Anda di halaman 1dari 16

PENYULUHAN KESEHATAN

ANEMIA

Apa itu anemia??

Anemia adalah suatu keadaan dimana jumlah sel darah merah, kadar
Hemoglobin (Hb) kurang dari normal
Nilai normal Hb:

Wanita

: 12-16 gr/dL

Laki-laki dewasa

: 14-18 gr/dL

Anemia??

Apa yang menyebabkan


anemia??
Produksi sel darah merah tidak cukup
Penghancuran sel darah merah berlebihan
Kehilangan darah terlalu banyak
Kekurangan nutrisi
Faktor keturunan
Penyakit-penyakit tertentu

anda dan Gejala Anemia


Tanda
kulit pucat dan kuning

5 L ( lemah, letih, lesu


Lelah, lunglai )

Tanda dan Gejala


Anemia?
Mata tampak pucat
dan kuning

Pusing dan mudah


lelah
Saat beraktifitas

Tanda dan Gejala


Anemia?
Mudah mengantuk

nadi cepat

Akibat Lanjut
(KOMPLIKASI)

gagal jantung,

Kesemutan, dan
Kejang

Kesemutan

Kejang

Tranfusi Darah

Pemberian vitamin B12 dan Fe /


zat besi

Pencegahan Anemia

Pencegahan Anemia
Makan makanan
bergizi

Pencegahan
Anemia

Anda mungkin juga menyukai