Anda di halaman 1dari 59

HEAVY EQUIPMENT

EXCAVATOR

NAMA ANGGOTA KELOMPOK: 1. MEGI


N IM : 061430201040
2. RICKI IRAWAN
NIM : 061430201048

KELAS : 4. MF
6/16/2017 1
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR
APA ITU EXCAVATOR ..................................................................................................................... 3
SEJARAH EXCAVATOR ..................................................................................................................... 4
FUNGSI EXCAVATOR ..................................................................................................................... 6
BAGIAN EXCAVATOR ..................................................................................................................... 12
ATTACHMENT EXCAVATOR .......................................................................................................... 32
POWER TRAIN EXCAVATOR .........................................................................................................
JENIS JENIS EXCAVATOR .........................................................................................................
PERBANDINGAN EXCAVATOR KOMATSU VS LIEBHERR .......................................................

6/16/2017 2
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR
APA ITU EXCAVATOR...?

EXCAVATOR ADALAH SEBUAH JENIS ALAT BERAT YANG TERDIRI DARI MESIN DI ATAS RODA KHUSUS YANG DILENGKAPI
DENGAN LENGAN (ARM) DAN ALAT PENGERUK (BUCKET) YANG DIGUNAKAN UNTUK MENYELESAIKAN PEKERJAAN BERAT
BERUPA PENGGALIAN (DIGGING) TANAH YANG TIDAK BISA DILAKUKAN SECARA LANGSUNG OLEH TANGAN MANUSIA,
MEMUAT MATERIAL KE DUMP TRUCK (LOADING), MENGANGKAT MATERIAL (LIFTING), MENGIKIS TEBING
(SCRAPING), DAN MERATAKAN (GRADING).
6/16/2017 3
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

SEJARAH EXCAVATOR

EXCAVATOR PADA TAHUN 1835

EXCAVATOR PERTAMA KALI DICIPTAKAN PADA TAHUN 1835 OLEH SEORANG PEMUDA BERUSIA 22 TAHUN BERNAMA WILLIAM SMITH OTIS,
YANG MERUPAKAN SEORANG AHLI MEKANIK ASAL AMERIKA SERIKAT.

EKSPERIMEN PERTAMA
PADA TAHUN 1835 KETIKA BEKERJA DI PERUSAHAAN CARMICHAEL AND FAIRBANKS YANG BERGERAK DI BIDANG PEKERJAAN SIPIL,
WILLIAM MENGGUNAKAN EXCAVATOR HASIL CIPTAANNYA UNTUK PENGGALIAN REL KERETA API MULAI DARI NORWICH KE WORCESTER.

PADA WAKTU ITU EXCAVATOR PERTAMA TERSEBUT HANYA DILENGKAPI BUCKET (ALAT KERUK) YANG DITARIK OLEH RANTAI DAN SELING,
SERTA DIGERAKKAN OLEH MESIN UAP DAN HANYA BISA BERPUTAR SEJAUH 90 DERAJAT. NAMUN SAYANGNYA EXCAVATOR TERSEBUT RUSAK
BERANTAKAN KETIKA MENCAPAI PUTARAN 90 DERAJAT SAAT SEDANG MELAKUKAN PENGGALIAN. 6/16/2017 4
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

Foto Excavator pada tahun 1886


HAK CIPTA PERTAMA
PADA TANGGAL 15 MARET 1836 WILLIAM MENERIMA HAK PATENT ATAS PENEMUAN EXCAVATOR INI. NAMUN SAYANGNYA KEJADIAN
INSIDEN SERUPA TERULANG LAGI. PADA TAHUN 1838 TERJADI KESALAHAN PADA SPESIFIKASI TEKNIK SEHINGGA EXCAVATOR TERBAKAR DAN
HANCUR. HAK PATENT ATAS PENEMUAN EXCAVATOR YANG TELAH DIRAIH DENGAN SUSAH PAYAH OLEH WILLIAM SMITH OTIS BERAKHIR
PADA TANGGAL 27 OKTOBER 1838.

PENGUKUHAN HAK CIPTA


NAMUN BERIKUTNYA PADA TANGGAL 24 FEBRUARI 1839, PATENT DENGAN NOMOR 1089 TELAH RESMI MEMPEROLEH VALIDITAS.
EXCAVATOR HASIL KARYA WILLIAM SMITH OTIS SECARA RESMI DIAKUI DENGAN SEBUTAN THE CRANE-DREDGE FOR EXCAVATION AND EARTH
REMOVALS (KREN PENGGALI DAN PEMINDAH TANAH) DAN SECARA RESMI MERUPAKAN EXCAVATOR YANG PERTAMA KALI ADA DI MUKA
BUMI.
6/16/2017 5
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR
FUNGSI EXCAVATOR :

PENGISIAN MATERIAL (LOADING)

MENGANGKAT KAYU (LOGGING LIFTING)

6/16/2017 6
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

FUNGSI EXCAVATOR :

MELAKUKAN PEKERJAAN KEMIRINGAN (SLOPPING)

MELAKUKAN PEKERJAAN MENGHANCURKAN

(BREAKING STONE)

6/16/2017 7
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

FUNGSI EXCAVATOR :

MELAKUKAN PEKERJAAN PENGEBORAN

(DRILLING)

MELAKUKAN PEKERJAAN MERATAKAN (GRADING)

6/16/2017 8
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

FUNGSI EXCAVATOR :

MELAKUKAN PEMASANGAN PONDASI

DAN TIANG INFRASTRUKTUR.

MELAKUKAN PEKERJAAN MENJEPIT SEKALIGUS MENGANGKAT

(GRABBING)
6/16/2017 9
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

FUNGSI EXCAVATOR :

MELAKUKAN PEKERJAAN MEMOTONG, MENJEPIT

SEKALIGUS MENGANGKAT / MEMINDAHKAN POHON

(SHEARING TREE)

MELAKUKAN PEKERJAAN MENGANGKAT MATERIAL LOGAM

MENGGUNAKAN MAGNET (LIFTING MAGNET)


6/16/2017 10
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

FUNGSI EXCAVATOR :

MEMBUAT PARIT ATAU SELOKAN (MAKING THE THRENCH)

MELAKUKAN PEKERJAAN PENGGALIAN (DIGGING)

6/16/2017 11
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR
BAGIAN BAGIAN EXCAVATOR :
SECARA GARIS BESAR EXCAVATOR TERBAGI ATAS 3 BAGIAN YAITU :

1. UPPER STRUCTURE

2. LOWER STRUCTURE (UNDERCARRIAGE)

3. ATTACHMENT (OPTIONAL ADDING)

6/16/2017 12
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

BAGIAN BAGIAN EXCAVATOR :


BAGIAN UPPER EXCAVATOR :

1. BUCKET

2. BUCKET CYLINDER

3. ARM

4. ARM CYLINDER

5. BOOM

6. CYLINDER BOOM

7. OPERATOR CABIN

6/16/2017 13
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR
BAGIAN BAGIAN EXCAVATOR :
BAGIAN LOWER EXCAVATOR (UNDERCARRIAGE) :

8. TRACK SHOE

9. TRACK FRAME

10. SPROCKET

11. FRONT IDLER

12. TRACK ROLLERS

13. CARRIER ROLLER

14. SWING MOTOR

.
6/16/2017 14
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR
BAGIAN BAGIAN EXCAVATOR :
BAGIAN UPPER :

1. BUCKET EXCAVATOR

BERFUNGSI : UNTUK MENGANGKUT ATAU MENGERUK TANAH.

6/16/2017 15
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

BAGIAN BAGIAN EXCAVATOR :


2. BUCKET CYLINDER HYDROULIC

BERFUNGSI : MENGGERAKKAN BUCKET.

6/16/2017 16
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

BAGIAN BAGIAN EXCAVATOR :


3. ARM EXCAVATOR

BERFUNGSI : UNTUK MENGAYUHKAN BUCKET NAIK DAN TURUN.

6/16/2017 17
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

BAGIAN BAGIAN EXCAVATOR :


4. ARM CYLINDER HYDROULIC

BERFUNGSI : UNTUK MENGGERAKKAN ARM.


6/16/2017 18
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

BAGIAN BAGIAN EXCAVATOR :


5. BOOM EXCAVATOR

BERFUNGSI : TUAS UTAMA YANG BERFUNGSI UNTUK MENGGERAKKAN ARM NAIK TURUN.

6/16/2017 19
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

BAGIAN BAGIAN EXCAVATOR :


6. BOOM CYLINDER

BERFUNGSI : MENGGERAKKAN BOOM / TUAS UTAMA.


6/16/2017 20
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

BAGIAN BAGIAN EXCAVATOR :


7. CABIN

BERFUNGSI : SEBAGAI TEMPAT OPERATOR UNTUK MENGENDALIKAN EXCAVATOR

6/16/2017 21
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

BAGIAN BAGIAN EXCAVATOR :


BAGIAN BAGIAN LOWER ( UNDERCARRIAGE) :

6/16/2017 22
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

BAGIAN BAGIAN EXCAVATOR :


8. TRACK SHOE EXCAVATOR

BERFUNGSI : SEBAGAI RODA UNTUK EXCAVATOR.


6/16/2017 23
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

BAGIAN BAGIAN EXCAVATOR :


9. TRACK FRAME

BERFUNGSI : SEBAGAI LINK ATAU PENYAMBUNG ANTARA SPROCKET DAN FRONT IDLER
DAN TULANG PUNGGUNG DARI PADA UNDERCARRIAGE. 6/16/2017 24
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

BAGIAN BAGIAN EXCAVATOR :


10. SPROCKET

BERFUNGSI : UNTUK MENERUSKAN PUTARAN KE TRACK LINK ASSEMBLY SEHINGGA UNIT


6/16/2017 25
BISA BERJALAN.
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

BAGIAN BAGIAN EXCAVATOR :


11. FRONT IDLER

BERFUNGSI : SEBAGAI PENGARAH (GUIDE) TRACK LINK ASSEMBLY DAN PEREDAM KEJUT.

6/16/2017 26
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

BAGIAN BAGIAN EXCAVATOR :


12. TRACK ROLLER

BERFUNGSI : BEBERAPA TRACK ROLLER YANG DIPASANG PADA BAGIAN BAWAH TRACK FRAME
AKAN MENAHAN BERAT UNIT TERHADAP TRACK LINK, SEHINGGA DAPAT DIKATAKAN TRACK
ROLLER SEBAGAI PEMBAGI BERAT CHASIS TERHADAP TRACK LINK.

6/16/2017 27
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

BAGIAN BAGIAN EXCAVATOR :


13. CARRIER ROLLER

BERFUNGSI : 2 BUAH CARRIER ROLLER DAN SUPPORT DIPASANG PADA BAGIAN ATAS
TRACK FRAME, UNTUK MENAHAN BERAT GULUNGAN ATAS TRACK SHOE ASSY AGAR
TIDAK MELENTUR SERTA MENJAGA KELURUSAN GERAKAN TRACK LINK ANTARA
SPROCKET KE IDLER ATAU SEBALIKNYA.

6/16/2017 28
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR
BAGIAN BAGIAN EXCAVATOR :
14. SWING MOTOR

BERFUNGSI : SEBAGAI KOMPONEN YANG BERPUTAR 360 DAN DAPAT MEMUTAR BAGIAN UPPER EXCATOR.

6/16/2017 29
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

BAGIAN BAGIAN EXCAVATOR :


15. TRACK LINK ASSEMBLY

BERFUNGSI : DIPASANGKAN BERSAMA TRACK SHOE DAN BERGUNA MENJAGA TRACK


SHOE AGAR TIDAK SLIP DAN UNIT TIDAK AMBLAS.

6/16/2017 30
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

BAGIAN BAGIAN EXCAVATOR :


16 . HYDROULIC PUMP

BERFUNGSI :MENGUBAH TENAGA MECHANICAL MENJADI TENAGA FLUIDA HIDROLIK. TENAGA MECHANICAL DIDAPAT
MELALUI PTO (POWER TAKE OFF) DARI ENGINE, TORQUE CONVERTER, ATAU TRANSMISI UNTUK MENGGERAKKAN
POMPA TERSEBUT. PENYUPLAI FLUIDA DALAM PENGOPERASIAN UNIT DAN ATTACHMENT UNIT.6/16/2017 31
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

TERDAPAT BEBERAPA JENIS TRACK SHOE BERDASARKAN MEDAN


KERJA :
ATTACHMENT EXCAVATOR : 1. SINGLE GROUSER SHOE
2. HEAVY DUTY
1. TRACK SHOE 3. TRIPLE GROUSER SHOE

2. BUCKET 4. DOUBLE SHOE


5. SWAMP SHOE
3. ARM 6. SNOW SHOE
7. FLAT SHOE
4. BOOM 8. ROADLINER (RUBBER) SHOE

5. CABIN 9. CENTER HOLE SHOE

6/16/2017 32
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR
KEUNTUNGAN : KARENA BENTUK GROUSER YANG TAJAM,
DENGAN MUDAH MENGGIGIT KE DALAM TANAH DAN
MEMBERIKAN KEKUATAN TRAKSI YANG BESAR.

KERUGIAN :
ATTACHMENT EXCAVATOR :
1. KEKUATAN AGAK BERKURANG DI TANAH BERBATU, DAN LENTUR
1. SINGLE GROUSER SHOE : TANAH UMUM TIDAK DAN KERUSAKAN LAINNYA DAPAT TERJADI.
TERMASUK TANAH YANG BERBATU 2. KENYAMANAN BERKENDARAAN AGAK SEDIKIT RENDAH
DIBANDINGKAN TRIPLE DAN DOUBLE GROUSER SHOES.

3. PERMUKAAN JALAN CENDERUNG MEMBUAT KASAR SINGLE


GROUSER SHOE.

4. DAYA TAHAN PADA SAAT BELOK BESAR. REMARK: TERSEDIA DALAM


BERBAGAI VARIASI LEBAR SESUAI KELEMBUTAN TANAH

6/16/2017 33
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR
KEUNTUNGAN : EFISIENSI TRANSMISI DAYA
POWER TRAIN EXCAVATOR : TINGGI
KERUGIAN :
1. DIRECT DRIVE
1. OPERASI PERGESERAN GIGI RUMIT
2. ENGINE STALLS JIKA BEBAN BERLEBIHAN
3. TRANSMISI DAYA TERPUTUS KETIKA
MEMINDAHKAN GIGI
4. OUTPUT MESIN BERFLUKTUASI SESUAI BEBAN

6/16/2017 34
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR
POWER TRAIN EXCAVATOR : PRINSIP KERJA :

1. DIRECT DRIVE SEBUAH KOMPONEN YANG BERFUNGSI


MENGHUBUNGKAN ENGINE SECARA MEKANIS
DENGAN TRANSMISI , DALAM HAL INI TENAGA
AKAN DI PUTUS ATAUPUN DIHUBUNGKAN
OLEH OPERATOR.

6/16/2017 35
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR
POWER TRAIN EXCAVATOR : KEUNTUNGAN :
1. OPERASI PERGESERAN GIGI
2. TORQFLOW DRIVE
MUDAH
2. ENGINE TIDAK AKAN STALL MESKI
ENGINE TORQUE CONVERTER TORQFLOW TRANSMISSION
BEBAN BERLEBIHAN
3. GANGGUAN TRANSMISI DAYA
SAAT MEMINDAHKAN GIGI SEDIKIT
BERKURANG
KERUGIAN :
1. EFISIENSI TRANSMISI DAYA
RENDAH
6/16/2017 36
2. LEBIH MAHAL DARI MESIN DIRECT
DRIVE
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

Prinsip kerja :
Torqflow transmission merupakan alat
pemindah tenaga yang menggunakan fluida
dalam hal ini oli sebagai pengontrolnya. Torque Converter adalah suatu komponen
Torqflow transmission berfungsi untuk mengatur power train yg kerjanya hidrolis. Prinsip
kecepatan gerak, maju, mundur dan pada alat kerjanya merubah tenaga mekanis dari
alat besar yang tak kalah pentingnya adalah engine menjadi kinetis (oil flow).
untuk meningkatkan torsi dengan cara
mereduksi putarannya melalui perbandingan
jumlah gigi - giginya pada transmisi.
Pemasangan Torqflow transmission biasanya
dipasang bersama torque converter apabila
tanpa torque converter biasanya disebut
hidroshift trasnmission.
6/16/2017 37
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR
KEUNTUNGAN :
POWER TRAIN EXCAVATOR :
1. OPERASI PERGESERAN GIGI MUDAH
2. HYDROSHIFT DRIVE
2. EFISIENSI TRANSMISI DAYA TINGGI
3. GANGGUAN TRANSMISI DAYA SAAT
MEMINDAHKAN GIGI SEDIKIT BERKURANG
KERUGIAN : ENGINE STALL JIKA BEBAN
BERLEBIHAN

6/16/2017 38
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR
Prinsip kerja : Planetary gear system terdiri dari tiga elemen,
Di dalam hydroshift transmission terdapat yaitu : Sun gear, Carrier dan Ring gear atau
planetary gear. internal gear. Apabila mencoba untuk memutarkan
dua elemen dari ketiganya atau satu diputar
sedangkan satu lagi ditahan maka akan
menghasilkan putaran yang bervariasi pada elemen
outputnya, lebih cepat atau lebih lambat, maju atau
mundur.

6/16/2017 39
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR
Prinsip kerja :
INPUT SHAFT DIHUBUNGKAN DENGAN
PLANETARY CARRIER ( UNTUK LEBIH SINGKAT
SELANJUTNYA DISEBUT CARRIER ), SEDANGKAN
OUTPUT SHAFT DIHUBUNGKAN DENGAN SUN
GEAR. KETIKA KEDUA RING GEAR DITAHAN DIAM
TAK BERPUTAR ( DENGAN CARA MENG-ENGAGE-
KAN CLUTCH YAITU MENGIKAT RING GEAR
DENGAN CASE ). MAKA SUN GEAR YANG
SELANJUTNYA SEBAGAI OUTPUT AKAN MENDAPAT
TENAGA PUTAR DARI INPUT.

6/16/2017 40
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR
KEUNTUNGAN :
POWER TRAIN EXCAVATOR :
1. TRANSMISI DAYA TIDAK TERGANGGU KARENA
4. HST (HYDROSTATIC TRANSMISSION) KONTROL KECEPATAN TERUS MENERUS

2. PERPINDAHAN GIGI TIDAK DIPERLUKAN

ENGINE 3. ENGINE TIDAK STALL MESKIPUN BEBAN


HYDRAULIC PUMP BERLEBIHAN
4. RENTANG OUTPUT MAKSIMUM MESIN DAPAT
SELALU DIGUNAKAN

KERUGIAN : EFFISIENSI TRANSMISI DAYA RENDAH

6/16/2017 41
HYDRAULIC MOTOR
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR
Prinsip kerja :
HYDRAULIC PUMP INI DENGAN CARA KERJA DIPUTAR
OLEH ENGINE YANG DENGAN CARA KERJA TERSEBUT FINAL DRIVE INI BERFUNGSI UNTUK PENGHUBUNG
MENGHASILKAN ALIRAN FLUIDA YANG BERFUNGSI ANTARA KOMPONEN PENGHUBUNG SEPERTI TENAGA KE
UNTUK MENGGERAKAN HYDRAULIC MOTOR PADA RODA ATAU TRACK SERTA JUGA SEBAGAI PENINGKAT
SISTEM POWER TRAIN. TORSI YANG PALING AKHIR YANG TERDAPAT PADA
KOMPONEN POWER TRAIN.
BERDASARKAN FUNGSINYA HYDRAULIC MOTOR INI
DIGUNAKAN UNTUK MERUBAH TENAGA HIDROLIS YANG
YANG BERASAL DARI OLI SEHINGGA MENJADI TENAGA
MEKANIS YANG BERFUNGSI UNTUK MENGGERAKAN
TRANSMISSION ATAU JUGA DISEBUT DENGAN FINAL
DRIVE.

FINAL DRIVE
HYDRAULIC MOTOR
6/16/2017 42
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR
TIPE TIPE EXCAVATOR :
TERDAPAT 4 (EMPAT) TIPE HYDRAULIC EXCAVATOR, YAITU:
1. HYDRAULIC EXCAVATOR (BACK HOE)
2. MSRX (MINIMAL SWING RADIUS EXCAVATOR)
3. HYDRAULIC EXCAVATOR (LOADING SHOVEL)
4. HYDRAULIC EXCAVATOR (WHEEL TYPE)
5. FRONT SHOVEL
6. DRAGLINE DAN CLAMSHELL
7. POWER SHOVEL
8. SCRAP HANDLING MACHINE
9. MOBILE POWER SHEAR DEMOLITION
10. FELLER BUNCHER

6/16/2017 43
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR
TIPE TIPE EXCAVATOR :
1. HYDRAULIC EXCAVATOR (BACK HOE)

6/16/2017 44
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

TIPE TIPE EXCAVATOR :


2. MSRX (MINIMAL SWING RADIUS EXCAVATOR)

6/16/2017 45
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

TIPE TIPE EXCAVATOR :


3. HYDRAULIC EXCAVATOR (LOADING SHOVEL)

6/16/2017 46
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

TIPE TIPE EXCAVATOR :


4. HYDRAULIC EXCAVATOR (WHEEL TYPE)

6/16/2017 47
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

FRONT SHOVEL DIGUNAKAN UNTUK MENGGALI


TIPE TIPE EXCAVATOR :
MATERIAL YANG LETAKNYA DI ATAS PERMUKAAN
5. FRONT SHOVEL DI MANA ALAT TERSEBUT BERADA. ALAT INI
MEMPUNYAI KEMAMPUAN UNTUK MENGGALI
MATERIAL YANG KERAS. JIKA MATERIAL YANG
AKAN DIGALI BERSIFAT LUNAK, MAKA FRONT
SHOVEL AKAN MENGALAMI KESULITAN.

6/16/2017 48
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR
TIPE TIPE EXCAVATOR : DRAGLINE DAN CLAMSHELL ADALAH ALAT GALI YANG TERMASUK
6. DRAGLINE DAN CLAMSHELL DALAM ALAT PENGGALI SISTEM KABEL, ALAT PENGGERAKNYA
TRAKTOR DENGAN CRAWLER. ALAT DASAR DARI DRAGLINE DAN
CLAMSHELL ADALAH BUCKET YANG DIPASANGKAN PADA LATTICE
BOOM. PANJANG BOOM DRAGLINE DAN CLAMSHELL SAMA
SEPERTI CRANE AKAN TETAPI LEBIH PANJANG DARIPADA BOOM
ALAT GALI LAIN.
DRAGLINE
DRAGLINE MERUPAKAN ALAT GALI YANG DIPAKAI UNTUK
MENGGALI MATERIAL DENGAN JANGKAUAN YANG LEBIH JAUH
DARI ALAT-ALAT GALI LAINNYA. KETINGGIAN TIMBUNAN HASIL
PEMBONGKARAN, RADIUS PERGERAKAN DAN JANGKAUAN
PENGGALIAN DRAGLINE LEBIH BESAR DIBANDINGKAN DENGAN
DARI ALAT GALI LAINNYA PADA UKURAN BUCKET YANG SAMA.
JIKA DIBANDINGKAN DENGAN FRONT SHOVEL, UNTUK KAPASITAS
YANG SARNA MAKA PENGGUNAAN DRAGLINE AKAN
MEMBERIKAN JANGKAUAN YANG LEBIH JAUH. NAMUN DILIHAT
DARI SEGI PRODUKTIVITASNYA, DENGAN KAPASITAS YANG SAMA
CLAMSHELL MAKA PRODUKTIVITAS FRONT SHOVEL LEBIH BESAR DARIPADA
PRODUKTIVITAS DRAGLINE.
6/16/2017 49
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

POWER SHOVEL MERUPAKAN ALAT BERAT GALI DAN MUAT


TAMBANG YANG SERING DIGUNAKANA BERUPA SKOP MEKANASI
YANG AMAT BESAR. ALAT INI DIGERAKKAN OLEH MESIN UAP,
TIPE TIPE EXCAVATOR : MESIN BENSIN, MESIN DIESEL,ATAU DAPAT JUGA MOTOR LISTRIK.
UKURAN ALAT INI DITENTUKAN OLEH BESARNYA SEKOP YANG
7. POWER SHOVEL EXCAVATOR. DAPAT DIGERAKKAN, BAIK DALAM ARAH HORIZONTAL MAUPUN
VERTIKAL. UKURAN SKOP POWER SHOVEL KECIL BERKISAR
SAMPAI 2 YARD3 (1 YARD = 3 FT = 90 CM) ATAU SEKITAR 0,36 M3
SAMPAI 1,56 M3; UKURAN SEDANG BERKISAR 2 SAMPAI 8 YARD3 (
1,56-18,2 M3), DAN UKURAN BESAR 8 35 YARD3 (18,2 25,5
M3).

6/16/2017 50
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR
CRAWLER MOUNTED POWER SHOVEL

TIPE TIPE EXCAVATOR :


7. POWER SHOVEL EXCAVATOR WHEEL MOUNTED POWER SHOVEL
BERDASARKAN RODA PENGGERAKNYA :

TRUCK MOUNTED POWER SHOVEL

6/16/2017 51
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

TIPE TIPE EXCAVATOR :


8. SCRAP HANDLING MACHINE.
BERFUNGSI : UNTUK MENJEPIT MATERIAL DAN
MEMBAWANYA UNTUK DIPINDAHKAN.

6/16/2017 52
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR
TIPE TIPE EXCAVATOR :
9. MOBILE POWER SHEAR DEMOLITION.
SEJENIS EXCAVATOR BERODA ATAU CRAWLER YANG MEMILIKI ATTACHMENT
SHEAR YANG BERFUNGSI UNTUK MEMOTONG, MENJEPIT DAN JUGA
MEMINDAHKAN MATERIAL.

MOBILE SHEAR DEMOLITION CRAWLER

MOBILE SHEAR

DEMOLITION

RODA KARET 6/16/2017 53


HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

TIPE TIPE EXCAVATOR :


10. FELLER BUNCHER.
EXCAVATOR YANG PALING BANYAK
DIGUNAKAN PADA FORESTY.

6/16/2017 54
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

PERBANDINGAN KOMATSU PC8000, LIEBHERR R 984 C, CAT 6090 DAN


LIEBHERR R9800
KOMATSU PC8000
SPESIFIKASI: -DIESEL DRIVE
-HYDRAULIC SYSTEM
-TRAVEL AND BRAKE SYSTEM
-SWING SYSTEM
-UNDERCARRIAGE
CRAWLER ASSEMBLY
-ELECTRICAL SYSTEM (DIESEL VERSION)
-ELECTRICAL SYSTEM (ELECTRIC VERSION)
-ELECTRIC DRIVE
-AUTOMATIC CENTRALIZED LUBRICATION
-SERVICE CAPACITIES
-CAB
-VEHICLE MONITORING SYSTEM 6/16/2017 55
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR
PERBANDINGAN KOMATSU PC8000, LIEBHERR R 984 C, CAT 6090 DAN LIEBHERR
R9800
LIEBHERR R 984 C
R984 Litronic
R = Track Undercarriage
9 = Excavator
8 = Size
4 = Seri
Litronic = Electronic Control

6/16/2017 56
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR

PERBANDINGAN KOMATSU PC8000, LIEBHERR R 984 C, CAT 6090 DAN


LIEBHERR R9800
LIEBHERR R9800
SPESIFIKASI: Berikut ini merupakan spesifikasi teknis Liebherr R9800

Operating weight 800,000 810,000 kg


2,984 kW/4,000 hp
Engine output
(ISO 9249)
Backhoe bucket capacity 42.00 m @ 1.8 t/m
Shovel capacity 42.00 m @ 1.8 t/m

6/16/2017 57
HEAVY EQUIPMENT
EXCAVATOR
PERBANDINGAN KOMATSU PC8000, LIEBHERR R 984 C, CAT 6090 DAN LIEBHERR R9800
CAT 6090
SPESIFIKASI:GENERAL DATA

Engine Output SAE J1995 3360 kW (4,500 hp)

Standard Bucket Capacity Face Shovel (SAE 2:1) 52.0 m3 (68.0 yd3)

Operating Weight Face Shovel 980 tonnes (1,080 tons)

HYDRAULIC SYSTEM WITH PUMP MANAGING SYSTEM


Hydraulic tank capacity approximately 10000.0 L
Main pumps 8 variable flow axial piston pumps
Main pumps Maximum oil flow AC version 8 943 L/min (8 249 gal/min)
Main pumps Maximum oil flow Diesel version 8 936 L/min (8 247 gal/min)
Maximum pressure, attachment 310.0 bar
Maximum pressure, swing pumps 350.0 bar
Maximum pressure, travel 360.0 bar
Swing pumps 6 reversible swash plate pumps
Swing pumps Maximum oil flow AC version 6 496 L/min (6 131 gal/min)
6/16/2017 58
Swing pumps Maximum oil flow Diesel version 6 488 L/min (6 129 gal/min)
Total volume of hydraulic oil approximately 13000.0 L
6/16/2017 59

Anda mungkin juga menyukai