Anda di halaman 1dari 19

Sarwono

Komunikasi dalam Islam:


Barangsiapa yang beriman pada ALLAH

dan hari akhir maka hendaklah berkata


baik atau lebih baik diam. (HR Bukhari
Muslim)
Bahawasanya perkataan Rasulullah SAW
itu selalu jelas sehingga bisa difahami oleh
semua yang mendengar. (HR Abu Daud).
Tanda-tanda munafik itu ada tiga, jika ia
bicara
berdusta,
jika
ia
berjanji
mengingkari dan jika diberi amanah ia
khianat. (HR Bukhari).

Empat prinsip dasar komunikasi


(Watzlawick)
1.
2.

3.
4.

Seseorang tidak bisa tidak berkomunikasi


Setiap komunikasi mempunyai sebuah isi, dan aspek
hubungan dimana yang berikutnya mengklasifikasi yang
sebelumnya dan karenanya adalah sebuah metakomunikasi
Sebuah seri komunikasi dapat dilihat sebagai sebuah seri
pembicaraan yang tidak terputus
Semua hubungan komunikasi adalah simetris atau
komplementer tergantung pada apakah mereka didasarkan
pada kesetaraan atau ketidaksetaraan

HUBUNGAN TERAPEUTIK
ADALAH HUBUNGAN ANTARA PERAWATKLIEN YANG DITANDAI DENGAN TUKAR
MENUKAR
PERILAKU,
PERASAAN,
PIKIRAN,
PENGALAMAN,
DALAM
MEMBINA HUBUNGAN INTIM YANG
TERAPEUTIK

LISTENING SUGGESTING

RESTATING

SILENCE

SHARING PERC FOCUSING


EPTION

HUMOR

THEME IDENTI CLARIFICATIO


FICATION
N

BROAD OP
ENING

INFORMING

REFLECTION
BERSAHABAT

BROAD OPENING
Suatu tehnik yang digunakan untuk

membuka pembicaraan
Contoh :
Assalamualaikum Bagaimana
perasaanmu hari ini ? Sedang apa
sekarang ?
Nilai Terapi : menunjukan penerimaan
dari perawat dan cara memulai
pembicaraan

LISTENING
Menerima informasi secara aktif,

memperhatikan reaksinya (pemberi


pesan) selama menerima pesan.
Nilai terapi : Komunikasi non verbal
pada pasien membuat perawat
menarik dan dapat diterima o/ pasien
Cara : menatap mata, memperlihatkan
wajah yang penuh empati, dll

RESTATING
( MENGULANG )
Mengulang pemikiran yang utama dari

perkataan yg diekpresikan oleh pasien


Contoh : Kamu mengatakan bahwa
ibumu meninggalkan kamu pada usia 8
tahun ?
Nilai terapi : menguatkan / menarik
perhatian tentang sesuatu yg penting

SILENCE
Mengurangi komunikasi verbal untuk

alasan terapi, bertujuan memberi


kesempatan kepada klien tentang
pertanyaan/pernyataan perawat .
Contoh : Duduk dengan pasien dan
perhatikan komunikasi non verbal
dan keterlibatan pasien

SHARING PERCEPTION
Menanyakan kepada pasien untuk

menguji pengertian / pemahaman


perawat tentang apa yang ia
pikirkan/rasakan .
Contoh : Kamu tersenyum , tapi
sepertinya kamu marah pada saya
BACK

FOCUSING
Mengembangkan sebuah topik yang

penting
Contoh : Tadi kita sudah sepakat
yang kita bicarakan saat ini adalah
tentang saudara kembarmu
Nilai terapi : mendiskusikan pokok
persoalan sehubungan dengan
problemnya

HUMOR
Mengeluarkan energi melalui

lawakan yang menenangkan, agar


hubungan menjadi relaxs
Nilai terapi : Menyegarkan
suasana,menurunkan perilaku agresi,
dapat meningkatkan kesadaran .
BACK

THEME IDENTIFICATION
Pokok yang mendasari persoalan yang

sering muncul
Contoh : Dari apa yang anda ceritakan,

anda sepertinya anda sering ngamuk di


rumah ?

BACK

CLARIFICATION
Memperjelas kata-kata yang

samar /menanyakan kepada klien


untuk menjelaskan apa yang ia
maksud
Contoh : Saya tidak begitu yakin
apa yang kamu maksud, dapatkah
kamu menceritakan kembali ?
BACK

SUGESTING
Menyajikan ide-ide alternatif yang

dipertimbangkan pasien sehubungan


dengan pemecahan masalah
Contoh : Apa anda pernah mencoba
dengan cara yang seperti ini ?
Nilai terapi : Meningkatkan kemampuan
klien dalam melakukan alternatif
penyelesaian masalah
BACK

INFORMING
Keahlian dalam memberikan

informasi
Contoh : Mungkin kamu butuh
informasi banyak tentang obat. Nah,
Fungsi obat ini adalah ..
Nilai terapi : pendidikan klien
tentanng sesuatu yang ia belum
mengerti dan diperlukannya
BACK

REFLEKTION BERSAHABAT
Mengembalikan kepada pasien segala

ide pasien, perasaan, agar klien


menyadari dan ddapat mengambil
keputusan

1. Reflektion of content :
Suster, apakah saya termasuk sakit
berat, sehingga harus bedrest ?
Menurut ibu sendiri bagaimana
2. Reflection of Feeling :
Kelihatannya ibu kurang begitu senang
dengan kedatangan saudara ibu

Alhamdulillah

Anda mungkin juga menyukai