Anda di halaman 1dari 29

BY:

MURAH, SE, .MM


 Konsep Time Value Of Money (Nilai Waktu
Uang) Adalah Konsep Sentral Dari
Manajemen Keuangan (Konsep Biaya
Modal, Analisa Keputusan Investasi,
Penilaian Surat Berharga,dll)
 Tiga konsep utama:
• Future value (nilai masa yad)
• Present value (nilai sekarang)
• Nilai Anuitas (Anuity)
 Jika nilai nominalnya sama, uang yang dimiliki
saat ini lebih berharga daripada uang yang
akan diterima di masa yang akan datang.
 Lebih baik menerima Rp 1 juta sekarang
daripada menerima uang yang sama 1 tahun
lagi
 Lebih baik membayar Rp 1 juta 1 tahun lagi
dari pada membayar uang yang sama
sekarang.
 Rp.1 jt saat ini bernilai lebih tinggi daripada
Rp.1 jt yang akan diterima satu tahun
kemudian.
 Dg memiliki Rp.1 jt sekarang kita bisa
menginvestasikannya dan menghasilkan bunga
sehingga satu tahun kemudian nilainya menjadi
lebih besar dari satu jt rupiah (Rp.1 jt).
 Proses ini dikenal dengan istilah pemajemukan
(compounding).
 Pada saat ini anda memiliki Rp.1.000.000
(PV0) anda tabungkan uang tersebut
pada awal tahun di sebuah bank yang
memberi bunga 18%.
 Uang anda mengendap di bank selama 1
tahun (n), berapa jumlah uang anda pada
akhir tahun (FVn)?
 FVn = 1.000.000 + 18% = 1.180.000
FUTURE VALUE:
NILAI MASA MENDATANG DARI ALIRAN KAS
TUNGGAL

1.000.000
0

1.000.000

1.000.000 (1+0,18)1 = 1.180.000


FUTURE VALUE:
NILAI MASA MENDATANG DARI ALIRAN KAS TUNGGAL
• SIMPLE INTEREST (DIBUNGAKAN SATU KALI)
• Rumus:

FVn  PV0 (1  r ) n

• Contoh:
• Uang sebesar Rp 1.000.000 saat ini (awal tahun)
diinvestasikan ke tabungan dengan bunga 18% berapa
uang kita setahun mendatang?dan lima tahun
mendatang?
• Jawab :
• FV1 = 1000.000 (1+0,18)1 = 1000.000 (1,18) = 1.180.000
• FV5 = 1000.000 (1+0,18)5 = 1000.000 (1,18)5 = 2.287,758
• Bagimana dengan tahun ke 2, 3, 4, .... 6,7, dst...?
Nilai yang Akan Datang

• Uang Rp 1.000.000, ditabung dengan tingkat bunga


18% per tahun
• Setelah 1 tahun, uang tsb akan menjadi:
Rp 1.000 + (18% x Rp 1.000) = Rp 1.180
• Setelah 2 tahun, uang tsb akan menjadi:
Rp 1.180 + (18% x Rp 1.180) = Rp ..........................
Catatan: bunga tahun pertama ditambahkan ke
pokok tabungan (bunga majemuk)
• Setelah 3 tahun, uang tsb akan menjadi:
Rp ...............+ (18% Rp .........) = Rp ...........
• Dan seterusnya…
Garis waktu di bawah ini membantu kita
memahami nilai kemudian
NILAI SEKARANG (Present Value)
• Kebalikan dari nilai yang akan datang
• Rumus diturunkan dari rumus nilai yang
akan datang:

F  P  1  i 
n
Present value factor/
discount factor
1
P F
1  i n
Discount rate

• Nilai sekarang (P) = nilai sekarang dr suatu


jumlah di masa depan yang akan diterima
di akhir periode n pada tingkat bunga i
Contoh;
• Misalnya tingkat bunga yang berlaku
adalah 18% per tahun
• Berapakah nilai sekarang dari
Rp.2.287.758 yang akan diterima atau
dibayar 5 tahun nanti?
• Nilai sekarang juga dapat dilihat seperti garis waktu
di bawah ini:
• Berapa jumlah uang di awal tahun yang harus disimpan
dengan bunga 18% p.a. agar lima tahun nanti nilainya
Rp.2.287.757,00
Dengan Menggunakan Rumus

• Dg menggunakan formula dapat kita


hitung nilai sekarang...
1
P F
1  i n

1
P  2.287.757 
1  0,185
• Dibulatkan ke atas menjadi Rp.1.000.000,
• Maka nilai sekarang dari Rp2.287.758 yang jatuh tempo 5 tahun nanti
dengan tingkat bunga 18% adalah Rp.1.000.000
Nilai Sekarang ………………….

• Jika diketahui tingkat bunga thn ke-1 = 10%, thn ke-2 =


12%, dan thn ke-3 = 14%, maka nilai sekarang dari uang
Rp 1.404 yg akan diterima 3 thn dari sekarang adalah…
1 1 1
P  1.404   
1  10%1 1  12%1 1  14%1
 1.000
• Jika diketahui tingkat bunga thn ke-1 = 10%, thn ke-2 =
12%, dan thn ke-3 s/d ke-5 = 14%, maka nilai sekarang dari
uang Rp 1.825 yg akan diterima 5 thn dari sekarang
adalah…
1 1 1
P  1.825   
1  10%1 1  12%1 1  14%3
 1.000
PRESENT VALUE:
NILAI SEKARANG UNTUK ALIRAN KAS TUNGGAL

• SIMPLE INTEREST (DIBUNGAKAN SATU KALI)


• Rumus:

PV0  FVn / (1  r ) n



• Contoh:
• Uang Rp 1.610,15 lima tahun mendatang, berapa nilai
sekarang?
• PV1 = 1610,15 / (1+0,1)5 = 1000
PRESENT VALUE:
NILAI SEKARANG UNTUK ALIRAN KAS TUNGGAL

0 1

1100

1100/((1+0,1)1) = 1000
3. ANUITAS (Anuity)
• Anuitas (annuity) adalah suatu seri atau
serangkaian pembayaran atau
penerimaan dengan jangka waktu atau
periode dan jumlah uang yang sama.
• Atau serentetan pembayaran atau
penerimaan dengan interval waktu yang
konstan dan jumlah uang yang sama
selama beberapa waktu.
1. Nilai yang Akan Datang dari Anuitas

• Anuitas = sejumlah uang yang dibayar


atau diterima secara periodik dengan
jumlah yg sama dalam jangka waktu
tertentu
• Sifat anuitas:
– Jumlah pembayaran tetap/sama (equal
payments)
– Jarak periode antar angsuran sama (equal
periods between payments)
– Pembayaran pertama dilakukan pada akhir
periode pertama (in arrears)
Nilai yang Akan Datang dari Anuitas ………………

• Uang Rp 1.000 diterima secara rutin (tiap akhir


tahun) selama 4 tahun, semuanya ditabung
dengan tingkat bunga 10% per tahun
• Pada akhir tahun ke-4, uang yang diterima pada
akhir tahun ke-1 akan menjadi:
Rp 1.000 x (1 + 10%)3 = Rp 1.331
• Pada akhir tahun ke-4, uang yang diterima pada
akhir tahun ke-2 akan menjadi:
Rp 1.000 x (1 + 10%)2 = Rp 1.210
• Pada akhir tahun ke-4, uang yang diterima pada
akhir tahun ke-3 akan menjadi:
Rp 1.000 x (1 + 10%)1 = Rp 1.100
Nilai yang Akan Datang dari Anuitas ………………….

• Pada akhir tahun ke-4, uang yang diterima pada


akhir tahun ke-4 akan menjadi:
Rp 1.000 x (1 + 10%)0 = Rp 1.000
Catatan: uang tersebut belum sempat
dibungakan (karena diterima di akhir tahun)
• Dengan demikian, pada akhir tahun ke-4, jumlah
seluruh uang yang diterima akan menjadi:
Rp 1.331 + Rp 1.210 + Rp 1.100 + Rp 1.000 =
Rp 4.641
• Yang dimaksud dengan nilai yang akan datang
dari anuitas adalah jumlah keseluruhan uang
tersebut (Rp 4.641)
Nilai yang Akan Datang dari Anuitas ………………

• Jika…
– Sn = nilai yg akan datang dr anuitas
selama n periode
– A = anuitas
• Maka…

Sn  A
1 i
n
1 Future value
annuity factor

i
 Nilai yg akan datang dr anuitas (Sn) =
akumulasi nilai dari pembayaran periodik
selama n periode pada tingkat bunga i
Nilai yang Akan Datang dari Anuitas …………………

• Nilai yang akan datang dari anuitas Rp 1.000


yang diterima tiap akhir tahun selama 4
tahun, semuanya ditabung dengan tingkat
bunga 10% per tahun, adalah (dengan
rumus)…

S 4  1.000 
1  10%   1
4

10%
0,4641
 1.000 
10%
 4.641
• Jika jumlah uang dan/atau tingkat bunga
berubah-ubah, rumus tersebut tidak dpt
digunakan (hrs dihitung satu per satu dgn
rumus nilai yang akan datang)
Nilai Sekarang dari Anuitas

• Uang Rp 1.000 diterima secara rutin (tiap


akhir tahun) selama 4 tahun mendatang,
semuanya didiskonto dengan tingkat
diskonto 10% per tahun
• Nilai sekarang uang yang akan diterima
pada akhir tahun ke-1 adalah:
1
P  1.000   909
1  10%1

• Nilai sekarang uang yang akan diterima


pada akhir tahun ke-2 adalah:
1
P  1.000   826
1  10% 2
Nilai Sekarang dari Anuitas ……………………

• Nilai sekarang uang yang akan diterima


pada akhir tahun ke-3 adalah:
1
P  1.000   751
1  10%3

• Nilai sekarang uang yang akan diterima


pada akhir tahun ke-4 adalah:
1
P  1.000   683
1  10% 4

• Dengan demikian, jumlah nilai sekarang


dari seluruh uang yang diterima (anuitas)
adalah:
Rp 909 + Rp 826 + Rp 751 + Rp 683 = Rp 3.170
• Misalkan setiap akhir tahun Rita nabung sebesar
Rp1.000.000 selama 3 tahun dgn tkt bunga 12% per
tahun.
• Berapa nilai tabungan anda pada akhir tahun ke tiga?
Penjelasan :
• Rp.1.000.000 yang disetor akhir tahun ketiga tidak
mengalami pemajemukan.
• Rp1.000.000 yang disetor akhir tahun kedua
mengalami pemajemukan sekali,
• Dan yang disetor akhir tahun pertama mengalami
pemajemukan dua kali.
Penjelasan akan lebih mudah bila diperhatikan garis waktu berikut ini,
yang memudahkan kita memahami persoalan nilai kemudian dari suatu
anuitas:

• Jadi dengan menabung setiap akhir tahun sebesar Rp1.000.000


dgn tkt bunga 12% selama 3 tahun maka diakhir tahun ke tiga
jumlah uang menjadi Rp3.374.400.
FORMULASI NILAI AKAN DATANG ANUITAS

• Jika…
– Sn = nilai yg akan datang dr anuitas
selama n periode
– A = anuitas
• Maka…

Sn  A
1 i
n
1 Future value
annuity factor

i
 Nilai yg akan datang dr anuitas (Sn) =
akumulasi nilai dari pembayaran periodik
selama n periode pada tingkat bunga i
Nilai yang Akan Datang dari Anuitas …………………

• Nilai yang akan datang dari anuitas Rp 1.000


yang diterima tiap akhir tahun selama 4
tahun, semuanya ditabung dengan tingkat
bunga 10% per tahun, adalah (dengan
rumus)…

S 4  1.000 
1  10%   1
4

10%
0,4641
 1.000 
10%
 4.641
• Jika jumlah uang dan/atau tingkat bunga
berubah-ubah, rumus tersebut tidak dpt
digunakan (hrs dihitung satu per satu dgn
rumus nilai yang akan datang)
Tugas (F & P)
• Hitunglah nilai uang lima tahun yang akan
datang dari Rp.3.275.000. dengan tingkat suku
bunga 12% per tahun
• Tya akan membeli motor Honda lima tahun yang
akan datang dengan harga Rp.15.500.000. suku
bunga yg berlaku saat ini dan konstan 13%
pertahun. Berapa jumlah uang harus ditabung di
tahun pertama supaya Tya bisa membeli motor
tersebut.

Anda mungkin juga menyukai