Anda di halaman 1dari 46

ANALISA PEMANTAUAN WILAYAH

SETEMPAT KESEHATAN IBU ANAK


(PWS KIA)

UPT PUSKESMAS MARGAJAYA

OLEH:
PENGELOLA PROGRAM KIA
LATAR BELAKANG
MDGS SDGs , bidang kesehatan fakta individu yang sehat memiliki
kemampuan fisik dan daya pikir yang lebih kuat, sehingga
dapat berkontribusi secara produktif dalam pembangunan
masyarakatnya.

Upaya utk menurunkan AKI dan


AKB di Puskesmas melalui
AKI & AKB sbg Indikator Program KIA menjadi prioritaas
derajat kesehatan di Indonesia utama
masih menjadi masalah besar

Agar pelaksanaan program KIA berjalan lancar


mutu pelayanan meningkat, memudahkan Dikembangkan
petugas dalam menilai besaran cakupan sistim
,mengawasi wilayah rawan dan memecahkan
masalah PWS KIA
PWS KIA
TUJUAN
 Meningkatkan cakupan
program KIA
DEFINISi  Memantau cakupan pelayanan
KIA
PWS KIA adalah Alat  Analisis kesenjangan antara
manajemen program KIA untuk cakupan dan target
memantau cakupan pelayanan  Menentukan daerah fokus dan
KIA di suatu wilayah kerja kegiatan intervensi
secara terus menerus, agar  Merencanakan jadwal kegiatan
dapat dilakukan tindak-lanjut  Meningkatkan dukungan
yang cepat dan tepat pemerintah setempat terutama
dalam mobilisasi sasaran dan
Sumberdaya
Esensi dari PWS KIA
adalah
Analisis terhadap kesenjangan
dan adanya tindaklanjut segera
ANALISA PWS KIA
UPT PUSKESMAS MARGAJAYA

SEPTEMBER 2019
INPUT
1. DATA GEOGRAFI
N Luas Wilayah Jumlah Jumlah Jumlah
Desa
o (Ha) RT RW Posyandu

1 Margajaya 230,548 50 19 16

2 Cinanjung 250,257 69 21 21

3 Raharja 367,615 53 12 12

4 Kutamandiri 186,79 43 15 12

5 Gunungmanik 234,58 53 17 17

1.269,79
Puskesmas 268 84 78
0
2. DATA DEMOGRAFI
N
Desa Jumlah KK Jumlah penduduk
o
1 Margajaya 3.078 9.931
2 Cinanjung 3.080 10.256
3 Raharja 2.550 7.986
4 Kutamandiri 2.397 7.986
5 Gunungmanik 2.606 8.655
Puskesmas 13.711 44.814

PESERTA JKN 31,88%


3 Data Kesehatan
TENAGA Pelatihan bidan
Jml Bidan : 16
100%
Bidkoor : 1 80%
Bidpus : 1 Pendidikan 60%
40%
Bidan pelaksana : 3 D3 : 13 20%
Bidan PNS lainya : 1 D4 kebidanan : 2 0%

Bides : 10 S2 Kesmas : 1
Bidan Pns : 11
Bidan Magang Pkm: 5

SARANA
PRA SARANA
R KIA Pkm :1
Pengadaan Kelengkapan DANA
Pustu : 1
alat BOK,JKN,jamkesda
Poskesdes : 10
Untuk pelayanan KIA APBD, Jampersal dan
- Bagunan sendiri : 5
bantuan Pemerintah swadaya
- Bersatu dengan
baik melalui dinkes,
posyandu :5
Dana Desa dan swadaya
PROSES
Analisis Tindak
Cakupan Lanjut

Pendata Pelayanan Rekap Analisis


an Kesehatan Hasil Hasil Perencanaan
Sasaran Pelay Bulanan
Puskesmas

Tindak
Analisis Lanjut
Dukungan
Masyarakat
1. Pendataan Sasaran

REKAPITULASI HASIL PENDATAAN KESEHATAN IBU DAN ANAK

UPTD PUSKESMAS MARGAJAYA TAHUN 2018


PUSKESMAS MARGAJAYA

JUMLAH

PENDUDUK PESERTA KB
BAYI BALITA
APRAS

POSYANDU
NO DESA RT RW
JML
KK 0-28hr 29hr-11bl 12bl-5th BUMIL BULIN BUTEKI PUS WUS PARAJI

KONDOM
IMPLANT
SUNTIK

MOW

MOP
IUD
PIL
L P JML
L P L p L p L p

1 MARGAJAYA 50 19 3078 5082 4849 9931 9 5 77 67 340 328 75 17 253 1841 2737 918 260 58 21 170 86 8 1521 17 68 73 2

2 CINANJUNG 69 21 3080 5143 5113 10256 2 3 62 50 332 310 93 8 236 1739 2083 886 302 41 23 260 55 12 1579 21 179 201 2

3 RAHARJA 53 12 2550 4046 3940 7986 5 4 55 63 219 212 75 9 204 1706 2281 987 157 37 6 134 32 9 1362 12 109 125 1

4 KUTAMANDIRI 43 15 2397 4115 3871 7986 6 6 60 70 258 258 65 10 200 1721 1443 810 251 53 41 151 47 5 1358 12 99 99 3

GUNUNGMANI
5 53 17 2606 4371 4284 8655 3 7 62 79 361 318 96 10 213 1764 1956 804 216 18 13 127 108 13 1299 15 60 53 3
K

Desa 268 84 13711 22757 22057 44814 25 25 316 329 1510 1426 404 54 1106 8771 10500 4405 1186 207 104 842 328 47 7119 77 515 551 11
Estimasi sasaran KIA tahun 2019

TARGET SASARAN ESTIMASI KESEHATAN IBU DAN ANAK

PUSKESMAS MARGAJAYA 2018

JUMLAH

PENDUDUK RIIL PENDUDUK ESTIMASI BAYI BALITA REMAJA

APRAS
NO DESA RT RW

POSYANDU
0- 11 bln 1 - 5 Th BULIN/ 10 -12 Th 15 - 19 Th
KK BUMIL LH PKO PKN LH PUS WUS
BUFAS
L P JML L P JML

L P JML L P JML L P JML L P JML L P JML

1 MARGAJAYA 50 19 3078 5082 4849 9931 4992 4961 9953 87 66 153 326 285 611 68 73 141 170 162 154 34 23 165 1841 2524,97 17 234 217 451 444 422 865

2 CINANJUNG 69 21 3080 5143 5113 10256 5052 5227 10279 69 89 158 308 322 630 179 201 380 175 168 160 35 24 177 1739 2608 21 237 228 465 449 444 893

3 RAHARJA 53 12 2550 4046 3940 7986 3974 4030 8004 65 58 123 222 269 491 109 125 234 137 130 124 27 18 127 1706 2030 12 187 176 363 353 342 696

4 KUTAMANDIRI 43 15 2397 4115 3871 7986 4042 3962 8004 65 58 123 222 269 491 99 99 198 137 130 124 27 19 131 1721 2030 12 190 173 363 359 337 696

5 GUNUNGMANIK 53 17 2606 4371 4284 8655 4293 4382 8675 69 66 135 325 207 532 60 53 113 148 142 135 30 20 140 1764 2201 16 201 192 393 382 372 754

PUSKESMAS 268 84 13711 22757 22057 44814 22353 22562 44915 355 337 692 1403 1352 2755 515 551 1066 767 732 697 153 104 740 8771 11394 78 1049 986 2035 1988 1917 3905
Target KIA 2019

K1 : 100 %
K4 : 96%
PN : 96 %
PKO : 78 %
KF 3 : 92 %
Peserta KB Aktif : 68 %
KN 1 : 98 %
KNL : 89 %
PKN : 41%
Kunjungan Bayi : 93%
Kunjungan Balita : 86 %
2 .PELAYANAN KESEHATAN
Waktu pelayanan : Jam Kerja, Jam Praktik
Tenaga : Bidan di wilayah Pkm Tempat pelayanan :
margajaya Puskesmas,Pustu,poskesdes,Posyandu,
klinik,Bpm ,Kunjungan Rumah,Rsu ( Lap)

SASARAN & JENIS PELAYANAN

BUMIL BULIN
Pemeriksaan ANC Pelayanan BUFAS
berkualitas ANC Pertolongan Pelayanan pada
sesuai persalinan oleh ibu masa 6 jam
Standar,penanganan nakes/bidan yg sd 42 hr sesuai CPR
Komplikasi Obstetri kompeten standar min 3 X Pelayanan
j peserta KB
NEONATUS baik baru
BALITA
Pel pd BBL BAYI atau lama
Pelayanan anak
normal 0-28 hr Pelayanan pada
12 bl-59 bl sesuai
sesuai standar bayi 29 hr sd 12
standar
min 3X,pel neo bl sesuai standar
komplikasi
3.REKAP HASIL PELAYANAN
ALUR PENCATATAN PELAYANAN KIA OLEH BIDAN PUSKESMAS MARGAJAYA
Bumil, bulin, bufas, bayi baru lahir, bayi dan anak balita

BPM
Kartu Ibu
Puskesmas Kartu
Anak

Kartu Ibu
Pustu Kartu
Anak Register
Kohort Ibu PWS KIA
Kartu Ibu Kohort
Polindes/ Kartu Bayi,Balita
Poskesdes Anak

Posyandu Register
Posyandu
OUT PUT
CAKUPAN BUMIL K1

PUSKESMAS MARGAJAYA

SEPTEMBER 2019

D 100
N 91,74
O 83,4

S 75,06

A 66,72

J 58,38

J 50
M 41,7

A 33,36
M 25,02

F 16,68

J 8,34

95,43 86,62 85,38 84,05 78,72 86,42


KUMULATIF
% INI 8,00 9,15 7,69 11,00 9,92 9,18
BLN LALU 9,10 8,50 6,90 9,80 7,80 8,50

TREND ↓ ↑ ↑ ↑ ↑ ↑

STATUS KURANG BAIK BAIK BAIK BAIK BAIK


GUNUNGMNAIK

KUTAMANDIRI
MARGAJAYA

PUSKESMAS
CINANJUNG

RAHARJA
DESA

ANALISA :
Masalah : Cakupan Bumil K1 bulan ini Semua sudah mencapai target tapi satu desa berstatus
kurang baik
Penyebab :

Rencana Tindak Lanjut :


* Pertemuan bidan di puskesmas membahas tentang target k1
* Penyuluhan tentang pentingnya pemeriksaan pada trimester 1 pada saat posyandu
* kerja sama dengan kader posyandu untuk deteksi bumil sejak awal
* Kerjasama lintas sektoral dan lintas program
* Kunjungan rumah pada sasaran yang tidak kontak.
* Pendataan sasaran KIA yang akurat
* Pengambilan Laporan Dari Puskesmas Terdekat dan PMB
* Membentuk kelompok kader KIA
CAKUPAN BUMIL K4
PUSKESMAS MARGAJAYA
SEPTEMBER 2019

D 96
N 88
O 80
S 72
A 64
J 56
J 48
M 40
A 32
M 24
F 16
J 8

93,14 82,39 80,00 74,85 71,63 80,83


KUMULATIF
% INI 10,90 7,00 8,50 8,60 7,80 8,70
BLN LALU 9,70 10,60 6,90 9,80 5,70 8,70

TREND ↑ ↓ ↑ ↓ ↑ ─

STATUS BAIK BAIK BAIK KURANG CUKUP KURANG


GUNUNGMANIK

KUTAMANDIRI
MARGAJAYA

PUSKESMAS
CINANJUNG

RAHARJA
DESA

ANALISA :
Masalah : Cakupan Bumil K4 bulan ini Puskesmas sudah mencapai target, tapi satu desa
tidak mencapai target
Penyebab : - Masih ada ibu hamil akses dan Abortus

Rencana Tindak Lanjut :


* Pertemuan bidan di puskesmas membahas tentang target K4
* Pelaporan sasaran KIA oleh kader posyandu yang sudah di tunjuk melalui sms
* Kelas Bumil dengan melibatkan keluarga, dan pelaksanaan pemeriksaan golongan darah untuk
calon pendonor bumil
* Mengawal Ibu hamil yang belum kontak dengan kunjungan rumah, dan pemantauan minum TTD
oleh keluarga
* Kerjasama dengan RT/RW untuk melaporkan sasaran KIA ke Bides
* Kunjungan Rumah kepada Bumil yang tidak kontak K4
* Pendampingan∕penguatan lintas sektor dan lintas program di tiap Poskesdes
ANALISA MASALAH PWS KIA
N VARIABEL MASALAH Penyebab masalah PEMECAHAN MASALAH
O Indikator Target Cakupan Kesenja
ngan
1 K1 75,06% 86,42% Cakupan Cakupan Pkm KEMUNGKINAN  Melibatkan lintas program untuk yankes di lapangan
lebih dan Desa Lebih Teknis  Membentuk tim untuk kelapangan / mengaktipkan
11.36 % dari Target ANC belum terstandar kembali pembina Desa.
,Potensial  Mengusulkan pelatihan-pelatihan fungsional bagi tenaga
Cakupan Non Teknis kesehatan melalui dinkes dan ADD.
diakhir tahun Mobilitas penduduk Ajuan RKA 2020 dan ADD 2020
melebihi target yang tinggi  Melakukan siang klinik setiap minggu membahas ANC
terstandar.
 Menjadwalkan semua bidan untuk terlibat dalam
pemberian materi siang klinik.
 Melakukan uji kompetensi bagi bidan minimal 1 th 1 x
 sudah dilakukan pada Juli 2019 dari BOK

2 K4 72 % 80,83 % Cakupan Cakupan Pkm KEMUNGKINAN  Kelas bumil melibatkan keluarga (Pemantauan
lebih dan Desa Lebih Teknis minum Fe melibatkan keluarga)
8,83 % dari Target ANC belum
,Potensial terstandar  Pendampingan/penguatan lintas sektor dan
Cakupan
lintas program untuk mendapat informasi
diakhir tahun Non Teknis tentang mobilasasi data sasaran
tidak mencapai Mobilitas penduduk  Meningkatkan kerjasama , Koordinasi dengan
target karena 1 yang tinggi
kader,aparat desa untuk mendapat informasi
desa tidak
mencapai tentang mobilasasi data terutama untuk desa
target Kutamndiri.
(Kutamandiri)
CAKUPAN PERSALINAN OLEH TENAGA KESEHATAN

PUSKESMAS MARGAJAYA

SEPTEMBER 2019

D 96
N 88
O 80
S 72
A 64
J 56
J 48
M 40
A 32
M 24
F 16
J 8

KUMULATIF 95,24 83,85 82,39 80,00 74,19 83,45


% INI 11,90 7,70 10,60 6,90 7,70 9,10
BLN LALU 13,10 7,70 10,60 6,20 9,70 9,70

TREND ↓ ─ ─ ↑ ↓ ↓

STATUS KURANG KURANG KURANG BAIK KURANG KURANG

GUNUNGMANIK

KUTAMANDIRI

MARGAJAYA

PUSKESMAS
CINANJUNG

RAHARJA
DESA

ANALISA :
Masalah : Cakupan Linakes bulan ini Puskesmas sudah mencapai target tapi status kurang
baik
Penyebab :

Rencana Tindak Lanjut :


* Pertemuan bidan di puskesmas membahas tentang target Linakes
* Kelas ibu hamil di Desa lebih di tingkatkan walaupun tidak ada bantuan Dana dengan
melibatkan keluarga
* kerja sama dengan kader posyandu untuk deteksi bumil yang sudah dekat taksiran partusnya
* Kunjungan rumah pada sasaran yang tidak kontak.
* Pro aktif dengan BPM di wilayah Puskesmas Margajaya dan PKM terdekat untuk R/R
* Penyuluhan Kespro
4 PN 72% 83,45% Target Potensial Tekhnis  Peningkatan kualitas
lebih Cakupan Komplikasi ANC,Kerjasama dengan
11,.45 % selanjutnya Maternal petugas
mencapai (Abortus partus Gizi,Kesling,,P2P,dan
target prematur ) perusahaan(Pemberlakuan
Cuti dan Pengurangan
beban Kerja Bumil)

Non tekhnis  Melibatkan keluarga dalam


 Dukungan setiap memeriksaan
keluarga kehamilan.
kurang  Peningkatan akses media
 Kurangnya komunikasi (Mencatat
pengetahuan nope bidan dan bumil)
bumil dan  Mengoptimalkan kls bumil
keluarga ttg melibatkan keluarga
tanda-tanda  Dukungan psikologis bagi
persalinan bumil dari keluarga
 Mobilisasi  Kerjasama dengan lintas
penduduk sektor (KUA) dalam
tinggi pemberian konseling catin
 Memastikan
kependudukan bumil
CAKUPAN KUNJUNGAN NIFAS LENGKAP
PUSKESMAS MARGAJAYA

SEPTEMBER 2019

D 92
N 84,37
O 76,7
S 69,03
A 61,36
J 53,69
J 46,02
M 38,35
A 30,68
M 23,01
F 15,34
J 7,67

KUMULATIF 85,10 77,70 76,20 72,50 72,30 77,00


% INI 8,90 7,70 6,20 12,00 9,00 8,80
BLN LALU 7,70 5,40 8,50 9,90 9,00 8,10

TREND ↑ ↑ ↓ ↑ ─ ↑

STATUS BAIK BAIK KURANG BAIK KURANG BAIK

GUNUNGMANIK
KUTAMANDIRI

MARGAJAYA

PUSKESMAS
CINANJUNG

RAHARJA
DESA

ANALISA :
Masalah : Cakupan Kunjungan Nifas ke 3 bulan ini Puskesmas mencapai target, tapi dua Desa
berstatus kurang baik.
Penyebab : Belum W aktunya KF 3 Karena KF 3 Harus sambil Ber KB

Rencana Tindak Lanjut :


* Pertemuan bidan di puskesmas membahas tentang target KF3
* Pada saat kontak KF 2 ibu sudah ditentukan tgl untuk kunjungan KF3
* Konseling tentang pentingnya pemeriksaan pada nifas KF3 dan KB paska salin
* Pro Aktif dengan kader posyandu untuk melaporkan ibu yg sudah waktunya KF3
* Kunjungan rumah pada sasaran yang tidak kontak.
* Mengingatkan kembali pada saat K1 tentang konseling KB dan pengisian amanat persalinan
* Kerjasama dengan PLKB untuk penyuluhan KB
5
KF3 69,03% 77% Target Cakupan KEMUNGKINAN  Rencana Kontak pelayanan
lebih Pkm dan Teknis Ibu Nifas
7,97% Desa Lebih  Pelayanan Nifas  Bekerjasama dgn PLKB
dari Target tidak sesuai untuk konseling KB
,Potensial Standar  Kunjungan Rumah bufas
Cakupan  Msh ada bufas yang belum kontak dan
diakhir usia 42 hari belum ber KB.
tahun belum ber KB  Melibatkan keluarga dalam
melebihi konseling dan pengambilan
target Non Tekhnis keputusan KB
 Sasaran tidak  Penyuluhan melalui Kelas
diperiksa karena Ibu hamil melibatkan
tidak keluarga,Penggerakan
mengetahui sasaran melalui kader agar
manfaat mau di periksa sesuai
pemeriksaan jadwal
Nifas
 Konseling tanda bahaya
nifas bagi ibu dan keluarga
 Menjadwalkan kunjungan
berikutnya
CAKUPAN PENANGANAN KOMPLIKASI OBSTETRI

PUSKESMAS MARGAJAYA

SEPTEMBER 2019

D 78
N 71,5
O 65
S 58,5
A 52
J 45,5
J 39

M 32,5

A 26
M 19,5
F 13
J 6,5

83,30 77,80 70,40 55,90 54,30 67,30


KUMULATIF
% INI 17,00 7,40 3,70 5,90 11,00 9,20
BLN LALU 10,00 7,40 7,40 5,90 2,90 6,50

TREND ↑ ─ ↓ ─ ↑ ↑

STATUS BAIK KURANG KURANG JELEK CUKUP BAIK


GUNUNGMNAIK

KUTAMANDIRI

MARGAJAYA

PUSKESMAS
CINANJUNG
RAHARJA
DESA

ANALISA :
Masalah : Cakupan penanganan komplikasi obstetri bulan ini sudah mencapai target tapi dua desa
tidak mencapai target
Penyebab : Bidan belum optimal dalam menggali masalah resiko pada bumil

Rencana Tindak Lanjut :


* Pertemuan bidan di puskesmas membahas tentang target PKO dan DO resti maternal
* Pemahaman tentang Deteksi dini resiko bumil maupun bulin kepada sasaran dan suami/keluarga
* kerja sama dengan kader posyandu untuk deteksi dini resiko tinggi pada ibu
* Mempertahankankegiatan yang sudah dilaksanakan agar cakupan tidak turun
* Kunjungan rumah pada sasaran yang tidak kontak.
* Review penatalaksanaan kasus maternal
* Pengawalan terhadap resti dan faktor resti oleh Bides
* Skrining Deteksi Resti ibu hamil, DDHB, HIV dan pemeriksaan golongan darah bagi pendamping
* Kelas bumil dengan melibatkan keluarga
* Pelaksanaan IVA test di tiap desa
* Membuat kesepakatan dengan lintas sektor dalam penurunan AKI, AKB dan Stunting
* Skrining PTM
3 PKO 58,50% 67,30% Cakupan Cakupan Pkm Lebih dari KEMUNGKINAN  Peningkatan kompetensi bidan melalui :
lebih 8,88 % target Potensial Cakupan Teknis o Refresing pelatihan kebidanan di Pkm
selanjutnya tidak tercapai  Kurang nya o Pengajuan pelatihan
karena 2 Desa (Margajaya Kemampuan PPGDON,PONED,MU ke Dinas
dan Cinanjung) tidak petugas dalam
Kesehatan atau PC IBI
mencapai target mendeteksi
 Skrining deteksi dini resti tiap 3 bln 1 x
Kasus Risti
Maternal
 Skrining PTM , DDHB, HIV dan
golongan darah
Non Teknis
• Kurangnya
penetahuan  Bumil diperiksa bersama
bumil dan suami/keluarga
keluarga tentang  Kelas ibu hamil melibatkan keluarga
tanda bahaya  Memanfaatkan sarana dan tenaga
bumil . yang ada untuk pelayanan USG di pkm
• Tidak semua ibu
 Membuat kesepakatan dengan lintas
hamil datang
sektor dalam upaya penurunan AKI
dengan suami
/keluarga
dan AKB
• Belum
tersosialisasikan
ada USG di
puskesmas
CAKUPAN PELAYANAN KB AKTIF

PUSKESMAS MARGAJAYA

SEPTEMBER 2019

68
62,37
56,7
51,03
45,36
39,69
34,02
28,35
22,68
17,01
11,34
5,67

KUMULATIF 97,80 82,90 80,80 73,70 68,80 80,80


% INI 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00
BLN LALU 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

TREND ─ ─ ─ ─ ─ ─

STATUS BAIK BAIK BAIK BAIK BAIK BAIK

GUNUNGMANIK
KUTAMANDIRI
MARGAJAYA

PUSKESMAS
CINANJUNG

RAHARJA
DESA

ANALISA :
Masalah : Cakupan CU PER PUS Sudah mencapai taget

Penyebab : - Masih ada PUS belum ber KB dan tidak ingin anak
- Masih kurangnya pengetahuan PUS tentang pentingnya KB

Rencana Tindak Lanjut :


* Pertemuan bidan di puskesmas membahas tentang target KB
* Penyuluhan tentang Pentingnya KB dan penyuluhan kespro dari program MAMPU
* kerja sama dengan kader posyandu untuk penyuluhan KB di posyandu
* Kerjasama lintas sektoral dan lintas program untuk penyuluhan PUS resti yang tidak ber-KB
* Kunjungan rumah pada sasaran yang tidak kontak.
* Sudah di bentuk kampung KB di Desa Gunungmanik
* Sosialisasi ulang tentang KB bagi laki-laki
6 Cakupan 68 80,80 Targe Cakupan KEMUNGKINAN
KB aktif % % t Pkm dan Teknis  Melakukan validasi data
lebih Desa  Tidak semua bides di kohort KB untuk
12,8 Lebih melakukan update data di memastikan KF3 sudah
% dari kohort KB ber KB .
Target  Belum semua bides  Up date data di kohort
Potensial memastikan KF3 sudah ber KB setiap 3 bulan 1x.
msh ada KB / Belum  Melalukan Pelayanan KB
PUS yang masal setiap hari Kamis
tdk ber Non Tekhnis minggu ke 4
KB tapi • Keluarga yang terdaftar PKH
tidak tidak mau ber KB dengan  Konseling KB sesuai
mau alasan biar mendapatkan Kebutuhan melibatkan
hamil bantuan terus menerus toma dan toga.
• Penyuluhan KB kurang
tepat sasaran
CAKUPAN KUNJUNGAN NEONATAL PERTAMA

PUSKESMAS MARGAJAYA

SEPTEMBER 2019

D 98
N 89,87
O 81,7
S 73,53
A 65,36
J 57,19
J 49,02
M 40,85
A 32,68
M 24,51
F 16,24
J 8,17

KUMULATIF 101,27 92,37 91,41 81,89 78,23 89,23


% INI 12,66 8,47 11,72 7,08 8,20 9,73
BLN LALU 13,30 8,50 11,72 6,30 10,20 10,30

TREND ↓ ↓ ─ ↑ ↓ ↓

STATUS KURANG KURANG KURANG BAIK KURANG KURANG

GUNUNGMANIK

KUTAMANDIRI

MARGAJAYA

PUSKESMAS
CINANJUNG

RAHARJA
DESA

ANALISA :

Masalah : Cakupan KN 1 bulan ini Puskesmas mencapai target, tetapi berstatus kurang baik

Penyebab :

Rencana Tindak Lanjut :


* Pertemuan bidan di puskesmas membahas tentang target kn 1
* kerja sama dengan kader posyandu untuk memberi tahu sasaran yg sudah saatnya kontak KN1
* Kerjasama lintas sektoral dan lintas program
* Kunjungan rumah pada sasaran yang tidak kontak.
* Review penatalaksanaan kasus Neonatal
* Melibatkan dr Puskesmas jika ada Neo Resti
* Sosialisasi dan pelaksanaan SHK
*Melaksanakan Siang Klinik membahas kasus melibatkan Lintas Program setiap minggu
CAKUPAN KUNJUNGAN NEONATAL LENGKAP

PUSKESMAS MARGAJAYA

SEPTEMBER 2019

D 89
N 81,62
O 74,12
S 66,78
A 59,36
J 51,94
J 44,52
M 37,1
A 29,68
M 22,26
F 14,84
J 7,42

KUMULATIF 100,63 92,37 89,84 80,31 76,87 88,20


% INI 12,03 9,32 13,28 7,08 11,60 10,77
BLN LALU 18,99 7,62 10,94 5,51 10,90 11,21

TREND ↓ ↑ ↑ ↑ ↑ ↓

STATUS KURANG BAIK BAIK BAIK BAIK KURANG

GUNINGMANIK

KUTAMANDIRI

MARGAJAYA

PUSKESMAS
CINANJUNG

RAHARJA
DESA

ANALISA :
Masalah : Cakupan KN 3 bulan ini Puskesmas mencapai target tetapi satu Desa berstatus
kurang

Penyebab :

Rencana Tindak Lanjut :


* Pertemuan bidan di puskesmas membahas tentang target KN 3
* kerja sama dengan kader posyandu untuk memberi tahu sasaran yg sudah saatnya kontak KN 3
* Kerjasama lintas sektoral dan lintas program
* Kunjungan rumah pada sasaran yang tidak kontak.
* Review penatalaksanaan kasus Neonatal
* Melibatkan dokter Puskesmas jika ada Neo Resti
* Membuat jadwal rencana kontak untuk KN3
7 KN3 66,78% 88,20% Cakupan Potensial Tekhnis
lebih Cakupan Kemungkinan Pelayanan  Konseling pentingnya pemeriksaan
21,42 % selanjutnya Neonatus belum sesuai neonatus 3x.
mencapai standar kurang dari 3x  Bersama keluarga membuat
target kesepakatan untuk Menentukan
Non Teknis jadwal kunjungan ulang
Masih ada Budaya sbg  Kunjungan rumah untuk neonatus
masyarakat melarang yang tidak kontak
membawa bayi kurang 30
hr keluar rumah
 Penyuluhan pd saat Kelas ibu
hamil,Kelas Ibu Balita pentingnya
pemeriksaan neonatus sebanyak 3x
 Melibatkan kader,toma dan toga
untuk mensosialisasikan pentignya
pemeriksaan neoatus
CAKUPAN PELAYANAN KUNJUNGAN BAYI

PUSKESMAS MARGAJAYA

SEPTEMBER 2019

D 93
N 85,36
O 77,5
S 69,75
A 62
J 54,25
J 46,5
M 38,75
A 31
M 23,25
F 15,5
J 7,75

KUMULATIF 92,18 85,03 81,64 81,35 74,15 82,59


% INI 6,30 10,00 4,40 9,30 6,80 7,20
BLN LALU 14,00 7,90 10,00 5,90 8,80 9,40

TREND ↓ ↑ ↓ ↑ ↓ ↓

STATUS KURANG BAIK KURANG BAIK KURANG KURANG


GUNUNGMANIK

KUTAMANDIRI

MARGAJAYA

PUSKESMAS
CINANJUNG

RAHARJA
DESA

ANALISA :

Masalah : Cakupan Kunjungan Bayi sudah mencapai target tapi statusnya kurang baik

Penyebab : Belum Optimal Bidan Desa dalam melaksanakan SDIDTK

Rencana Tindak Lanjut :


* Pertemuan bidan di puskesmas membahas tentang target kunjungan bayi
* Penyuluhan tentang pentingnya pemeriksaan pada bayi dan penyuluhan SDIDTK
* kerja sama dengan kader posyandu untuk sasaran yang waktunya di SDIDTK
* Mempertahankan kegiatan untuk mempertahankan target yg sudah tercapai
* Kunjungan rumah pada sasaran yang tidak kontak untuk SDIDTK
* Refresing SDIDTK bagi guru PAUD
* Pelatihan SDIDTK bagi kader dgn dana dari ADD
* Validasi data dengan penyeliaan kohort dgn pembuktianya
9 Kunjungan 69,75% 82,59% Cakupan Cakupan Pkm dan Tekhnis
Bayi lebih Desa Lebih dari Kemungkinan
12,84 % Target ,Potensial Pelayanan kunjungan bayi  Mensosialisasilkan kembali DO
Cakupan tidak sesui standar karena : kunjungan bayi pada saat siang
selanjutnya target  Tidak diketahui nya DO klinik
tercapai oleh petugas  Bintek Bidan untuk mempalidasi
 Waktu pelayanan tidak data / penyeliaan kohort Bayi
tepat dengan pembuktiannya.
 Keterbatasan tenaga  Membuat Rencana Kontak
untuk memeriksa  Pelatihan SDIDTK bagi petugas
Tumbang  Peningkatkan kapasitas kader
 Keterbatasan tempat pemantau Tumbang
(ruangan) untuk
pelaksanaan SDIDTK
 Kerjasama kader dan toma untuk
Non tekhnis penggerakan sasaran ,
Sasaran tidak hadir karena  Penyuluhan Kelas ibu balita
merasa bayinya sehat  Mengaktipkan kembali H-1
Posyandu untuk menentukan
sasaran pelaksanaan SDIDTK
CAKUPAN PELAYANAN ANAK BALITA

PUSKESMAS MARGAJAYA

SEPTEMBER 2019

D 86
N 78,87
O 71,7
S 64,53
A 57,36
J 50,19
J 43,02
M 35,85
A 28,68
M 21,51
F 14,34
J 7,17

KUMULATIF 86,88 83,27 81,89 79,52 77,39 81,80


% INI 6,10 7,80 7,90 9,50 8,30 8,00
BLN LALU 12,00 8,50 9,10 9,20 8,70 9,50

TREND ↓ ↓ ↓ ↑ ↓ ↓

STATUS KURANG KURANG KURANG BAIK KURANG KURANG


GUNUNGMANIK

KUTAMNDIRI
MARGAJAYA

PUSKESMAS
CINANJUNG

RAHARJA
DESA

ANALISA :
Mas alah : Cak upan Kunjungan Balita bulan ini menc apai target tapi empat Des a Status ny a
Kurang Baik

Peny ebab :
- Belum optimal pemerik s aan SDIDTK di pos y andu/Paud
- Bany ak Balita y ang langs ung pulang s etelah di timbang di pos y andu
- Mas ih k urangny a pengetahuan ibu dan k ader tentang manfaat pemerik s aan Balita

Renc ana Tindak Lanjut :


* Pertemuan bidan di pus k es mas membahas tentang target k unjungan Balita
* Peny uluhan tentang pentingny a pemerik s aan Balita pada s aat pos y andu
* Sk rining pemerik s aan SDIDTK k e s eluruh Paud dan TK y ang ada
* Kerjas ama dengan k ader pos y andu untuk menginformas ik an
pada ibu balita ttg pentingny a pemerik s aan balita s aat pos y andu
* Kunjungan rumah pada s as aran y ang tidak k ontak .
* Pelatihan SDIDTK bagi guru PAUD
* Verifik as i k ohort balita
* Pembuk tian dengan format SDIDTK lengk ap di Des a
* Meningk atk an pemahaman buk u KIA pada ibu dan k eluarga melalui Kelas Balita
10 Kunjungan 64,53% 81,80% Cakupan Cakupan Pkm KEMUNGKINAN  Mensosialisasilkan kembali DO
BALITA lebih dan Desa Lebih Kemungkinan kunjungan Balita pada saat
17,27% dari Target Pelayanan kunjungan Balita siang klinik
,Potensial tidak sesui standar karena :  Bintek Bidan untuk
Cakupan  Tidak diketahui nya DO mempalidasi data / penyeliaan
selanjutnya oleh petugas kohort Balita dengan
target tercapai  Waktu pelayanan tidak pembuktiannya.
tepat  Membuat Rencana Kontak
 Keterbatasan tenaga  Pelatihan SDIDTK bagi petugas
untuk memeriksa  Peningkatkan kapasitas kader
Tumbang pemantau Tumbang
 Keterbatasan tempat
(ruangan) untuk
pelaksanaan SDIDTK  Kerjasama kader dan toma
untuk penggerakan sasaran ,
Non tekhnis  Penyuluhan Kelas ibu balita
Sasaran tidak hadir karena  Mengaktipkan kembali H-1
merasa bayinya sehat Posyandu untuk menentukan
sasaran pelaksanaan SDIDTK
CAKUPAN PENANGANAN KOMPLIKASI NEONATAL

PUSKESMAS MARGAJAYA

SEPTEMBER 2019

D 41
N 37,62
O 34,2
S 30,78
A 27,36
J 23,94
J 20,52
M 17,1
A 13,68
M 10,26
F 6,84
J 3,42

KUMULATIF 105,00 94,44 73,68 62,50 39,13 73,08


% INI 10,00 16,70 15,80 16,70 0,00 11,50
BLN LALU 15,00 11,10 0,00 8,30 8,70 8,70

TREND ↓ ↑ ↑ ↑ ↓ ↑

STATUS KURANG BAIK BAIK BAIK KURANG BAIK


GUNUNGMANIK

KUTAMANDIRI

MARGAJAYA

PUSKESMAS
CINANJUNG
RAHARJA
DESA

ANALISA :
Masalah : Cakupan Penanganan komplikasi Neonatal bulan ini sudah mencapai target tapi dua
desa berstatus kurang baik

Penyebab : -

Rencana Tindak Lanjut :


* Pertemuan bidan di puskesmas membahas tentang target PKN
* Pemahaman tentang Pentingnya pemeriksaan pada Neonatal dari kn1 sd kn3 di tulis di buku KIA
* Kerja sama dengan kader posyandu untuk deteksi dini PKN
* Kunjungan rumah pada sasaran yang tidak kontak.
* Pengawalan terhadap Neonatus resti oleh Bides
* AMP setiap ada kasus di Loktri dan siang klinik
* Refresing MTBM bagi Bidan
8 PKN 30,78% 73,08% Cakupan Cakupan Pkm
lebih dan Desa Tekhnis  Melakukan kegiatan
dari Lebih dari  Belum semua refresing bagi bidan untk
42,3% Target bidan pelatihan MTBM
,Potensial kompeten  Membahas kasus-kasus
Cakupan dalam skrining neonatus di acara siang
selanjutnya deteksi dini klinik melibatkan dokter
tercapai neonatus umum.
 Tidak ada  Pembinaan dan
laporan dari pemberian format
BPM laporan PKN untuk diisi
BPM
Non Tekhnis
Masyarakat Tidak
mengetahui tanda  Penyuluhan pd saat
bahaya pada anak Kelas ibu hamil,Kelas Ibu
usia 0-28 hari Balita
 Melibatkan keluarga ttg
konseling tanda bahaya
neonatus
ANALISA COC PUSKESMAS MARGAJAYA
BULAN : SEPTEMBER 2019

NO INDIKATOR KESENJANGAN MASALAH PENYEBAB MASALAH RENCANA TINDAK LANJUT


1 K1 VS K4 - 42 Orang Desa Margajaya :- 15 orang K1 Akses 14 orang  Kelas ibu hamil dengan melibatkan keluarga dan
K1 : 649 Desa Cinanjung : -4 orang Desa Cinanjung 5 ( ktd 2, menjelaskan kalender FE / pemantauan TTD oleh
K4 : 607 Desa Raharja : - 7 orang gagal IUD 1 org),Raharja 2 keluarga, dan ada kelas ibu hamil yang di laksanakan di
Desa Kutamandiri : -10 orang (Ktd, 1 tdk ber-KB alasan Puskesmas
DesaGunungmanik :- 6 orang hipertensi), Gunungmanik  Skrining Deteksi Dini Bumil
3KTD dan 1 (tdk tau  Validasi Kohort tiap bulan
hamil) dan Kutamandiri 1  Penyuluhan KESPRO pada remaja di karang taruna Desa,
orang (Ktd), 1 orang tdk Sekolah dan di Puskesmas
tahu hamil  Penyuluhan KB MKJP Dan Kelas PUS Resti yg tidak ber KB
Abortus 6 orang Desa Kerjasama dengan PLKB
Cinanjung 1  Sosialisasi ulang BPJS dan Manfaatnya
orang,Raharja 1 Org dan 2  Pertemuan penguatan lintas sektor dan lintas program di
Kutamandiri Kerja berat tiap desa membahas KTD
dan 1 org KTD Desa  Validasi Data Bumil Yang sudah punya Jaminan
Margajaya 1 Umur 35  Validasi Data Bumil Miskin yang akan Menggunakan
tahun Jampersal
 Validasi kependudukan khusus Bumil
 Skrining PTM

2 FE 3 VS K4 +4 Desa Kutamndiri : 4 Orang 4 orang sudah F3 Tapi  Memastikan Ibu hamil yang diberi F3 Harus kontak K4
FE 3 : 611 belum waktunya K4
K4 : 607

3 K4 VS -2 orang Desa Margajaya : -7 orang Desa Raharja K1 Akses Memastikan dan mengawal seluruh bumil yang sudah
LINAKES Desa Cinanjung : -3 orang sudah melahirkan 2orang kontak k4 lahir oleh Nakes di Faskes dan tidak terjadi resiko
K4 : 607 Desa Raharja : +5 orang 3 orang Pindahan dan persalinan dan pendataan sasaran KIA yang akurat jangan
LINAKES : Desa Gn manik : -0orang Desa Kutamdiri 2 orang sampai ada yang lolos dan Validasi Kependudukan Bulin
Desa Kutamandiri :+3orang akses dan 1 orang
605
Pindahan
12 10 RESTI Neo
RESTI IBU 9
10 8
7
8
Margajaya 6 Margajaya
6 5
Cinanjung Cinanjung
4
4 Raharja Raharja
3
Kutamandiri Kutamandiri
2 2
Gunungmanik Gunungmanik
1
0
0

45 Faktor RESTI
40
35
30
margajaya
25
20 cinanjung
15 raharja
10 kutamandiri
5 gunung manik
0
usia <20 dan KEK jarak <2 tahun anak >4 riwayat penyakit kronis kelainan letak anemia
>35 kehamilan
OUT COME
Data Kematian s/d September 2019

2.5
2
1.5
1 IUFD
0.5 kematian ibu
0 Kematian bayi
Kematian Balita
Penyebab kematian Bayi dan Balita

Bayi Balita
1.2 By A,usia 12 bln 6 hari desa
1 Gunungmanik.
Margajaya
0.8
0.6 Raharja
Penyebab : Marasmus ,
0.4 Gunungmanik
Larigo malaise dan
0.2 cerebalpalsi
0
Sudah di lakukan perawatan di
RSU SMD dan RSHS
PENYEBAB KEMATIAN IBU

Diagnosa
Ny Y usia 41 tahun P3A0 dengan
Post Partum 20 hari dengan post oprasi
tumor intracranial

Penyebab
Penyakit peyerta Tumor intra cranial
yang diderita sejak th 2016.
Meninggal di RSU Sumedang
Tindak lanjut
Kasus kematian Ibu , salah satunya dengan
Peningkatan Kerjasama lintas sektor dengan PLKB
untuk membentuk kelas PUS untuk PUS yang
tidak ber KB.

Kasus Kematian Bayi salah satunya dengan


mengusulkan pelatihan teknis fungsional bagi
bidan dan Peningkatan pengetahuan ibu dan
keluarga tentang tanda bahaya pada bayi dengan
mengoptimalkan kls balita melibatkan keluarga
Hambatan dan saran
HAMBATAN
 Pencatatan yang harus diisi banyak
( Pengisian kartu2 dan buku) SARAN
 Mobilisasi penduduk cepat kesulitan  Pemberlakuan hanya pengisian
menetapkan sasaran kohort saja
 Kemampuan analisa sebagian bidan  Pelatihan bidan desa untuk membuat
kurang Analisa PWS selain melalui Bintek
 Belum digunakan nya PWS KIA oleh Rutin Khusus pelatihan dari Dinkes
sebagian bidan sebagai alat advokasi  Mensosialisasikan PWS kia pd
 Belum adanya SOP dan lembar masyarakat melalui rakordes
observasi Bimtek terbaru sesuai  Pengadaan ceklis observasi bimtek
kebutuhan untuk memudahkan terbaru.
Bidkoord dalam melakukan Bimtek.  Pengadaan tenaga yang lain sesuai
 Duplikasi tugas Pengelola KIA tupoksi
Kesimpulan
 Cakupan KIA/KB UPT Puskesmas Margajaya s/d bln
September 2019 keseluruhan sudah mencapai
target.

 Cakupan sudah mencapai target tapi kasus


kematian masih banyak, kematian Ibu 1 org, Bayi 4
orang dan balita 1 org.

 Perlu meningkatkan kerjasama dan kesepakatan LP


dan LS untuk kasus –kasus tersebut

 Tantangan bagi kami untuk terus meningkatkan


pelayanan KIA baik kuantitas dan kualitas
Hatur nuhun

@Kingsoft_Office

kingsoftstore

46

Anda mungkin juga menyukai