Anda di halaman 1dari 8

EVALUASI

PEMBELAJARAN FISIKA
KELOMPOK 3

NANDA FIRDAUSY (F1051171021)


ALDA PUTRISARI (F1051171048)
PADHTLI (F1052171003)
FRANSISKA ROSELINA (F1052171012)
Tes

Pengukuran

Pengantar Penilaian
Evaluasi :
Evaluasi
Terminologi Definisi Adalah cara (yang dapat digunakan) atau prosedur
Test (yang perlu ditempuh) dalam rangka pengukuran
dan penilaian di bidang Pendidikan, yang terbentuk
Fung seperti tugas maupun ujian ditiap semesternya
si (UTS/UAS).

Untuk Contoh
Pretest dan postest
mengetahui
sejauh mana
kemampuan
siswa dalam
pembelajaran
Terminologi Terminologi
Pengukuran Penilaian

Pengukuran dalam Bahasa Inggris dikenal


dengan measurement. Menurut Cangelosi Suatu kegiatan untuk memberikan
(1995) yang dimaksud dengan pengukuran berbagai informasi secara
adalah suatu pengumpulan data melalui berkesinambungan dan menyeluruh
pengamatan empiris untuk mengumpulkan tentang proses dan hasil yang telah
informasi yang relevan dengan tujuan yang dicapai siswa.
telah ditentukan. Dalam proses pengukuran Tidak hanya berfokus pada
guru tentu harus mengukur kemampuan penguasaan salah satu bidang,
siswa (tes/non-tes). tetapi mencangkup aspek
pengetahuan, keterampilan,
sikap, dan nilai-nilai.
Terminologi Evaluasi

Definisi Tujuan
Suatu proses untuk Untuk menentukan
menggambarkan sesuatu, terutama
peserta didik dan berkenaan dengan
menimbangnya dari nilai dan arti.
segi nilai dan arti.
Proses dan hasil
evaluasi
dipengaruhi oleh
beragam
pengamatan, latar
belakang dan
pengalaman
evaluator itu
sendiri.
HUBUNGAN TES, PENGUKURAN, PENILAIAN,
DAN EVALUASI
Tes merupakan alat utama yang digunakan untuk
melalui proses pengukuran, penilaiandan evaluasi.

Pengukuran dan penilaian juga merupakan dua


Tes, pengukuran, penilaian dan proses yang berkesinambungan. Pengukuran
evaluasi memiliki perbedaan arti dilaksanakan terlebih dahulu yang menghasilkan skor
dan fungsi, namun memiliki dan dari hasil pengukuran kita dapat melaksanakan
keterkaitan yang erat. penilaian.
Penialain dan evaluasi sebenarnya memiliki
persamaan, yaitu menilai dan menentukan nilai
sesuatu, di samping itu juga alat yang dugunakan
untuk mengumpulkan data.
Bagan hubungan Penilaian

Tes Non-tes

Skala Skala Skala


klasifik angka kuantitatif dan
asi kualitatif
disebut
proses
Skala
kualitat pengukuran
if
Skor hasil pengukuran dikombinasikan
dengan menggunakan berbagai
pertimbangan untuk pengambilan
keputusan tentang prestasi peserta didik.

Evaluasi
CONTOH
KASUS

Tes : Penilaian :

Andi diberikan 50 butir soal seleksi Dari 50 butir soal fisika dalam tes seleksi,
Andi menjawab benar 40 soal, dengan
fisika.
perolehan poin 80.

Pengukuran : Evaluasi :
Dari 50 butir soal fisika dalam tes Berdasarkan tes yang diiukti Andi, dengan
seleksi, Andi menjawab betul sebanyak poin 80 tersebut Andi dinyatakan lulus dalam
40 butir soal. seleksi fisika dan lanjut ke babak final.

Anda mungkin juga menyukai