Anda di halaman 1dari 8

3.

3 MEMAHAMI JENIS DAN BENTUK BADAN


USAHA

KELOMPOK :AGNES WANDIANI MARKUS


AMANDA APRILIANI
IPUT PAUJIAH RAHMAWATI
TARISA ZULYANI
PENGERTIAN DAN BENTUK BADAN USAHA

• PENGERTIAN BADAN USAHA


BADAN USAHA MERUPAKAN KESATUAN HUKUM,TEKNIS DAN EKONOMIS YANG BERTUJUAN
MENCARI LABA ATAU KEUNTUNGAN.
• BENTUK-BENTUK BADAN USAHA
A. PERUSHAAN PERSEORANGAN
PERUSAHAAN PERSEORANGAN MERUPAKAN JENIS KEGIATAN USAHA, MODAL DAN
MANAJEMEN DITANGANI OLEH SATU ORANG.
BENTUK BADAN USAHA

B. KOPERASI
KOPERASI ADALAH JENIS BADAN USAHA YANG BERANGGOTAKAN
ORANG-ORANG ATAU BADAN HUKUM KOPERASI DENGAN
MELANDASKAN KEGIATANNYA BERDASARKAN PRINSIP KOPERASI
SEKALIGUS SEBAGAI GERAKAN EKONOMI RAKYAT YANG
BERLANDASKAN ASAS KEKELUARGAAN.
BENTUK BADAN USAHA
C. BUMN ( BADAN USAHA MILIK NEGARA)
BUMN MERUPAKAN JENIS BADAN USAHA DIMANA SELURUH ATAU SEBAGIAN MODAL
DIMILIKI OLEH PEMERINTAH. SAAT INI SUDAH ADA 3 BENTUK BADAN USAHA BUMN,
YAITU:
1. PERJAN
PERJAN MERUPAKAN SALAH SATU BENTUK BADAN USAHA YANG SELURUH MODALNYA
DIMILIKI OLEH PEMERINTAH. CONTOH,( PERUSAHAAN JAWATAN KERETA API )
SEKARANG MENJADI PT. KAI.
2. PERUM
PERUM IBARAT PERUBAHAN DARI PERJAN. NAMUN PERUM BERORIENTASI PADA PROFIT
ATAU MENCARI KEUNTUNGAN.
BENTUK BADAN USAHA
3. PERSERO

PERSERO MERUPAKAN SALAH SATU BENTUK BADAN USAHA MILIK NEGARA YANG
DIKELOLA OLEH NEGARA.
D. BUMS ( BADAN USAHA MILIK SWASTA )
BUMS ADALAH JENIS BADAN USAHA YANG DIDIRIKAN DAN DIMODALI OLEH
SESEORANG ATAU SEKELOMPOK ORANG. BUMNS DIBEDAKAN MENJADI :
1. FIRMA ( FA)
FIRMA MERUPAKAN BADAN USAHA YANG DIDIRIKAN DUA ORANG ATAU LEBIH YANG
DIMANA TIAP ANGGOTA BERTANGGUNG JAWAB ATAS PERUSAHAAN.
MODAL FIRMA BERASAL DARI ANGGOTA PENDIRI. UNTUK LABA ATAU KEUNTUNGAN
DIBAGIKAN KEPADA ANGGOTA DENGAN PERBANDINGAN SESUAI AKTA SEWAKTU
PENDIRIANNYA.
BENTUK BADAN USAHA
E. CV ( COMMANDITAIRE VENNOOTSCHAP ) ATAU PERSEKUTUAN KOMANDITIER

CV MERUPAKAN SALAH SATU BENTUK USAHA YANG DIPILIH PARA PENGUSAHA


YANG INGIN PUNYA KEGIATAN USAHA NAMUN MODAL MINIM. ADA 2 JENIS
SEKUTU CV, YAITU :
SEKUTU AKTIF ADALAH ANGGOTA YANG MEMIMPIN/MENJALANKAN PERUSAHAAN
DAN BERTANGGUNG JAWAB PENUH ATAS UTANG UTANG PERUSAHAAN.
SEKUTU PASIF/SEKUTU KOMANDITER ADLAH ANGGOTA YANG HANYA
MENANAMKAN MODALNYA KEPADA SEKUTU AKTIF DAN TIDAK IKUT CAMPUR DALAM
URUSAN OPERASIONAL PERUSAHAAN. SEKUTU PASIF BERTANGGUNG JAWAB ATAS
RESIKO YANG TERJADI SAMPAI BATAS MODAL YANG DITANAM
BENTUK BADAN USAHA

F. PERUSAHAAN TERBATAS ( PT )
PT ADALAH BADAN USAHA YANG MODALNYA DIPEROLEH DARI HASIL PENJUALAN.
G. YAYASAN
YAYASAN MERUPAKAN SALAH SATU BENTUK BENTUK BADAN USAHA, NAMUN YAYASAN TIDAK
MENCARI UNTUNG. JADI LEBIH KE KEPENTINGAN SOSIAL DAN BERBADAN HUKUM.
JENIS DAN BENTUK BADAN USAHA
BADAN USAHA BERDASARKAN JENIS KEGIATANNYA
A. BADAN USAHA AGRARIS
KEGIATAN BADAN USAHA INI YAITU MENGELOLA SUMBER DAYA ALAM YANG MENGHASILKAN BARANG TERTENTU.
CONTOHNYA : PERKEBUNAN KARET. PETERNAKAN SAPI DAN LAIN SEBAGAINYA.
B. BADAN USAHA EKSTRAKTIF
KEGIATAN BADAN USAHA INI MENGAMBUL HASIL SUMBER DAYA ALAM SEPERTI HASIL LAUT, HASIL HUTAN,
PERTAMBANGAN MINYAK BUMI DAN LAIN SEBAGAINYA.
C. BADAN USAHA PERTAMBANGAN
KEGIATAN DABAN USAHA INI YAITU MEMBELI DAN MENJUAL KEMBALI BARANG TANPA MENGUBAH BENTUK BARANG
TERSEBUT.
D. BADAN USAHA INDUSTRI
KEGIATAN BADAN USAHA INI YAITU MENGOLAH BAHAN BAKU MENJADI BAHAN JADI ATAU BARANG SIAPA PAKAI.
E. BADAN USAHA JASA
KEGIATAN BADAN USAHA INI YAITU MEMBERIKAN PELAYANAN DAN KEMUDAHAN DALAM RANGKA MEMENUHI
KEBUTUHAN.

Anda mungkin juga menyukai