Anda di halaman 1dari 28

Laporan Kasus

OBTURATORIA
HERNIAS

Oleh
dr. Imran Taufik, S.Ked

Pembimbing
dr. Muhammad Nawir,Sp.B,M.Kes
Presentasi kasus
Identitas pasien
Nama : Ny.IU
Umur : 70 tahun
Kelamin : Perempuan
Alamat : Arajang,Sengkang
Pekerjaan : IRT
Agama : Islam
Suku : bugis
MRS : 20 Juni 2017
Anamnesa
Keluhan utama : perut kembung
Anemnesis terpimpin : dialami sejak 2 hari SMRS.
Mual (+), muntah (+), demam (+), tidak BAB dan
tidak flatus. Nyeri perut (+) yang dirasakan hilang
timbul. Nyeri perut ini disertai nyeri yang menjalar
ke paha bagian dalam sampai ke lutut kanan.
Nyeri dikatakan memberat jika pasien
menggerakkan kaki. Riwayat nyeri ulu hati (+),
.Riwayat BAB bercampur darah (-), BAB berlendir (-
), Riwayat keluhan yang sama sebelumnya (+),
Riwayat operasi tahun 2015 dengan diagnosa ileus
obstruktif.
Riwayat penyakit terdahulu
Pasien pernah mengalami keluhan yang sama
sebelumnya dan dirawat di RS.

Riwayat penyakit keluarga


Di keluarga pasien tidak ada yang menderita
keluhan yang sama dengan pasien.

Riwayat persalinan
Pasien memiliki 5 orang anak
Pemeriksaan fisik
Keadaan umum : Sakit Berat/Gizi kurang
Kesadaran : Compos mentis
Tekanan darah : 140/90 mmhg
Nadi : 86 x/mnt
Frekuensi nafas : 20 x/mnt
Suhu : 36,5 C
Status generalis
Abdomen
Inspeksi : kembung, ikut gerak napas, darm
countour (+), darm steifung (-)
Auskultasi : peristaltik (+) kesan meningkat, metalic
sound (+)
Palpasi : nyeri pada seluruh region abdomen
defans muskuler (-)
Perkusi : hipertimpani
Rectal Touche :
Spinchter ani mencekik, mukosa licin,tidak teraba
massa, ampula kosong dan kolaps, Handscoen :
lendir (-) darah (-) feses (-)
Resume
umur 70 tahun masuk RS dengan keluhan utama
perut kembung yang dialami sejak 2 hari yang lalu.
Mual (+), muntah (+), demam (+), tidak BAB dan
tidak flatus. Nyeri perut (+) yang dirasakan hilang
timbul. Nyeri perut ini disertai nyeri yang menjalar ke
paha bagian dalam sampai ke lutut kanan. Nyeri
dikatakan memberat jika pasien menggerakkan kaki.
Riwayat nyeri uluhati (+), riwayat keluhan yang sama
sebelumnya (+), riwayat operasi tahun 2015 dengan
diagnosa ileus obstruktif.
Resume
Pada pemeriksaan abdomen didapatkan perut
kembung, darm counter (+) dengan bising usus
yang meningkat, metalic sound (+) dan nyeri tekan
pada seluruh region perut, defans muskuler (-)
Pemeriksaan RT: Spinchter ani mencekik, mukosa
licin,tidak teraba massa, ampula kosong dan
kolaps, Handscoen : lendir (-) darah (-) feses (-)
Riwayat keluhan yang sama sebelumnya ada.
Pasien adalah wanita dengan 5 orang anak,.
Diagnosis kerja
TotalIntestinal Obstruction ec susp. Obturatoria
Hernias DD/ Intestinal Adhesion
Pemeriksaan penunjang
Hematologi Rutin 22/06/17 Nilai Rujukan

WBC 10,7 x 103/mm3 4.0-10.0

RBC 4.58 x 106/mm3 3.5-5.0


Hb 13,2 g/dl 11.0-15.0
HCT 42,5 % 37.0-47.0
PLT 276 x 103/mm3 100-300
Kimia Darah
SGOT 23 0-31
SGPT 17 0-34
Elektrolit
Na 136 mmol/L 135-147
K 3,7 mmol/L 3.5-5
Cl 96 mmol/L 95-105
Pemeriksaan penunjang
Foto Abdomen

Abdomen X-ray showed


small bowel dilatation.
Diagnosa
TotalIntestinal Obstruction ec susp. Obturatoria
Hernias DD/ Intestinal Adhesion

Penatalaksanaan
Pasang infus : kristaloid
Pasang NGT : dekompresi
Pasang Kateter
Inj. Antibiotik
Stop Intake Oral
Laparatomi Eksplorasi
Diskusi
Hernia Obturatoria
Tonjolan kantung melalui foramen obturator dan
kanal obturator yang dilewati nervus dan
pembuluh darah
Hernia obturator pertama kali dijelaskan pada
tahun 1724 oleh Arnaud de Ronsil di Royal
Academy of Paris
Angka kejadian < 0,1%
the skinny old lady hernia

Polat C, Yava Y, Kosar MN, Yazcolu B, Deirmenci B, Arkan Y. An Unusual Cause of Mechanical Intestinal Obstruction: Strangulated
Obturator Hernia. Eur J Surg Sci 2011;2(1):19-22
Faktor Predisposisi
1. Peningkatan tekanan intraabdomen meliputi :
Konstipasi
COPD
Multiparitas
Ascites
2. Penurunan berat badan yang progresif

Polat C, Yava Y, Kosar MN, Yazcolu B, Deirmenci B, Arkan Y. An Unusual Cause of Mechanical Intestinal Obstruction: Strangulated
Obturator Hernia. Eur J Surg Sci 2011;2(1):19-22
Anatomi

Kovatch I. Obturator hernia. Brooklyn VA Hospital: Brooklyn, 2011. p. 1-18.


Jones, Daniel B.Hernia surgery (Master techniques in surgery).2013.p.105-117
Foramen Obturator

Kovatch I. Obturator hernia. Brooklyn VA Hospital: Brooklyn, 2011. p. 1-18.


Jones, Daniel B.Hernia surgery (Master techniques in surgery).2013.p.105-117
Kanal Obturator

Kovatch I. Obturator hernia. Brooklyn VA Hospital: Brooklyn, 2011. p. 1-18.


Jones, Daniel B.Hernia surgery (Master techniques in surgery).2013.p.105-117
Nervus Obturator

Kovatch I. Obturator hernia. Brooklyn VA Hospital: Brooklyn, 2011. p. 1-18.


Jones, Daniel B.Hernia surgery (Master techniques in surgery).2013.p.105-117
Nervus Obturator

Kovatch I. Obturator hernia. Brooklyn VA Hospital: Brooklyn, 2011. p. 1-18.


Jones, Daniel B.Hernia surgery (Master techniques in surgery).2013.p.105-117
Jalur masuk potensial hernia

Kovatch I. Obturator hernia. Brooklyn VA Hospital: Brooklyn, 2011. p. 1-18.


Jones, Daniel B.Hernia surgery (Master techniques in surgery).2013.p.105-117
Manifestasi Klinik

Obstruksi usus halus

Obturator Neuralgia

Howship-Romberg sign

Hannington-Kiff sign

Palpasi Massa

Jones, Daniel B.Hernia surgery (Master techniques in surgery).2013.p.105-117


Yates K. Bowel obstruction. In: Cameron P, Jelinek G, Kelly AM, Murray L, Brown AFT, Heyworth T, editors. Textbook of adult emergency medicine. 2nd ed. New
York: Churchill Livingstone;2004. p.306-9.
Diagnosis
Laboratorium

Foto Rontgen

Barium Enema

USG

CT-SCAN
Lin HH, Juan C, Chew BT, Chao JH. Obturator hernia. TaiwanL International Journal of Gerontology , June 2010. p. 103-6.
Nobie BA. Obstruction, small bowel. 14-1-2014. Diunduh dari : http://www.emedicine.com. Sept 10 2017
Penatalaksanaan
1. Pada > 50% kasus, hernia obturator ditemukan
secara intraoperatif selama laparoskopi atau
laparotomi diagnostik untuk SBO
2. Saat diagnosis dibuat sebelum operasi,
pendekatan alternatif untuk operasi meliputi :
a. Transperitoneal Approach
b. Extraperitoneal Approach
c. Anterior thigh exposure
d. Laparoskopi

Jones, Daniel B.Hernia surgery (Master techniques in surgery).2013.p.105-117


Kompikasi
Hernia ini kecil, oleh karena itu, bila terjadi
hernia inkarserata akan berakibat pada
berhentinya pasokan darah, dan menyebabkan
iskemik akibat perubahan loop-loop usus. Usus
dapat mejadi edem, infark, dan menyebabkan
gangren dan perforasi.

Prognosis
Dubia

Lin HH, Juan C, Chew BT, Chao JH. Obturator hernia. TaiwanL International Journal of Gerontology , June 2010. p. 103-6.
Nobie BA. Obstruction, small bowel. 14-1-2014. Diunduh dari : http://www.emedicine.com. Sept 10 2017
Kesimpulan
1. Hernia internal yang jarang tetapi mengancam
jiwa.
2. Tanda dan gejala sering tidak spesifik.
3. Pasien biasanya wanita tua, multipara dan
kurus dengan gejala obstruksi usus halus
intermitten atau akut.
4. Diagnosis cepat dan pembedahnan dini untuk
mengurangi morbiditas dan mortalitas pasien
dengan hernia obturatoria dengan obstruksi.
5. Penderita dipulangkan padi Hari 6 dengan
kondisi baik.
Terima kasih..

Anda mungkin juga menyukai