Anda di halaman 1dari 38

METODA SPESIFIK PELABELAN

 PROF. DR. M. KUSWANDI, APT


Dlm Kedokteran Nuklir, rudionuklida yg sering dipakai sbg
RADIOFARMASETIKA :
- 99mTc : 80%
- 131 I : 15%
- Sisanya : 5%.

IODINASI
Proses Iodinasi telah digunakan sec ekstensif sbg pelabelan
utama dr senyawa obat dan biologik.
Iodin adalah elemen metal milik grup Halogen VIIA.
Nomor atom 53 dan hanya stabil sbg Isotop 127I.
Dari banyak isotop, 123I adl isotop yg paling stabil, cocok
utk prosedur diagnostik IN VIVO krn mempunyai Half Life
yang baik 13 jam dan energi Foton 159keV dg
menggunakan dosis rendah shg tak membahayakan. Hanya
krn Isotop dibuat dg Siklotron, menjadi mahal.
SENYAWA YG DILABEL RADIOIOD

 Human Serum Albumin, fibrinogen, insulin, globulin,


hormon, enzim.
 HAS untuk tumor otak, penumpukan darah.
 Rose Bengal: pencitraan liver.
 MAA: paru-paru
 Fibrinogen: deteksi trombus.
METODA SPESIFIK DR PELABELAN
1. IODINASI
IODINASI :
123I COCOK UTK DIAGNOSA INVIVO KRN: T1/2= 13
JAM, ENERGI FOTON 159 kEV DAN DOSIS RENDAH,
DIPRODUKSI DG SIKLOTRON
 125 I UMUM DIPAKAI SBG ANTIGEN RIA DAN SB LAIN
UTK PROSEDUR INVITRO, T1/2= 60 HR, TAK KELUAR
PARTIKEL, TTP FOTON ENERGI RENDAH (27-35 keV TAK
COCOK UTK PENCITRAAN.
 131 I PALING BANYAK DIPAKAI DIKLINIK utk STUDI
INVITRO DG T1/2 = 8 HR, FOTON 364keV
 132 I T1/2 = 2,3 JAM MENGEMISI SN Υ DIPAKAI UTK
STUDI DIKLINIK
METODA IODINASI
 Terdapat 5 metoda Iodinasi :
 1. TRIIODIDA
 2. MONOKLORIDA IODIN
 3. KLORAMIN T.
 4. ELEKTROLITIK
 5. ENZIMATIK.
 Iodinasi Molekul: dilakukan oleh sifat oksidasi dr I.
 Dlm btk teroksidasi, Iod berikatan sec kuat dg mol
aromatik. Dlm bentuk tereduksi, Iod tak berikatan dg
kuat. PH utk Iodinasi antara 6-9, tetapi utk Iodinasi dg
protein pd pH alkali. Temperatur dan lama proses
Iodinasi tergantung pd tipe senyawa yg akan direaksikan
dan metoda yg dipakai
1. METODA TRIIODIDA

 IODINASI MOL DIKERJAKAN SEC OKSIDASI, dlm KEADAAN


TEROKSIDASI IOD MENGIKAT SEC KUAT MOLEKUL AROMATIK.
 SEBALIKNYA DALAM KEAD TEREDUKSI IOD TAK MENGIKAT SEC
SIGNIFIKAN TIPE MOLEKUL APAPUN.
 pH UTK IODINASI : 6-9, UTK IODINASI PROTEIN PD pH BASA
 TEMP DAN DURASI IODINASI TGT SENY YG DIIODINASI.
 1. METODA TRIIODIDA.
 IOD RN ditambahkan KPD SENY YG DILABEL DG DI+ CAMP I + KI

I2 + KI + 131I
2 + R  R131I + K131I ( R=Seny org yg dilabel)

PADA KASUS MELABEL PROTEIN DG METODA INI DENATURASI SNGT


MINIM, TTP HASIL RENDAH (10-30%) SEBAB DG ADANYA IOD DINGIN
MENYEBABKAN SPEC ACTIVITY PRODUK TURUN
 2. MONOKLORIDA IODIN

 RADIOIODIN DIEKILIBRASI DG 131I DLM


MONOKLORIDA IODIN YG DIENCERKAN DG
HCL, KEMUDIAN
 CAMPURAN DITAMBAHKAN PD SENY YG
DILABEL PD pH & TEMP TERTENTU. HASIL 50-
80%.
 IODIN DINGIN DR MONOKLORIDA IODIN
MENYEBABKAN SPEC ACT SB TURUN, HASIL
TGT Juml MONOKLORIDA IODIN YG
DITAMBAHKAN.
 3. METODA KLORAMIN T
 KLORAMIN T : Garam Na dr N-MONOKLORO-P-
TOLUEN SULFONAMIDA, merupakan SENY
PENGOKSIDASI SEDANG. Prosedur:
 SENY YG AKAN DILABEL + KLORAMIN T SEC
BERTURUTAN DI + KAN PD 131I-NaI. MAKA
KLORAMIN T MENGOKSIDASI IOD MENJADI
IOD YG REAKTIF, SELANJUTNYA MELABELI
SENY YG DILABEL.
 SPEC ACT TINGGI KRN TAK ADA IOD DINGIN,
 EFISIENSI LABELING 100%
 KARENA KLORAMIN T BERSFT REAKTIF 
“MENDENATURASI” PROTEIN
 OKSIDAN LAIN: Na NITRIT DAN Na
HIPOKLORIT DPT MENGGANTIKAN KLORAMIN T
 4. METODA ELEKTROLITIK
 BEBERP A.AMINO & PROTEIN DIRADIOIDINASI DG
METOD INI
 ELEKTROLISIS CAMP RN IOD + MATERIAL YG DILABEL
 DLM SEL ELEKTROLITIK KAMAR ANODE & KATODE
DIPISAHKAN DG KANTONG DIALISA, KATODE
DIMASUKKAN DLM GARAM, SDG ANODE DLM CAMP
ELEKTROLITIK.
 ELEKTROLISIS MEMBEBASKAN IOD YG REAKTIF, YG
kemudian AKAN MELABELI SENY.
 KARENA PROSES LAMBAT DAN PEMBEBASAN YG TETAP
DR IOD MENYEBABKAN IODINASI YG SERAGAM DR
SENYAWA
 DENGAN TAK ADANYA IOD PEMBAWA (CARRIER) MAKA
HASIL LABELING 80% DPT DICAPAI
 5. METODA ENZIMATIK
 ENZIM : LAKTOPEROKSIDASE ATAU KLOROPEROKSIDASE,
+ H2O2 DLM JUMLAH NANOMOLAR + RN IOD + SENY YG
AKAN DILABEL.
 H2O2 AKAN MENGOKSIDASI IOD SHG MENJADI REAKTIF,
SELANJUTNYA ME IODINASI SENYAWA.
 KEUNTUNGAN : HANYA SEDIKIT TERJD DENATURASI
PROTEIN ATAU PERUB MOL ORGANIK , SEBAB
HANYA DIPAKAI SDK H2O2.
 HSIL 60-85 %dg SPEC ACTIV YG TINGGI.
 METODA INI BAIK UTK MELABEL PROTEIN DAN HORMON.
PRODUK SENY BERLABEL IOD
 RESIDU IOD BEBAS DAPAT DIBUANG DG CARA A.L:
 1. EKSTRAKSI CCL4,
 2. PRESIPITASI .
 3. PERTUKARAN ANION,
 4. FILTRASI GEL
 5. DIALISIS PD METODA YG COCOK TGT SENY IOD.
 SEBAG SB IOD DPT DISTERILKAN DG AUTOCLAVE, TETAPI SB
PROTEIN DISTERILK DG FILTRASI MILIPOR
 SEC UMUM: IOD MENGIKAT KUAT DAN IREVERSIBLE DG SENY
AROMATIK, TTP TAK STABIL DG SENY ALIFATIK.
 PD PROTEIN IKATAN terjadi PD GGS TIROSIL DAN CINCIN
IMIDAZOL DR HISTIDIN,
 IOD BERIKATAN DG GGS SULFHIDRIL DR A.AMINO TETAPI
REVERSIBEL.
 SEBAG A. LEMAK ALIFATIK TAK JENUH DAN LEMAK NETRAL SPT
A.OLEAT & TRIOLEIN DPT DILABEL DG IOD
 TETAPI IODINASI MERUSAK IKT RANGKAP MOL DAN MENGUBAH
SFT KIMIA DAN BIOLOGI SENYAWA
CONTOH SENYAWA BERLABEL IOD

 HUMAN SERUM ALBUMIN (HSA),


FIBRINOGEN, INSULIN, GLOBULIN, HORMON,
ENZIM.
 HSA DIPAKAI PD PENCITRAAN TUMOR OTAK
DAN POOL DARAH
 ROSE BENGAL UTK SCANING LIVER
 MAA (MAKRO AGREGAT ALBUMIN) UTK
SCANING PARU-2
 OLEH KARENA SB IOD DOSIS RADIASI RELATIF
TINGGI PD PASIEN MAKA BANYAK DIGANI DG
SENY BERTANDA 99mTc
 SENY BERTANDA IOD YG TETAP BERTAHAN :
 - RADIOIOD FIBRIONOGEN UTK DETEKSI
TROMBUS.
 - 19-IODOKOLESTEROL PADA SCANING
ADRENAL
 - ROSE BENGAL UTK EVALUASI FUNGSI SEL
POLIGONAL LIVER.
 - BEBERAPA SENYAWA UTK PROSEDUR RIA
SIFAT RADIASI 123 I SANGAT COCOK UTK
INVIVO, BANYAK RF DISIAPKAN UTK
PEMAKAIAN KLINIK PD KEDOKTERAN NUKLIR
PELABELAN DENGAN 99mTc
PELABELAN DENGAN 99mTc

 ALASAN BANYAK DIPAKAI SBG RF (80%) KRN


MENGUNTUNGKAN DR SIFAT FISIK DAN RADIASI A.L
 Tp 6 JAM,
 TAK ADA RADIASI BETA,
 MONOKROMATIK 140keV
 TERSEDIA DLM BENTUK STERIL,
 APIROGEN DAN
 BEBAS SENY. PEMBAWA (CARRIER) DR GENERATOR.
 NAMUN SFT KIMIA SEDIKIT DIMENGERTI
MISAL TEMPAT IKATAN
 TAK STABIL DIALAM, PALING STABIL PD
VALENSI 7+ DAN 4+,
 SEBALIKNYA PD VAL 2+, 3+, 5+ DAN 6+ TAK
STABIL DAN SULIT DIDAPATKAN.
 ION PERTECHNETAT TcO4 MEMBERI VAL 7+ PD
Tc BENTUK PALING STABIL MIRIP DG ION
MnO4-
 PD KONS RENDAH 99mTc BEBAS PEMBAWA
(CARRIER)
 SFT KIMIA 99mTc SULIT DIMENGERTI KECUALI
PD KONS RENDAH : 10-4 S/D 10-3M
REDUKSI TEKNISIUM (Tc)

 DIDAPAT DR GENERATOR MOLY DG BH BAKU


NaPERTEKNETAT (99mTc-NaTcO4).
 SEC KIMIA 99mTcO4 AGAK TIDAK REAKTIF, TIDAK MELABELI
SENY DG PENAMBAHAN LANGSUNG.
 OLEH KRN ITU STEP AWAL ADL MERUBAH VAL 7+ MENJADI
VALENSI RENDAH (3+, 4+ ATAU 5+)  DIPERLUKAN
SISTEM REDUKSI.
 SISTEM REDUKSI YG DIPAKAI :
 - STANUS KLORIDA ( SnCl2.2H2O), AS.ASKORBAT DAN FERI
KLORIDA (FeCl3), HCl Pkt, Na BOROHIDRIDA (NaBH4),
FeSO4.
 SnCl2 SERING DIPAKAI SBG PEREDUKSI DLM MEDIA ASAM
 - METODA LAIN : ELEKTROLISIS CAMP Na PERTEKNETAT DG
SENY DILABEL MENGGUNAKAN ANODA ZIRKONIUM
REAKSI REDUKSI 99mTc
 3 Sn2+  3 Sn 4+ + 6e -
 2 TcO4- + 16H+ + 6e-  2 99mTc 4+ + 8H2O
 2 99mTcO4-+ 16H+ + 3 Sn 2+  2 99mTc 4+ + 3 Sn 4+ +
8H2O

 PERCOBAAN DG BEBERAPA MILI MOLAR 99mTc, MAKA Sn 2+


MEREDUKSI 99mTc DG VALENSI 5+, PER-LAHAN2 JADI 4+
DLM BUFER SITRAT pH7.
 Tetapi dlm HCl PEKAT 99mTc DG Sn2+ MeNGHASILKAN VAL4+.
 99mTc YG TEREDUKSI ADL SANGAT REAKTIF DAN DPT

DIGABUNGKAN DG BANYAK SENY KELAT, WALAU MEKANISME


REAKSI TAK DIKETAHUI SEC JELAS.
 99mTc TEREDUKSI + SENY KELAT  99mTc-KELAT.

 SENY KELAT BIASANYA “LONE PAIR ELECTRON” ->


MEMBENTUK KOVALEN KOORDINASI MENGIKAT 99mTc
 SENYAWA PENGOKSIDASI
 GGS KIMIA SPT COO-, NH2, DAN SH, MERUP DONOR
ELEKTRON DLM SENY SPT PD DTPA (dietilen triamin
penta asetik asid), GLUKOHEPTONAT DAN BERBAGAI
PROTEIN.
 KELAT 99mTc PUNYA MUATAN NEGATIF SHG BERPINDAH
KE ANODE PD ELEKTROLISIS.
 HASIL PENELITIAN : PARTISIPASI tin PD STRUKTUR
MOL 99mTc KOMPLEKS  DG ADANYA SENY
PENGOKSIDASI MAKA 99mTc yg TEREDUKSI AKAN
MUDAH TEROKSIDASI.
 OLEH KRN ITU SENY BERLABEL 99mTc HARUS BEBAS
SENY PENGOKSIDASI DAN OKSIGEN  SERING
DIPAKAI A.ASKORBAT DAN Na AKSORBAT UTK
MENGHAMBAT EFEK OKSIDASI
PENGARUH Sn

 PENELITI BERPENDAPAT BHW tin


(timah= Sn) DIIKAT OLEH 99mTc KELAT
MISAL 99mTc-Sn-DIMETILGLIOKSIN,
 NAMUN 99mTc-N(N+(2,6, DIMETIL FENIL
KARBAMOIL METIL) IMINO A.DIASETAT
(HIDA)KOMPLEKS TIDAK MENGANDUNG
tin DIDALAM STRUKTURNYA
HIDROLISIS
 KEMUNGKINAN 99m Tc YG TEREDUKSI MENGALAMI
HIDROLISIS DLM LRT AIR.
 Tc BEREAKSI DG AIR MEMBENTUK BERBAGAI JENIS
HIDROLISIS TGT pH, DURASI HIDROLISA,
 KEHADIRAN SENY LAIN CONTOH: 99mTcO2, 99mTcO2+ DAN
99mTcOOH+.

 HIDROLISIS SUATU SENY BERKOMPETISI DG PROSES


TERBENTUKNYA KELAT DR SENY YG DIINGINKAN  OLEH
KRN ITU AKAN MENGURANGI PRODUK Tc-KELAT.
 JENIS HASIL HIDROLISIS MEMPENGARUHI TES DIAGNOSA.
 KERUGIAN MEMAKAI SnCl2 : DPT TERJ HIDROLISIS DLM LRT
AIR PD pH 6-7, MEMBENTUK KOLOID YG TAK LARUT.
 KOLOID AKAN MENGIKAT Tc YG TEREDUKSI BERKOMPETISI
DG SENY KELAT DLM PROSES LABELING, MENCEGAH
HIDROLISIS: TAMBAH ASAM SEBELUM PROSES REDUKSI Tc
MENCEGAH HIDROLISIS
 DUA HAL YG TAK MENGUNTUNGKAN Y.I. HIDROLISIS 99mTc
YG TEREDUKSI DAN HIDROLISIS Sn 2+ DAPAT DIATASI DG 
PENAMBAHAN SENY KELAT YG CUKUP.
 RASIO SENY PENGKELAT DG Sn 2+ HRS CUKUP BESAR UTK
MEMASTIKAN TERJADINYA IKATAN YG KOMPLIT
 IKATAN ANTARA SENY PENGKHELAT DG 99mTc DAN Sn 2+
SANGAT TGT KONSANTA AFINITAS DR SENY PENGKELAT.
 APABILA SENY PENGKELAT LEMAH SPT FOSFAT, HASIL
HIDROLISIS SB CUKUP TINGGI, SEBALIKNYA BILA SENY
PENGKELAT MEMPUNYAI KONSTANTA AFINITAS TINGGI SPT
“DTPA” MAKA HASIL HIDROLISIS SANGAT SEDIKIT.
BERBAGAI Tc DALAM PREPARASI
 PADA SETIAP PREPARASI SENYAWA BERLABEL (SB) 99mTc SELALU ADA 3
MACAM 99mTc :
 1. 99mTc BEBAS BERASAL DR 99mTcO4, YG BELUM DIREDUKSI OLEH Sn2+.
 2. 99mTc TERHIDROLISIS SPT 99mTcO2, TAK BEREAKSI DG SENY
PENGKELAT, TERMASUK DISINI 99mTc YG TEREDUKSI TETAPI BERIKATAN
DG Sn2+.
 3. 99mTc-KELAT SENYAWA YG DIINGINKAN, HASIL IKATAN ANTARA 99mTc
DGN SENY KELAT
 NOTE:
 1. DLM PREPARASI RUTIN, SEBAG BESAR FRAKSI RADIOAKTIFITAS ADL
DLM BENTUK IKATAN  FRAKSI BEBAS DAN HSL HIDROLISIS TAK
DISUKAI, HARUS DIBUANG SAMPAI LEVEL MINIMUM, SHG TAK
MENGGANGGU PD TES DIAGNOSA.
 2. SFT DAN VAL Tc TEREDUKSI DLM SB 99mTc TAK DIKETAHUI PASTI, DPT
DILAKUKAN PENGUKURAN POLAROGRAFI DAN TITRASI IODOMETRI,
ALBUMIN-99mTc MEMPUNYAI VALENSI 4+.
 3. BEBERAPA RF 99mTc YG DIPAKAI TERSEDIA DLM BENTUK “KIT” DR
PABRIK DAN DILABEL DG PENAMBAHAN LANGSUNG 99mTcO4- PD KIT
KIT
 KEUNTUNGAN KIT :
 1. MEMPUNYAI SHELF LIFE (waktu pakai) PANJANG
 2. DPT DIBELI DAN DISIMPAN SEC BAIK UTK PREP HARIAN
 3. PELABELAN DG 99mTc DPT DILAKSANAKAN SEC SIMPEL DG
PENAMBAHAN TcO4 PD SEMUA KIT.
 PEMBUATAN :
 1. DIBUAT DR LRT “MASTER” YG BERISI SENY YG AKAN DILABEL, LRT
ASAM DR SENY Sn PD PROPORSI YG COCOK.
 2. pH LARUTAN DIBUAT 5-7 DG PENAMBAHAN LRT NaOH.
 3. ALIKUOT DIDISPENSING KEDALAM VIAL-2 KIT
 4. LRT DI LIOFILISASI (FREEZE-DRIED) DAN VIAL DISEMPROT DAN DIISI
NITROGEN STERIL
 5. LIOFILISASI MATERIAL DLM VIAL, SIAP DILARUTKAN DLM LRT AIR DAN
DILABEL DG KELAT.
 6. PREPARASI MENGGUNAKAN MATERIAL STERIL, SEC ASEPTIK DLM
KOTAK LAMINA IAR FLOW, YG BERISI NITROGEN DIBAWAH TEKANAN
TERTENTU.
SENYAWA Sn
 BERBAGAI SENY Sn DIPAKAI OLEH BEBERAPA PABRIK YG
BERBEDA A.L : SncL2, SnF, Sn SITRAT, Sn TARTRAT, Sn
PIROFOSFAT, walaupun SncL2 YG PALING BANYAK DIPAKAI.
 PADA PREPARASI KIT, KETIKA LRT ASAM DAN Sn 2+
DITAMBAHKAN AKAN TERBTK KOMPLEKS ANTARA Sn 2+ DGN
SENY PENGKHELAT, REKASI :
 Sn 2+ + KELAT  Sn-KELAT.
 BILA pH TERCAPAI , MAKA TAK TERJADI HIDROLISIS Sn 2+,
SEBAB Sn 2+ TELAH DIBUAT KELAT DG SEJUMLAH BESAR
SENY PENGKELAT.
 REAKSI YG SAMA DR tin TERJADI BILA LRT 99mTcO4- DI +
KAN pd SENY KELAT YG DILIOFILISASI dlm VIAL KIT
 99mTc 7+ DIREDUKSI OLEH Sn 2+ DLM Sn-KELAT ATAU OLEH

Sn 2+-BEBAS (PD REAKSI DIATAS), JUMLAH Sn 2+ TSB HARUS


LEBIH DR CUKUP UTK MEREDUKSI Tc DLM JUMLAH NANO
Molar
MENGOPTIMALKAN PRODUK SENY BERLABEL 99mTc

 PADA SETIAP KIT, JUMLAH AWAL Sn2+ DAN SENY


PENGKELAT ADALAH SANGAT PENTING.
 BILA TERLALU BANYAK tin DIGUNAKAN 
KEMUNGKINAN HIDROLISIS tin MENINGKAT, DAN
tin YG TERHIDROLISIS AKAN BERKOMPETISI DG
99mTc YG TEREDUKSI MEMBENTUK 99mTc-Sn-

KOLOID, SHG AKAN MENURUNKAN HASIL KELAT


BERLABEL.
 TERLALU SEDIKIT tin MENYEBABKAN REDUKSI YG
TIDAK KOMPLET DR 99mTc PD TINGKAT OKSIDASI
YG DIINGINKAN, BERAKIBAT KECILNYA HASIL
KOMPLEKS-99mTc.
 SENY PENGKELAT HARUS CUKUP BANYAK
UNTUK MEMBUAT KOMPLEKS DG tin 
MENCEGAH HIDROLISIS tin DAN Tc PADA pH 6-
7 SETELAH PENAMBAHAN 99mTcO4 PADA KIT,
SHG AKAN MENAIKKAN JUMLAH HASIL 99mTc-
KOMPLEKS.
 UNTUK SENY PENGKELAT YG LEMAH, RASIO DG
tin HRS LEBIH BESAR  UNTUK MENCAPAI
NILAI OPTIMUM TIAP KIT HRS DILAKUKAN
TRIAL AND ERROR
STABILISATOR KOLOID
 UNTUK MENCEGAH TERJADINYA AGREGASI DR KOLOID MAKA
SERING DITAMBAHKAN STABILISATOR KOLOID A.L:
 GELATIN, POLIVINIL PIROLIDON, KARBOKSI METIL
SELULOSE.
 STABILISATOR DAN KARAKTERISTIK KOLOID TERGANTUNG
BEBERAPA FAKTOR A.L:
 - SIZE PARTIKEL
 - MUATAN UTAMA
 - Ψ POTENSIAL
 - VALENSI ION,
 -TEGANGAN PERMUKAAN,
 - VISKOSITAS,
 - POLARITAS DR MEDIUM DISPERSI.
PENGGUNAAN KOLOID 99mTc

 PARTIKEL2 KOLOID TAK TERLIHAT DIBAWAH MIKROSKOP RINGAN


TETAPI DPT DIDETEKSI DIBWH ULTRA MIKROSKOP ATAU MIKROSKOP
ELEKTRON. KOLOID SERING DISEBUT “MIKRO AGREGAT” DG PARTIKEL
0,5 -5 µM.
 KOLOID YG SERING DIPAKAI :
 KOLOID EMAS 195Au DAN KOLOID SULFUR 99mTc.
 PARTIKEL INI DLM TUBUH DIBUANG OLEH SEL RETIKULOENDOTELIAL
DAN DPT DIPAKAI UNTUK PENCITRAAN : liver, spleen, bone marrow.
 KOLOID DG UKURAN LEBIH KECIL SPT KOLOID 99mTc-ANTIMONI
SULFIDA DIPAKAI PD “LIMPOSCINTIGRAFI”.
 PARTIKEL BESAR ATAU MAKROAGREGAT > 1µM, DPT DILIHAT DIBWH
MIKROSK RINGAN. UKURAN DPT DITENTUKAN DG HEMOSITOMETER
DIBWH MIKR RINGAN, CONTOH : 99mTc-MAA DAN ALBUMIN MIKROSPERE
DG UKURAN 15-100µM.
 PARTIKEL2 TERJERAT (trapped) DLM KAPILER PARU2 DAN DIPAKAI UTK
PENCITRAAN PARU-PARU
ADITIV (ZAT TAMBAHAN)
 ADITIV ATAU PRESERVATIV DITAMBAHKAN PD
KEBANYAKAN RF ATAU SENY BERLABEL DLM RANGKA
MENJAGA INEGRITAS DAN EFIKASI.
 SB MUDAH RUSAK (degradasi) KRN ADANYA
RADIOLISIS DAN KEMUNGKINAN TUMBUHNYA
BAKTERI, KEBANYAKAN ADITIV DITAMBAHKAN UTK
MAKSUD mencegah TERJADINYA HAL TSB
 PRESERVATIV A.L:
 STABILIZER,
 ANTIOKSIDAN,
 PEMBUNUH BAKTERI ATAU
 SELURUHNYA.
 SYARAT : ADITIV TIDAK BEREAKSI DG INGRIDIEN
APAPUN DLM PREPARAT RF.
STABILIZER
 INTEGRITAS RF PENTING, TERUTAMA DIPAKAI
DLM WAKTU YG PANJANG  DIPERLUKAN
STABILIZER
 STABILIZER A.L:
 A. ASKORBAT,
 GARAM ASKORBAT,
 A. GENTISAT,
 A. SITRAT
 A. ASETAT.
 SAA : GELATIN DAN TWEEN
SURFACE ACTIVE AGENT

 SAA DIPAKAI PD PREPARAT SB 99mTc. A.L:


 TWEEN 80, DIPAKAI PD MIKROSPERE
ALBUMIN-99mTc UTK MENCEGAH
AGREGASI
 GELATIN DIPAKAI DLM PREPARASI
KOLOID , tetapi gelatin mudah ditumbuhi
bakteri ( SERING DIPAKAI SBG MEDIUM
PERTUMBUHAN) MAKA HRS DISTERILKAN
DAN PREPARASI DG CARA ASEPTIS.
ANTIBAKTERI

 SENY PEMBUNUH BAKTERI DIGUNAKAN UTK


MENCEGAH TUMBUHNYA BAKTERI DLM
LARUTAN.
 BENZIL ALKOHOL DLM KONS 0,9% SERING
DIPAKAI tetapi KONSENTRASI HRS RENDAH
KRN MEMP EFEK “VASODILATING”,
 BENZ ALKOHOL MEMPUNYAI SIFAT
MENGURANGI RADIOLISIS DLM PREPARASI RF.
 ETANOL 2,0% SERING DIGUNAKAN SBG
ANTIBAKTERI TETAPI TIDAK UNTUK KELAT
99mTc.
CATATAN

 pH RF SANGAT PENTING UTK STABILITAS DAN SIFAT


BIOLOGI, MENJAGA pH MENJADI SANGAT PENTING, YG
DPT DILAKUKAN DG PENAMBAHAN : ASAM, ALKALI,
BUFER YG COCOK (spt BUFER TRIS ATAU BUFER
FOSFAT) PD PREPARASI RADIOFARMASETIKA.
 SENY PEREDUKSI SPT :
 HILANGNYA RADIOIODIN KRN OKSIDASI DLM LARUTAN
IODIDA DPT DICEGAH DG PENAMBAHAN :
 Na TIOSULFAT,
 Na SULFIT ATAU
 ASAM ASKORBAT.
KEMURNIAN & ANALISIS

 KETIDAK MURNIAN RN BERASAL DR


 1. KONTAMINAN RADIOAKTIF YG MUNCUL PD
METODA PRODUKSI RN
 2. PROSES FISSION SERING MENGHASILKAN
KETIDAK MURNIAN YG BANYAK DRPD REAKSI
NUKLIR DLM SIKLOTRON ATAU REAKTOR
(BANYAK CARA DLM FISSION UTK INTI YG
BERAT).
 3. KETIDAK MURNIAN TARGET JUGA
MENAMBAH KETIDAK MURNIAN RN.
MENGHILANGKAN KONTAMINAN
 UNTUK MENGHILANGKAN KONTAMINAN R.AKTIF DPT DG:
 METODA PEMISAHAN SEC KIMIAWI PD FASE-2 PRODUKSI RN.
 KETIDAK MURNIAN KIMIA & RADIOKIMIA MUNCUL DR
PROSES LABELING SB YG TIDAK KOMPLET, DAPAT DIATASI :
 1.EKSTRAKSI,
 2.PENUKARAN ION,
 3.KROMATOGRAFI (KLT, KGel, KKertas)
 SERING KETIDAK MURNIAN SB BERASAL DR DEGRADASI
ALAMIAH & RADIOLISIS
SHELF LIFE
 SENYAWA BERLABEL (SB) MEMPUNYAI SHELF LIFE 
WAKTU DIMANA SB DAPAT DIPAKAI SECARA AMAN
SESUAI DG TUJUAN
 HILANGNYA EFIKASI DR SB UTK PERIODE WAKTU
TERTENTU MUNGKIN AKIBAT RADIOLISIS,
TERGANTUNG PADA :
 Tp DARI RN, PELARUT, ADITIV, SIFAT RADIASI,
MOLEKUL SENY YG DILABEL, IKATAN KIMIA ANTARA RN
DG SENY YG DILABEL,
 UMUMNYA PERIODE ADALAH 3 X Tp ATAU MAKSIMAL 6
BULAN DISARANKAN SBG LIMIT DR SHELF LIFE SUATU
SENY BERTANDA.
KOLOID DAN PARTIKEL YG DILABEL
 DALAM LRT YG SESUNGGUHNYA SPT SUKROSA DAN NaCl,
PARTIKEL2 DR LARUTAN DLM UKURAN MOLEKUL< 1 nm (10 -9
m), PARTIKEL2 TAK NAMPAK DIBAWAH ULTRA MIKROSKOP
 SEBALIKNYA SUSPENSI ATAU EMULSI, BERISI PARTIKEL2 YG
CUKUP BESAR SHG DAPAT DILIHAT DG MATA TELANJANG
ATAU DIBAWAH MIKROSKOP RINGAN. UKURAN PARTIKEL > 1
µm (10 -6 m = 10-4 Cm).
 SISTEM KOLOID TDP ANTARA 2 EKSTRIM LARUTAN DAN
SUSPENSI DG UKURAN PARTIKEL ANTARA 10 nm S/D 1µM
UMUMNYA BERMUATAN LISTRIK
 MUATAN PERMUKAAN DR PARTIKEL2 (imobil)
DISEIMBANGKAN OLEH MUATAN YG SAMA DAN YG KEBALIKAN
(oposit) DR LAPISAN MOBIL (mobile layer) DR SOLVEN.
 POTENSIAL DIKEMBANGKAN ATAS 2 LAPISAN DISEBUT Ψ-
POTENSIAL. PENAMBAHAN ELEKTROLIT GARAM, ASAM DAN
BASA PD KOLOID AKAN MERUSAK POTENSIAL  AGREGASI
DAN FLOKULASI KOLOID

Anda mungkin juga menyukai