Anda di halaman 1dari 14

PIUTANG USAHA

DAN
MANAJEMEN
PERSEDIAAN Oleh:
Teguh Supriyanto
Ika Wulan Sari
Susantie
Suryanto
Muhammad Hatta
Hartoyo
M. Beny
Alvigutama
KEBIJAKAN KREDIT DAN PENAGIHAN
1. Persyaratan Kredit

A. Periode Kredit

syarat kredit perusahaan dapat dinyatakan sebagai 2/10, net


30

perusahaan mengubah persyaratan kreditnya dari net 30


menjadi net 60

menaikkan periode kredit dari 30 menjadi 60 hari,


KEBIJAKAN KREDIT DAN PENAGIHAN
1. Persyaratan Kredit

A. Periode Kredit

Total piutang tambahan dibentuk menjadi dua bagian :

Pertama berhubungan dengan peningkatan penjualan.

Kedua karena adanya perlambatan penagihan yang


berhubungan dengan penjualan ke para pelangggan lama.
KEBIJAKAN KREDIT DAN PENAGIHAN
1. Persyaratan Kredit

B. Periode Diskon Tunai dan Diskon


Tunai
Periode diskon tunai (cash discount period) merupakan periode
waktu di mana diskon tunai diberikan untuk pembayaran dini.

Diskon tunai (cash discount) melibatkan usaha untuk


mempercepat pembayaran piutang.
KEBIJAKAN KREDIT DAN PENAGIHAN
1. Persyaratan Kredit

C. Perjanjian Secara Musiman

Perjanjian secara musiman (seasonal dating) dapat disesuaikan


dengan arus kas para pelanggan, dan dapat menstimulasi
permintaan dari para pelanggan yang tidak dapat membayar
hingga setelah musim terkait.

Perjanjian secara musiman juga dapat digunakan untuk


menghindari biaya penggudangan persediaan
KEBIJAKAN KREDIT DAN PENAGIHAN
3. Kebijakan dan Prosedur Penagihan
KEBIJAKAN KREDIT DAN PENAGIHAN
4. Kredit dan Penagihan Ringkasan

Kebijakan kredit dan penagihan perusahaan melibatkan


beberapa keputusan yaitu :
1. Kualitas kredit yang diterima;
2. Lamanya periode kredit;
3. Jumlah diskon tunai yang diberikan;
4. Syarat khusus lainnya seperti perjanjian secara musiman;
5. Tingkat pengeluaran untuk penagihan.
MENGANALISIS PEMOHON KREDIT

Prosedur evaluasi kredit melibatkan tiga tahap yaitu :


a. Mendapatkan informasi mengenai pemohon;
b. Menganalisis informasi ini untuk menentukan layak tidaknya
pemohon,
c. Membuat keputusan kredit.
MENGANALISIS PEMOHON KREDIT
1. Sumber Informasi

Laporan Keuangan

Peringkat dan Laporan Kredit

Pemeriksaan Bank

Pemeriksaan Mitra Dagang

Pengalaman Perusahaan Sendiri


MENGANALISIS PEMOHON KREDIT
2. Analisis Kredit

Proses Penyelidikan Berurutan

Sistem Penilaian Kredit


MENGANALISIS PEMOHON KREDIT
3. Keputusan Kredit dan Batas Kredit

Setelah analisis kredit mengajukan berbagai bukti yang dibutuhkan


dan menganalisisnya, sebuah keputusan harus dibuat mengenai
disposisi kredit terkait.
MENGANALISIS PEMOHON KREDIT
4. Outsourcing Untuk Kredit dan
Penagihan

Keseluruhan fungsi kredit/penagihan dapat dilakukan secara


outsourcing yaitu dengan mensubkontrakkan ke perusahaan luar.
MANAJEMEN DAN PENGENDALIAN PERSEDIAAN
1. Klasifikasi : Apa yang Harus
Dikendalikan?
2. Jumlah Pesanan Ekonomis : Berapa Banyak yang Harus
Dipesan ?
3. Saat Pemesanan : Kapan harus
memesan ?
4. Persediaan Pengaman

5. Just In Time

6. Persediaan dan Manajer Keuangan

Anda mungkin juga menyukai