA/SMK

( ) D3

( ) S1

( ) S2

Bagian III : Ukuran Usaha

2. Berapa total aset bapak/ibu miliki ?

Rp...........................

Bagian IV : Umur Usaha

3. Pada tahun berapa UMKM Bapak/Ibu berdiri ?

Berdiri pada tahun .............


Berilah tanda centang ( √ ) pada salah satu kolom pilihan jawaban paling

sesuai dengan keadaan yang anda alami mengenai pencatatan di Usaha yang

anda miliki.

Keterangan : SS = Sangat Setuju S = Setuju

KS = Kurang Setuju TS = Tidak

Setuju STS = Sangat Tidak Setuju

Bagian V : Implementasi SAK ETAP pada UMKM

NO PERNYATAAN SS S KS TS STS

1. Bapak/Ibu mengidentifikasi bukti

transaksi penerimaan kas dengan lengkap

2. Bapak/Ibu mengidentifikasi bukti

transaksi pengeluaran kas dengan lengkap

3. Bapak/ibu mencatat ( menjurnal setiap

transaksi dalam buku jurnal

4. Bapak/ibu memposting ke buku besar

5. Bapak/ibu membuat laporan posisi

keuangans

6. Bapak/ibu membuat laporan laba rugi

7. Bapak/ibu membuat laporan perubahan

modal

8. Bapak/ibu membuat laporan arus kas

9. Bapak/ibu membuat laporan Catatan Atas


Laporan Keuangan

10. Bapak/ibu mengakui semua aset/modal

dan kewajiban/hutang sesuai SAK ETAP

Anda mungkin juga menyukai