Anda di halaman 1dari 13

ARSITEKTUR ISLAM

Konsep
Habluminallah
Nurul Fatimah Thamrin (60100116001)
Nurul Fadly K.Nai (60100116009)
Asyraful An’am Al-Amanah (60100116006)
Mulianto (60100116020)
Ahmad Fatahillah (60100116011)
Astrywahyuni (60100115004)
ARSITEKTUR ISLAM

Wujud perpaduan antara kebudayaan manusia


dan proses penghambaan diri seorang
Arsitektur Islam manusia kepada Tuhannya, yang berada
dalam keselarasan hubungan antara manusia,
lingkungan, dan Penciptanya.
Tinjauan Prinsip HABLUMINALLAH

Habluminallah Hubungan manusia dengan Tuhan (Allah).


Hubungan ini pada dasarnya menaungi
habluminannas dan habluminal’alam.

Nilai-nilai Konsep Habluminallah menurut


Mohammad Tajuddin (2003)

 Nilai Pengingatan akan Keesaan & Keagungan Allah SWT


 Nilai Pengingatan kepada Ibadah Ritual
 Nilai Pengingatan kepada Kejadian Alam Ciptaan Allah
 Nilai Pengingatan kepada Kematian
 Nilai Pengingatan akan Kerendahan Hati
MASJID NURUL IMAN TELKOM
Masjid Nurul Iman Telkom ini terletak di Jalan Andi
LOKASI Pangerang Pettarani, Gunung Sari, Rappocini,
Sulawesi Selatan, Makassar. Berada di samping
Gedung Plasa Telkom.

Tahun berdirinya masjid ini yaitu pada tahun 1994, dengan luas bangunan yaitu 655 m2
dengan daya tampung jamaah sebanyak 500.
Analisis Implikasi Konsep Tauhid & Taqwa
MASJID AL-MUNAWARAH
1. Tidak Bermegah-megahan dengan
Bangunan
1. Surah Al-Isra Ayat 93
ِ ‫ْت ِم ْن ُز ْخ ُرفٍ أَ ْو تَ ْرقَ ٰى ِفي الس َم‬
‫ءِ َولَ ْن ُُْْ ِمنَ ِل ُر ِق ِيك َك ََت ٰى تُُ ِ كَز َل‬ ٌ ‫أَ ْو َي ُكونَ لَ َك َبي‬
ً ‫س‬
‫وَّل‬ ُ ‫علَ ْيَُء ِكتَءبًء َُ ْق َر ُْهُ ۗ قُ ْل‬
ُ ‫س ْب ََءنَ َر ِبكي ه َْل ُك ُْتُ ِإَّل بَش ًَرا َر‬ َ
“Atau kamu mempunyai sebuah rumah dari emas, kamu naik ke langit. Dan
kami sekali-kali tidak akan mempercayai kenaikanmu itu hingga kamu
turunkan atas kami sebuah kitab yang kami baca. “Katakanlah : Maha Suci
Tuhanku, bukankah aku ini hanya seorang manusia yang menjadi rasul ?
2. (HR. Muslim, At-Tirmidzi dan An-Nasa'i).
‫ﻳَﻘُﻮﻝُ ﺍﻟْﻌَﺒْﺪُ ﻣَﺎﻟِﻰ ﻣَﺎﻟِﻰ ﺇِﻧَّﻤَﺎ ﻟَﻪُ ﻣِﻦْ ﻣَﺎﻟِﻪِ ﺛَﻼَﺙٌ ﻣَﺎ ﺃَﻛَﻞَ ﻓَﺄَﻓْﻨَﻰ ﺃَﻭْ ﻟَﺒِﺲَ ﻓَﺄَﺑْﻠَﻰ ﺃَﻭْ ﺃَﻋْﻄَﻰ‬
ِِ ‫ﻓَﺎﻗْﺘَﻨَﻰ ﻭَﻣَﺎ ﺳِﻮَﻯ ﺫَﻟِﻚَ ﻓَﻬُﻮَ ﺫَﺍﻫِﺐٌ ﻭَﺗَﺎﺭِﻛُﻪُ ﻟِﻠﻨَّﺎﺱ‬

“Seorang hamba berkata, “Harta-hartaku.” Bukankah hartanya itu hanyalah


tiga: yang ia makan dan akan sirna, yang ia kenakan dan akan usang,
harta yang ia berikanlah (yang dibelanjakan dijalan allah-pen) yang
sebenarnya harta yang ia kumpulkan. Harta selain itu akan sirna dan diberi
pada orang-orang yang ia tinggalkan.”
Analisis Implikasi Konsep Tauhid & Taqwa
MASJID AL-MUNAWARAH

Keagungan menggambarkan sesuatu yang besar, tinggi dan


terhormat. Habluminallah adalah interaksi vertikal dan dalam
penerapannya interaksi ini menjadi hirarki tertinggi di dalam masjid dan
memiliki karakter keagungan.
Karakter keagungan pada bangunan dapat diterapkan melalui metode
proporsi pada fasilitas ibadah khususnya ruang shalat.

• Ruang Shalat
Analisis Implikasi Konsep Tauhid & Taqwa
MASJID AL-MUNAWARAH

• Bentuk

Bentuk bangunan berinteraksi habluminallah yaitu semakin keatas semakin kecil


menunjukkan dari jumlah umat muslim yang sangat banyak namun hanya beribadah
pada satu yaitu Allah SWT

Bentuk fasilitas ibadah khususnya


ruang shalat adalah persegi panjang.
Bentuk ini paling sesuai untuk
melakukan shalat berjamaah.
Analisis Implikasi Konsep Tauhid & Taqwa
MASJID AL-MUNAWARAH
• Warna

Warna yang sesuai untuk


menggambarkan pendekatan
habluminallah adalah warna putih yang
menunjukkan kesucian dan emas yang
menunjukkan keagungan. Warna putih
akan digunakan pada dinding dan
warna emas akan digunakan pada
ornamen dan tulisan kaligrafi pada
ruang shalat.
Analisis Implikasi Konsep Tauhid & Taqwa
MASJID AL-MUNAWARAH

2. Tidak memajang & memamerkan patung /gambar


bernyawa.
1. Shahih Bukharo 5501 : Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wassallam
pernah bersabda : “Sesungguh nya Malaikat tidak akan masuk ke
rumah yang didalamnya ada gambar.”
2. “Barangsiapa membuat gambar nanti di hari kiamat dia akan dipaksa
untuk meniupkan roh padanya; padahal dia selamanya tidak akan bisa
meniupkan roh itu.” [HR Bukhari]
3. Shahih Bukhari 5498 : Aisyah radiallahu ‘anha menemui Rasulullah
shallallahu ‘alaihi wasallam sekembalinya beliau dari safarnya, waktu
itu saya telah membuat pembatas (satir) dari kain yang bergambar
(makhluk hidup) dalam ruanganku, ketika Rasulullah shallallahu ‘alaihi
wasallam melihatnya beliau langsung memotongnya sambil bersabda :
“Sesungguhnya orang-orang yang paling keras siksanya pada hari
kebangkitan adalah orang-orang yang membuat sesuatu yang
menyamai ciptaan Allah.” Aisyah melanjutkan : “Kemudian saya
membuatnya menjadi satu bantal atau dua bantal.”
Analisis Implikasi Konsep Tauhid & Taqwa
MASJID AL-MUNAWARAH
Analisis Implikasi Konsep Tauhid & Taqwa
MASJID AL-MUNAWARAH
3. Menjaga kebersihan & kesucian rumah
1. Al-Baqarah ayat 222
َ َ ‫ّللا يُ َِبُّ التوا ِبينَ َويُ َِبُّ ْال ُمت‬
‫ط ِ كه ِرين‬ َ ‫ِإن ك‬
Artinya : “Sesungguhnya Allah mengasihi orang-orang yang
banyak bertaubat, dan mengasihi orang-orang yang
senantiasa mensucikan diri.”
2. HR.At-Tirmizi: 2723

‫ظءفَةَ َك ِري ٌم يُ َِبُّ ْال َك َر َم َج َوا ٌد يُ َِبُّ ْال ُجو َد‬


َ ُ‫يف يُ َِبُّ ال‬
ٌ ‫كب ُ َِظ‬
َ ‫كب يُ َِبُّ الط ِي‬ َ ‫ّللا ت َ َعءلى‬
ٌ ‫ط ِي‬ َ ‫ِإن‬
‫فَُ ِ ك‬
)2723 :‫َظفُوا أ َ ْفُِيَت َ ُك ْم (رواه التيرمدى‬
“Sesungguhnya Allah SWT itu baik, Dia menyukai kebaikan.
Allah itu bersih, Dia menyukai kebersihan. Allah itu mulia,
dia menyukai kemuliaan. Akkah itu dermawan, ia menyukai
kedermawanan maka bersihkanlah olehmu tempat-
tempatmu.”

3. Sesungguhnya Islam itu bersih, hendaklah kamu


mewujudkan kebersihan karena sesungguhnyaa tidak akan
Analisis Implikasi Konsep Tauhid & Taqwa
MASJID AL-MUNAWARAH
Analisis Implikasi Konsep Tauhid & Taqwa
MASJID AL-MUNAWARAH

• KESIMPULAN

Implementasi Habluminallah pada Masjid Nurul Iman Telkom dirasa


sudah cukup memadai baik dari pemenuhan syarat-syarat akan hal
yang tidak diperbolehkan ada dalam bangunan muslim utamanya
bangunan masjid, maupun dari keterjagaan kebersihan lingkungan
yang baik sehingga jamaah dalam beribadah tidak terganggu dari
hal hal yang mengganggu indra, baik itu penglihatan maupun
penciuman.

Anda mungkin juga menyukai