Anda di halaman 1dari 19

TUGAS 7

SURVEY WADUK/EMBUNG
KELOMPOK 1
XII TGB B
IDENTITAS
KELOMPOK

GAMBAR

DATA TEKNIS
EMBUNG
A. IDENTITAS KELOMPOK

1. MEI TRI UTAMI (03)

2. MU’AMMAR AMIRUL HAKIM (05)

3. NOVIYANI (10)

4. RAFI EFFENDI (14)

5. RIFQI FEBRIANTO (16)

6. ROSYID SARIFUDIN (17)

7. SETO DITOSURYA ARANTA (21)

8. SHINTIA LAILATA MAHARANI (22)

9. SRI RAHAYU NINGSIH (23)

10. WINDI ASTUTI (27)

11. YUDHA SEPTIA (29)

BACK
GAMBAR

EMBUNG

KELOMPOK
BACK
NEXT

EMBUNG
POTORONO
EMBUNG POTORONO MULAI DIBANGUN DINAS
LINGKUNGAN HIDUP (DLH) DIY PADA TAHUN 2017
MELALUI PROGRAM TELAGA DESA. MEMILIKI LUAS
SEKITAR 4800 METER PERSEGI, EMBUNG POTORONO
DIBANGUN DI ATAS LAHAN WANADESA SELUAS 30
RIBU METER PERSEGI. MENELAN ANGGARAN MENCAPAI
RP2,8 MILIAR EMBUNG INI SECARA KHUSUS
DITUJUKAN UNTUK MENAMPUNG LUAPAN AIR HUJAN
DARI SUNGAI MRUWE ATAU TAMBAKBAYA DI
DEKATNYA.
NEXT

GAMBAR WADUK
BACK
BACK
C. DATA TEKNIS WADUK

• KONDISI EMBUNG/ LOKASI


• JENIS WADUK
• TIPE WADUK
• FUNGSI/ MANFAAT
• KOMPONEN WADUK

BACK
KONDISI WADUK/ LOKASI
LOKASI : Salakan, Potorono, Banguntapan, Bantul, Yogyakarta.
KONDISI : - Masih baru dan dalam proses pembangunan fasilitas.
- Kondisi air terlihat berwarna hijau lumut.
- Tidak ditemukan sampah di tengah embung.
- Trotoar di sekeliling embung sudah terlihat rapi dilengkapi dengan bangku,
blindpath, dan tempat sampah.
- Sejumlah pohon juga ditanam di sekitar embung membuat suasana menjadi
teduh.

BACK
JENIS WADUK

WADUK SISI SUNGAI


Waduk sisi sungai dibangun dengan memompa air dari sungai. Waduk seperti ini biasanya
dibangun melalui ekskavasi dan konstruksi pada bagian tanggul yang biasanya mencakup lebih dari
6 km. Air yang disimpan di waduk seperti ini biasanya diendapkan selama beberapa bulan agar
kontaminanan dan tingkat kekeruhannya berkurang secara alami.

BACK
TIPE WADUK
• TIPE WADUK ATAU BENDUNGAN BERDASARKAN TUJUAN PEMBANGUNANNYA
Waduk multi guna/ serba guna (multi purpose) merupakan waduk yang dibangun untuk memenuhi beberapa
tujuan, yaitu: tujuan rekreasi, perikanan, pengendali banjir dan lain – lain.
• TIPE WADUK/BENDUNGAN BERDASARKAN PENGGUNAANNYA
Waduk penampung air (storage) merupakan waduk yang digunakan untuk rekreasi, perikanan, pengendali banjir
dll.
• TIPE WADUK BERDASARKAN JALANNYA AIR
Bendungan untuk menahan air (non overflow) adalah waduk yang sama sekali tidak boleh dilimpasi air.
• TIPE WADUK/BENDUNGAN BERDASARKAN MATERIAL PEMBENTUKNYA :
Bendungan beton (concrete dam) adalah bendungan yang dibuat dari konstruksi beton baik dengan tulangan
maupun tidak. Kemiringan permukaan hulu dan hilir tidak sama pada umumnya bagian hilir lebih landai dan
bagian hulu mendekati vertikal dan bentuknya ramping. Bendungan ini dibagi lagi menjadi dua yaitu bendungan
beton berdasarkan berat sendiri stabilitas tergantung pada massanya, bendungan beton dengan penyangga
(buttress dam) dimana permukaan hulu menerus dan di hilirnya pada jarak tertentu ditahan, bendungan
berbentuk lengkung serta bendungan beton kombinasi.

BACK
FUNGSI/ MANFAAT

- SEBAGAI TEMPAT RESAPAN AIR DAN TAMPUNGAN AIR HUJAN.

- BUDIDAYA PERIKANAN
- TEMPAT REKREASI.
- MENAMPUNG LUAPAN AIR HUJAN DARI SUNGAI MRUWE ATAU TAMBAKBAYA DI SEKITARNYA.

BACK
KOMPONEN EMBUNG

1. Tubuh embung berfungsi menutup lembah atau cekungan sehingga air dapat diatahan di hulunya ( pada gambar
di atas)
2. Kolam tampungan berfungsi sebagai penampung air.
3. Intake yang berfungsi untuk mengambil dan mendistribusikan air yang akan dimanfaatnya.
4. Pelimpah berfungsi menglirkan banjir dari kolam ke hilir untuk mengamankan tubuh embung dari luapan air.

NEXT
SALURAN PEMBUANGAN ATAU PELIMPAS UDARA

Berfungsi mengalirkan air berlebih dari saluran pembuangan sekunder keluar daerah irigasi
pembuangan primer sering berupa saluran pembuangan alamiyah yang mengalir kelebihan air
tersebut ke sungai ,anak sungai ,atau ke laut.
Pelimpas air sangat diperlukan bagi embung yang dibuat pada alur alami atau saluran drainase. Hal
ini untuk melindungi bendung sekaligus mengalirkan air berlebih.

NEXT
PAGAR EMBUNG

Dinding pagar embung dibuat miring atau tegak dengan kedalaman 2 s/d 2,5 m (tergantung kondisi
lapangan). Tanggul dibuat agak tinggi untuk menghindari kotoran yang terbawa air limpasan.

NEXT
DINDING EMBUNG

Paling tinggi 10 m yang berfungsi menutup lembah atau cekungan sehingga air dapat bertahan di
udiknya.

BACK
TERIMAKASIH

PERTANYAAN :
Ngesti
• Apa yang dimaksud dengan memompa air dari sungai

• Ekskavasi
kata lain dari ekskavasi yaitu penggalian
• Kontaminanan
kontaminanan yaitu pengontaminasi, pengotor, pencemar.

Anda mungkin juga menyukai