Anda di halaman 1dari 3

Rapat Evaluasi Instalasi Gawat

Darurat
Langkah - Langkah Pemeriksaan Pasien IGD

A. Pasien Gawat
1. Pasien masuk
2. Pemilahan sesuai triage
 Pasien datang perawat menyambut pasien dengan
Senyum Sapa Salam sepenuh hati serta ikhlas
selanjutnya membawa ke tempat tidur bersamaan
dengan itu dokter langsung menghampiri pasien dan
memeriksa pasien.
 Anamnesa dokter dan perawat (TTV)
 Melakukan pemeriksaan penunjang medis
 Menentukan tindakan sesuai diagnosa sementara.
 Konsul ke dokter spesialis
Langkah - Langkah Pemeriksaan Pasien IGD
B. Pasien Non Gawat
1. Pasien datang
2. Pemilahan pasien sesuai Triage
 Pasien datang perawat menyambut pasien dengan
Senyum Sapa Salam sepenuh hati serta ikhlas selanjutnya
membawa ke meja dokter
 Dokter melakukan anamnesa singkat
 Mempersilahkan pasien ke tempat tidur dan melakukan
pemeriksaan fisik oleh dokter dan vital sign oleh perawat
 Melakukan tindakan sesuai doagnosa dan terapi
kemudian melakukan KIE
 Tutup dengan senyum sapa salam 

Anda mungkin juga menyukai