Anda di halaman 1dari 7

GRACEFUL TREE

Disusun Oleh:
Datul Noviana (150210101025)
Nila Lestari (150210101034)
Citra Wahyuningtyas (150210101091)
Dugaan. Setiap pohon yang berbeda dari K2 adalah antimagic.
Gambar 6.1.12 adalah gambar yang diberi label pohon. Pohon yang
6
mempunyai enam titik yang ada pasang titik, dan setiap pasang titik
2
terhubung dengan lintasan khusus. Jika kamu menambahkan bilangan pada
6
setiap lintasan-lintasan, setiap bilangan dari 1 ke muncul tepat satu dari
2
jumlah ini. Berapa nilai dari n sehingga pelabelan dari pohon di n titik
mungkin? John Leech memberi jawaban untuk 𝑛 ≤ 6 termasuk contoh di
Gambar 6.1.12 dan fakta bahwa ini tidak mungkin untuk n=5. Ini tidak
diketahui jika ini memungkinkan untuk n>6.
Jika pohon mempunyai n titik maka pohon memiliki n-1 sisi. Jika
mungkin untuk melabeli setiap titik dengan 1, 2, 3, ..., n dan sisi dengan 1, 2,
3, ..., n-1 sehingga label pada setiap sisi yang sama berbeda antara label pada
dua titik ujung, maka pohon disebut graceful.
Gambar 6.1.13 dan 6.1.14 menunjukkan graceful label dari pohon. Gerhard
Ringel mempunyai dugaan bahwa semua pohon adalah graceful.
Teorema 6.1.4 Jika pohon T dengan n sisi graceful, maka graph komplit K2n+1
dapat didekomposisi ke 2n+1 pohon, masing-masing isomorfis ke pohon T.

Kita tidak tahu bahwa setiap pohon adalah graceful. Jika ada pohon dengan n
sisi yang tidak graceful didekomposisi dari K2n+1 ke 2n+1 salinan dari pohon
yang masih ada.
Masalah label berhubungan dengan masalah graceful disarankan oleh Slater.
Mempertimbangkan label dari himpunan titik dan sisi dari pohon dengan n sisi
dengan bilangn bulat berurutan 1, 2, 3, ..., 2n-1. Pelabelan T disebut label
terurut dari T, jika label dari setiap sisi sama dengan selisih dari dua titik pada
sisi. Jika lebel terurut dari T mungkin ditunjukkan pada gambar di bawah,
maka pohon T disebut berurutan.
Catatan jika diberikan label graceful dari pohon T dengan n sisi, kita dapat
mengubah label seperti di bawah ini untuk memperoleh label berurutan.

Jika sebuah titik dilabeli dengan bilangan bulat k, ganti label dengan 2k-1,
jadi semua titik dilabeli dengan bilang ganjil.o sekarang jika kita melabeli
setiap sisi dengan titik ujung, label dari masing-masing sisi akan genap dan
akan 2 kali label asli dari sisi itu. Kita mempunyai label berurutan dari T.
Teorema 6.1.5 Jika sebuah pohon T graceful, maka T berurutan.
Ini memduga bahwa setiap pohon mempunyai label berurutan. Dugaan ini
lebih lemah daripada dugaan bahwa semua pohon adalah graceful. Karena
label berurutan tidak perlu mempunyai label bilangan genap pada sisi.
Gagasan dari label berurutan dapat diaplikasikan untuk graph pada
umumnya, tidak hanya pohon. Tentu saja, kasus ini, himpunan titik dan sisi
akan dilabeli 1, 2, 3, ..., ap, p+1, ..., q+p.

Anda mungkin juga menyukai