Anda di halaman 1dari 6

Kelompok 7

Nama Anggota :
1. Atika Khusna
2. Indri Lutviani
3. Khasanah Hayanti
4. Rani Novianti

Kelas : XII Adm.Perkantoran 1


Mengatasi Masalah Ketidakpastian Dalam
Budget Kas
Manajer harus membuat asumsi dan prediksi
dalam mempersiapkan anggaran karena organisasi
beroperasi di dunia ketidakpastian. Salah satu cara
untuk mengatasi ketidakpastian itu adalah dengan
melengkapi proses penganggaran dengan model
perencanaan keuangan.
Model perencanaan keuangan adalah
seperangkat hubungan yang
mengungkapkan interaksi di antara berbagai
kegiatan operasional, keuangan, dan
lingkungan yang menentukan hasil
keseluruhan kegiatan organisasi.
Aliran Kas Bulan Berjalan

Aliran kas (cash flow) merupakan aliran


pemasukan dan pengeluaran kas yang mengubah
kondisi kas proyek atau perusahaan setiap periode
pembukuan (bulan, triwulan,semester,atau tahun).
Aliran kas masuk (cash inflows) dapat bersumber
dari aktifitas financing (bantuan pinjaman oleh
pihak luar), hasil penjualan produk, ataupun
investasi oleh pihak lain. Aliran kas keluar
(cash outflows) diakibatkan oleh pembiayaan-
pembiayaan yang dilakukan.
Dengan demikian, aliran kas secara
sederhana merupakan pergerakan keluar dan
masuknya kas ke suatu bisnis atau proyek
pada periode tertentu sehingga
menggambarkan perubahan kondisi kas
proyek atau bisnis tersebut dari satu periode
ke periode berikutnya.

Anda mungkin juga menyukai