Anda di halaman 1dari 70

PERJALANAN PT BERDIKARI (PERSERO) MENUJU

PERUSAHAAN BUMN YANG BESAR DAN SEHAT


JEJAK
LANGKAH
PERUSAHAAN
SEJARAH BERDIRINYA
PT BERDIKARI (PERSERO)
 PT Berdikari (Persero) berdiri sejak 1966 dengan nama PT Pilot Proyek
Berdikari berdasarkan Keputusan Presidium Kabinet Ampera Republik I
ndonesia No. 01/EK/KEP/1966 tanggal 12 Agustus 1966. Pendirian
Perusahaan tersebut tertuang dalam Akte Pendirian No. 24 tanggal
15 Agustus 1966 oleh Notaris R. Soerojo Wongsowidjojo, SH serta
disahkan oleh Menteri Kehakiman Republik Indonesia berdasarkan
Surat Keputusan No. J. A. 5/75/9 tanggal 27 Agustus 1988.

 Pada tanggal 7 April 2000, PT PP Berdikari resmi berubah status


menjadi PT Berdikari (Persero). Perubahan tersebut dilakukan berdasar
kan Peraturan Pemerintah No. 22 yang dituangkan dalam Akta No.16
tanggal 22 Agustus 2000 oleh Notaris Betsail Untayana, SH serta disahk
an melalui Keputusan Menteri Hukum dan Perundang-undangan
Republik Indonesia No.C-22369 HT. 01.04-TH 2000 tanggal 12 Oktober
2000.
AWAL BIDANG USAHA
Berdikari dahulu bergerak di bidang usaha antara lain
1) Perdagangan (PT World Trading Company / BNU)
2) Logistik (PT Ujung Lima / BLI)
3) Asuransi (PT Timur Jauh / Berdikari Insurance)
4) Peternakan Sapi Sidrap (BULS)
5) Kapas (PT Kapas)

Dahulu, Berdikari memiliki peran mengendalikan harga dan


mengelola persediaan beras, gula, dan terigu, baik secara
langsung maupun tidak langsung, dalam rangka menjaga
kestabilan harga bahan pangan bagi produsen dan konsumen
serta memenuhi kebutuhan pangan.
TUGAS DAN CONCERN BUMN PT BERDIKARI (PERSERO)
PENUNJUKAN BERDIKARI AMANAH UUD NO. 19 /2003 AMANAH PETERNAKAN
SEBAGAI BUMN PETERNAKAN TENTANG BUMN NO. 41 TAHUN 2014

PT Berdikari (Persero) ditugaskan BUMN sebagai pelaku ekonomi dan Negara menjamin tersedianya
menjadi BUMN Peternakan industri yang menjalankan fungsi bibit, melalui peternakan rakyat
melalui Surat Kementrian BUMN Agen of Developement dan dan perusahaan peternakan yang
tanggal 11 April 2012. Profitable untuk kesejahteraan diatur oleh regulasi Negara.
rakyat.
Pemerintah Indonesia membantu
Pada tanggal 7 April 2000, pembenahan organisasi Berdikari
PT PP Berdikari resmi dan mendukung kinerja
merubah statusnya menjadi Perusahaan melalui rangkaian
PT Berdikari (Persero). kebijakan dan regulasi.

1966 2000 2012 2016


Pada tanggal 15 Agustus 1966, Perusahaan ditunjuk sebagai BUMN Peternakan
Perusahaan berdiri dengan pada 2012. Sebagai BUMN peternakan, perseroan
nama PT Pilot Proyek Berdikari mempunyai tugas menjadi perusahaan penyedia
(PT PP Berdikari). pangan protein bagi masyarakat.
Perusahaan mulai mengembangkan bisnis
ayam yang dimulai dengan mengimpor GPS
(Grand Parent Stock) sebanyak 54.000 ekor,
sebagai salah satu strategi untuk fokus
dalam bidang peternakan ayam terintegrasi.
Berdikari memiliki peran utama sebagai buffer
stock, partner offtaker, dan mitra pemerintah.

2017
Perusahaan memasuki “fase
2018 2019
Perusahaan akan mengimpor kembali GPS minimal
pemulihan” yang ditandai dengan 72.000 ekor, 10.000 ton daging sapi asal Brasil, serta
perbaikan posisi keuangan serta 30.000 ekor sapi bakalan Australia yang rencananya
peningkatan kepercayaan akan mulai masuk ke Indonesia pada September
pemerintah dan para pemangku hingga akhir 2019 melalui kerja sama dengan
kepentingan lain. asosiasi dan distributor.
PROFIL
PERUSAHAAN
Saat Ini
Menjadi perusahaan Agroindustri Nasional terbaik
yang inovatif, bersaing dan tumbuh berkelanjutan

Membangun tim terbaik dengan integritas tinggi dan


upaya maksimal yang didukung sumber daya manusia
yang handal dan berkomitmen untuk berkembang

Melakukan perbaikan terus – menerus melalui inovasi,


baik dalam pasar, produk, maupun proses, dalam upaya
meningkatkan nilai perusahaan

Memaksimalkan peluang yang didasari pada kekuatan


dan kompetensi yang dimiliki dengan tetap menjaga
kinerja yg optimal dan efisien untuk meingkatkan nilai
bagi stakeholder.
Nilai-Nilai BERDIKARI
Bekerjasama Memiliki kemampuan bekerjasama dalam mencapai tujuan.

Egaliter Kesetaraan dalam hubungan antara atasan dan bawahan, membangun


saling percaya dan saling menghormati.

Responsif Tanggap terhadap perubahan dan lingkungan bisnis.

Disiplin Melakukan tugas sesuai dengan tanggung jawab dan kewenangan.

Inisiatif mengantisipasi dan menanggapi secara tepat masalah-masalah yang timbul


dalam pekerjaan.

Komitmen Menjunjung tinggi dan melaksanakan nilai etika yang berlaku di masyarakat
dan perusahaan.

Apresiatif Penghargaan yang tinggi terhadap sesame insan perusahaan dan yang lain.

Responsibilitas Bertanggungjawab atas pelaksanaan tugas/amanah yang diberikan.

Integritas Menjunjung tinggi dan melaksanakan nilai etika yang berlaku di masyarakat
dan perusahaan.
VALUE
BERDIKARI

SINERGI
INTEGRITAS
PROFESIONALITAS
STRATEGI PERUSAHAAN

Berdikari merupakan satu-satunya BUMN


Peternakan yang ada di Indonesia dengan Berdikari akan bergerak di sektor pangan
tugas khusus dari pemerintah untuk khususnya protein hewani baik sapi dan
menjaga kestabilan harga dan pasokan ayam.
daging sapi.

Memiliki unit dan anak perusahaan yang


Potensi pengembangan bisnis peternakan saling melengkapi dan bersinergi harmonis
yang lebih besar, karena pertumbuhan tren satu sama lain dalam proses bisnisnya, serta
permintaan daging sapi maupun ayam di memiliki profesionalitas dan pengalaman yang
Indonesia terus meningkat dari cukup lama dibidang logistik, peternakan,
tahun ke tahunnya. perdagangan, dan meubel, yang memiliki
reputasi baik di dalam maupun luar negeri.
Bisnis Usaha

Peternakan Ayam

Peternakan Sapi
BIDANG USAHA
Food Industry Berdikari adalah BUMN yang bergerak di bidang usaha sarana
Anak Perusahaan dan prasarana pertanian dan peternakan antara lain
1) Peternakan (pembibitan, penggemukan, perdagangan,
Peternakan
Ayam pemotongan, dan industri turunannya).
Peternakan
Sapi 2) Perdagangan dalam bidang peternakan.
Food 3) Sarana dan prasarana pertanian.
Industry
4) Logistik terpadu yang meliputi perdagangan, transportasi,
Anak
Perusahaan freight forwarding dan supply chain management, serta
karantina tumbuhan dan hewan.
5) Furniture.
6) Optimalisasi pemanfaatan sumber daya yang dimiliki
Perusahaan untuk properti, perkantoran, apartemen, dan
perhotelan.
PERAN UTAMA DALAM INTEGRASI
INDUSTRI PETERNAKAN AYAM
 Buffer Stock bagi peternak rakyat berupa Bibit
maupun pakan dengan harga terjangkau hal ini
diwujudkan dengan pemilikan GPS dan PS
farm yang akan menyediakan DOC Komersial
dan pakan berkualitas

 Partner Offtaker dari Hasil produksi peternakan


rakyat dengan pemilikan rantai bisnis RPH-U
serta penyedia Pangan Protein Hewani Nasional
dengan stock daging ayam yang dimiliki

 Mitra Pemerintah dalam menetapkan kebijakan


strategis terkait Harga Sapronak maupun
Produk sebagai Price Leader dengan acuan
harga Pokok yang dimiliki PT Berdikari
PEDOMAN PENGEMBANGAN
PETERNAKAN SAPI
 Swasembada Sapi (Ketersediaan,
keterjangkauan dan kestabilan harga
daging)

 Peningkatan taraf hidup peternak rakyat

 Melalui inkusi keuangan peningkatan


populasi yang seimbang dengan
peningkatan kebutuhan atau populasi
penduduk
Produk & Jasa
Bisnis Ayam (Poultry)
Unit bisnis ini menghasilkan day old chick (DOC)
Parent Stock dan DOC Final Stock (komersil) yang
didistribusikan kepada peternakan mitra dan peternakan
kerakyatan.

Penugasan Pemerintah (Sapi Dan Daging)


Pada tahun 2018, Berdikari mendapatkan penugasan
untuk melaksanakan importasi daging kerbau
dari India sebanyak 20.000 ton dan importasi sapi
indukan dari Australia sebanyak 1.430 ekor
Pemasaran Dan Retail
Berdikari melakukan penjualan produk karkas ayam,
telur, produk olahan daging (sosis dan baso), daging
sapi dan daging kerbau di Meat House Berdikari.
PT Berdikari United Livestock

Anak Perusahaan PT Berdikari Meubel Nusantara

PT Berdikari Logistik Indonesia

PT BERDIKARI (Persero)
PT Sampico Adhi Abbator

PT Berdikari Insurance
Afiliasi
PT Asahan Alumunium Alloys

PT Food Station
PT Berdikari United Livestock
PT Berdikari United Livestocks (BULS) merupakan anak perusahaan Berdikari yang melakukan
kegiatan pembibitan, penggemukan dan perdagangan sapi, serta produksi pupuk organik
berbasis kohe. Area peternakan PT BULS terletak di Sidrap Sulawesi Selatan dengan luas area
6.623 ha.
PT Berdikari Meubel Nusantara
PT Berdikari Meubel Nusantara (BMN) merupakan anak perusahaan yang bergerak di bidang
pembuatan furniture yang terbuat dari kayu, alumunium dan rotan yang diekspor ke berbagai
negara, salah satunya yang terbesar adalah Jerman. Penjualan dilakukan berdasarkan pesanan
yang terdiri dari kursi pantai, kursi taman, kursi/ meja tamu dan tempat tidur. Bahan baku yang
digunakan berasal dari bahan baku domestik dan sebagian kecil diimpor.
PT Berdikari Logistik Indonesia
PT Berdikari Logistik Indonesia (BLI) merupakan anak perusahaan yang bergerak di bidang jasa
transportasi dan pergudangan yang menyediakan layanan ke luar maupun menunjang bisnis inti
perseroan di bidang peternakan.
LAPORAN
KINERJA
PERUSAHAAN
Overview Permasalahan
Perusahaan Tahun 2016
SOP Tidak Dijalankan

Budaya Kerja Belum Ada

Kinerja Perusahaan Mengalami Kerugian

Integritas Kurang
2017
Menemukan Kembali Jati Diri Usaha
Mulai 2017, perusahaan berupaya memperbaiki kinerja perusahaan. Beberapa upaya
sudah dilakukan perusahaan melalui “Breakthrough Strategy”.
Breakthrough Strategy
Build Initiative Strategy
(Focus, Strong, Financial Membangun Budaya
Restructuring). Kerja

Menetapkan Standar
Operasional Prosedure Menetapkan Bisnis
Role Model
2018
Strong Foundation, Excellent Performance
Setelah melewati proses menemukan jati diri usaha, pada tahun 2018 ini perusahaan
mampu melakukan transformasi membangun fondasi bisnis yang kuat untuk
menghasilkan kinerja yang unggul.
Fase Transformasi
REFORMASI BUDAYA KERJA
Mengembangkan budaya kerja yg berorientasi 01
kinerja/bisnis, taat tata kelola, dan menjunjung
tinggi integritas.

ORGANISASI EFEKTIF & EFESIEN


Recovery organisasi sesuai pengembangan bisnis,
02 Peningkatan kompetensi pegawai melalui pelatihan,
Assesment seluruh posisi jabatan, Rekrutmen
pegawai baru, Penerapan KPI, & Revisi SOP

OPTIMALISASI USAHA BERKELANJUTAN


Pemanfaatan aset melalui sinergi pengembangan 03
fungsi, Menyelesaikan ijin kepemilikan aset agar
dapat ditingkatkan manfaatnya

PENGEMBANGAN OPERASIONAL BISNIS


Menerapkan bisnis peternakan ayam, Optimalisasi bisnis p
eternakan sapi berbasis kemitraan, Mengembangkan
04 bisnis trading daging dan pengadaan sapi indukan,
Optimalisasi bisnis meuble anak perusahaan, Pemanfaatan
lahan Sidrap utk budidaya jagung dan kerjasama
pengadaan sapi KUR.
Peristiwa Penting Tahun 2018
Impor DOC GPS
Maret - Untuk pertama kalinya Berdikari
mengimpor Day Old Chick (DOC) Grand
Parent Stock (GPS) yang menandakan
bahwa Perusahaan mulai kembali Menghasilkan Produk Turunan
melakukan aktivitas bisnis intinya sebagai Oktober - Perusahaan telah merealisasikan
BUMN yang bergerak di bidang peternakan. program importasi sapi bakalan pemerintah
atas instruksi dari Kementerian Pertanian
sebanyak 1.430 ekor.
Menghasilkan Produk Turunan
Oktober - Peternakan Berdikari yang
berlokasi di Tasikmalaya,
menghasilkan turunan dari GPS
yaitu DOC Parent Stock (PS) yang
Membangun Gudang
akan menjadi produk Berdikari untuk Oktober - Membangun gudang, seluas
dipasarkan. 8.944 m2 di atas lahan seluas 26.080 m2
diKawasan Industri KIMA, Makassar,
yang akan disewa oleh Perusahaan di
Perusahaan Mengimpor Daging bidang ritel.
Kerbau Sebanyak 20.000 Ton
PT BERDIKARI (PERSERO) DAN ENTITAS ANAK
LABA RUGI Pendapatan lain-lain sebesar Rp
40,4 Milyar terdiri dari:
PT BERDIKARI (PERSERO) & ENTITAS ANAK • Pendapatan bunga deposito
NO. U R AI AN Real sd Agustus 2018
Real sd Agustus 2019 (2)
RKAP sd Agustus 2019
RKAP 2019 (4) %(2/1) %(2/3) %(2/4) sebesar Rp 3,73 milyar
(1) (3)
I HASIL PENJUALAN 606,995 233,469 246,880 429,030 38.46 94.57 54.42
• Pendapatan jasa giro sebesar
II HARGA POKOK PENJUALAN 561,734 194,394 188,612 331,502 34.61 103.07 58.64 Rp 488 juta Pendapatan sewa
Laba (Rugi) Bruto 45,261 39,075 58,267 97,528 86.33 67.06 40.07 sebesar Rp 36 juta
III BEBAN USAHA • Laba penjualan aktiva tetap
1 Beban Penjualan 1,277 964 1,790 3,921 75.54 53.88 24.59 sebesar Rp 44 juta
2 Beban Pegawai 21,451 24,938 30,251 46,596 116.26 82.44 53.52
• Laba selisih kurs sebesar Rp
3 Beban Kantor 2,679 2,229 2,604 4,490 83.20 85.59 49.63
4 BebanAdministrasi & Umum 8,991 5,965 10,129 14,793 66.35 58.90 40.33
1,85 milyar
5 Beban Penyusutan, Amortisasi & Penyisihan 1,914 2,181 4,993 9,400 113.94 43.68 23.21
• Laba penyesuaian penyertaan
Jumlah Beban Usaha 36,312 36,278 49,767 79,201 99.90 72.90 45.80 afiliasi sebesar Rp6,03 milyar
Laba (Rugi) Usaha 8,949 2,797 8,500 18,328 31.26 32.91 15.26 • Pendapatan lain-lain sebesar
IV PENDAPATAN & BEBAN LAIN-LAIN Rp 28,3 milyar
1 Pendapatan Lain-Lain 18,451 40,451 21,787 31,991 219.23 185.67 126.45 Beban lain-lain sebesar Rp 10,4
2 Beban Lain-Lain (2,536) (10,417) (3,617) (5,139) 410.73 288.01 202.71
Jumlah Pendapatan & Beban Lain-Lain 15,915 30,034 18,170 26,852 188.72 165.29 111.85 Milyar terdiri dari:
Laba (Rugi) Sebelum Bunga & Pajak 24,864 32,832 26,671 45,180 132.05 123.10 72.67 • Beban administrasi bank sebes
VI BEBAN BUNGA (2,811) (1,353) (5,762) (8,669) 48.14 23.49 15.61
Laba (Rugi) Sebelum Pajak 22,053 31,478 20,909 36,511 142.74 150.55 86.22 ar Rp 238 juta
VII TAKSIRAN PAJAK PENGHASILAN • Beban pajak dan denda masa
1 Pajak Kini 0 0 0 (9,128) 0.00 0.00 0.00
2 Pajak Tangguhan 0 0 0 0 0.00 0.00 0.00
lalu sebesar Rp 8,4 milyar
Jumlah Taksiran Pajak Penghasilan 0 0 0 (9,128) 0.00 0.00 0.00 • Rugi selisih kurs sebesar Rp
Laba (Rugi) Setelah Pajak
VIII Pendapatan Komfrehensif Lain (Non LR)
22,053
0
31,478
0
20,909
0
27,383
0
142.74
0.00
150.55
0.00
114.95
0.00
1,72 milyar
LABA (RUGI) KOMFREHENSIF LAIN 22,053 31,478 20,909 27,383 142.74 150.55 114.95 • Beban lain-lain sebesar Rp 78
juta 17
PT BERDIKARI (PERSERO) DAN ENTITAS ANAK
NERACA
PT BERDIKARI (PERSERO) & ENTITAS ANAK
NO. U R AI AN Real sd Agustus 2018 Real sd Agustus RKAP sd Agustus 2019
RKAP 2019 (4) %(2/1) %(2/3) %(2/4)
(1) 2019 (2) (3)
1 Aset Lancar 433,109.58 441,479.45 450,408.71 476,302.51 101.93 98.02 92.69
2 Investasi Jk Panjang 33,810.43 33,810.43 36,810.43 36,810.43 100.00 91.85 91.85
Total Aset/Liabilitas & Ekuitas
3 Aset Tetap 62,020.82 80,533.93 103,236.94 111,086.39 129.85 78.01 72.50 secara keseluruhan S.D Agust
4 Aset Pajak Tangguhan 40,111.50 36,992.03 40,111.50 40,111.50 92.22 92.22 92.22 us Tahun 2019 sebesar Rp
5 Aset Lain-Lain 19,840.15 44,266.41 54,458.55 55,933.80 223.12 81.28 79.14 637,08 milyar atau 88,45% dari
target RKAP Tahun 2019 sebe-
Jumlah Aset 588,892.49 637,082.26 685,026.14 720,244.64 108.18 93.00 88.45 sar Rp 720,24 milyar. Bila
dibandingkan dengan
1 Liabilitas Lancar 457,596.24 457,859.40 529,766.37 558,510.54 100.06 86.43 81.98 realisasi Tahun 2018 sebesar
Rp 588,89 milyar, maka terjadi
2 Liabilitas Jk Panjang 15,000.00 25,225.62 15,000.00 15,000.00 168.17 168.17 168.17 kenaikan sebesar 8,18%.
3 Kewajiban Imbalan Pasca Kerja 21,407.55 14,150.75 19,244.80 19,244.80 66.10 73.53 73.53
4 Jumlah Liabilitas 494,003.79 497,235.78 564,011.17 592,755.33 100.65 88.16 83.89
5 Ekuitas 94,888.70 139,846.48 121,014.97 127,489.30 147.38 115.56 109.69
Jumlah Liabilitas & Ekuitas 588,892.49 637,082.26 685,026.14 720,244.64 108.18 93.00 88.45
PT BERDIKARI (PERSERO) - INDUK
LABA RUGI
PT BERDIKARI (PERSERO) - INDUK
NO. U R AI AN Real sd Agustus 2018 RKAP sd Agustus 2019
Real sd Agustus 2019 (2) RKAP 2019 (4) %(2/1) %(2/3) %(2/4)
(1) (3)
I HASIL PENJUALAN 533,926.87 176,844.26 101,902.13 186,243.10 33.12 173.54 94.95
II HARGA POKOK PENJUALAN 503,257.46 152,049.61 72,712.20 139,702.52 30.21 209.11 108.84
Laba (Rugi) Bruto 30,669.42 24,794.65 29,189.92 46,540.58 80.84 84.94 53.28
III BEBAN USAHA
1 Beban Penjualan 402.04 219.48 200.00 1,108.00 54.59 109.74 19.81
2 Beban Pegawai 10,002.14 14,580.10 16,298.41 25,513.14 145.77 89.46 57.15
3 Beban Kantor 862.50 660.02 714.81 1,584.65 76.52 92.33 41.65
4 BebanAdministrasi & Umum 6,952.26 4,068.99 7,708.34 11,008.00 58.53 52.79 36.96
5 Beban Penyusutan, Amortisasi & Penyisihan 1,129.40 1,313.45 3,070.14 4,815.29 116.30 42.78 27.28
Jumlah Beban Usaha 19,348.34 20,842.03 27,991.71 44,029.08 107.72 74.46 47.34
Laba (Rugi) Usaha 11,321.08 3,952.62 1,198.21 2,511.50 34.91 329.88 157.38
IV PENDAPATAN & BEBAN LAIN-LAIN
1 Pendapatan Lain-Lain 14,648.02 39,082.28 17,247.58 24,455.67 266.81 226.60 159.81
2 Beban Lain-Lain (782.29) (8,954.91) (2,408.70) (2,725.80) 1,144.70 371.77 328.52
Jumlah Pendapatan & Beban Lain-Lain 13,865.73 30,127.37 14,838.89 21,729.87 217.28 203.03 138.64
Laba (Rugi) Sebelum Bunga & Pajak 25,186.81 34,079.98 16,037.10 24,241.36 135.31 212.51 140.59
VI BEBAN BUNGA (2,233.57) (700.00) (3,067.33) (4,601.00) 31.34 22.82 15.21
Laba (Rugi) Sebelum Pajak 22,953.24 33,379.98 12,969.77 19,640.36 145.43 257.37 169.96
VII TAKSIRAN PAJAK PENGHASILAN
1 Pajak Kini 0.00 0.00 0.00 (4,910.09) 0.00 0.00 0.00
2 Pajak Tangguhan 0.00 0.00 0.00 0.00 0.00 0.00 0.00
Jumlah Taksiran Pajak Penghasilan 0.00 0.00 0.00 (4,910.09) 0.00 0.00 0.00
Laba (Rugi) Setelah Pajak 22,953.24 33,379.98 12,969.77 14,730.27 145.43 257.37 226.61
VIII PENDAPATAN ANAK PERUSAHAAN (900.58) (1,901.58) 7,939.32 12,653.14 211.15 (23.95) (15.03)
Laba (Rugi) Setelah Pajak & PAP 22,052.66 31,478.41 20,909.08 27,383.42 142.74 150.55 114.95
VIII Pendapatan Komfrehensif Lain (Non LR) 0.00 0.00 0.00 0.00 0.00 0.00 0.00
LABA (RUGI) KOMFREHENSIF LAIN 22,052.66 31,478.41 20,909.08 27,383.42 142.74 150.55 114.95
17
PT Berdikari United Livestock
LABA RUGI
PT BERDIKARI UNITED LIVESTOCK
NO. U R AI AN Real sd Agustus 2018 Real sd Agustus RKAP sd Agustus 2019
RKAP 2019 (4) %(2/1) %(2/3) %(2/4)
(1) 2019 (2) (3)
I HASIL PENJUALAN 407.49 538.36 26,803.33 32,050.00 0.00 2.01 1.68
II HARGA POKOK PENJUALAN 242.45 436.37 20,352.07 26,657.00 0.00 2.14 1.64
Laba (Rugi) Bruto 165.04 101.99 6,451.27 5,393.00 0.00 1.58 1.89
III BEBAN USAHA
1 Beban Penjualan 0.00 2.70 0.00 0.00 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
2 Beban Pegawai 964.75 914.09 1,183.92 1,700.51 94.75 77.21 53.75
3 Beban Kantor 163.95 125.52 188.00 282.00 76.56 66.77 44.51
4 BebanAdministrasi & Umum 476.62 226.86 328.00 668.92 47.60 69.16 33.91
5 Beban Penyusutan, Amortisasi & Penyisihan 0.00 15.09 0.00 1,452.62 0.00 0.00 1.04
Jumlah Beban Usaha 1,605.32 1,284.26 1,699.92 4,104.05 80.00 75.55 31.29
Laba (Rugi) Usaha (1,440.28) (1,182.27) 4,751.35 1,288.95 82.09 (24.88) (91.72)
IV PENDAPATAN & BEBAN LAIN-LAIN
1 Pendapatan Lain-Lain 217.21 46.47 2,013.75 3,013.75 21.40 2.31 1.54
2 Beban Lain-Lain (61.17) (3.33) (21.12) (31.68) 5.44 15.75 10.50
Jumlah Pendapatan & Beban Lain-Lain 156.04 43.15 1,992.63 2,982.07 27.65 2.17 1.45
Laba (Rugi) Sebelum Bunga & Pajak (1,284.24) (1,139.13) 6,743.98 4,271.02 88.70 (16.89) (26.67)
VI BEBAN BUNGA 0.00 0.00 (1,836.77) (2,755.16) 0.00 0.00 0.00
Laba (Rugi) Sebelum Pajak (1,284.24) (1,139.13) 4,907.21 1,515.87 88.70 (23.21) (75.15)
VII TAKSIRAN PAJAK PENGHASILAN
1 Pajak Kini 0.00 0.00 0.00 (378.97) 0.00 0.00 0.00
2 Pajak Tangguhan 0.00 0.00 0.00 0.00 0.00 0.00 0.00
Jumlah Taksiran Pajak Penghasilan 0.00 0.00 0.00 (378.97) 0.00 0.00 0.00
Laba (Rugi) Setelah Pajak (1,284.24) (1,139.13) 4,907.21 1,136.90 88.70 (23.21) (100.20)
17
PT Berdikari Meubel Nusantara
LABA RUGI
PT BERDIKARI MEUBEL NUSANTARA
NO. U R AI AN Real sd Agustus 2018 Real sd Agustus RKAP sd Agustus 2019
RKAP 2019 (4) %(2/1) %(2/3) %(2/4) Usaha - usaha yang
(1) 2019 (2) (3)
I HASIL PENJUALAN 27,925.08 26,962.23 44,810.05 95,082.75 96.55 60.17 28.36
dilakukan dalam
II HARGA POKOK PENJUALAN 19,815.75 18,111.65 33,275.90 69,588.42 91.40 54.43 26.03
Laba (Rugi) Bruto 8,109.33 8,850.58 11,534.15 25,494.33 109.14 76.73 34.72 rangka meningkatkan
III BEBAN USAHA
1 Beban Penjualan 854.44 742.16 1,589.65 2,813.43 86.86 46.69 26.38 kinerja perusahaan:
2 Beban Pegawai 4,804.26 4,502.43 6,919.62 10,666.31 93.72 65.07 42.21
• Mempertahankan
3 Beban Kantor 243.89 347.60 493.83 808.84 142.52 70.39 42.98
4 BebanAdministrasi & Umum 464.33 628.23 906.65 1,327.38 135.30 69.29 47.33 Captive Market
5 Beban Penyusutan, Amortisasi & Penyisihan 704.27 850.13 1,037.06 1,585.19 120.71 81.97 53.63
Jumlah Beban Usaha 7,071.20 7,070.55 10,946.82 17,201.15 99.99 64.59 41.11
• Pengembangan
Laba (Rugi) Usaha 1,038.13 1,780.04 587.34 8,293.18 171.47 303.07 21.46
Pasar Lokal
IV PENDAPATAN & BEBAN LAIN-LAIN
1 Pendapatan Lain-Lain 3,043.01 1,273.42 2,525.71 4,521.57 41.85 50.42 28.16 • Pengembangan
2 Beban Lain-Lain (1,501.26) (1,311.69) (1,186.96) (2,381.28) 87.37 110.51 55.08
Jumlah Pendapatan & Beban Lain-Lain 1,541.75 (38.27) 1,338.75 2,140.29 (2.48) (2.86) (1.79) Pasar Ekspor dan
Laba (Rugi) Sebelum Bunga & Pajak 2,579.88 1,741.77 1,926.09 10,433.46 67.51 90.43 16.69
VI BEBAN BUNGA (577.51) (653.33) (700.00) (1,050.00) 113.13 93.33 62.22 Diversifikasi Produk
Laba (Rugi) Sebelum Pajak 2,002.37 1,088.44 1,226.09 9,383.46 54.36 88.77 11.60
VII TAKSIRAN PAJAK PENGHASILAN • Pembangunan
1 Pajak Kini 0.00 0.00 0.00 (2,345.87) 0.00 0.00 0.00
2 Pajak Tangguhan 0.00 0.00 0.00 0.00 0.00 0.00 0.00 Kandang Ayam GPS
Jumlah Taksiran Pajak Penghasilan 0.00 0.00 0.00 (2,345.87) 0.00 0.00 0.00
Laba (Rugi) Setelah Pajak 2,002.37 1,088.44 1,226.09 7,037.60 54.36 88.77 15.47
17
PT Berdikari Logistic Indonesia
LABA RUGI
PT BERDIKARI LOGISTIK INDONESIA
NO. U R AI AN Real sd Agustus 2018 Real sd Agustus RKAP sd Agustus 2019
RKAP 2019 (4) %(2/1) %(2/3) %(2/4)
(1) 2019 (2) (3) Upaya - upaya
I HASIL PENJUALAN 45,136.92 29,124.08 64,614.04 115,654.55 64.52 45.07 25.18
II HARGA POKOK PENJUALAN 38,709.64 23,796.46 54,054.98 95,554.19 61.47 44.02 24.90 yang dilakukan
Laba (Rugi) Bruto 6,427.28 5,327.62 10,559.06 20,100.36 82.89 50.46 26.51
dalam rangka
III BEBAN USAHA
1 Beban Penjualan 21.50 0.00 0.00 0.00 0.00 0.00 0.00 meningkatkan
2 Beban Pegawai 5,645.70 4,941.28 6,367.65 8,716.30 87.52 77.60 56.69
3 Beban Kantor 1,355.89 1,095.55 1,207.22 1,814.69 80.80 90.75 60.37
kinerja perusahaan:
4 BebanAdministrasi & Umum 1,099.15 1,041.35 1,185.81 1,788.67 94.74 87.82 58.22
• Rasionalisasi
5 Beban Penyusutan, Amortisasi & Penyisihan 86.40 2.59 2.40 1,546.68 3.00 107.84 0.17
Jumlah Beban Usaha 8,208.65 7,080.77 8,763.09 13,866.33 86.26 80.80 51.06 SDM
Laba (Rugi) Usaha (1,781.37) (1,753.15) 1,795.98 6,234.03 98.42 (97.62) (28.12)
• Pinjaman Modal
IV PENDAPATAN & BEBAN LAIN-LAIN
1 Pendapatan Lain-Lain 68.39 49.11 0.00 0.00 71.81 0.00 0.00 Kerja ke PT
2 Beban Lain-Lain (97.54) (146.86) 0.00 0.00 150.56 0.00 0.00
Jumlah Pendapatan & Beban Lain-Lain (29.15) (97.74) 0.00 0.00 335.36 0.00 0.00 Berdikari Persero
Laba (Rugi) Sebelum Bunga & Pajak (1,810.51) (1,850.89) 1,795.98 6,234.03 102.23 (103.06) (29.69)
VI BEBAN BUNGA 0.00 0.00 0.00 (262.50) 0.00 0.00 0.00 • Struktur
Laba (Rugi) Sebelum Pajak (1,810.51) (1,850.89) 1,795.98 5,971.53 102.23 (103.06) (31.00)
VII TAKSIRAN PAJAK PENGHASILAN Organisasi
1 Pajak Kini 0.00 0.00 0.00 (1,492.88) 0.00 0.00 0.00
2 Pajak Tangguhan 0.00 0.00 0.00 0.00 0.00 0.00 0.00
Jumlah Taksiran Pajak Penghasilan 0.00 0.00 0.00 (1,492.88) 0.00 0.00 0.00
Laba (Rugi) Setelah Pajak (1,810.51) (1,850.89) 1,795.98 4,478.65 102.23 (103.06) (41.33)
17
2019
Semangat Berdikari, Membangun Negeri
Pada semester I 2019, PT Berdikari (Persero) terus mencatatkan laba perusahaan,
sesuai Rencana Kerja Anggaran Perusahaan (RKAP) 2019.
Model Bisnis Integrasi Peternakan Ayam
PT. Berdikari (Persero)
Traditional Farmers

Banking 70%
Layer

Broiler

PT Berdikari (Persero)
Broiler Food Industry
Great Grand 30% Slaughter House/ Modern,
Grand Hatchery
Parent Parent Layer Cold Storage Traditional Ma
Parent Broiler layer
(FS DOC) rket and
Ho-Re-Ca
Corn Farm
and Feed Mill

Model rantai nilai end-to-end yang terintegrasi yang dikelola oleh BUMN dengan membangun kemitraan bersama peternak tradi
-sional (societal value creation) akan menciptakan cost efficiency, margin dan harga konsumen yang stabil di rantai distribusi
(termasuk peternak)
Pengembangan Projek Peternakan Ayam
Pengembangan Peternakan Ayam terintegrasi dengan Organik dan non Organik (Sinergi Kemitraan)

Business Project Resource Strategy Business


Planning Management Management Development Operation

Peternakan ayam terintegrasi dan value chainnya – Skope & Milestones


Tahun 1 Tahun 2 Tahun 3
Trading (Brand Development)

Grand-Parent Farm 35k birds / year Organik

Parent-stock Broiler 200 K birds / year

Layer Commercial 500 K birds / year

Investment: Broiler Farm 27 mio birds / year


Sinergi
IDR 437 Milyar dg RNI
Feedmill 78 K MTons/year

Slaughter House 16,5K MTons/year


Rencana Pengembangan Projek Peternakan Ayam
Implementasi Rencana pengembangan ini akan dimulai pada Q4 Tahun 2017 dan akan selesai dalam
waktu 2,5 tahun kedepan.
Rencana Pelaksanaan Projek
2017 2018 2019
Q IV Q I – Q IV Q III-IV

Breeding Breeding Broiler Layer Slaughter


GP PS Feed Mill
FS FS House & Co
ld Storage
› Import 35.000 ekor › 200.000 ekor › 900.000 ekor/ › 4.600 MT telur › 10.000 MT/
per tahun bulan › 1.500 MT /bulan
Kapasitas Farm bulan /bulan
Rencana Anggaran Projek Peternakan Ayam
Investasi dan Kapasitas Produksi

Unit Bisnis Kapasitas Farm Kapasitas Produksi Investasi (Milliar)

Grand Parent IDR 22 )*


Broiler 35.000 birds 1.400.000 doc PS

Parent Stock IDR 80


Broiler 200.000 birds 27.000.000 DOC FS

Final Stock
Broiler 1.000.000 birds 13.665 MT LB/year IDR 90
Layer 500,000 birds 4.600 MT Eggs/year IDR 90

Slaughter House 16.500 MT Carcass/year IDR 82

Feedmill 78.000 MT/year IDR 73

TOTAL INVESTMENT PLAN IDR 437


)*DOC import
Progress Peternakan
s.d. Agustus 2019

Replacement Flock 1 Farm GPS Berdikari Pemilikan Pakan Ternak Penambahan Farm PS

 Importasi 12.695 ekor GPS Flock 1  Pada tahap awal Farm GPS Pasuruan akan  Farm PS berlokasi di Ciamis Jawa Barat
Pasursuan, Jatim. mendapat suplai300 –500Ton pakan /bulan. yang terdiri dari 2 Flock dengan total
 Penyampaian permohonan 18.000 ekor  Penggunaan karung dari PT Rajawali Citramas kapasitassebanyak 70.000ekor.
GPS kepada Dirjen PKH terkait (RNI Group).  Sampai dengan 24 Agustus 2019, telah
replacement Flock 1 Tasikmalaya, Jabar.  Permintaan suplai jagung dari PT PPI dilakukanchickinsebanyak36.342ekor.
 Persiapan LC untuk 12.695 ekor GPS sebanyak 3000 –4000 Ton /bulan.
Ross di Bulan Okt 2019.  Ada permintaan dari PT Pakan Indonesia
sejumlah2000Ton jagung.
Progress Peternakan
s.d. Agustus 2019

Importasi daging sapi Brazil Pembangunan Farm GPS Berdikari-BMN

 Penugasan telah didapatkan dari Kementerian  Lahan sudah diperoleh dengan lokasi di Malang
BUMN sebanyak 10.000Ton luas 4-5 HAdengan ketinggian diatas 800 dpl.
 Proses izin online masih berjalan, verifikasi dan  Hasil kajian konsultan sudah didapat dan pengajuan
establismentplan. BMN kepada pemegang sahamsudah diajukan.
 Pembahasan offtaker dan distribusi dari  Saran kepada BMN terkait harga tanah untukinvestasi
rencana impor secondary & manufacturing ditargetkan50.000/M.
meat(70:30) dari10.000Ton.
 Target pembangunan dapat dimulai tahun 2019.
Pengembangan Usaha
Progress Komersil &

Penjualan DOC PS
Penjualan DOC PS bulan Juli 2019 sebesar Rp.7.255.732.500
dengan produksi sebanyak 124.360 ekor dengan rincian:
 Farm Tasikmalaya sebesar Rp.5.976.747.500 dengan
produksi sebanyak 102.441 ekor.
 Farm Pasuruan sebesar Rp.1.278.985.000 dengan produk
si sebanyak 21.919 ekor.

Penjualan DOC by Product


Penjualan DOC by produk bulan Juli 2019 sebesar
Rp.757.450.000 dengan produksi sebanyak 193.902 ekor
dengan rincian:
 Farm Tasikmalaya sebesar Rp.679.370.000 dengan
produksi sebanyak 169.014 ekor.
 Farm Pasuruan sebesar Rp.78.080.000 dengan produksi
sebanyak 24.888 ekor.
Progres Pengembangan Projek Peternakan Ayam
Progres sampai dengan minggu ke 1 Oktober 2017
1 Sampai posisi September 2017, trading daging ayam maupun produk turunannya mencapai nilai penju-
Trading alan …… . Produk yang di perdagangkan adalah…. Dengan menjalin kerjasama dengan PT……. Dan
PT … dengan pemasaran untuk segmen ritel.
2 1. Ijin Prinsip dari Kemetan /Dirjen Petrnakan sudah keluar no…tgl…. (pengurusannya melalui bebera-
Breeding GP pa tahap sejak bulan…..2016)
& GPS 2. Saat ini sedang dilakukan penyusunan Feasibility Study untuk kelengkapan surat pengajkuan kuota
3. Proses MoU dan Poerjanjian sewa Kandang telah dilakukan dengan :
a. PT Patriot di area …….., dengan kapasitas kandang ……
b. PT WMU,…..
c. PT ……
4. Rencana chick in GP yang diimpor pada bulan……
5. Rencana investasi awal impor GP adalah Rp. 18,5 M dengan mekamisme sewa kandang dengan
mitra dan pembelian PS diawal yang akan dikompensasikan sebagai cost sharing>

3 Kemitraan 1. Telah disepakati pendirian JV’Co dengan nama PT Rajawali Berdikari Nusantara
2. Menunjuk konsultan FS dan rencana untuk mencari mitra service management.
dg RNI 3. Tahap awal akan dilakukan pembangunan secara bertahap dengan kemungkinan akan menjadi mitra
dari Perusahaan pembeli PS dari Berdikari, dengan mekanisme sewa kandang dan bagi hasil.
4. …….
5. ……..
Progress Komersil
& Pengembangan Usaha
Penjualan DOC FS
Penjualan DOC FS di Farm Sukabumi bulan Juli 2019
sebesar Rp.249.365.000 dengan produksi sebanyak 72.200
ekor.

Penjualan Daging dan Olahan


Penjualan Daging sapi, ayam tulang, olahan dan
lainnya bulan Juli 2019 sebesar Rp. 20.022.000 atau
sebanyak 400kg/pack dengan perincian:
 Daging sapi, ayam dan tulang sebesar Rp16.729.000
atau sebanyak 222 kg.
 Olahan dan lainnya sebesar Rp3.293.000 atau
sebanyak 178 pack.
Produk Meathouse
 Bakso Istana 600 gr
 Bakso Nusantara 300 gr
 Sosis Bockwurst Original 500 gr
 Sosis Bockwurst Keju 500 gr
 Chicken Wings 500 gr
 Daging Paket Paha Belakang
 Buntut Medium
 Buntut Small
 Iga Sparerib
 Iga Shortrib
 Neckbone

Penjualan Online & Langsung


Daftar Customer Daftar Supplier
BERDIKARI Produk BERDIKARI
 Kementerian BUMN PT Raja Top Food PT Cianjur Artha Makmur
 Kementerian Pertanian a. Bakso Istana 600 gr Daging Paket Paha Belakang
 Mahkamah Konstitusi b. Bakso Nusantara 300 gr Buntut Medium
 Masyarakat Umum/ Ibu Rumah Tangga
Buntut Small
 Sekneg
 Kementerian PU
PT De Glow International Iga Sparerib
Sosis Bockwurst Original 500 gr Iga Shortrib
 Walikota Jakarta Pusat
 Restoran Oey Sosis Bockwurst Keju 500 gr
 Lounge Synergi Chicken Wings 500 gr PT Suri Nusantara
Neckbone
PT Arwinda Perwira Utama
Sate Taichan
PT BERDIKARI (PERSERO) - KONSOLIDASI
LABA RUGI
PT BERDIKARI (PERSERO) & ENTITAS ANAK
NO. U R AI AN
Real sd Juli 2018 (1) Real sd Juli 2019 (2) RKAP sd Juli 2019 (3) RKAP 2019 (4) %(2/1) %(2/3) %(2/4)

I HASIL PENJUALAN 279,882 225,285 216,784 429,030 80.49 103.92 52.51


II HARGA POKOK PENJUALAN 252,903 187,326 165,102 331,502 74.07 113.46 56.51
Laba (Rugi) Bruto 26,979 37,959 51,683 97,528 140.70 73.45 38.92
III BEBAN USAHA
1 Beban Penjualan 1,230 702 1,860 3,921 57.07 37.73 17.90
2 Beban Pegawai 18,017 20,840 27,372 46,596 115.67 76.13 44.72
3 Beban Kantor 2,181 1,885 2,273 4,490 86.42 82.91 41.98
4 BebanAdministrasi & Umum 4,098 4,716 8,300 14,793 115.07 56.82 31.88
5 Beban Penyusutan, Amortisasi & Penyisihan 1,823 2,075 4,277 9,400 113.81 48.51 22.07
Jumlah Beban Usaha 27,350 30,217 44,083 79,201 110.48 68.55 38.15
Laba (Rugi) Usaha (370) 7,742 7,600 18,328 (2,090.36) 101.87 42.24
IV PENDAPATAN & BEBAN LAIN-LAIN
1 Pendapatan Lain-Lain 15,109 26,501 19,481 31,991 175.40 136.04 82.84
2 Beban Lain-Lain (2,051) (2,300) (1,630) (5,139) 112.11 141.07 44.75
Jumlah Pendapatan & Beban Lain-Lain 13,058 24,201 17,851 26,852 185.34 135.58 90.13
Laba (Rugi) Sebelum Bunga & Pajak 12,687 31,943 25,450 45,180 251.77 125.51 70.70
VI BEBAN BUNGA (2,131) (613) (5,035) (8,669) 28.75 12.17 7.07
Laba (Rugi) Sebelum Pajak 10,557 31,331 20,415 36,511 296.78 153.47 85.81
VII TAKSIRAN PAJAK PENGHASILAN
1 Pajak Kini 0 0 0 (9,128) 0.00 0.00 0.00
2 Pajak Tangguhan 0 0 0 0 0.00 0.00 0.00
Jumlah Taksiran Pajak Penghasilan 0 0 0 (9,128) 0.00 0.00 0.00
Laba (Rugi) Setelah Pajak 10,557 31,331 20,415 27,383 296.78 153.47 114.41
VIII Pendapatan Komfrehensif Lain (Non LR) 0 0 0 0 0.00 0.00 0.00
LABA (RUGI) KOMFREHENSIF LAIN 10,557 31,331 20,415 27,383 296.78 153.47 114.41
PT BERDIKARI (PERSERO) - INDUK
LABA RUGI
PT BERDIKARI (PERSERO) - INDUK
NO. U R AI AN
Real sd Juli 2018 (1) Real sd Juli 2019 (2) RKAP sd Juli 2019 (3) RKAP 2019 (4) %(2/1) %(2/3) %(2/4)

I HASIL PENJUALAN 213,020.89 170,735.41 87,034.66 186,243.10 80.15 196.17 91.67


II HARGA POKOK PENJUALAN 199,835.07 146,787.28 62,107.33 139,702.52 73.45 236.34 105.07
Laba (Rugi) Bruto 13,185.82 23,948.13 24,927.33 46,540.58 181.62 96.07 51.46
III BEBAN USAHA
1 Beban Penjualan 402.04 186.37 180.00 1,108.00 46.36 103.54 16.82
2 Beban Pegawai 7,920.24 11,469.22 14,864.66 25,513.14 144.81 77.16 44.95
3 Beban Kantor 656.90 581.70 625.46 1,584.65 88.55 93.00 36.71
4 BebanAdministrasi & Umum 2,289.95 3,118.60 6,200.66 11,008.00 136.19 50.29 28.33
5 Beban Penyusutan, Amortisasi & Penyisihan 1,129.40 1,313.45 2,654.69 4,815.29 116.30 49.48 27.28
Jumlah Beban Usaha 12,398.53 16,669.35 24,525.47 44,029.08 134.45 67.97 37.86
Laba (Rugi) Usaha 787.28 7,278.79 401.86 2,511.50 924.55 1,811.29 289.82
IV PENDAPATAN & BEBAN LAIN-LAIN
1 Pendapatan Lain-Lain 12,174.30 25,193.63 15,520.56 24,455.67 206.94 162.32 103.02
2 Beban Lain-Lain (754.08) (961.88) (554.94) (2,725.80) 127.56 173.33 35.29
Jumlah Pendapatan & Beban Lain-Lain 11,420.22 24,231.75 14,965.63 21,729.87 212.18 161.92 111.51
Laba (Rugi) Sebelum Bunga & Pajak 12,207.50 31,510.53 15,367.48 24,241.36 258.12 205.05 129.99
VI BEBAN BUNGA (1,649.41) 0.00 (2,683.92) (4,601.00) 0.00 0.00 0.00
Laba (Rugi) Sebelum Pajak 10,558.09 31,510.53 12,683.56 19,640.36 298.45 248.44 160.44
VII TAKSIRAN PAJAK PENGHASILAN
1 Pajak Kini 0.00 0.00 0.00 (4,910.09) 0.00 0.00 0.00
2 Pajak Tangguhan 0.00 0.00 0.00 0.00 0.00 0.00 0.00
Jumlah Taksiran Pajak Penghasilan 0.00 0.00 0.00 (4,910.09) 0.00 0.00 0.00
Laba (Rugi) Setelah Pajak 10,558.09 31,510.53 12,683.56 14,730.27 298.45 248.44 213.92
VIII PENDAPATAN ANAK PERUSAHAAN 368.48 (179.91) 7,911.86 12,653.14 (48.83) (2.27) (1.42)
Laba (Rugi) Setelah Pajak & PAP 10,926.57 31,330.62 20,595.42 27,383.42 286.74 152.12 114.41
VIII Pendapatan Komfrehensif Lain (Non LR) 0.00 0.00 0.00 0.00 0.00 0.00 0.00
LABA (RUGI) KOMFREHENSIF LAIN 10,926.57 31,330.62 20,595.42 27,383.42 286.74 152.12 114.41
Progress Anak Perusahaan
PT Berdikari Logistik Indonesia
PT Berdikari Logistik Indonesia, yang merupakan anak perusahaan
PT Berdikari (Persero), saat ini telah melakukan sinergi melalui
bisnis transportasi perternakan..

PT Berdikari Meubel Nasional


PT Berdikari Meubel Nasional saat ini berupaya mempertahankan
dan meningkatkan pasar Beach Chair, serta mengikuti tender/
pengadaan Furniture Hotel dan investasi pembangunan kendang
ayam.

PT Berdikari United Livestock


PT BULS saat ini telah menjalankan berbagai lini bisnis di bidang
peternakan, seperti pengadaan dan penggemukan sapi untuk kurban,
kerja sama dengan rumah potong hewan (RPH) di Makassar, budidaya
ikan nila, dan penanaman jagung sebagai sumber pakan.
PT Berdikari United Livestock
LABA RUGI
PT BERDIKARI LOGISTIK INDONESIA
NO. U R AI AN
Real sd Juli 2018 (1) Real sd Juli 2019 (2) RKAP sd Juli 2019 (3) RKAP 2019 (4) %(2/1) %(2/3) %(2/4)

I HASIL PENJUALAN 38,776.37 28,044.73 61,093.41 115,654.55 72.32 45.90 24.25


II HARGA POKOK PENJUALAN 33,177.67 22,754.47 50,258.58 95,554.19 68.58 45.27 23.81
Laba (Rugi) Bruto 5,598.70 5,290.27 10,834.83 20,100.36 94.49 48.83 26.32
III BEBAN USAHA
1 Beban Penjualan 21.50 0.00 0.00 0.00 0.00 0.00 0.00
2 Beban Pegawai 4,936.73 4,513.95 5,244.34 8,716.30 91.44 86.07 51.79
3 Beban Kantor 1,162.19 916.17 1,057.77 1,814.69 78.83 86.61 50.49
4 BebanAdministrasi & Umum 960.64 892.86 1,030.58 1,788.67 92.94 86.64 49.92
5 Beban Penyusutan, Amortisasi & Penyisihan 75.54 2.35 720.98 1,546.68 3.11 0.33 0.15
Jumlah Beban Usaha 7,156.61 6,325.33 8,053.67 13,866.33 88.38 78.54 45.62
Laba (Rugi) Usaha (1,557.91) (1,035.06) 2,781.16 6,234.03 66.44 (37.22) (16.60)
IV PENDAPATAN & BEBAN LAIN-LAIN
1 Pendapatan Lain-Lain 64.44 48.57 0.00 0.00 75.38 0.00 0.00
2 Beban Lain-Lain (91.65) (145.33) 0.00 0.00 158.57 0.00 0.00
Jumlah Pendapatan & Beban Lain-Lain (27.21) (96.76) 0.00 0.00 355.60 0.00 0.00
Laba (Rugi) Sebelum Bunga & Pajak (1,585.12) (1,131.82) 2,781.16 6,234.03 71.40 (40.70) (18.16)
VI BEBAN BUNGA 0.00 0.00 (131.25) (262.50) 0.00 0.00 0.00
Laba (Rugi) Sebelum Pajak (1,585.12) (1,131.82) 2,649.91 5,971.53 71.40 (42.71) (18.95)
VII TAKSIRAN PAJAK PENGHASILAN
1 Pajak Kini 0.00 0.00 0.00 (1,492.88) 0.00 0.00 0.00
2 Pajak Tangguhan 0.00 0.00 0.00 0.00 0.00 0.00 0.00
Jumlah Taksiran Pajak Penghasilan 0.00 0.00 0.00 (1,492.88) 0.00 0.00 0.00
Laba (Rugi) Setelah Pajak (1,585.12) (1,131.82) 2,649.91 4,478.65 71.40 (42.71) (25.27)
KINERJA KEUANGAN S.D JULI 2019

Penjualan • Dibandingkan realisasi s.d Juli 2018 menurun 22,38%


Rp. 123 Juta • Pencapaian RKAP s.d Juli 2019 sebesar 0,51%

Laba Kotor • Dibandingkan realisasi s.d Juli 2018 menurun 24,60%


• Pencapaian RKAP s.d Juli 2019 sebesar 1,44%
Rp. 64 Juta

Biaya Usaha • Dibandingkan realisasi s.d Juli 2018 menurun 22,55%


Rp. 1.128 Juta • Pencapaian RKAP s.d Juli 2019 sebesar 73,92%

Laba (Rugi) • Kerugian menurun 16,60% jika dibandingkan realisasi s.d Juli 2018 yang
membukukan kerugian Rp. 1.223 Juta.
Rp. (1.020) Juta • Pencapaian RKAP s.d Juli 2019 sebesar (33,12)%
PENCAPAIAN RKAP
I. Pencapaian RKAP Pendapatan Usaha
NO RENCANA KERJA RKAP REAL YANG MEMPENGARUHI PENCAPAIAN RKAP
1 Fattening Sapi 2.500 jt 0 Terkendala modal kerja. Kerjasama telah dilakukan dengan PD. RPH
Kota Makassar sbg Off taker untuk pemenuhan stock daging di Kota
Makassar. Menjadi salah satu syarat pinjaman modal kerja dari Induk/
Holding PT. Berdikari (Persero).
2 Kompos 50 jt 0 Belum terealisasi fattening sehingga belum bisa menghasilkan kompos
3 Pakan Ternak Konsentrat 1.260 jt 0 Masih mencari pasar yang sesuai.
4 Pengolahan Lahan 1.167 jt 0 kerjasama belum berjalan sehingga pengolahan lahan juga belum bisa
PT. Cakrabuana terealisasi.
5 Trading Sapi Kurban 1.150 jt 0 Diproyeksikan terealisasi bulan Agustus 2019.
6 Trading Sapi Indukan Imp 18.000 jt 0 Rencana pengadaan proyek pemerintah yang sampai Juli 2019 belum
or ada proyek untuk direalisasikan.
7 Pengolahan Lahan PT. Ag 0 123 jt Target awal selesai di bulan Desember 2018 baru bisa selesai di Bulan
rindo (Jagung 100 ha) Maret 2019 karena kondisi lahan yang memerlukan land clearing.
TOTAL 24.127 jt 123 jt

II. Pencapaian RKAP Pendapatan Lain-lain


NO RENCANA KERJA RKAP REAL YANG MEMPENGARUHI PENCAPAIAN RKAP
1 Hasil Sewa Lahan 1.750 jt 0 Kerjasama pemanfaatan lahan seluas 1.500 ha dengan PT. Cakra. Karena keamana
PT. Cakrabuana n lahan yang diserobot oleh masyarakan, kerjasama belum bisa direalisasikan.
2 Kerjasama Ekowisata 13,75 jt 0 Dlm Kontrol PT. UPC Bayu Energy Sidrap Tahap II (community Program) yang
PT. UPC saat ini masih dalam tahap konsultasi perencanaan
TOTAL 763,75 jt 0
KEGIATAN OPERASIONAL BERJALAN

No Uraian Progress Proyeksi


Pendapatan
1 Fattening Sapi Qurban • Pengadaan sebanyak 50 ekor
• Terjual saat idul kurban : 19 ekor 211 juta
• Sisa Sapi 29 ekor rencana akan dijual daging (potong RPH) 220 juta
2 Budidaya Ikan • Penebaran 50.000 ekor benih tgl 18 Mei.
• Proyeksi panen awal september 30 juta
3 Budidaya Jagung • Tertanam seluas 50 ha dengan 3 tahap penanaman
• Penanaman ke-1 seluas 10 ha panen awal september 2019 60 juta
• Penanaman ke-2 seluas 25 ha panen Akhir Oktober 2019 375 juta
• Penanaman ke-3 seluas 15 ha panen awal November 2019 225 juta
PT Berdikari Meubel Nusantara
LABA RUGI
PT BERDIKARI MEUBEL NUSANTARA
NO. U R AI AN
Real sd Juli 2018 (1) Real sd Juli 2019 (2) RKAP sd Juli 2019 (3) RKAP 2019 (4) %(2/1) %(2/3) %(2/4)

I HASIL PENJUALAN 27,925.08 26,381.12 44,529.55 95,082.75 94.47 59.24 27.75


II HARGA POKOK PENJUALAN 19,815.75 17,725.11 33,077.86 69,588.42 89.45 53.59 25.47
Laba (Rugi) Bruto 8,109.33 8,656.02 11,451.69 25,494.33 106.74 75.59 33.95
III BEBAN USAHA
1 Beban Penjualan 806.38 515.58 1,500.44 2,813.43 63.94 34.36 18.33
2 Beban Pegawai 4,292.16 4,053.27 6,203.17 10,666.31 94.43 65.34 38.00
3 Beban Kantor 218.73 282.83 425.73 808.84 129.30 66.43 34.97
4 BebanAdministrasi & Umum 402.41 498.67 766.75 1,327.38 123.92 65.04 37.57
5 Beban Penyusutan, Amortisasi & Penyisihan 618.11 743.86 901.46 1,585.19 120.34 82.52 46.93
Jumlah Beban Usaha 6,337.78 6,094.22 9,797.54 17,201.15 96.16 62.20 35.43
Laba (Rugi) Usaha 1,771.55 2,561.80 1,654.14 8,293.18 144.61 154.87 30.89
IV PENDAPATAN & BEBAN LAIN-LAIN
1 Pendapatan Lain-Lain 2,668.16 1,212.57 2,196.45 4,521.57 45.45 55.21 26.82
2 Beban Lain-Lain (1,151.28) (1,189.64) (1,056.80) (2,381.28) 103.33 112.57 49.96
Jumlah Pendapatan & Beban Lain-Lain 1,516.88 22.94 1,139.65 2,140.29 1.51 2.01 1.07
Laba (Rugi) Sebelum Bunga & Pajak 3,288.42 2,584.73 2,793.79 10,433.46 78.60 92.52 24.77
VI BEBAN BUNGA (481.26) (612.50) (612.50) (1,050.00) 127.27 100.00 58.33
Laba (Rugi) Sebelum Pajak 2,807.17 1,972.23 2,181.29 9,383.46 70.26 90.42 21.02
VII TAKSIRAN PAJAK PENGHASILAN
1 Pajak Kini 0.00 0.00 0.00 (2,345.87) 0.00 0.00 0.00
2 Pajak Tangguhan 0.00 0.00 0.00 0.00 0.00 0.00 0.00
Jumlah Taksiran Pajak Penghasilan 0.00 0.00 0.00 (2,345.87) 0.00 0.00 0.00
Laba (Rugi) Setelah Pajak 2,807.17 1,972.23 2,181.29 7,037.60 70.26 90.42 28.02
PROGRESS KINERJA S/D JULI 2019
Realisasi Penjualan per Produk (Rp. Jutaan) Kinerja Penjualan s/d Juli 2019
Real Juli 2018 Real Juli 2019 RKAP Juli 2019
Penjualan Ekspor terdiri produk Beach Chair dan
Beach 27.925 26.078 34.530 Furniture (diversifikasi produk)
Chair
Pengembangan pasar lokal telah terealisasi dengan
Furniture 0 303 2.500
kontrak kerja pelaksana interior Hotel Surya Prigen
Interior 0 0 7.500 (1,6 M) dan DP diterima 412 jt (blm dicatat penjualan)
TOTAL 27.925 26.078 44.530
Penambahan customer/Buyer baru : Mr.Harry (Spain),
Realisasi Penjualan Quantity Produk (set) AKS Handle (Jerman), Hotel Surya Prigen (Indonesia)
Real Juli 2018 Real Juli 2019 RKAP Juli 2019
Beach Penyebab Tidak Tercapainya Target Penjualan
5.365 4.752 6.155
Chair
Furniture 0 40 352  Penurunan perrmintaan beach chair
Interior LS LS LS  Realisasi penjualan furniture belum optimal
TOTAL 5.365 4.792 6.507 dari target karena masih sample produk
Realisasi Penjualan Ekspor & Lokal yang terkirim
 Tidak terealisasinya penjualan lokal yang
Real Juli 2018 Real Juli 2019 RKAP Juli 2019
ditargetkan berasal dari hasil pelaksana
Ekspor € 1.683.949 € 1.648.140 € 2.092.700
jasa kontruksi interior hotel dan office
Lokal 0 0 Rp. 7,5 M
OVERVIEW S/D JULI 2019

PENJUALAN PRODUKSI KURS VALUTA ASING


Penjualan Job Order Produk Beach Chair & Furniture Kondisi Perekonomian Global
Realisasi Sales = 100% Ekspor Real Penjualan : mempengaruhi nilai tukar Euro dan
Penjualan Ekspor : € 1.648.140 - Beach Chair : 4.752 set Dollar (rugi selisih kurs valas)
- Furniture : 40 set Saat ini kurs € 1 = Rp 15.800
RKAP € 1 = Rp. 16.500

KONTRIBUSI PAJAK PENERIMAAN & SUMBER DAYA MANUSIA


Total Kontribusi Pajak : Rp. 2,56 M PENGELUARAN DEVISA Tenaga Kerja PT BMN per s/d 31 Juli 19
PPH 21 = Rp. 306,11 Juta Penerimaan : €1.447.352 Tenaga Kerja Tetap = 127 Orang
PPH 23 = Rp. 71,99 juta Pengeluaran Tenaga Kerja Kontrak = 200 Orang
PPh 25/29 = Rp. 2,17 Milyar Operasional : € 52.216
PPh 22 = Rp. 10,38 juta Import : $ 10.457

5
Pemasaran & KINERJA PERUSAHAAN S/D JULI 2019
•Produksi beach chair berdasarkan order dan schedule shipment dari pihak Buyer
•Membuat design model Beach chair baru untuk ditawarkan ke buyer
Produksi
•Pengembangan Produk furniture sebagai upaya untuk diversifikasi produk
•Pengembangan pemasaran untuk mendapatkan Buyer baru untuk pasar ekspor dan domestik
•Penjualan Beach Chair dengan harga yang lebih baik dari tahun 2019
•Menggunakan kain lokal untuk produk Beach chair guna mengurangi beban import dan kendala
pengiriman material
•Mengikuti kegiatan promosi dan pameran Ifex 2019 di Jakarta, Event Assosiasi HIMKI, Event Apindo
•Upaya Mengikuti e procurement project interior office, hotel dan lounge bandara Bali & Jogja

•Melakukan kajian Kelayakan usaha PT BMN oleh Konsultan PT Perwiratama Manajemen Konsultan ttg
Kandang
Rencana
Investasi

Investasi bangun Kandang GPS dan PS dengan opsi pengembangan build & rent dan build and joint-
ops
•Telah didapat lahan potensial di Kab. Malang dengan luas ± 6 Ha, elevasi tanah ± 1.000 MDPL. Saat
ini menunggu hasil surat rekomendasi Dinas PUPR Kab. Malang tentang peruntukan lahan
berdasarkan Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Kab. Malang
•Sebagai alternatif sumber dana investasi, dilakukan Pelepasan aset Gowa telah diupayakan melalui
iklan terbuka dengan sistem lelang
REAL INVESTASI S.D JULI 2019
(dlm Jutaan Rupiah)
Uraian REAL S/D REAL S/D RKAP JULI 20 % %
JULI 2018 (1) JULI 2019 (2) 19 (3) 2/1 2/3
BANGUNAN 5,8 0 500 0 0
MESIN & INSTALASI 21,5 29,4 225 136 13

INVENTARIS 0 90,7 310 100 29


KENDARAAN 0 0 625 0 0
TOTAL 27,3 120,1 1.660 439 7,2

INVESTASI ASET TETAP RUTIN DAN NON RUTIN


 Untuk Bangunan, rencana untuk penambahan bangunan Kiln Dry belum dilaksanakan sehubungan dengan
kapasitas Kiln Dry masih tersedia karena job order belum optimal serta renovasi gudang material
(warehouse) belum dilakukan
 Investasi mesin belum optimal disebabkan project hotel dan furniture saat ini masih bisa support untuk
kapasitas produksi
 Investasi untuk kendaraan mengalami penundaan realisasi khususnya pengadaan mobil operasional
Direksi .
 Investasi untuk inventaris kantor sebagian telah terealiasi sedangkan pengadaan peralatan kantor lainnya
dilakukan pergeseran schedule pengadaan
PT BERDIKARI LOGISTIC INDONESIA
LABA RUGI Tabel 3
Perbandingan Realisasi Laba (Rugi) Tahun s.d Agustus 2019 & 2018 dan RKAP s.d Agustus 2018
(IDR Jutaan)

PT BERDIKARI LOGISTIK INDONESIA


URAIAN
Real sd Agustus 2018 (1) Real sd Agustus 2019 (2) RKAP sd Agustus 2019 (3) % (2/1) % (2/3)
HASIL PENJUALAN 45.137 29.124 73.364 64,52% 39,70%
HARGA POKOK PENJUALAN 38.710 23.796 54.055 61,47% 44,02%
Laba (Rugi) Bruto 6.427,28 5.327,62 19.309,06 82,89% 27,59%
BEBAN USAHA
Beban Penjualan 22 - - 0,00% 0,00%
Beban Pegawai 5.646 4.941 6.368 87,52% 77,60%
Beban Kantor 1.356 1.096 1.207 80,80% 90,75%
Beban Administrasi & Umum 1.099 1.041 1.186 94,74% 87,82%
Beban Penyusutan, Amortisasi & Penyisihan 86 3 2 3,00% 107,84%
Jumlah Beban Usaha 8.208,65 7.080,77 8.763,09 86,26% 80,80%
Laba (Rugi) Usaha (1.781,37) (1.753,15) 10.545,98 98,42% -16,62%
PENDAPATAN & BEBAN LAIN-LAIN
Pendapatan Lain-Lain 68 49 - 0,00% 0,00%
Beban Lain-Lain - 98 - 147 - 0,00% 0,00%
Jumlah Pendapatan & Beban Lain-Lain (29,15) (97,74) - 0,00% 0,00%
Laba (Rugi) Sebelum Bunga & Pajak (1.810,51) (1.850,89) 10.545,98 102,23% -17,55%
BEBAN BUNGA - - - 0,00% 0,00%
Laba (Rugi) Sebelum Pajak (1.810,51) (1.850,89) 10.545,98 102,23% -17,55%
TAKSIRAN PAJAK PENGHASILAN
Pajak Kini - - - 0,00% 0,00%
Pajak Tangguhan - - - 0,00% 0,00%
Jumlah Taksiran Pajak Penghasilan - - - 0,00% 0,00%
Laba (Rugi) Setelah Pajak (1.810,51) (1.850,89) 10.545,98 102,23% -17,55%
PENCAPAIAN BLI S.D AGUSTUS 2019

Realisasi s.d Realisasi s.d RKAP s.d Agustus


Agustus - 2018 Agustus - 2019 - 2019

Penjualan Jasa Gudang 20.021,99 12.347,04 31.748,93

Penjualan Jasa Transportasi 25.114,92 16.777,04 41.615,12

Total Hasil Penjualan 45.136,92 29.124,08 73.364,04


38.709,64 23.796,46 54.054,98
Biaya HPP
8.208,65 7.080,77 8.763,09
Total Beban Usaha
Laba Kotor 6.427,28 5.327,62 19.309,06

Laba Bersih (1.810,51) (1.850,89) 10.545,98


LAYANAN OPERASIONAL S.D AGUSTUS 2019
Pergudangan tertutup TPS-Berdikari (LCL Cargo)
•Penurunan hasil pemanfaatan gudang 1,2,3, 4, 5 dan 6 yang disebabkan oleh:
•PT Masasji Kargosentra Tama belum melakukan kontrak kerjasama kembali.
•Persaingan yang tidak sehat dilapangan terkait harga.
•Evaluasi treatment kontrak yang kurang menguntungkan bagi BLI, akan dilakukan pembaharuan kontrak.
•Selama kurang lebih 2 bulan dibekukan operasi oleh Bea Cukai.

Pergudangan lahan terbuka TPS PT Berdikari Logistik Indonesia (FCL Cargo)


•Tidak terealisasinya kerjasama dengan PT MTI, yang sebelumnya masuk RKAP 2019 (impact ±18M selama
2019).
•Tidak terealisasinya kontrak kerja dengan SiLOG, yang sebelumnya masuk RKAP 2019 (impact ±15M selama
2019).
•Adanya container longstay yang belum bisa dikeluarkan dari lapangan maupun didalam Gudang; sehingga
kurang optimal dalam pemanfaatannya sebagai omset.

Transportasi
•Kalah persaingan harga dalam tender BULOG; harga pesaing yang sangat murah jauh dibawah harga dasar
tender.
•Project PLTGU Suryalaya pelaksanaan digeser ke pertengahan tahun 2020 (sebelumnya masuk dalam RKAP
2019).
•Rencana pengiriman beras tujuan Kep. Sangihe & Talaud tidak terealisasi disebabkan kebijakan pemerintah
mengganti bantuan Beras Rastra dengan BPNT.
•Delay atas pengiriman kembali PT PP Presisi dari Banjarmasin (container shipment, alat-alat kontraktor).
ACTION PLAN OKTOBER – DESEMBER 2019
Pergudangan tertutup TPS-Berdikari (LCL Cargo)
• Progress pemenuhan sarana dan prasarana yang diwajibkan sebagai pengelola TPS.
• Pemanfaatan 5 gudang yang ada; karena 1 Gudang diperuntukkan barang longstay.
• Lebih selektif atas pemilihan mitra yang sangat berpengaruh terhadap kondisi operasional
pergudangan saat ini.
• Pengurangan pengelolaan oleh mitra, akan mulai dikerjakan sendiri.

Pergudangan lahan terbuka TPS PT Berdikari Logistik Indonesia (FCL Cargo)


• Optimalisasi dengan terminal JICT, KOJA, dan NPCT 1 direct KSO; tidak menggunakan PBM
sebagai mitra atau broker.
• Pendekatan langsung dengan perusahaan agency freight forwarder.
• Kemungkinan pembukaan ijin PLB – Pusat Logistik Berikat (target akhir September 2019).

Transportasi
• Mulai pendekatan kembali dengan Bulog terkait movereg untuk area Indonesia bagian barat.
• Enabler fokus kedalam transportasi peternakan terkait project Holding (PT Berdikari Perseroan).
• Membuka kemungkinan sebagai International Freight Forward dengan pengurusan ijin PPJK
terlebih dahulu di kantor BC sebagai langkah untuk dapat mengurusi clearance atau PIB.
• Sudah dilakukan pendekatan dengan PT Pusri, PT Pupuk Iskandar Muda, selain PKT dan
Petrokimia Gresik.
• Mulai ikut dalam pengerjaan proyek infrastruktur (PP Presisi, Adhi Karya, HK, dll).
RENCANA BISNIS 2nd TERM 2019

• Multimoda Transportasi Menjadi enabler untuk


Service Logistik • Jasa Kepabeanan Ekspor dan Impor perseroan khususnya
Terintegrasi • Penjajakan sebagai penyedia PBM penyedia transportasi
• Pusat Logistik Berikat peternakan

• Gudang Tertutup akan dilakukan pengelolaan


Manajemen secara mandiri Pengurangan mitra dal
• Lapangan Terbuka (akan dikurangi secara am pengelolaan TPS
Pergudangan parsial dan ditutup) Pergudangan umum

• Pengiriman OWOS – ukuran tidak biasa (over


weight over size)
Proyek Logistik • Sudah dimulai dengan PT Hutama Karya, Diferensiasi product service
PTAdhi Karya, dan PTPP Presisi
RENCANA
JANGKA
PANJANG
Grup Peternakan (Sapi, Daging Sapi, Daging Kerbau)
a) Mengikuti informasi tender untuk pemenuhan kebutuhan
pemerintah dalam menambah populasi sapi di Indonesia;
b) Berperan dalam pemenuhan kebutuhan daging nasional
melalui sapi impor ataupun daging impor, termasuk daging
kerbau.

Grup Peternakan (Ayam)


Menjadikan Berdikari sebagai perusahaan peternakan ayam
terintegrasi dengan terus memperkuat dan meningkatkan skala
di sisi hulu (GP PS Farm) serta menambah mata rantai bisnis
turunannya termasuk sektor pakan, food processing dan akan
mulai merambah sektor Horeca (hotel, restaurant, catering)
RENCANA BISNIS INDUSTRI PETERNAKAN AYAM
PT BERDIKARI (PERSERO)

Model rantai nilai end-to-end yang terintegrasi yang dikelola oleh BUMN dengan membangun kemitraan bersama
peternak tradisional (societal value creation) akan menciptakan cost efficiency, margin dan harga konsumen yang
stabil di rantai distribusi (termasuk peternak)
RENCANA BISNIS INDUSTRI PETERNAKAN SAPI
PT BERDIKARI (PERSERO)
PETERNAKAN SAPI TERINTEGRASI FOOD PROCESSING/
RETAIL SHOP
LIPI/RISTEKDIKTI/ PT#Berdikari#(Persero)
KEMENTAN

Indukan
(Lokal) Pasar
Riset & ' Food'Industry
Breeding Pem biakan
Developm ent Hyperm art
Pasar
Tradisional
RPH/''Cold' Ho=Re=Ca

Feedm ill Storage'

/Processing

Fattening
dengan' Peternakan'Rakyat'
(im por)
Cita-cita PT BERDIKARI (Persero)
Sebagai BUMN Sektor Ketahanan Pangan
Objectives Prognosa 2019 Target Merepresentasikan
Menjaga ketersediaan, a) Kapasitas feed lot sapi 30.000 ekor/thn a) Peningkatan kualitas protein hewani me
keterjangkauan & b) Pengadaan daging sapi Brasil 10.000 ton lalui produksi daging sapi sebesar 11%
stabilitas harga daging c) Penjualan DOC PS 2.1 jt ekor dari kebutuhan nasional
d) Penjualan DOC FS 3.6 jt ekor b) Mensupply kurang lebih 6.5 % DOC PS
Nasional

Objectives Target 2024 Target Merepresentasikan


Menjaga ketersediaan, a) Kapasitas feed lot sapi 90.000 ekor/thn a) Peningkatan kualitas protein hewani
keterjangkauan & b) Pengadaan daging sapi Brasil 60.000 ton melalui produksi daging sapi sebesar
stabilitas harga daging c) Impor DOC GPS 100% oleh Berdikari 11% dari kebutuhan nasional
d) Impor daging (kerbau dan sapi) 100% b) Berdikari menjadi supplyer DOC GPS
oleh Berdikari kepada seluruh Integrator sehingga
supply DOC GPS terkontrol
c) Menjaga stabilitas dan ketersediaan
daging Nasional
Roadmap Sektor Ketahanan Pangan
Objectives Proyeksi 2020 Target 2024
Menjaga ketersediaan, a) Kapasitas feed lot 30.000 ekor/thn a) Kapasitas feed lot 90.000 ekor/thn
keterjangkauan & b) Ranch breeding 3.000 ekor b) Ranch breeding 8.000 ekor
stabilitas harga daging c) RPH 2 unit, RPH supply chain 31 unit c) RPH 13 unit, RPH supply chain 60unit
d) Kapasitas potong 30.000 ekor/thn d) Kapasitas potong 159.000 ekor/thn
e) Pengadaan daging sapi Brasil 20.000 e) Pengadaan daging sapi Brasil 60.000 ton
ton f) Impor DOC GPS 100% oleh Berdikari
g) Impor daging (kerbau dan sapi) 100% oleh
Berdikari
Roadmap Sektor Ketahanan Pangan
2020 2021 2022 2023 2024
PENINGKATAN PENYERAPAN MODERNISASI PENGEMBANGAN JALUR DISTRIBUSI
MELALUI PROGRAM ON FARM (S,H,P) (S, H, P) (S, H, P)
1) Pengoperasian rumah potong hewan di NTB, 1) Pembangunan rumah potong modern, pabrik pengolahan daging, dan pabrik g
NTT, Denpasar, Lampung, Jatim elatin, pabrik pakan complete feed
2) Kerjasama distribusi dan supply daging sapi 2) Pengembangan outlet franchise meat gallery
3) Pengoperasian kandang baru
 Menambah kapasitas  Menambah kapasitas  Menambah kapasitas  Menambah kapasitas  DOC GPS sebanyak
DOC GPS sebanyak DOC GPS sebanyak DOC GPS sebanyak DOC GPS sebanyak 158.000 ekor dengan
108.000 ekor dengan 118.800 ekor dengan 130.600 ekor dengan 143.600 ekor dengan penjualan DOC PS
penjualan DOC PS penjualan DOC PS penjualan DOC PS penjualan DOC PS sebanyak 6.3 jt ekor
sebanyak 4.3 jt ekor sebanyak 4.75 jt ekor sebanyak 5.2 jt ekor sebanyak 5.7 jt ekor  Pengadaan dan
 Pengadaan dan  Pengadaan dan  Pengadaan dan  Pengadaan dan pendistribusian daging
pendistribusian daging pendistribusian daging pendistribusian daging pendistribusian daging sapi Brasil sebanyak
sapi Brasil sebanyak sapi Brasil sebanyak sapi Brasil sebanyak sapi Brasil sebanyak 60.000 ton
20.000 ton 30.000 ton 40.000 ton 50.000 ton
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai