Anda di halaman 1dari 19

IKAN GURAME

KELOMPOK 5
PRAKARYA DAN KEWIRAUSAHAAN
KELOMPOK 5
(IKAN GURAME)

I Gusti Komang Triadi Kencana (06/XI IPA 5)


I Made Nirwa Gandhi Artawan (10/XI IPA 5)
Luh Gede Erika Widiadnyani (16/XI IPA 5)
Made Rina Permata Dewi (20/XI IPA 5)
Ni Kadek Ary Cahyani (22/XI IPA 5)
PETA KONSEP
Definisi Pengemasan
Ikan Gurame Hasil Produk
Pembenihan

Pembenihan Ekosistem
Ikan Gurame Manfaat Ikan Ikan Gurame
Gurame
DEFINISI IKAN GURAME
1.1 Pengertian Ikan Gurame Filum : Chordata
Ikan gurame (Osphronemus gouramy) Kelas : Pisces
merupakan salah satu jenis ikan air tawar yang Ordo : Labirintichi
dibudidayakan di kolam dan merupakan ikan asli
Subordo : Anabantoide
Indonesia yang memiliki nilai ekonomis yang tinggi
serta salah satu jenis ikan yang senang tinggal Famili : Anabantidae
diperairan yang tenang, terbenam, dan dalam Genus : Osphronemus
seperti kolam, rawa, telaga, danau serta waduk Species : Osphronemus
gouramy
DEFINISI IKAN GURAME
1.2. Morfologi Ikan Gurame
Secara morfologi, ikan ini memiliki garis lateral tunggal,
lengkap dan tidak terputus, bersisik stenoid serta memiliki gigi
pada rahang bawah. Sirip ekor membulat. Jari-jari lemah
pertama sirip perut merupakan benang panjang yang berfungsi
sebagai alat peraba. Tinggi badan 2,0 s/d 2,1 kali dari panjang
standar.
Gurame juga memiliki bentuk fisik khas badannya pipih,
agak panjang dan lebar. Badan itu tertutup sisik yang kuat
dengan tepi agak kasar. Mulutnya kecil, letaknya miring tidak
tepat dibawah ujung moncong. Bibir bawah terlihat menonjol
sedikit dibandingkan bibir atas. Ujung mulut dapat
disembulkan sehingga tampak monyong.
DEFINISI IKAN GURAME
1.3. Jenis Ikan Gurame
1. Ikan Gurame Soang
Sebutan Gurame soang di berikan pada Gurame jenis
ini karena memiliki 2 dahi yang cukup menonjol baik jantan
maupun betina. Sementara cula atau nonong dari dahi
tersebut tidak terlihat pada Gurame betina jenis Gurame
lain. Tubuh Gurame jantang panjang dan ramping dengan
tonjolan dagu yang lebih terlihat daripada Gurame soang
betina.
DEFINISI IKAN GURAME
1.3. Jenis Ikan Gurame
2. Ikan Gurame Jepun
Varietas Gurame jepun ( jepang) juga sudah lama di
kenal di indonesia. Gurame Jepun dikenal dengan nama
gurame jawa tengah atau gurami purwokerto. Ukuran
tubuhnya lebih kecil, Gurame ini memiliki ukuran tubuh
lebih pendek di banding Gurame angsa. Panjang tubuh
Gurame jepun sekitar 45 CM dengan berat tubuh sekitar 3-
4 kg.
DEFINISI IKAN GURAME
1.3. Jenis Ikan Gurame
3. Ikan Gurame Blausafir
Ciri - ciri ikan ini berwarna merah muda cerah .berat
maksimum yang bisa dicapai hanya sekitar 2 kg.Jumlah
telur ikan gurami blausafir bekisar 5000 sampai 7000 butir
telur.Di setiap kali memijah.
DEFINISI IKAN GURAME
1.3. Jenis Ikan Gurame
4. Ikan Gurame Paris
Ikan ini memiliki tubuh warna merah muda
cerah.Kepala putih dengan bintik - bintik hitam.Berat ikan
gurami paris maksimum 1,5 kg dengan kemapuan bertelur
5000 sampai 6000 butir setiap kali memijah.
DEFINISI IKAN GURAME
1.3. Jenis Ikan Gurame
5. Ikan Gurame Bastar
Ikan ini memiliki sisik yang besar serta merata warna
tubuh nya agak kehitam - hitaman dan kepala putih
polos.Laju pertumbuhannya cepat.Akan tetapi produksi
telur yang di hasilkan nya hanya 2000 sampai 3000
butir.Setiap kali memijah.
DEFINISI IKAN GURAME
1.3. Jenis Ikan Gurame
6. Ikan Gurame Porselan
Ikan gurami porselen berwarna merah muda dengan
ukuran kepala yang relatif kecil .Bobot induk ini berkisar
1,5 sampai 2 kg.Gurami porselen unggul dalam
menghasilkan telur.Gurami porselen dapat menghasilkan
telur sekitar 10.000 butir setiap kali memijah.Karena itu,
Gurami porselen paling banyak diminati dan di cari oleh
pembenih sebagai gurami pilihan.
PEMBENIHAN IKAN GURAME
2.1 Pengertian Pembenihan Ikan Gurame
Usaha pembenihan meliputi kegiatan pemeliharaan induk
pemijahan, penetasan telur, dan perawatan larva sampai berukuran
sebesar biji oyong. Larva berumur 12-30 hari ini selanjutnya dirawat
sampai bobotnya mencapai 10 15 g/ekor (umur 4 bulan). Benih
sebesar ini siap untuk didederkan. Namun, ada juga yang menjual
telur untuk ditetaskan.
PEMBENIHAN IKAN GURAME
2.2 Proses Pembenihan Ikan Gurame
1. Pemijahan
2. Penetasan telur
3. Pemilihan larva
4. Pendederan
5. Hama penyakit
MANFAAT IKAN GURAME
Manfaat ikan gurame mungkin banyak disepelekan orang, salah
satu jenis ikan tanah ini adalah salah satu ikan yang memiliki nutrisi
super tinggi. Ikan yang cukup terkenal dan menjadi menu favorite
masyarakat Indonesia. Tak heran jika hampir di semua restoran di
Indonesia, anda akan menjumpainya sebagai hidangan luxerious
saking mahalnya. Bukan hanya memiliki cita rasa yang lezat, namun
ikan gurame memiliki sejuta manfaat untuk kesehatan, perhiasan,
dan aksesoris cantik di rumah anda.
MANFAAT IKAN GURAME
3.1. Kandungan nutrisi Ikan Gurame
Gurame sendiri memiliki kandungan protein
sebanyak 19%. Hasil ini jauh lebih tinggi dari jenis ikan
lainya seperti ikan lele, ikan nila, dan ikan mas.
Terlebih kandungan asam amino essensial yang
dihasilkan cukup besar.
Selain protein, kandungan nutrisi lain yang terdapat
dalam ikan gurame adalah lemak. Yakni sebesar 2,2%.
Hasil ini dinilai lebih tinggi dari ikan mas yang hanya
memiliki kandungan 2% dan ikan nila 0,49%.
Bukan hanya itu, gurame juga memiliki kandungan
penting lainya seperti vitamin dan zat makronutrien
serta mikronutrien lainya
MANFAAT IKAN GURAME
3.2. Khasiat Ikan Gurame untuk kesehatan
1. Membantu Perkembangan Otak
2. Meminimalisir Kemungkinan Penyakit Degeneratif
3. Mengurangi Kemungkinan Penyakit Kwashiorkor
4. Mencegah Marasmus
5. Membantu Pertumbuhan Otot
6. Menghindari Cachexia
7. Menghaluskan Kulit
8. Sumber Energi
9. Mempercepat Penyembuhan Luka
EKOSISTEM IKAN GURAME
Di habitat aslinya gurame hidup di perairan tawar yang tergenang seperti
rawa, danau, dan situ. Namun, beberapa jenis gurame dapat hidup di perairan
payau. Selain itu, gurame dapat hidup di habitat air tergenang yang keruh dan
tidak dapat ditinggali oleh ikan tawes atau ikan mas. Gurame dapat bertelur
dan berkembang biak di air yang keruh sekali pun. Namun, sebenarnya gurame
lebih menyukai perairan yang lebih jernih dan tenang.
Ikan ini akan hidup sengsara di perairan yang digenangi tanaman air
mengapung seperti eceng gondok. Hal ini karena gurame harus mengambil
udara langsung dari udara bebas dengan labirinnya. Alat ini tidak berguna jika
gurame tidak dapat menyembul ke permukaan air. Di kolam yang ditutupi
tanaman air yang mengapung, gurame akan lebih sering bergerak horisontal.
EKOSISTEM IKAN GURAME
Pengemasan merupakan suatu cara untuk membuat ikan dalam kondisi
nyaman, tidak rusak, mudah, praktis dan tidak menganggu kondisi sekitarnya
selama pengiriman. Berdasarkan lama atau jarak pengiriman, maka sistim
pengangkutan atau pengiriman benih ikan dilakukan melalui dua sistim atau
cara, yaitu:
1. Sistem Terbuka, yaitu cara sistem terbuka ini dilakukan untuk mengangkut
benih dalam jarak dekat atau tidak membutuhkan waktu lama. Sedangkan
media pengangkutan dengan jerigen dimana tiap jerigen dengan ukuran 3-
5 cm bisa diisi air bersih hingga 15 liter dan dapat untuk mengangkut dan
menampung hingga 5.000 ekor benih.
2. Sistem Tertutup, yaitu dilakukan untuk pengangkutan benih jarak jauh yang
memerlukan waktu lebih dari 8 atau 9 jam. Caranya dengan menggunakan
SEKIAN
&
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai