Anda di halaman 1dari 18

nn.

craniales
N. I ( OLFACTORIUS )
- Bersifat sensorik
- Receptor di mucosa hidung bulbus
olfactorius tractus olfactorius stria
olfactoria thalamus ( interkoneksi )
- Test : pejam mata, beri bau2an tertentu
--- bisakah teridentifikasi??
N.II ( OPTICUS )
Bersifat sensorik
Recetor di Retina ( sel2 conus/rod ) n.
opticus chiasma opticum tractus
opticus corpus geniculatum laterale
radiatio optica lobus occipitalis ( area
17 / 18 pusat penglihatan )
Test : refleks cahaya , test warna, visus,
lapangan pandang ( campimetri ) ,
funduskopi
N.III ( OCCULOMOTORIUS )
Bersifat motorik dan parasimpatik
Dari nucleus n. III di mesencephalon fissura
orbitalis superior bercabang
motorik : ke m. rectus medialis / inferior /
superior , obliquus inferior , levator palpebrae
parasimpatis : ke ganglion ciliaris n. ciliaris
ke m. ciliaris dan m. sphincter pupillae
Test : gerakan bola mata terutama ke medial
dan reflek cahaya
Cat. Reflex cahaya melibatkan 2 nervus
(N III Aferen/sensorik&N III Eferen/motorik)
N. IV ( TROCHLEARIS )
Bersifat motorik
Merupakan saraf yang terkecil&terpendek
Dari nucleus n.IV di mesencephalon
keluar lewat belakang batang otak
fissura orbitalis superior m. obliquus
superior ( adduksi ,abduksi, memutar )
N.VI ( ABDUCENS )
Bersifat motorik
Merupakan nervus terpanjang
Merupakan nervus yang paling sering
mengalami lesi ( oftalmoplegi )
Dari nucleus n. VI di mesencephalon
fissura orbitalis superior m. rectus
lateralis
Cat. Antara N III, N IV, N VI saling
berhubungan, karena ketiga nervus
tersebut saling bekerjasama dalam
menggerakkan bola mata
Test :
N. V ( TRIGEMINUS )
- Bersifat motorik & sensorik
Motorik : dr nucl motoris N V keluar dr lat Pons
ganglion gasseri for. ovale
otot2 pengunyah ( masseter,temporalis,
pterygoideus ext & int, mylohyoid,
digastricus anterior ) menggerakkan
mandibula
- Dlm proses mengunyah kerjasama dg N XII
- Test : Kencangkan mulut tekan pipi kanan / kiri
Sensorik :
Ramus ophthalmicus dr kulit&mucosa muka atas
Ramus maxillaris dr muka tengah
Ramus mandibularis dr muka bawah
Ke 3 ramus ini ganglion semilunare (gasseri)
nucl sensoris N V

- Test : reflex cornea , sensibilitas muka, reflex


mandibula ( tempatkan jari di tengah
dagu, mulut buka sedikit, ketok dg palu
reflek mulut mengatup )
N VII ( FACIALIS )
Bersifat motorik, parasimpatis, sensorik
Nucl. Motoris di bg bwh Pons (Nucl. Dorsalis &
ventralis)
Nucl. Sensoris (Nucl. Salivatorius Sup & Nucl.
Solitarius)
Melingkari Nucl. N VI keluar dr bg lat bawah
pons melewati sudut cerebellopontin (diantara
serabut N VI dan N VIII ) Meatus acusticus
internus canalis facialis foramen
stylomastoideus bercabang
Motorik : ke otot2 muka
Sensorik : - exteroceptive (panas, dingin,
nyeri pada kulit) ke 2/3 lidah depan,
telinga dalam
- proprioceptive (getaran,
tekanan) ke otot2 muka,kelenjar2
Parasimpatis : ke kelenjar salivarius / lacrimalis
(cabang sensoris&parasimpatis
disebut juga N. intermedius)
TEST : menutup mata, meringis, gerakan
telinga (kadang2), menangis
(anak2), reflex cornea, rasa lidah

Cat. 1) Reflex kornea melibatkan 2 nervus


yaitu (N V Aferen dan N VII
Eferen)
2) Lesi perifer N VII : Bells Palsy
Lesi perifer N facialis ada 7
tingkatan???
N VIII (Cohlearis & Vestibularis)
@ Nervus Cohlearis / Acusticus
Bersifat sensoris
Reseptor sel rambut pd organon corti di
cochlea sel bipolar meatus acusticus
internus masuk diantara medulla dan pons
nucl. cochlearis dorsalis & ventralis
pusat pendengaran dim lobus temporal (
Heschls gyrus ) pada sisi yg sama dan
menyilang
Test
Schwabach : garpu tala 512 hz getarkan
tempelkan pd processus mastoideus catat
lamanya waktu sampai tak terdengar
bandingkan dg pemeriksa ( yang normal )
Rinne : garpu tala tsb tempelkan pd proc
mastoideus sampai tak terdengar pindahkan
ke depan telinga
Weber : garpu tala tempelkan tepat di vertex
Normal -- kualitas suara kanan kiri sama
Tuli Konduktif -- > keras pd yg tuli
Sensori Neural -- > keras pd yg normal
@ N Vestibularis ( utk keseimbangan )
Reseptor pd neuroepithelium canalis
semicircularis, utriculus & sacculus
ganglion scarpa dim meatus acusticus
internus jalan bersama N cohlearis
masuk bawah pons nucleus vestibularis
( sup , lat, medial, inf )
Test : Test keseimbangan
Romberg berdiri , tutup mata jatuh
ke sisi lesi
N IX (Glossopharyngeus)
Motorik : dr nucl. ambiguus di bg lat medula
oblongata pharynx ( M. stylopharyngeus )
Test : menelan , mengangkat pharynx, -- lihat
uvulanya
Otonom Efferen : dr nucl salivarius inf. lewat
ganglion oticum kelenjar parotis
Test : sekresi kelenjar dgn rangsang makanan
Sensoris : dr membran tympani canalis
auditorius ext. 1/3 belakang lidah ganglion
petrosum medulla oblongata
N X ( Vagus )
Motorik : bg vagus dpn nucl. ambiguus bsama
N IX foramen jugulare otot lurik palatum
molle, pharynx, larynx ( utk menelan )
Parasimpatis : dr nucl. efferen dorsalis serabut
pre ganglionair ganglion organ2 viscera
serabut post ganglionair kontraksi otot polos
non vascular, dilatasi otot polos vascular kecuali
a. coronaria
Sensoris : dr bg post meatus acusticus ext.
membran tympani ( overlap dg N IX / VII ),
duramater, dll ( hampir sama dgn N IX )
ganglion jugulare & nodosum nucl. salitarius
N XI ( Accessorius )

Bersifat motorik
Ramus internus : dr batang otak bergabung
dg n. vagus ( dianggap sbg tambahan n vagus )
Ramus externus : dr sel motoris C 1 s/d 6
naik keatas masuk foramen magnum
bergabung dg r. internus keluar lewat foramen
jugulare m. sternocleidomastoideus & tepi
atas m. trapezius
Test : angkat bahu
N XII (Hypoglossus)

Bersifat motorik
Dr nucl. hypoglossus canalis hypoglossi
bercabang ke otot2 extrinsik & intrinsik
lidah
Test : gerakkan / julurkan lidah

Anda mungkin juga menyukai