Anda di halaman 1dari 14

Presipitasi Nikel

dengan Reduksi gas


Hidrogen

Amreza Elwadi
3334131420 (21)
Outline
Pendahuluan
Process Sheritt Gordon
Pemurnian Nikel
Penutup
Referensi

2 5/17/17 Precipitation of Nickel by Hydrogen


Pendahuluan

Recovery logam
dengan Presipitasi ?

Minim Energi Konsumsi Energi Tinggi


Operasi Konsentrat kadar rendah Skala Besar
Kemudahan Kontrol Proses
EKONOMIS

3 5/17/17 Precipitation of Nickel by Hydrogen


Proses Sherritt Gordon

1954, Sherritts Lynn Lake Mining Operation, Manitoba, merupakan perusahaan pertama yang sukses
Mengoptimalisasi proses hidrometalurgi dalam pemurnian nikel sulfida.

4 5/17/17 Precipitation of Nickel by Hydrogen


Proses Sherritt Gordon

5 5/17/17 Precipitation of Nickel by Hydrogen


Presipitasi Nikel

Tujuan : Membentuk presipitat nikel dari PLS

Overview Proses : Proses reduksi


terjadi pada temperatur 200o C pada
atmosfir gas hydrogen bertekanan 3
MPa. Reduksi awal membentuk seed
yaitu partikel nikel dengan ukuran
yang halus dan akan mengalami
proses densifikasi pada autoclaves
hingga ukuran partikel sesuai dengan
ekspektasi.

6 5/17/17 Precipitation of Nickel by Hydrogen


Netralisasi

pH sistem harus lebih besar dari potensial


Logam yang akan direduksi agar tercapai
Proses reduksi
Injeksi Hidrogen menyebabkan penurunan pH
Penambahan Amonia untuk menaikan pH

7 5/17/17 Precipitation of Nickel by Hydrogen


Nukleasi dan Mekanisme
Presipitasi

Pembentukan suatu partikel baru yang stabil


Secara termodinamika dari partikel induknya

Nukleasi Heterogen, membutuhkan partikel lain


Sebagai inisiasi nukleasi.

8 5/17/17 Precipitation of Nickel by Hydrogen


Nuclei yang terbentuk akan dilakukan proses
Densifikasi dengan tujuan memperbaiki ukuran
Partikel nikel hingga sesuai dengan kebutuhan

9 5/17/17 Precipitation of Nickel by Hydrogen


SEM partikel Nikel hasil proses presipitasi
dengan perbesaran 1000x

Kriteria produk serbuk nikel yang diproduksi


dari proses Sherritt Gordon

10 5/17/17 Precipitation of Nickel by Hydrogen


Penutup
Presipitasi nikel dengan reduksi
gas Hidrogen adalah alternatif
pemurnian nikel dari proses
elektrowinning yang menawarkan
minimalisasi energy dan
produktivitas. Gas hidrogen
berperan sebagai agen nukleasi
nikel dan membentuk seed dan
akan membentuk presipitat
dengan seiring berjalannya proses
densifikasi.

Produk presipitasi ini berupa


serbuk nikel yang akan lansung
dijual atau dibentuk menjadi
briquette.

11 5/17/17 Precipitation of Nickel by Hydrogen


Referensi
Fathi Habashi, Handbook of Extractive Metallurgy Volume II
Halaman 756 759
Chiraanjib Kumar Gupta, Chemical Metallurgy, Halaman 487
490
Thomas Shariinem, A Review of the Precipitation of Nickel from
Salt Soultion by Hydrogen Reduction. Outokumpu research
J R Davis, ASM Handbook, Nickel, Cobalt and Their Alloys,
Halaman 206 - 210

12 5/17/17 High Temperature Corrosion


Terimakasih
Hidro Elektrometalurgi, Teknik Metalurgi
UNTIRTA
Proses Sherritt Gordon (Revisi)

14 5/17/17 Precipitation of Nickel by Hydrogen

Anda mungkin juga menyukai