Anda di halaman 1dari 69

PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN SUMEDANG

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS RANAP UJUNGJAYA
Jl Rd. Ali Sadikin KM 05 No 02 Ujungjaya-Sumedang Kode Pos 45383
TELP (0233) 8667264 Email : puskesmasujungjaya@yahoo.co.id

PERENCANAAN PROGRAM MUTU, KESELAMATAN PASIEN


DAN MANAJEMEN RESIKO
UPTD PUSKESMAS RAWAT INAP UJUNGJAYA
TAHUN 2022

I. PENDAHULUAN
Dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat, seluruh unit
pelayanan yang ada dan seluruh karyawan berkomitmen untuk
memberikan pelayanan yang bermutu dan peduli terhadap
keselamatan pasien, pengunjung, masyarakat, dan karyawan yang
bekerja di UPTD Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya.

Program mutu, keselamatan pasien dan manajemen resiko


merupakan program yang wajib direncanakan, dilaksanakan,
dimonitor, dievaluasi dan ditindak lanjuti diseluruh jajaran yang ada
di UPTD PuskesmasRawat Inap Ujungjaya, Kepala UPTD Puskesmas
Rawat Inap Ujungjaya, penanggung jawab pelayanan klinis,
penanggung jawab/Koordinator UKM, dan seluruh karyawan

Oleh karena itu perlu disusun program peningkatan mutu


keselamatan pasien dan manajemen resiko , yang menjadi acuan
dalam penyusunan program-program mutu dan keselamatan pasien
di unit kerja baik untuk pelayanan KMP , penyelenggaraan UKM, dan
pelayanan UKPP untuk dilaksanakan pada tahun 2022.

II. LATAR BELAKANG


A. UPTD Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya terletak di pinggir jalan
raya yang alternatif yang cukup ramai dan kondisi jalan yang
ramai di beberapa bagian sehingga dalam 1 bulan lebih dari 3 -5
korban kecelakaan luka yang di bawa ke UPTD Puskesmas Rawat
Inap Ujungjaya.
B. Pada saat kunjungan pasien ke UGD petugas tidak ada ditempat
C. Masih ada kematian neonatus 7 kasus dan kematian bayi 1 kasus
D. Masih terjadi KLB pandemi covid 19
E. Angka stunting 0-23 bulan 28 dan 0-59 bulan 180 kasus
F. Dari hasil survei kepuasan masyarakat secara manual, ada
keluhan petugas yang kurang ramah di ruang pendaftaran.
G. Belum adanya pelabelan obat LASA dan HIGHT ALLERT di loket
obat
H. Dari umpan balik pelanggan Puksesmas pada tahun 2021,
pelanggan menginginkan pelayanan yang cepat di UPTD
Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya.
I. Masukkan dari beberapa pengunjung pasien, mengeluhkan dokter
yang sering terlambat datang.
J. Dari pengamatan terhadap pelanggan, masih ada pengunjung
pasien yang kesulitan untuk mencapai unit yang dituju dan
mengeluhkan petunjuk ruangan.
K. Belum lengkapnya kebijakan, pedoman dan SOP untuk semua
kegiatan dan semua unit UPTD Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya.
L. Peningkatan mutu/kinerja perlu diterapkan untuk
penyelenggaraan KMP , penyelenggaraan UKM, dan pelayanan
UKPP.
M. Kinerja program UKM untuk beberapa program mengalami
penurunan
N. Pilihan prioritas:
Berdasarkan data tersebut di atas, maka prioritas peningkatan
Mutu, keselamatan pasien dan manajemen resiko dan UKM, UKPP
serta KMP di UPTD Puskesmas RAWAT INAP UJUNGJAYA adalah:
1. Prioritas pelayanan UKPP :
a. Pelayanan di Pendaftaran
b. Pelayanan di Loket Obat
c. Pelayanan di UGD
2. Prioritas pprogram UKM :
a. Program KIA
b. Program Gizi
c. Kebijakan dan Pedoman
d. Dukungan lintas sektor
III. PENGORGANISASIAN DAN TATA HUBUNGAN KERJA

A. PENGORGANISASIAN :
Bagan Organisisi Tim Mutu di UPTD Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya

PJ MANAJEMEN MUTU
KEPALA UPTD PUSKESMAS RAWAT
INAP UJUNGJAYA

UDUS KUSNADI, SKM

PJ. MUTU

ATIN UKAYAH, ST. Keb.

Koordinator Koordinator Koordinator Koordinator Koordinator Mutu :


K3 & KP PPI Manajemen Resiko Audit Internal KMP,UKPP, UKM

dr. Husni F.R. Elis Eliyati, STr. Keb. dr. Astri Nenti Cicih Pebruyani, Koordinator Mutu
STr.Keb. KMP
Dastaman, S.Sos
Anggota ANGGOTA ANGGOTA Mala Astuti, AMK
Nora Fitri S.Tr,Keb Evi Fitriani, Amd.AK Euis Tati N, Amd.Keb Nurul Aeni, AMK Koordinator Mutu
Frida Ayu F.AMd.Keb Yanti Rosdiana D., AMK Ririn Rismawati, Ai Eka Nurhasanah, UKPP
Eka Wulan A. S.Kep Ade Suryamin, AMKG Amd.Farm A.Md.Keb
Meti Rohaeti, Amd.Keb Nani Rohaeni, S.Kep Ners Ade Ice AMd.Keb dr. Astri Nenti
Yeyet Rohayati, S.Tr.Keb Acep Kurnaedi, AMK.

Koordinator Mutu
UKM
M. Alamsyah
B. TATA HUBUNGAN KERJA DAN ALUR PELAPORAN

PJ MANAJEMEN MUTU
KEPALA UPTD PUSKESMAS RAWAT
INAP UJUNGJAYA

UDUS KUSNADI, SKM

PJ. MUTU

ATIN UKAYAH, ST. Keb.

Koordinator Koordinator Koordinator Koordinator Koordinator Mutu :


K3 & KP PPI Manajemen Resiko Audit Internal KMP,UKPP, UKM

dr. Husni F.R. Elis Eliyati, STr. Keb. dr. Astri Nenti Cicih Pebruyani, Koordinator Mutu
STr.Keb. KMP
Dastaman, S.Sos
Anggota ANGGOTA ANGGOTA Mala Astuti, AMK
Nora Fitri S.Tr,Keb Evi Fitriani, Amd.AK Euis Tati N, Amd.Keb Nurul Aeni, AMK Koordinator Mutu
Frida Ayu F.AMd.Keb Yanti Rosdiana D., AMK Ririn Rismawati, Ai Eka Nurhasanah, UKPP
Eka Wulan A. S.Kep Ade Suryamin, AMKG Amd.Farm A.Md.Keb
Meti Rohaeti, Amd.Keb Nani Rohaeni, S.Kep Ners Ade Ice AMd.Keb dr. Astri Nenti
Yeyet Rohayati, S.Tr.Keb Acep Kurnaedi, AMK.

Koordinator Mutu
UKM
M. Alamsyah
Keterangan : Garis Koordinasi
Garis Pelaporan
1. Tata Hubungan Kerja:

PJ Mutu bertugas melakukan koordinasi mulai dari perencanaan,


pelaksanaan sampai dengan monitoring kegiatan peningkatan mutu dan
keselamatan pasien di UPTD Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya.

Penanggung jawab tiap-tiap pokja melakukan koordinasi pelaksanaan dan


monitoring kegiatan peningkatan mutu dan keselamatan pasien pada pokja
yang menjadi tanggung jawabnya. Pelaporan

Tiap pokja melaporkan kegiatan setiap bulan kepada PJ Mutu dalam


bentuk laporan bulanan. Pj Mutu melaporkan kegiatan Peningkatan mutu
kepada Kepala UPTD Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya tiap bulan.

IV. TUJUAN:
A. Tujuan umum
Meningkatkan mutu, keselamatan pasien dan manajemen Resiko
di UPTD Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya
B. Tujuan khusus:
1. Meningkatkan mutu KMP
2. Meningkatkan mutu UKPP
3. Meningkatkan mutu penyelenggaraan UKM
4. Meningkatkan pemenuhan sasaran keselamatan pasien

V. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN

No Kegiatan Pokok Rincian Kegiatan

1 Pembentukan tim Pertemuan Pembentukan Tim Perencanaan


perencana tingkat Tingkat UPTD Puskesmas Rawat Inap
UPTD Puskesmas Ujungjaya yang bertugas menyusun dan
Rawat Inap merumuskan dan menetapkan visi, misi,
Ujungjaya tata nilai, serta Rencana Usulan Kegiatan
dan Rencana Pelaksanaan Kegiatan,
dengan agenda :
1. Kepala UPTD Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya Rawat Inap Ujungjaya
memilih staf sebagai Tim Perencana
Tingkat Puskesmas (PTP).
2. Kepala UPTD Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya membuat Surat Keputusan
Kepala UPTD Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya tentang Tim PTP dan lampiran
uraian tugasnya.
3. Tim PTP disosialisasikan kepada seluruh
Karyawan UPTD Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya.

2 Lokakarya untuk Pertemuan dengan lintas sektor untuk


memperoleh mendapatkan masukan dan umpan balik
masukan dari bertempat di UPTD Puskesmas Rawat Inap
lintas sektor dan Ujungjaya atau di kecamatan dengan
masyarakat agenda :
1. Pemaparan Kepala UPTD Puskesmas
Rawat Inap Ujungjaya tentang hasil
cakupan kegiatan UPTD Puskesmas
Rawat Inap Ujungjaya
2. Mengadakan Forum Diskusi Grup
untuk mendapatkan masukan dari
lintas sektor
3. Kesepakatan dan kesimpulan

3 Lokakarya Pertemuan seluruh staf UPTD Puskesmas


penyusunan Rawat Inap Ujungjaya dalam rangka
indikator kinerja penyusunan indikator kinerja PKM dengan
UPTD Puskesmas menyesuaikan SPM dengan agenda :
Rawat Inap 1. Kepala UPTD Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya Ujungjaya memaparkan kebijakan
(Indikator KMP, Dinas Kesehatan
Indikator UKM, 2. Pelaksana program menyusun indikator
dan Indikator kinerja
UKPP) 3. Kesepakatan dan Kesimpulan
4. Tim PTP menyusun hasil penyusunan
indikator kinerja hasil pertemuan

4 Masing-masing Pelaksana kegiatan UPTD Puskesmas


unit pelayanan Rawat Inap Ujungjaya melakukan analisa
melakukan kinerja pencapaian tahun 2020, 2021,2022
analisis kinerja dengan melihat Laporan Tahunan Program
pencapaian dan PKP yang sudah disusun.
pelayanan (3
tahun terakhir)

5 Penyusunan Pelaksana Kegiatan UPTD Puskesmas


rencana tahunan Rawat Inap Ujungjaya membuat rencana
kegiatan tiap-tiap tahunan hasil dari analisis kinerja
upaya (UKM dan pencapaian tahun sebelumnya.
UKPP) berdasar
DIPA dan RUK
yang disusun
tahun lalu untuk
tahun ini

6 Kesepakatan Pertemuan dengan masyarakat di Desa


dengan untuk membuat kesepakatan jadwal
masyarakat kegiatan tiap upaya kesehatan yang
tentang Jadwal dilaksanakan di desa dengan agenda :
kegiatan untuk 1. Pelaksana kegiatan membacakan hasil
tiap-tiap upaya kegiatan bulan berjalan
2. Pelaksana kegiatan membacakan rencana
kegiatan bulan berikutnya
3. Diskusi untuk menyepakati Jadwal
pelaksanaan kegiatan antara UPTD
Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya dan
masyarakat

7 Rapat tiap unit Tiap unit kerja mengadakan pertemuan


kerja (UKM dan dengan pelaksana kegiatan dipimpin oleh
UKPP) untuk penanggung jawab UKM dan UKP untuk
menyusun menyusun RUK tahun 2024, dengan
rencana usulan agenda :
kegiatan (RUK) 1.PJ UKM/UKPP membuat undangan
tahun 2024 dan kepada pelaksana kegiatan
usulan untuk 2.PJ UKM/UKPP memimpin pertemuan
rencana lima 3.Pelaksana kegiatan menyusun RUK
tahunan 4.PJ UKM/UKPP memeriksa kembali hasil
penyusunan pelaksana kegiatan
5.PJ UKM/UKPP memberikan hasil rapat
kepada Kepala PKM dan TIM PTP

8 Lokakarya Pertemuan di UPTD Puskesmas Rawat Inap


peningkatan Ujungjaya yang dihadiri oleh seluruh staf
mutu UPTD UPTD Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya
Puskesmas Rawat untuk membahas peningkatan mutu dan
Inap Ujungjaya keselamatan pasien dengan agenda :
dan keselamatan 1. Kepala UPTD Puskesmas Rawat Inap
pasien (termasuk Ujungjaya memberikan arahan
didalamnya kepada peserta
pembentukan tim 2. Kepala UPTD Puskesmas Rawat Inap
mutu UPTD Ujungjaya memilih staf yang akan
Puskesmas Rawat menjadi anggota Tim Mutu
Inap Ujungjaya Keselamatan Pasien
dan keselamatan 3. Kepala Puskemas Membuat Surat
pasien, Keputusan Tim Peningkatan Mutu
perumusan dan Keselamatan Pasien dan uraian
bersama nilai- tugasnya
nilai budaya) 4. Susunan TIM Peningkatan Mutu dan
Keselamatan Pasien disosialisasikan
kepada seluruh staf UPTD Puskesmas
Rawat Inap Ujungjaya

10 Penyusunan Pertemuan Tim PTP menyusun peraturan


peraturan internal UPTD Puskesmas Rawat Inap
internal UPTD Ujungjaya dengan agenda :
Puskesmas Rawat 1. Tim PTP membahas isi peraturan
Inap Ujungjaya internal
2. Tim PTP mengajukan dan melaporkan
hasil pertemuan kepada kepala UPTD
Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya
3. Kepala UPTD Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya membuat kebijakan
peraturan internal dan lampiranya
4. Peraturan internal disosialisasikan
kepada staf UPTD Puskesmas Rawat
Inap Ujungjaya

11 Penunjukan Penunjukkan penanggung jawab mutu


Penanggung dilakukan oleh Kepala UPTD Puskesmas
jawab mutu dan Rawat Inap Ujungjaya kepada Staf UPTD
pembentukan tim Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya.
mutu UPTD Pembentukan Tim Mutu dilakukan pada
Puskesmas Rawat saat Lokakarya Peningkatan Mutu dan
Inap Ujungjaya Keselamatan Pasien.
dan keselamatan
pasien

12 Penyusunan Kepala UPTD Puskesmas Rawat Inap


kebijakan mutu Ujungjaya dibantu oleh PJ Mutu menyusun
kebijakan mutu UPTD Puskesmas Rawat
Inap Ujungjaya yang disah kan dengan
Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas
Rawat Inap Ujungjaya dan di sosialisasikan
kepada Seluruh Staf UPTD Puskesmas
Rawat Inap Ujungjaya.

13 Penyusunan Kepala UPTD Puskesmas Rawat Inap


rencana program Ujungjaya dibantu oleh Ketua Tim Mutu
mutu UPTD dan Tim Peningkatan Mutu dan
Puskesmas Rawat Keselamatan Pasien menysusun rencana
Inap Ujungjaya program program mutu dan keselamatan
dan keselamatan pasien, disahkan dengan Surat Keputusan
pasien Kepala UPTD Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya dan disosialisasikan kepada
seluruh staf UPTD Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya.

16 Sosialisasi Pertemuan dengan Lintas Sektor untuk


kegiatan UPTD sosialisasi kegiatan UPTD Puskesmas
Puskesmas Rawat Rawat Inap Ujungjaya dengan agenda :
Inap Ujungjaya
1. Pembukaan dan arahan camat
kepada lintas
2. Pemaparan kepala UPTD Puskesmas
seKtor dan
Rawat Inap Ujungjaya
masyarakat
3. Diskusi
4. Kesepakatan dan kesimpulan
5. Membuat rencana tindak lanjut
17 Mengidentifikasi PJ UKM dan UKP mengidentifikasi
kebijakan, kebijakan pedoman kerangka acuan dan
pedoman, SOP, disampaikan kepada pelaksana
kerangka acuan, program untuk menysusn pedoman
dan SOP yang kerangka acuan dan SOP yang dibutuhkan
perlu disusun untuk meningkatkan mutu dan kinerja
UPTD Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya

18 Pengumpulan Setiap pelaksana kegiatan membuat hasil


data kinerja cakupan dan kinerja bulanan. Hasil Kinerja
bulanan oleh dilaporkan kepada PJ UKM dan UKPP
tiap-tiap unit untuk dianalisa dan diberikan catatan
sebelum di tanda tangani oleh kepala UPTD
Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya.

19 Pertemuan Tiap unit kerja melaksanakan pertemuan


bulanan tiap-tiap bulanan (pra lokbul) untuk membahas
unit kerja untuk pencapaian kinerja program dengan agenda
membahas :
pencapaian 1. PJ UKM dan UKP memberikan
kinerja arahan kepada pelaksana kegiatan
2. Pelaksana kegiatan menguraikan
hasil kinerja, termasuk hasil analisa
dan rencana kegiatan bulan
berikutnya
3. Hasil pertemuan disimpulkan,
disepakati dan disusun RTL

20 Mini Lokakarya Pertemuan yang dihadiri oleh seluruh staf


bulanan UPTD UPTD Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya
Puskesmas Rawat untuk membahas kebijakan, hasil dan
Inap Ujungjaya rencana kegiatan dengan agenda :
1. Pembukaan
2. Pengenalan Program Baru
3. Pembahasan/Inventarisasi Kegiatan
Bulan Lalu
4. Analisa Masalah dan Pemecahan
Masalah
5. Penyusunan Kegiatan dan Pembagian
Tugas Bulan Yang Akan Datang
6. Kesepakatan untuk merencanakan
rencana kerja baru
7. Penutupan

21 Pertemuan Pertemuan yang dihadiri oleh seluruh staf


evaluasi kinerja UPTD Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya
tahunan di untuk membahas hasil kegiatan yang di
tingkat UPTD bandingkan dengan SPM yang telah
Puskesmas Rawat ditetapkan sebelumnya oleh Tim PTP
Inap Ujungjaya dengan agenda :
1. Pembukaan
2. Pembahasan/Inventarisasi Kegiatan
3. Analisa Masalah dan Pemecahan
Masalah
4. Penyusunan Rencana Kegiatan yang
akan dilaksanakan tahun berikutnya
5. Kesepakatan untuk merencanakan
rencana kerja baru
6. Penutupan

22 Penghitungan Kegiatan yang dilakukan oleh kepegawaian


kebutuhan SDM untuk menghitung kebutuhan SDM UPTD
UPTD Puskesmas Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya dengan
Rawat Inap menganalisa dan membandingkan tenaga
Ujungjaya dan yang ada dan standar tenaga yang telah
penyusunan pola ditentukan.
ketenagaan

23 Orientasi Kegiatan pengenalan UPTD Puskesmas


karyawan baru Rawat Inap Ujungjaya beserta program
(jika ada) kegiatan yang ada di UPTD Puskesmas
Rawat Inap Ujungjaya. Orientasi diberikan
selama 1 bulan ke seluruh unit UPTD
Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya.

24 Penilaian kinerja Kegiatan penilaian yang dilakukan oleh PJ


karyawan oleh pelayanan dilakukan setiap 6 bulan.
masing-masing
penanggung
jawab pelayanan

25 Pendidikan dan Pemberian kesempatan kepada staf untuk


pelatihan SDM mengembangkan ilmu pengetahuan sesuai
dengan profesinya. Pendidikan dan
pelatihan didapat dari Dinas, atas usulan
UPTD Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya
atau atas usulan sendiri.

26 Kajian tahunan Penilaian terhadap struktur organisasi


terhadap struktur UPTD Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya
organisasi dengan melihat Struktur Organisasi Baru
sesuai dengan Peraturan yang berlaku di
lingkungan Dinas Kesehatan dilakukan
oleh Kepala UPTD Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya dan Kepala Kepegawaian

27 SMD dan MMD di Bentuk kegiatan yang dilaksanakan oleh


desa/kelurahan masyarakat desa dan didampingi oleh
petugas UPTD Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya dalam mencari, menganalisa,
menyusun instrumen survei dan
menampilkan hasil survei dalam
Musyawarah Masyarakat Desa

28 Penilaian kinerja Kegiatan meniali kecakapan penanggung


penanggung jawab pelayanan UKM dan UKPP oleh
jawab pelayanan kepala Puskesamas secara objektif sesuai
(UKM maupun dengan standar yang sudah ditetapkan
UKPP) oleh
Kepala UPTD
Puskesmas Rawat
Inap Ujungjaya

29 Mini lokarya Kegiatan pertemuan yang menghadirkan


lintas sektoral peserta dari lintas sektor dengan agenda :
1. Pembukaan dan Pengarahan oleh
camat
2. Pemaparan program baru dan lama
oleh kepala UPTD Puskesmas Rawat
Inap Ujungjaya
3. Pemaparan rencana kegiatan yang
akan dilaksanakan
4. Diskusi
5. Kesepakatan

30 Kajian risiko Pengamatan resiko terhadap lingkungan


lingkungan UPTD Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya
dan dampak dari kegiatan pelayanan UPTD
Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya : Polusi
Udara, Suara, Air, dan Tanah oleh Petugas
Sanitarian

31 Tindak lanjut Kegiatan pengurangan resiko yang


terhadap kajian diakibatkan kegiatan UPTD Puskesmas
risiko lingkungan Rawat Inap Ujungjaya meliputi
perencanaan dan penanganan resiko yang
didapat hasil dari pengkajian

32 Evaluasi terhadap Kegiatan evaluasi hasil dari pelaksanaan


tindak lanjut tindak lanjut penanganan resiko
risiko lingkungan lingkungan.

33 Audit kinerja Kegiatan oleh Kepala UPTD Puskesmas


keuangan oleh Rawat Inap Ujungjaya untuk memeriksa
kepala UPTD keuangan yang dipegang oleh bendahara
Puskesmas Rawat UPTD Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya
Inap Ujungjaya setiap 1 bulan. Hasil Audit dibuat berita
acara pemeriksaan.

34 Evaluasi kinerja Kinerja rekanan di evaluasi oleh kepala


pihak ketiga UPTD Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya
atau tim atau perorangan yang ditunjuk
kepala UPTD Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya mengenai dokumen perjanjian
kerjasama dan kegiatan / produk hasil
kegiatan.

35 Penyusunan Kegiatan pembuatan jadwal oleh petugas


Jadwal Aset Barang untuk memelihara sarana dan
pemeliharaan alat secara periodik
sarana dan alat

36 Pelaksanaan Kegiatan pelaksanaan pemeliharaan oleh


pemeliharaan petugas Aset Barang dan atau Pihak ketiga
sarana dan alat untuk memelihara sarana dan alat secara
sesuai Jadwal periodik

37 Pelaksanaan Kegiatan meningkatkan mutu pelayanan


program mutu kepada pelanggan UPTD Puskesmas Rawat
UPTD Puskesmas Inap Ujungjaya yang sudah direncanakan
Rawat Inap oleh pelaksana kegiatan UKM dan layanan
Ujungjaya dan klinis
keselamatan
pasien (sesuai
dengan rencana
program yang
disusun)

38 Pembentukan tim Pemilihan staf UPTD Puskesmas Rawat


audit internal Inap Ujungjaya untuk duduk sebagai
koordinator dan pelaksana Audit Internal
oleh kepala UPTD Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya dan di sahkan dengan Surat
Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Rawat
Inap Ujungjaya

39 Penyusunan Tim Audit Internal menyusun rencana


rencana audit Audit Internal yang terjadwal selama satu
internal (oleh tim tahun
audit internal)

40 Pelaksanaan Tim Audit Internal melaksanakan Audit ke


audit internal setiap unit layanan sesuai dengan jadwal
yang telah disusun

41 Tindak lanjut Tim Audit Internal membuat rekomendasi


hasil audit untuk Unit yang diaudit dengan jangka
internal (oleh waktu yang telah ditetapkan.
masing-masing
unit yang diaudit)

42 Pertemuan/Rapat Pertemuan yang dilaksanakan sekurang-


tinjauan kurangnya 2 kali dalam satu tahun yang
manajemen dipimpin oleh Ketua Tim Mutu untuk
membahas hasil audit internal, hasil survei,
umpan balik dari masyarakat dengan
agenda :
1. Pembukaan : Kepala UPTD
Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya
2. Pengarahan : Kepala UPTD
Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya
3. Pembahasan hasil pertemuan
tinjauan manajemen yang lalu :
Ketua Tim Mutu
4. Pembahasan hasil audit internal
5. Pembahasan umpan balik/keluhan
pelanggan.
6. Pembahasan hasil survey kepuasan
pelanggan
7. Pembahasan hasil penilaian kinerja.
8. Pembahasan Masalah-masalah
operasional yang terkait dengan
sistem manajemen mutu, dan
pelayanan UKM dan UKP
9. Rekomendasi untuk perbaikan oleh
Ketua Tim Mutu
10. Rencana perbaikan/ perubahan yang
perlu dilakukan oleh Ka PKM
11. Penanggung jawab mutu memberikan
simpulan hasil pertemuan
12. Penutup

43 Tindak lanjut Melaksanakan hasil kesepakatan Rapat


hasil pertemuan Tinjauan Manajemen yang sudah
tinjauan ditetapkan oleh kepala UPTD Puskesmas
manajemen Rawat Inap Ujungjaya

44 Survei kebutuhan Pengisian kuesioner survei oleh


masyarakat dan pengunjung/masyarakat UPTD Puskesmas
kepuasan Rawat Inap Ujungjaya dan masyarakat
masyarakat dengan jawaban yang tertutup dan saran-
terhadap saran dari responden.
pelayanan UPTD
Puskesmas Rawat
Inap Ujungjaya
(termasuk
evaluasi terhadap
akses pelayanan
maupaun akses
terhadap
informasi

45 Kaji banding Membandingkan kegiatan UKM dan


kinerja dengan Layanan Klinis serta KMP untuk diadopsi
UPTD Puskesmas dengan tujuan meningkatkan mutu dan
Rawat Inap keselamatan pasien.
Ujungjaya lain

46 Tindak lanjut Melaksanakan hasil kaji banding dari FKTP


terhadap hasil lain untuk meningkatkan mutu dan kinerja
kaji banding UPTD Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya
kinerja oleh
masing-masing
unit kerja

47 Kajian uraian Identifikasi uraian tugas karyawan sesuai


tugas karyawan dengan profesi dan keahliannya
untuk tiap-tiap
upaya

48 Penataan sistem Mengatur dan menata sistem di UPTD


pelayanan pasien Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya dengan
rawat jalan tujuan kenyamanan dan keamanan pasien
terpenuhi

49 Penataan sistem Mengatur dan menata sistem rawat inap di


pelayanan rawat UPTD Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya
inap dengan tujuan kenyamanan dan keamanan
pasien terpenuhi

50 Penataan sistem Mengatur dan menata sistem pelayanan


pelayanan obat obat di UPTD Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya dengan tujuan kemudahan
kenyamanan dan keamanan pasien
terpenuhi

51 Penataan sistem Mengatur dan menata sistem pelayanan


pelayanan laboratorium di UPTD Puskesmas Rawat
laboratorium Inap Ujungjaya dengan tujuan kemudahan
kenyamanan dan keamanan pasien
terpenuhi

52 Penataan sistem Mengatur dan menata sistem pelayanan


pelayanan rekam rekam medik untuk memudahkan
mediK identifikasi pasien, akses penggunaan
rekam medis dan melindungi kerahasiaan
rekam medis

53 Penyusunan Membuat rencana program keamanan


rencana program fasilitas hasil dari pengkajian meliputi
keamanan pemagaran, pemasangan kamera pengintai,
fasilitas pemasangan APAR, dan latihan
penggunaan APAR

54 Pelaksanaan Melaksanakan rencana program keamanan


program fasilitas yang telah disusun meliputi
keamanan pemagaran, pemasangan kamera pengintai,
fasilitas pemasangan APAR, dan latihan
penggunaan APAR

55 Penyusunan Membuat rencana program


program penanggulangan bencana dan kebakaran
penanggulangan dengan menyediakan sarana dan prasarana
bencana dan serta latihan pemadaman Api dan Jadwal
kebakaran Jaga Keselamatan Kerja

56 Pelaksanaan Melaksanakan rencana program


program penanggulangan bencana dan kebakaran
penanggulangan yang telah disusun dengan menyediakan
bencana dan sarana dan prasarana serta latihan
kebakaran pemadaman Api dan Jadwal Jaga
Keselamatan Kerja

57 Penyusunan Menyusun rencana penanggulangan


disaster plan dan bencana dan kebakaran meliputi :
fire plan pengenalan dan pengkajian bahaya,
pengenalan kerentanan, analisis
kemungkinan dampak bencana, Pilihan
Tindakan penanggulangan bencana,
mekanisme penanggulangan dampak
bencana dan Alokasi tugas dan Peran
Petugas

58 Penyusunan Menyusun rencana program dengan


rencana program menganalisa jenis, sumber, cara
pengelolaan pembuangan dan dampak linkungan yang
bahan berbahaya akan ditimbulkan serta cara pengelolaan
beracun dan bahan B3 dan limbah yang aman buat
limbah pelanggan UPTD Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya dan lingkungan sekitar UPTD
Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya

59 Pelaksanaan Melaksanakan program yang telah tersusun


program dalam rencana program pengelolaan bahan
pengelolaan B3 dan limbah UPTD Puskesmas Rawat
bahan berbahaya Inap Ujungjaya
beracuan dan
limbah

60 Penyusunan Menyusun rencana untuk pemeliharaan


rencana program alat medis secara periodik
pemeliharaan alat
medis
61 Pelaksanaan Melaksanakan pemeliharaan alat medis
program secara periodik sesuai dengan rencana yang
pemeliharaan alat telah disusun
medis

62 Penilaian kinerja Menilai secara objektif dengan instrumen


SDM klinis yang telah ditetapkan oleh tim
kredensialing UPTD Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya secara periodik paling lama 1
kali dalam 1 tahun

Unit Layanan
Klinis

63 Penataan ruang Menyusun dan menata ruang tindakan di


tindakan UPTD Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya :
pemasangan bed tindakan, kelengkapan
alat, lemari penyimpanan Alat, pemasangan
SOP, kelengkapan obat anaphilactik shock.

64 Penataan ruang Merubah letak jendela dan pintu,


pelayanan USG, melakukan rotasi perpindahan ruangan
KB, Imunisasi, BP sesuai dengan Permenkes, Menyusun dan
Umum, Loket menata ruang pelayanan : pemasangan
Obat, Pendaftaran tirai, perluasan ruangan, kelengkapan alat,
dan MTBS lemari penyimpanan alat

UKM

65 Supervisi Bidan koordinator melihat fasilitas dan


Fasilitatif Bidan kemampuan Bidan UPTD Puskesmas Rawat
Koordinator Inap Ujungjaya dalam menolong persalinan.

66 Kredensialing Tim kredensialing melaksanakan tugas


Bidan untuk menentukan rekredensial Bidan

67 Kredensialing Tim kredensialing melaksanakan tugas


Perawat untuk menentukan rekredensial Perawat

68 Kegiatan Menyediakan ruang khusus menyusui,


pelayanan gizi tersedianya ruangan konseling terpadu di
dalam dan luar Puskesmas, merencanakan jadwal kalibrasi
gedung yang alat ukur antropometri program gizi secara
bersifat individu periodik, meminimalisir risiko
maupun KTD,KNC,KPC pada saat pelaksanaan
kelompok pelayanan gizi luar gedung

VI. CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN DAN SASARAN:

A. Cara melaksanakan kegiatan:


Secara umum dalam pelaksanaan program mutu dan keselamatan
pasien adalah mengikuti siklus Plan Do Study Action

B. Sasaran :
1. Komitmen karyawan untuk meningkatkan mutu
2. Tersusunnya tata nilai mutu dan perilaku dalam pemberian
pelayanan
3. Terlaksananya penilaian kinerja baik KMP, UKPP, dan UKM
4. Terlaksananya pertemuan tinjauan manajemen
5. Dilakukannya tindak lanjut perbaikan terhadap hasil
penilaian kinerja, audit internal, dan pertemuan tinjauan
manajemen
6. Seluruh unit pelayanan minimal melakukan satu siklus
PDCA untuk menyelesaikan permasalahan yang ada
7. Terlaksananya evaluasi kontrak pihak ketiga
8. Kinerja pelayanan klinis diukur pada semua unit pelayanan
9. Tercapainya sasaran keselamatan pasien
10. 100 % insiden keselamatan pasien dilaporkan dan ditindak
lanjuti
11. Manajemen risiko diterapkan pada tahun 2022 di seluruh
unit pelayanan.
12. Tidak terjadi kematian ibu pada tahun 2022
13. Tidak ada kematian bayi pada tahun 2022
14. Menurunnya kasus Stunting pada tahun 2022
15. Terlaksananya diklat PMKP sesuai rencana
16. Pasien/pelanggan UPTD Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya
merasa nyaman dan puas terhadap pelayanan.
17. Kemudahan Pelanggan untuk mencapai unit pelayanan
yang dituju

C. Rincian Kegiatan, Sasaran & Cara Melaksanakan Kegiatan :

Rincian Kegiatan, Sasaran dan Cara Melaksanakan Kegiatan


dapat dilihat pada halaman berikut :
VII. JADWAL KEGIATAN MUTU UPTD PUSKESMAS RAWAT INAP UJUNGJAYA TAHUN 2022

No Kegiatan Pokok Rincian kegiatan Sasaran Cara Penanggung Pelaksana Biaya Sumber
(Target) Melaksanakan jawab biaya
kegiatan
1 Pembentukan tim Pertemuan Pembentukan Tim Terbentuk PDCA Kepala UPTD Kepala UPTD
perencana tingkat UPTD Perencanaan Tingkat UPTD Tim Puskesmas Puskesmas
Puskesmas Rawat Inap Puskesmas Rawat Inap Perencanaan Rawat Inap Rawat Inap
Ujungjaya Ujungjaya yang bertugas Tingkat UPTD Ujungjaya Ujungjaya
menyusun dan merumuskan Puskesmas
dan menetapkan visi, misi, Rawat Inap
tata nilai, serta Rencana Ujungjaya
Usulan Kegiatan dan
Rencana Pelaksanaan
Kegiatan, dengan agenda :
1. Kepala UPTD
Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya memilih staf
sebagai Tim PTP
2. Kepala UPTD
Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya membuat
Surat Keputusan
Kepala UPTD
Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya tentang Tim
PTP dan lampiran
uraian tugasnya.
3. Tim PTP
disosialisasikan kepada
seluruh Karyawan
UPTD Puskesmas
Rawat Inap Ujungjaya.
2 Lokakarya untuk Pertemuan dengan lintas Adanya PDCA Kepala UPTD Kepala UPTD BOK
memperoleh masukan sektor untuk mendapatkan masukan dan Puskesmas Puskesmas
dari lintas sektor dan masukan dan umpan balik dukungan Rawat Inap Rawat Inap
masyarakat bertempat di UPTD dari lintas Ujungjaya Ujungjaya
Puskesmas Rawat Inap sektor
Ujungjaya atau di kecamatan
dengan agenda :
1. Pemaparan Kepala
UPTD Puskesmas
Rawat Inap Ujungjaya
tentang hasil cakupan
kegiatan UPTD
Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya
2. Mengadakan Forum
Diskusi Grup untuk
mendapatkan masukan
dari lintas sektor
3. Kesepakatan dan
kesimpulan
3 Lokakarya penyusunan Pertemuan seluruh staf Tersusunnya PDCA Kepala UPTD Kepala UPTD BOK
indikator kinerja UPTD UPTD Puskesmas Rawat Inap Indikator Puskesmas Puskesmas
Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya dalam rangka Kinerja Rawat Inap Rawat Inap
Ujungjaya (indikator penyusunan indikator kinerja Ujungjaya Ujungjaya
manajerial, indikator PKM dengan menyesuaikan
UKM, dan indikator SPM dengan agenda :
UKP) 1. Kepala UPTD
Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya
memaparkan kebijakan
Dinas Kesehatan
2. Pelaksana program
menyusun indikator
kinerja
3. Kesepakatan dan
Kesimpulan
4. Tim PTP menyusun
hasil penyusunan
indikator kinerja hasil
pertemuan
5 Penyusunan rencana Pelaksana Kegiatan UPTD Adanya PDCA PJ UKM dan Pelaksana
tahunan kegiatan tiap- Puskesmas Rawat Inap susunan PJ UKP Program UPTD
tiap upaya (UKM dan Ujungjaya membuat rencana Rencana Puskesmas
UKP) berdasar DIPA dan tahunan hasil dari analisis Tahunan Rawat Inap
RUK yang disusun kinerja pencapaian tahun Kegiatan Ujungjaya
tahun lalu untuk tahun sebelumnya. Tiap-tiap
ini Upaya
6 Kesepakatan dengan Pertemuan dengan Kesepakatan PDCA Ketua Tim Pelaksana
masyarakat tentang masyarakat di Desa untuk jadwal UPTD Mutu Program UPTD
Jadwal kegiatan untuk membuat kesepakatan jadwal Puskesmas Puskesmas
tiap-tiap upaya kegiatan tiap upaya Rawat Inap Rawat Inap
kesehatan yang dilaksanakan Ujungjaya Ujungjaya
di desa dengan agenda : dengan
1. Pelaksana kegiatan masyarakat
membacakan hasil
kegiatan bulan berjalan
2. Pelaksana kegiatan
membacakan rencana
kegiatan bulan
berikutnya
3. Diskusi untuk
menyepakati Jadwal
pelaksanaan kegiatan
antara UPTD
Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya dan
masyarakat
9 Lokakarya peningkatan Pertemuan di UPTD Tim Mutu PDCA Kepala UPTD Kepala UPTD BOK
mutu UPTD Puskesmas Puskesmas Rawat Inap terbentuk Puskesmas Puskesmas
Rawat Inap Ujungjaya Ujungjaya yang dihadiri oleh Rawat Inap Rawat Inap
dan keselamatan pasien seluruh staf UPTD Ujungjaya Ujungjaya
(termasuk didalamnya Puskesmas Rawat Inap
pembentukan tim mutu Ujungjaya untuk membahas
UPTD Puskesmas Rawat peningkatan mutu dan
Inap Ujungjaya dan keselamatan pasien dengan
keselamatan pasien, agenda :
perumusan bersama 1. Kepala UPTD
nilai-nilai budaya) Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya memberikan
arahan kepada peserta
2. Kepala UPTD
Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya memilih staf
yang akan menjadi
anggota Tim Mutu
Keselamatan Pasien
3. Kepala Puskemas
Membuat Surat
Keputusan Tim
Peningkatan Mutu dan
Keselamatan Pasien
dan uraian tugasnya
4. Susunan TIM
Peningkatan Mutu dan
Keselamatan Pasien
disosialisasikan kepada
seluruh staf UPTD
Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya
10 Penyusunan peraturan Pertemuan Tim PTP Adanya PDCA Ketua Tim PTP Tim PTP
internal UPTD menyusun peraturan internal Peraturan
Puskesmas Rawat Inap UPTD Puskesmas Rawat Inap Internal
Ujungjaya Ujungjaya dengan agenda :
1. Tim PTP membahas isi
peraturan internal
2. Tim PTP mengajukan
dan melaporkan hasil
pertemuan kepada
kepala UPTD
Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya
3. Kepala UPTD
Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya membuat
kebijakan peraturan
internla dan
lampiranya
4. Peraturan internal
disosialisasikan kepada
staf UPTD Puskesmas
Rawat Inap Ujungjaya
11 Penunjukan Penunjukkan penanggung Adanya Ketua PDCA Kepala UPTD Kepala UPTD
Penanggung jawab mutu jawab mutu dilakukan oleh Tim Mutu Puskesmas Puskesmas
dan pembentukan tim Kepala UPTD Puskesmas Rawat Inap Rawat Inap
mutu UPTD Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya kepada Ujungjaya Ujungjaya
Rawat Inap Ujungjaya Staf UPTD Puskesmas Rawat
dan keselamatan pasien Inap Ujungjaya.
Pembentukan Tim Mutu
dilakukan pada saat
Lokakarya Peningkatan Mutu
dan Keselamatan Pasien.
12 Penyusunan kebijakan Kepala UPTD Puskesmas Adanya PDCA Kepala UPTD Ketua Tim
Rawat Inap Ujungjaya Kebijakan/Pe Puskesmas
mutu dibantu oleh Ketua Tim Mutu doman Mutu Rawat Inap Mutu
menysusun kebijakan mutu UPTD Ujungjaya
UPTD Puskesmas Rawat Inap Puskesmas
Ujungjaya yang disah kan Rawat Inap
dengan Surat Keputusan Ujungjaya
Kepala UPTD Puskesmas
Rawat Inap Ujungjaya dan di
sosialisasikan kepada
Seluruh Staf UPTD
Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya.
13 Penyusunan rencana Kepala UPTD Puskesmas Adanya PDCA Kepala UPTD Ketua Tim
program mutu UPTD Rawat Inap Ujungjaya Rencana Puskesmas Mutu dan Tim
Puskesmas Rawat Inap dibantu oleh Ketua Tim Mutu Program Rawat Inap PMKP
Ujungjaya dan dan Tim Peningkatan Mutu Mutu UPTD Ujungjaya
keselamatan pasien dan Keselamatan Pasien Puskesmas
menysusun rencana program Rawat Inap
program mutu dan Ujungjaya
keselamatan pasien, dan
disahkan dengan Surat Keselamatan
Keputusan Kepala UPTD Pasien
Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya dan
disosialisasikan kepada
seluruh staf UPTD
Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya.
16 Sosialisasi kegiatan Pertemuan dengan Lintas Adanya PDCA Kepala UPTD Kepala UPTD
UPTD Puskesmas Rawat Sektor untuk sosialisasi dukungan Puskesmas Puskesmas
Inap Ujungjaya kepada kegiatan UPTD Puskesmas lintas sektor Rawat Inap Rawat Inap
lintas sector dan Rawat Inap Ujungjaya dan Ujungjaya Ujungjaya
masyarakat dengan agenda : masyarakat
1. Pembukaan dan kepada UPTD
arahan camat Puskesmas
2. Pemaparan kepala Rawat Inap
UPTD Puskesmas Ujungjaya
Rawat Inap Ujungjaya
3. Diskusi
4. Kesepakatan dan
kesimpulan
5. Membuat rencana
tindak lanjut
17 Mengidentifikasi PJ UKM dan UKP Adanya PDCA Kepala UPTD Pelaksana
kebijakan, pedoman, mengidentifikasi kebijakan Kebijakan, Puskesmas Program/
kerangka acuan, dan pedoman kerangka acuan Pedoman,Ker Rawat Inap Layanan
SOP yang perlu disusun dan SOP, disampaikan angka Acuan Ujungjaya
kepada pelaksana program dan SOP
untuk menysusn pedoman setiap Unit
kerangka acuan dan SOP Layanan
yang dibutuhkan untuk
meningkatkan mutu dan
kinerja UPTD Puskesmas
Rawat Inap Ujungjaya
18 Pengumpulan data Setiap pelaksana kegiatan Adanya data Pengumpulan PJ UKM dan Pelaksana
kinerja bulanan oleh membuat hasil cakupan dan kinerja data UKP Program /
tiap-tiap unit kinerja bulanan. Hasil bulanan tiap Layanan
Kinerja dilaporkan kepada PJ unit
UKM dan UKP untuk
dianalisa dan diberikan
catatan sebelum di tanda
tangani oleh kepala UPTD
Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya.
20 Mini Lokakarya bulanan Pertemuan yang dihadiri oleh Kesepakatan PDCA Kepala UPTD PJ UKM dan
UPTD Puskesmas Rawat seluruh staf UPTD untuk Puskesmas UKP
Inap Ujungjaya Puskesmas Rawat Inap melaksanaka Rawat Inap
Ujungjaya untuk membahas n kegiatan Ujungjaya
kebijakan, hasil dan rencana sesuai
kegiatan dengan agenda : dengan
1. Pembukaan rencana
2. Pengenalan Program
Baru
3. Pembahasan/
Inventarisasi Kegiatan
Bulan Lalu
4. Analisa Masalah dan
Pemecahan Masalah
5. Penyusunan Kegiatan
dan Pembagian Tugas
Bulan Yang Akan
Datang
6. Kesepakatan untuk
merencanakan
rencana kerja baru
7. Penutupan
21 Pertemuan evaluasi Pertemuan yang dihadiri oleh Kesepakatan PDCA Kepala UPTD Ketua Tim PTP
kinerja tahunan di seluruh staf UPTD untuk Puskesmas
tingkat UPTD Puskesmas Rawat Inap merencanaka Rawat Inap
Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya untuk membahas n rencana Ujungjaya
Ujungjaya hasil kegiatan yang di kerja yang
bandingkan dengan SPM tahun
yang telah ditetapkan berikutnya
sebelumnya oleh Tim PTP
dengan agenda :
1. Pembukaan
2. Pembahasan/
Inventarisasi Kegiatan
3. Analisa Masalah dan
Pemecahan Masalah
4. Penyusunan Rencana
Kegiatan yang akan
dilaksanakan tahun
berikutnya
5. Kesepakatan untuk
merencanakan
rencana kerja yang
baru
6. Penutupan
22 Penghitungan Kegiatan yang dilakukan oleh Adanya PDCA Kepala UPTD Kepala TU
kebutuhan SDM UPTD kepegawaian untuk Kebutuhan Puskesmas
Puskesmas Rawat Inap menghitung kebutuhan SDM SDM UPTD Rawat Inap
Ujungjaya dan UPTD Puskesmas Rawat Inap Puskesmas Ujungjaya
penyusunan pola Ujungjaya dengan Rawat Inap
ketenagaan menganalisa dan Ujungjaya
membandingkan tenaga yang
ada dan standar tenaga yang
telah ditentukan.
23 Orientasi karyawan Kegiatan pengenalan UPTD 100% PDCA Ketua Tim Tim
baru (jika ada) Puskesmas Rawat Inap karyawan Mutu Kredensialing
Ujungjaya beserta program baru
kegiatan yang ada di UPTD mendapatkan
Puskesmas Rawat Inap orientasi
Ujungjaya. Orientasi
diberikan selama 1 bulan ke
seluruh unit UPTD
Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya.
24 Penilaian kinerja Kegiatan penilaian yang 100% kinerja PDCA Ketua Tim PJ UKM dan PJ
karyawan oleh masing- dilakukan oleh PJ pelayanan karyawan Mutu UKP
masing penanggung dilakukan setiap 6 bulan. dinilai
jawab pelayanan
25 Pendidikan dan Pemberian kesempatan 100% staf PDCA Kepala UPTD Kepala TU
pelatihan SDM kepada staf untuk mendapatkan Puskesmas
mengembangkan ilmu pelatihan Rawat Inap
pengetahuan sesuai dengan sesuai Ujungjaya
profesinya. Pendidikan dan dengan
pelatihan didapat dari Dinas, kompetensiny
atas usulan UPTD a
Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya atau atas usulan
sendiri.
26 Kajian tahunan Penilaian terhadap struktur Adanya PDCA Kepala UPTD Kepala TU
terhadap struktur organisasi UPTD Puskesmas Kajian Puskesmas
organisasi Rawat Inap Ujungjaya Struktur Rawat Inap
dengan melihat Struktur Organisasi Ujungjaya
Organisasi Baru sesuai
dengan Peraturan yang
berlaku di lingkungan Dinas
Kesehatan dilakukan oleh
Kepala UPTD Puskesmas
Rawat Inap Ujungjaya dan
Kepala Kepegawaian
27 SMD dan MMD di Bentuk kegiatan yang Adanya PDCA Petugas Pelaksana
desa/kelurahan dilaksanakan oleh Umpan Balik Promosi Program /
masyarakat desa dan untuk Kesehatan Kegiatan
didampingi oleh petugas kegiatan
UPTD Puskesmas Rawat Inap peningkatan
Ujungjaya dalam mencari, Mutu UPTD
menganalisa, menyusun Puskesmas
instrumen survei dan Rawat Inap
menampilkan hasil survei Ujungjaya
dalam Musyawarah
Masyarakat Desa
29 Mini lokakarya lintas Kegiatan pertemuan yang Adanya PDCA Kepala UPTD Kepala UPTD
sektoral menghadirkan peserta dari kesepakatan Puskesmas Puskesmas
lintas sektor dengan agenda : dan Rawat Inap Rawat Inap
1. Pembukaan dan dukungan
Pengarahan oleh camat lintas sektor Ujungjaya Ujungjaya
2. Pemaparan program
baru dan lama oleh
kepala UPTD
Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya
3. Pemaparan rencana
kegiatan yang akan
dilaksanakan
4. Diskusi
5. Kesepakatan
30 Kajian risiko lingkungan Pengamatan resiko terhadap Adanya PDCA Kepala UPTD Sanitarian
lingkungan UPTD Puskesmas Kajian resiko Puskesmas
Rawat Inap Ujungjaya dan lingkungan Rawat Inap
dampak dari kegiatan Ujungjaya
pelayanan UPTD Puskesmas
Rawat Inap Ujungjaya :
Polusi Udara, Suara, Air, dan
Tanah oleh Petugas
Sanitarian
31 Tindak lanjut terhadap Kegiatan pengurangan resiko 100% hasil PDCA Kepala UPTD Sanitarian
kajian risiko lingkungan yang diakibatkan kegiatan kajian dapat Puskesmas
UPTD Puskesmas Rawat Inap ditindak Rawat Inap
Ujungjaya meliputi lanjut Ujungjaya
perencanaan dan
penanganan resiko yang
didapat hasil dari pengkajian
32 Evaluasi terhadap Kegiatan evaluasi hasil dari 100% tindak PDCA Kepala UPTD Sanitarian
tindak lanjut risiko pelaksanaan tindak lanjut lanjut resiko Puskesmas
lingkungan penanganan resiko lingkungan Rawat Inap
lingkungan. dievaluasi Ujungjaya
33 Audit kinerja keuangan Kegiatan oleh Kepala UPTD 100 % PDCA Kepala UPTD Kepala UPTD
oleh kepala UPTD Puskesmas Rawat Inap bendahara Puskesmas Puskesmas
Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya bersama dengan UPTD Rawat Inap Rawat Inap
Ujungjaya Tim Verifikasi Keuangan Puskesmas Ujungjaya Ujungjaya
untuk memeriksa keuangan Rawat Inap
yang dipegang oleh Ujungjaya di
bendahara UPTD Puskesmas audit oleh
Rawat Inap Ujungjaya setiap kepala UPTD
1 bulan. Hasil Audit dibuat bersama
berita acara pemeriksaan. dengan Tim
Verifikasi
Keuangan
Puskesmas
Rawat Inap
Ujungjaya
34 Evaluasi kinerja pihak Kinerja rekanan di evaluasi 100% pihak PDCA Kepala UPTD Kepala UPTD
ketiga oleh kepala UPTD Puskesmas ketiga Puskesmas Puskesmas
Rawat Inap Ujungjaya atau dievaluasi Rawat Inap Rawat Inap
tim atau perorangan yang Ujungjaya Ujungjaya
ditunjuk kepala UPTD
Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya mengenai
dokumen perjanjian
kerjasama dan kegiatan /
produk hasil kegiatan.
35 Penyusunan Jadwal Kegiatan pembuatan jadwal 100% sarana PDCA Kepala UPTD Pengelola
pemeliharaan sarana oleh petugas Aset Barang dan alat Puskesmas Barang
dan alat untuk memelihara sarana Rawat Inap
dan alat secara periodik Ujungjaya
36 Pelaksanaan Kegiatan pelaksanaan 100% sarana PDCA Kepala UPTD Pengelola
pemeliharaan sarana pemeliharaan oleh petugas dan alat Puskesmas Barang
dan alat sesuai Jadwal Aset Barang dan atau Pihak Rawat Inap
ke tiga untuk memelihara Ujungjaya
sarana dan alat secara
periodik
37 Pelaksanaan program Kegiatan meningkatkan mutu 100% PDCA Ketua Tim Tim
mutu UPTD Puskesmas pelayanan kepada pelanggan program Mutu Peningkatan
Rawat Inap Ujungjaya UPTD Puskesmas Rawat Inap Mutu dan
dan keselamatan pasien Ujungjaya yang sudah Keselamatan
(sesuai dengan rencana direncanakan oleh pelaksana Pasien
program yang disusun) kegiatan UKM dan layanan
klinis
38 Pertemuan tinjauan Pertemuan yang Adanya PDCA Ketua Tim Ketua Tim
manajemen dilaksanakan sekurang- rencana Mutu Mutu
kurangnya 2 kali dalam satu perbaikan
tahun yang dipimpin oleh mutu dan
Ketua Tim Mutu untuk rekomendasi
membahas hasil audit yang akan
internal, hasil survei, umpan dilaksanakan
balik dari masyarakat dengan
agenda :
1. Pembukaan : Kepala
UPTD Puskesmas Rawat
Inap Ujungjaya
2. Pengarahan : Kepala
UPTD Puskesmas Rawat
Inap Ujungjaya
3. Pembahasan hasil
pertemuan tinjauan
manajemen yang lalu :
Ketua Tim Mutu
4. Pembahasan hasil audit
internal
5. Pembahasan umpan
balik/keluhan pelanggan.
6. Pembahasan hasil survey
kepuasan pelanggan
7. Pembahasan hasil
penilaian kinerja.
8. Pembahasan Masalah-
masalah operasional yang
terkait dengan sistem
manajemen mutu, dan
pelayanan UKM dan UKP
9. Rekomendasi untuk
perbaikan oleh Ketua Tim
Mutu
10. Rencana perbaikan/
perubahan yang perlu
dilakukan oleh Ka PKM
11. Penanggung jawab
mutu memberikan
simpulan hasil
pertemuan
12. Penutup

39 Tindak lanjut hasil Melaksanakan hasil 100% RTL PDCA Ketua Tim Pelaksana
pertemuan tinjauan kesepakatan Rapat Tinjauan dilkaksanaka Mutu Kegiatan/Unit
manajemen Manajemen yang sudah n Pelayanan
ditetapkan oleh kepala UPTD
Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya
40 Survei kebutuhan Pengisian kuosioner survei Adanya hasil PDCA Ketua tim Tim Survei
masyarakat dan oleh pengunjung/masyarakat survei baik survei/
kepuasan masyarakat UPTD Puskesmas Rawat Inap secara Promkes
terhadap pelayanan Ujungjaya dan masyarakat manual
UPTD Puskesmas Rawat dengan jawaban yang maupun
Inap Ujungjaya tertutup dan saran-saran langsung
(termasuk evaluasi thd dari responden. mengisi lewat
akses pelayanan Scan Barcode
maupaun akses link IKM dari
terhadap informasi Dinas
41 Kaji banding kinerja Membandingkan kegiatan Adanya PDCA Kepala UPTD Ketua
dengan UPTD UKM dan Layanan Klinis Perbaikan Puskesmas Manajemen
Puskesmas Rawat Inap serta Admen untuk diadopsi Mutu UPTD Rawat Inap Mutu UPTD
Ujungjaya lain dengan tujuan meningkatkan Puskesmas Ujungjaya Puskesmas
mutu dan keselamatan Rawat Inap Rawat Inap
pasien. Ujungjaya Ujungjaya

42 Tindak lanjut terhadap Melaksanakan hasil kaji Adanya PDCA Ketua Pelaksana
hasil kaji banding banding dari FKTP lain untuk peningkatan Manajemen Program/Kegiat
kinerja oleh masing- meningkatkan mutu dan mutu UPTD Mutu an UPTD
masing unit kerja kinerja UPTD Puskesmas Puskesmas Puskesmas
Rawat Inap Ujungjaya Rawat Inap Rawat Inap
Ujungjaya Ujungjaya
43 Kajian uraian tugas Identifikasi uraian tugas 100% PDCA PJ UKM dan Pelaksana
karyawan untuk tiap- karyawan sesuai dengan keryawan UKP, PJ Program/Kegiat
tiap upaya profesi dan keahliannya mempunyai Admen an UPTD
uraian tugas Puskesmas
Rawat Inap
Ujungjaya
44 Penataan sistem Mengatur dan menata sistem Sistem rawat PDCA PJ UKP Pelaksana
pelayanan pasien rawat di UPTD Puskesmas Rawat jalan tertata kegiatan di
jalan Inap Ujungjaya dengan
tujuan kenyamanan dan rawat jalan
keamanan pasien terpenuhi
45 Pembuatan pelabelan Membuat Pelabelan LASA Sistem PDCA PJ UKP Pelaksana
LASA dan HIGHT dan HIGHT ALLERT, menata pelayanan Farmasi
ALLERT sistem pelayanan obat di obat tertata
UPTD Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya dengan tujuan
kemudahan kenyamanan dan
keamanan pasien terpenuhi
51 Penataan sistem Mengatur dan menata sistem Sitem PDCA PJ UKP Pelaksana
pelayanan laboratorium pelayanan laboratorium di pelayanan di Laboratorium
UPTD Puskesmas Rawat Inap laboratorium
Ujungjayadengan tujuan tertata
kemudahan kenyamanan dan
keamanan pasien terpenuhi
52 Penataan sistem Mengatur dan menata sistem Sistem PDCA PJ UKP Rekam Medis
pelayanan rekam medik pelayanan rekam medik Rekam Medis
untuk memudahkan tertata
identifikasi pasien, akses
penggunaan rekam medis
dan melindungi kerahasiaan
rekam medis
53 Penyusunan rencana Membuat rencana program Adanya PDCA PJ UKP PJ UKP
program keamanan keamanan fasilitas hasil dari rencana
fasilitas pengkajian meliputi program
pemagaran, pemasangan keamanan
kamera pengintai, fasilitas
pemasangan APAR, dan
latihan penggunaan APAR
54 Pelaksanaan program melaksanakan rencana Rencana PDCA PJ UKP PJ UKP
keamanan fasilitas program keamanan fasilitas Program
yang telah disusun meliputi Keamanan
pemagaran, pemasangan dilaksanakan
kamera pengintai,
pemasangan APAR, dan
latihan penggunaan APAR
55 Penyusunan program Membuat rencana program Adanya PDCA Kepala UPTD PJ UKP
penanggulangan penanggulangan bencana susunan Puskesmas
bencana dan kebakaran dan kebakaran dengan program Rawat Inap
menyediakan sarana dan penanggulang Ujungjaya
prasarana serta latihan an bencana
pemadaman Api dan Jadwal dan
Jaga Keselamatan Kerja kebakaran
56 Pelaksanaan program Melaksanakan rencana 100% PDCA Kepala UPTD PJ UKP
penanggulangan program penanggulangan program Puskesmas
bencana dan kebakaran bencana dan kebakaran yang penanggulang Rawat Inap
telah disusun dengan an bencana Ujungjaya
menyediakan sarana dan terlaksana
prasarana serta latihan
pemadaman Api dan Jadwal
Jaga Keselamatan Kerja
57 Penyusunan disaster Menyusun rencana Adanya PDCA Kepala UPTD Kepala UPTD
plan dan fire plan penanggulangan bencana rencana Puskesmas Puskesmas
dan kebakaran meliputi : penanggulang Rawat Inap Rawat Inap
pengenalan dan pengkajian an bencana Ujungjaya Ujungjaya
bahaya, pengenalan dan
kerentanan, analisis kebakaran
kemungkinan dampak
bencana, Pilihan Tindakan
penanggulangan bencana,
mekanisme penanggulangan
dampak bencana dan Alokasi
tugas dan Peran Petugas
58 Penyusunan rencana Menyusun rencana program Adanya PDCA Kepala UPTD Sanitarian
program pengelolaan dengan menganalisa jenis, rencana Puskesmas
bahan berbahaya sumber, cara pembuangan program Rawat Inap
beracun dan limbah dan dampak linkungan yang pengelolaan Ujungjaya
akan ditimbulkan serta cara bahan
pengelolaan bahan B3 dan berbahaya
limbah yang aman buat beracun dan
pelanggan UPTD Puskesmas limbah
Rawat Inap Ujungjaya dan
lingkungan sekitar UPTD
Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya
59 Pelaksanaan program Melaksanakan program yang 100% PDCA Kepala UPTD Sanitarian
pengelolaan bahan telah tersusun dalam program Puskesmas
berbahaya beracuan rencana program pengelolaan pengelolaam Rawat Inap
dan limbah bahan B3 dan limbah UPTD bahan Ujungjaya
Puskesmas Rawat Inap berbahaya
Ujungjaya beracun dan
limbah
terlaksana
60 Penyusunan rencana Menyusun rencana untuk Adanya PDCA Kepala UPTD Pengelola
program pemeliharaan pemeliharaan alat medis susunan Puskesmas Barang
alat medis secara periodik rencana Rawat Inap
pemeliharaan Ujungjaya
alat medis
61 Pelaksanaan program Melaksanakan pemeliharaan 100% alat PDCA Kepala UPTD Pengelola
pemeliharaan alat medis alat medis secara periodik medis Puskesmas Barang
sesuai dengan rencana yang terpelihara Rawat Inap
telah disusun Ujungjaya
62 Penilaian kinerja SDM Menilai secara objektif 100% SDM PDCA Kepala UPTD Tim
klinis dengan instrumen yang telah klinis diniali Puskesmas Kredensialing
ditetapkan oleh tim Rawat Inap
kredensiang UPTD Ujungjaya
Puskesmas Rawat Inap
Ujungjaya secara periodik
paling lama 1 kali dalam 1
tahun
Unit Layanan Klinis
63 Penataan ruang Menyusun dan menata ruang Ruang PDCA Kepala UPTD PJ UKP
tindakan tindakan di UPTD Puskesmas tindakan Puskesmas
Rawat Inap Ujungjaya : tertata, 100% Rawat Inap
pemasangan bed troli alat sarana dan Ujungjaya
untuk tindakan, kelengkapan prasarana
alat, lemari penyumpanan lengkap
Alat, Triase, pemasangan
SOP, kelengkapan obat
anaphilactik shock.
64 Penataan ruang Menyusun dan menata ruang Ruang PDCA Kepala UPTD Perawat gigi
pelayanan BP Umum, pelayanan gigi : pemasangan pelayanan Puskesmas
loket obat, Pendaftaran, tirai, perluasan ruangan, gigi tertata, Rawat Inap
MTBS, UGD dan TB kelengkapan alat, lemari 100% sarana Ujungjaya
penyimpanan alat dan dan
pemasangan dental unit prasarana
lengkap
UKM
65 Supervisi Fasilitatif Bidan koordinator melihat 100% Bidan PDCA PJ UKM Bidan
Bidan Koordinator fasilitas dan kemampuan dikunjungi Koordinator
Bidan UPTD Puskesmas
Rawat Inap Ujungjaya dalam
menolong persalinan.
66 Kredensialing bidan Tim kredensialing 100% bidan PDCA Ketua Tim Tim
melaksanakan tugas untuk UPTD Mutu Kredensialing
menentukan rekredensial Puskesmas
Bidan Rawat Inap
Ujungjaya
67 Kredensialing Perawat Tim kredensialing 100% bidan PDCA PJ UKM Surveilans
melaksanakan tugas untuk UPTD
menentukan rekredensial Puskesmas
perawat Rawat Inap
Ujungjaya

VIII. JADWAL RENCANA KEGIATAN MUTU UPTD PUSKESMAS RAWAT INAP UJUNGJAYA

2021 2022
N
Kegiatan
o Ja Fe
Nov Des Mar Apr Mei Jun Jul Ags Sep Okt Nov Des
n b
1 Pembentukan tim perencana tingkat UPTD Puskesmas √
Rawat Inap Ujungjaya
2 Lokakarya untuk memperoleh masukan dari lintas sector √ √ √ √
dan masyarakat
3 Lokakarya penyusunan indicator kinerja UPTD √
Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya (indikator manajerial,
indikator UKM, dan indikator UKP)
4 Masing-masing unit pelayanan melakukan analisis √
kinerja pencapaian pelayanan (2 tahun terakhir)
5 Penyusunan rencana tahunan kegiatan tiap-tiap upaya √
(UKM dan UKP) berdasar DIPA dan RUK yang disusun
tahun lalu untuk tahun ini
6 Kesepakatan dengan masyarakat tentang Jadwal Mg Mg Mg 4 Mg 4 Mg 4 Mg 4 Mg 4 Mg 4 Mg 4 Mg 4 Mg 4 Mg 4
4 4
kegiatan untuk tiap-tiap upaya
7 Rapat tiap unit kerja (UKM dan UKP) untuk menyusun √ Mg 3

rencana usulan kegiatan (RUK) tahun 2019 dan usulan


untuk rencana lima tahunan
8 Lokakarya penyusun rencana lima tahunan UPTD Mg 4

Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya 2020 sd 2024


(termasuk di dalamnya penyusunan/revisi visi dan misi)
9 Lokakarya peningkatan mutu UPTD Puskesmas Rawat √

Inap Ujungjaya dan keselamatan pasien (termasuk


didalamnya pembentukan tim mutu UPTD Puskesmas
Rawat Inap Ujungjaya dan keselamatan pasien,
perumusan bersama nilai-nilai budaya)
10 Penyusunan peraturan internal UPTD Puskesmas Rawat √

Inap Ujungjaya
11 Penunjukan Penanggung jawab mutu dan pembentukan √

tim mutu UPTD Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya dan


keselamatan pasien
12 Penyusunan kebijakan mutu √

13 Penyusunan rencana program mutu UPTD Puskesmas √

Rawat Inap Ujungjaya dan keselamatan pasien


14 Lokakarya penyusunan rencana usulan kegiatan tahun √

2023
15 Revisi rencana pelaksanaan kegiatan 2022 (bila perlu) Mg 1

16 Sosialisasi kegiatan UPTD Puskesmas Rawat Inap √ √ √ √

Ujungjaya kepada lintas sektor dan masyarakat


17 Mengidentifikasi kebijakan, pedoman, kerangka acuan, Mg 1 Mg 1 Mg Mg Mg 1 Mg 1 Mg 1 Mg 1 Mg 1 Mg 1 Mg 1 Mg 1 Mg 1 Mg 1
1 1
dan SOP yang perlu disusun
Penyusunan Dokuman Yang Dipersyaratkan Mg 1- Mg 1- Mg Mg Mg 1-4 Mg 1-4 Mg 1-4 Mg 1-4 Mg 1-4 Mg 1-4 Mg 1-4 Mg 1- Mg 1- Mg 1-4
4 4 1-4 1-4 4 4

18 Pengumpulan data kinerja bulanan oleh tiap-tiap unit Mg 4 Mg 4 Mg Mg Mg 4 Mg 4 Mg 4 Mg 4 Mg 4 Mg 4 Mg 4 Mg 4 Mg 4 Mg 4


4 4

19 Pertemuan bulanan tiap-tiap unit kerja untuk membahas Mg1 Mg1 Mg1 Mg1 Mg1 Mg1 Mg1 Mg1 Mg1 Mg1 Mg1 Mg1 Mg1 Mg1

pencapaian kinerja
20 Mini Lokakarya bulanan UPTD Puskesmas Rawat Inap √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √

Ujungjaya
21 Pertemuan evaluasi kinerja tahunan di tingkat UPTD Mg4

Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya


22 Penghitungan kebutuhan SDM UPTD Puskesmas Rawat Mg 3

Inap Ujungjaya dan penyusunan pola ketenagaan


23 Orientasi karyawan baru (jika ada)
24 Penilaian kinerja karyawan oleh masing-masing UK UK UKM UKM UKM UKM UKM UKM UKM UKM UKM UKM
M M Mg 1 Mg 1 Mg 1 Mg 1 Mg 1 Mg 1 Mg 1 Mg 1 Mg 1 Mg 1
penanggung jawab pelayanan Mg Mg
1 1 UKP Mg UKP Mg UKP Mg UKP Mg
1 1 1 1

25 Pendidikan dan pelatihan SDM √ √

26 Kajian tahunan terhadap struktur organisasi √

27 SMD dan MMD di desa/kelurahan √ √ √

28 Penilaian kinerja penanggung jawab pelayanan (UKM √ √

maupun UKP) oleh Kepala UPTD Puskesmas Rawat Inap


Ujungjaya
29 Minilokarya lintas sektoral √ √ √ √

30 Kajian risiko lingkungan √ √ √ √ √

31 Tindak lanjut terhadap kajian risiko lingkungan √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √

32 Evaluasi terhadap tindak lanjut risiko lingkungan √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √

33 Audit kinerja keuangan oleh kepala UPTD Puskesmas √ √ √ √

Rawat Inap Ujungjaya


34 Evaluasi kinerja pihak ketiga √

35 Penyusunan Jadwal pemeliharaan sarana dan alat √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √

36 Pelaksanaan pemeliharaan sarana dan alat sesuai √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √

Jadwal
37 Pelaksanaan program mutu UPTD Puskesmas Rawat √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √

Inap Ujungjaya dan keselamatan pasien (sesuai dengan


rencana program yang disusun)
42 Pertemuan tinjauan manajemen √

43 Tindak lanjut hasil pertemuan tinjauan manajemen √ √ √ √ √

44 Survei kebutuhan masyarakat dan kepuasan masyarakat √ √

thd pelayanan UPTD Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya


(termasuk evaluasi thd akses pelayanan maupaun akses
thd informasi
45 Kaji banding kinerja dengan UPTD Puskesmas Rawat √

Inap lain
46 Tindak lanjut terhadap hasil kaji banding kinerja oleh √ √ √ √ √ √ √ √

masing-masing unit kerja


47 Kajian uraian tugas karyawan untuk tiap-tiap upaya √
48 Penataan sistem pelayanan pasien rawat jalan √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √

49 Penataan sistem pelayanan rawat inap √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √

50 Penataan sistem pelayanan obat √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √

51 Penataan sistem pelayanan laboratorium √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √

52 Penataan sstem pelayanan rekam medik √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √

53 Penyusunan rencana program keamanan fasilitas √

54 Pelaksanaan program keamanan fasilitas √

55 Penyusunan program penanggulangan bencana dan √

kebakaran
56 Pelaksanaan program penanggulangan bencana dan √

kebakaran
57 Penyusunan disaster plan dan fire plan √

58 Penyusunan rencana program pengelolaan bahan √

berbahaya beracun dan limbah


59 Pelaksanaan program pengelolaan bahan berbahaya √

beracuan dan limbah


60 Penyusunan rencana program pemeliharaan alat medis √

61 Pelaksanaan program pemeliharaan alat medis √

62 Penilaian kinerja sdm klinis √

Unit Layanan Klinis


63 Penataan ruang tindakan √

64 Penataan ruang pelayanan USG,KB,Imunisasi, BP √

umum, Loket obat, Pendaftaran dan MTBS


UKM
65 Supervisi Fasilitatif Bidan Koordinator √ √

66 Kredensialing Bidan √

67 Kredensialing Perawat √

68 Pemenuhan ruangan khusus menyusui √

69 Pelaksanaan kalibrasi alat ukur antropometri secara √

periodik
70 Pencegahan terjadinya KTD, KNC dan KPC pada saat √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √

kegiatan pelayanan gizi luar gedung

IX. JADWAL KEGIATAN PROGRAM UPTD PUSKESMAS RAWAT INAP UJUNGJAYA

VOLUME RINCIAN LOKASI


N UPAYA PENANGU
KEGIATAN TUJUAN SASARAN TARGET KEGIATA JADWAL PELAKSANA PELAKSANA B
O KESEHATAN NG JAWAB
N AN AN
1 2 3 4 5 6 7 8 9 H O K 10

Untuk memberikan pengetahuandan


keterampilan kepada kader kesehatan desa,
untuk melakukan pencegahan sedini
Januari
Pemberdayaan Kader mungkin kematian ibu dan bayi.
s/d 18 bo
1 KIA Dalam Upaya Semua bidan 100% Bidkor 180 OH 1 5 9 Desa
Desembe 0 3.6
Penurunan AKI AKB
r
Untuk memaksimalkan peran dan fungsi
bidan di Desa dan meningkatkan kinerja
dan kemandirian bidan baik itu di
Polindes/Poskesdes serta meningkatkan
Supervisi fasilitatif mutu pelayanan secara keseluruhan U
Bidan Desa Dalam 1 Tahun tra
Semua bidan desa 100% Bidkor 9 OH 1 1 9 9 Desa
Hal Pelayanan ANC sekali
10T 67

Untuk menemukan secara dini


penyimpangan pertumbuhan dan
perkembangan pada anak sehingga dapat
dilakukan intervensi dan stimulasi sedini
mungkin untuk mencegah terjadinya
penyimpangan pertumbuhan dan U
Januari
Tra
Pelaksanaan SDIDTK perkembangan s/d
Anak Pra-Sekolah 100% Bidkor 48 OH 1 1 48 9 Desa
di PAUD/TK Desembe
3.6
r
Untuk menemukan secara dini
penyimpangan pertumbuhan dan
perkembangan pada anak sehingga dapat
dilakukan intervensi dan stimulasi sedini
mungkin untuk mencegah terjadinya
penyimpangan pertumbuhan dan U
Januari
tra
Pelaksanaan SDIDTK perkembangan s/d 14
Bayi dan balita 100% Bidkor 144 OH 1 12 9 Desa
di Posyandu Desembe 4
10
r

untuk meningkatkan pengetahuan,merubah U


sikap dan prilaku ibu agar memahami Ibu hamil, Januari
tra
Pelaksanaan Kelas tentang kehamilan. keluarga ibu s/d
100% Bidkor 48 OH 1 12 48 9 Desa
Ibu Hamil hamil dan ibu Desembe
3.6
kader r

U
Januari
tra
Pelaksanaan Kelas Ibu balita dan ibu s/d
Untuk meningkatkan pengetahuan dan 100% Bidkor 48 OH 1 12 48 12 Poskesdes
Ibu Balita kader Desembe
keterampilan, merubah sikap dan perilaku 3.6
r
ibu balita tentang kesehatan balita, gizi dan
stimulasi pertumbuhan dan perkembangan
anak.

U
Pendataandan Ibu hamil, ibu Januari
Tra
Pemetaan Sasaran Ibu nifas, neonatus, s/d
100% Bidkor 24 OH 1 12 24 12 poskesdes
Hamil, Bersalin, Untuk konfirmasi data yang ada di petugas bayi balita, Desembe
1.8
Nifas, dan Bayi Puskesmas (Bidan Desa) dengan data akseptor KB r
sesungguhnya pada awal tahun.
U
Januari
tra
Kunjungan Rumah Ibu hamil dan s/d
Untuk memantau kondisi kesehatan ibu 100% Bidkor 96 OH 1 12 96 12 poskesdes
Pada Ibu Hamil keluarga Desembe
hamil dan pemberian makanan tambahan 7.2
r
(PMT).

U
Januari
tra
Kunjungan Rumah Ibu nifas dan s/d 12
100% Bidkor 96 OH 1 12 96
Pada Ibu Nifas Untuk menilai keadaan ibu dan bayi baru keluarga Desembe poskesdes
7.2
lahir serta mecegah, mendeteksi, dan r
menangani komplikasi pada masa nifas.

U
Januari
Untuk meningkatkan akses neonatus tra
Kunjungan Rumah Neonatus dan s/d 12
terhadap pelayanan kesehatan dasar, 100% Bidkor 96 OH 1 12 96
Pada Neonatus keluarga Desembe poskesdes
mengetahui sedini mungkin bila terdapat 7.2
r
kelainan pada bayi atau mengalami
masalah.

U
Januari
tra
Kunjungan Rumah s/d 12
Bayi dan keluarga 100% Bidkor 24 OH 1 12 24
Pada Bayi Untuk memastikan apakah bayi dalam Desembe poskesdes
1.8
keadaan sehat atau memiliki kelainan r
tubuh maupun gangguan kesehatan.

AMP Audit Maternal Kepala Bila ada


Masyarakat 100% 10 OK 1 2 10 9 Desa
dan Perinatal Untuk mencegah kesakitan dan atau Puskesmas kasus 75
kematian serupa dimasa yang akan datang.
Pertemuan Analisis Untuk mengetahui status gizi anak balita. Bayi dan balita 100% Kepala 48 OH Januari 1 12 48 12 U
Pemantauan Puskesmas s/d poskesdes Tra
Pertumbuhan Desembe
r 3.6
U
Pelacakan dan Januari
Tra
Pendampingan s/d
Ibu hamil 100% Bidkor 17 OH 1 1 17 9 Desa
Intervensi Gizi Pada Desembe
1.2
Ibu Hamil KEK r
Untuk memantau kondisi ibu hamil.
Untuk meningkatkan cakupan dan mutu
pelayanan kesehatan bagi ibu hamil dan
bayi baru lahir melalui peningkatan peran Maret,
U
aktif keluarga dan masyarakat dalam Juni,
Tra
Pembinaan Jaringan merencanakan persalinan yang aman. Seluruh bidan Septemb 12
100% Bidkor 1 12 48
Pelayanan Kesehatan desa er, poskesdes
3.6
Desembe
r

Memantau mutu pelayanan, U


Juni dan
Pembinaan Jejaring Kepala Tra
BPM Swasta 100% Novembe 1 6 12 9 Desa
Pelayanan Kesehatan Puskesmas
r
90
Terciptanya kordinasi/advokasi
Di bidang kesehatan CAMAT
Ketua PKK Januari
Pendidikan s/d
Rapat Lintas Sektor 100% Camat 12 OK 1 1 12 Kecamatan
Bhayabgkari Desembe 90
Persit r
Al hidayah
Muspika Februari,
kecamatan, Terlaksanan Juni,
Kegiatan Loktri Kepala UPTD, ya kegiatan Camat 4 OH Agustus, 1 1 4 Kecamatan
30
Kepala Desa, loktri Novembe
Untuk mengkaji hasil kegiatan kerja sama PKK. r
lintas sektor dan tersususnnya rencana
kerja triwulan berikutnya, serta membahas
dan memecahkan masalah dan hambatan
yang dihadapi bersama lintas sektor.
Bidan
Maret
Orientasi E Kohort Untuk lebih meningkatakan dalam Bidan 100% Koordinat 30 OH 1 30 1 Puskesmas 1.8
2022
pengisian E - Kohort or

Penguatan kembali Januari


gerber cinta ( gerakan Bumil, Bufas dan s/d
100% PJ KIA 2 OH 1 12 1 9 Desa 1.5
bersama cari ibu ,bayi Ibu Balita Desembe
balita) r
Untuk mencari sasaran dan menjaring
faktor resiko tinggi pada ibu dan bayi

Pelaksanaan Germas
Gg I Tiap
untuk pengkajian Untuk Mengetahui derajat kesehatan di 4 100% Petugas 1 1 36 9 Desa 2.7
bulan
PHBS 4 Tatanan tatanan Masyarakat Promkes 36 OK
Pemeriksaan berkala
Minggu
2 PROMKES dan edukasi PHBS
100% ke 2 tiap 1 1 36 9 Desa 2.7
Rumah Tangga Tidak Untuk mengetahui derajat kesehatan di Petugas bulan
Sehat Rumah Tangga Masyarakat Promkes 36 OK
Pelaksanaan Petugas Mg ke 3
100% 1 1 36 9 desa
pembinaan Desa Agar Desa Siaga Tetap Aktif Desa Promkes 36 OK Tiap 2.7
Siaga Pemberdayaan
bulan
Germas
Penggerakan Germas
dalam kegiatan dalam
penyuluhan pada Tiap 43
100% 1 1 9 desa 32
kelompok masyarakat minggu 2
lainnya ditingkat Untuk memberikan informasi tentang Petugas
Desa Germas Masyarakat Promkes 432 OK

Kunjungan Rumah minggu


Hasil Tindak Lanjut 100% ke 4 tiap 1 1 36 9 desa 2.7
KIP/K Untuk Memberikan Solusi Terhadap Petugas bulan
Penyakit yang perlu ditindaklanjuti Masyarakat Promkes 36 OK
Penyuluhan Luar Tiap
Untuk memberikan pengetahuan tentang 100% Petugas 1 1 12 9 desa
Gedung Minggu
kesehatan Masyarakat Promkes 12 OK
Minggu
Advokasi Linsek LINSEK, 100% Petugas ke 1 Tiap 1 1 12 9 desa
Adanya dukungan dan Kerjasamanya LINPRO Promkes 12 OK bulan
Petugas Tiap
Kordinasi LP/LS 100% 1 1 12 9 desa
Menjalin Sinergitas LS/LP Promkes 12 OK Bulan
3 P2P
Minggu
Bayi
ke 1
Target UCI
Pelayanan Imunisasi Memberikan pelayanan imunisasi dasar Minggu 10 8,1
Balita 100 % Korim 108 OK 1 1 posyandu
di posyandu lengkap di posyandu ke 2 8 0
tercapai
Minggu
Bumil
A IMUNISASI
ke 3

Target UCI
Melakukan kunjungan ke desa yang belum Minggu 3,6
Sweeping Imunisasi Bayi,Balita,Bumil 100 % Korim 48 OK 2 1 48 posyandu
tercapai target ke 4 0
tercapai
Memberikan imunisasi campak untuk Target UCI
Pelaksanaan BIAS Sekolah 6,3
seluruh kelas 1 sekolah dasar di se Kelas 1 SD tercapai 100 Korim 84 OK Agustus 1 10 84
CAMPAK dasar 0
kecamatan ujungjaya %

Memberikan imunisasi DT dan Td untuk Target UCI


Pelaksanaan BIAS Kelas 1, 2 dan 5 Novembe Sekolah 6,3
seluruh kelas 1 sekolah dasar di se tercapai 100 Korim 84 OK 4 1 84
DT dan Td SD r dasar 0
kecamatan ujungjaya %

Target Januari
Vaksinasi Covid Semua Tenaga Kesehatan Puskesmas Karyawan PKM Kepala
tercapai 100 2 OH sd 1 4 2 Puskesmas
Sinovak Ujungjaya mendapatkan Vaksin Sinovak Ujungjaya Puskesmas
% Juni

Konseling dan 1o
penyebarluasan informasi TB dan Pelksna
pelayanan pasien TB Pasien TB 100% 71 OH Jan-Des 1 1 71 Puskesmas kg
pelayanan pasien TB kontrol habis obat Program
paru

Kumjungan rumah
1o
pada penderita TB pemantauan pasien TB Terhadap Pelaksana
Pasien TB 100% 36 OH feb-des 1 1 Desa ds
B TB PARU
paru dalam rangka kepatuhan minum obat Program
PMO 36
Pelacakan kasus TB 36 2o
Pasien TB & Pelaksana
paru dan TB paru Penemuan kasus TB 100% 36 OH april 2 1 Desa ds
kontak erat program
mangkir
1o
Investigasi kontak Pasien TB & Pelaksana
Penemuan kasus TB 100% 18 OH Jan-Des 1 1 18 Desa ds
erat TB kontak erat program

kunjungan rumah Penderita Pelaksana jan s/d


100%
pada melakukan kunjungan /Keluarga program 9 Ok Des 1 1 9 Desa 67
C HIV/AIDS
program
penderita HIV/AIDS HIV/AI
rumah pada ODHA DS
Pelacakan atau Penderita Pelaksana Jan s/d
100%
Penjaringan Penemuan Kasus baru/ /Keluarga program 4 Ok Des 1 1 4 Desa 30
HIV/AIDS lama HIV/AIDS pada
Masyarakat
Pemeriksaan Penderia/ Pelaksana Jan s/d 1.8
100%
Golongan Melakukan Pemeriksaan Keluarga program 24 ok Des 1 1 24 Desa
darah/HIV test Golongan darah pada
keluarga ibu hamil ke tiap
polindes/Desa

21 SD
Pemantauan/POPM Pelaksana April dan diwilayah
Anak SD 1-12 thn 100% 2 OK 1 1 2 5.8
ke SD/TK/PAUD Terlaksananya kegiatan distribusi obat Program Oktober Kec
cacing pada sasaran Ujunhjaya

KECACING 21 SD
D Penyuluhan Prilaku Pelaksana April dan diwilayah
AN Anak SD 1-12 thn 100% 2 OK 1 1 2
Sehat Meningkatkan pengetahuan anak didik Program Oktober Kec 67
tentang prilaku Kesehatan Ujunhjaya

Pemantauan/POPM Pelaksana April dan


Masyarakat 100% 68 OK 1 1 68 Posyandu 5.1
ke Posyandu Program Oktober
Untuk mengetahui kondisi yang terjadi

Pelacakan Kontak
jan s/d Desa
dan Pemantauan Pelaksana 64
Masyarakat 100% 648 Desembe 1 1 diWilayah 48
Harian Selama Terlacak dan terpantaunya pasien dengan Program 8
r Puskesmas
Karantina covid-19
SURVAELA Pemantauan Harian jan s/d Desa
E Pelaksana 19
N Selama Isolasi Kasus Masyarakat 100% 192 Desembe 1 1 diWilayah 14
Program 2
covid -19 Terpantaunya kasus covid r Puskesmas
Penyelidikan jan s/d Desa
Pelaksana
Efidemiologi kasus Masyarakat 100% 99 OK Desembe 1 1 99 diWilayah 7.4
Program
covid-19 Sebagai acuan dalam melakukan tindakan r Puskesmas
jan s/d Desa
Pengiriman Spesimen Pelaksana
Kasus 100% 12OK Desembe 1 1 12 diWilayah 1.5
covid -19 Program
Untuk mengeatahui diagnosa kasus r Puskesmas
jan s/d Desa
Verifikasi Rumor Kasus/ Pelaksana
100% 36 OK Desembe 1 1 36 diWilayah 2.7
KLB Masyarakat Program
Terlacaknya kasus yang berpotensi KLB r Puskesmas
jan s/d Desa
Sosialisasi Program Pelaksana
Meningkatkan pengetahuan tentang Instansi 100% 60 OH Desembe 1 1 60 diWilayah 3.6
P2P Lintas Sektoral Program
penyakit r Puskesmas
Sosialisasi Program Jan s/d Desa
Pelaksana
Penyakit Menular Meningkatkan masyarakat tentang Masyarakat 100% 20 OH Desembe 1 1 20 diWilayah
Program 80
Dalam Gedung penyakit menular r Puskesmas

follow Up dalam Jan s/d Desa


Pelaksana
Tatalaksana Kasus Cara penanganan tatalaksana penanganan Klinik.BPM 100% 36 OK Desembe 1 1 36 diWilayah 2.7
F ISPA Program
Ispa ispa r Puskesmas

Kunjungan Rumah
Jan s/d Desa
Balita diare untuk Pelaksana
G DIARE Masyarakat 100% 36 OK Desembe 1 1 36 diWilayah 2.7
evaluasi konsumsi Terpantaunya kasus dan keluarga dalam Program
r Puskesmas
Zink mengkonsumsi Zink

Jan s/d Desa


Pembentukan Kader Pelaksana
Masyarakat 100% 36 OK Desembe 1 1 36 diWilayah 2.7
Jumantik Program
Terbentuknya kader Jumantik r Puskesmas
H DBD
Jan s/d Desa
Pelatihan 1 Rumah 1 Masyarakat/ Pelaksana 54
100% 540 OH Desembe 1 1 diWilayah 32
Jumantik Meningkatkan pengetahuan masyarakat keluarga Program 0
r Puskesmas
dalam penyebaran penyakit
Jan s/d
Peningkatan Pelaksana
Kader 100% 27 OH Desembe 1 1 27 Puskesmas 1.6
Kapasitas Kader PTM Meningkatkan pengetahuan peserta dalam Program
r
pengelolaan penyakit tidak menular
Deteksi Dini faktor Untuk mengetahui lebih dini
Jan s/d
resiko pada kasus Kasus/ Pelaksana
100% 27 OK Desembe 1 1 27 9 desa 2.0
4 PTM hypertensidan DM di Masyarakat Program
r
Posbindu PTM
Pembinaan dan Terhindar adanya komplikasi yang lebih
deteksi dini faktor jauh Jan s/d
Pelaksana
resiko PTM usia Masyarakat 100% 36 OK Desembe 1 1 36 9 desa 2.7
Program
produktifdi Posbindu r
PTM

Edukasi pemantauan Meningkatkan pengetahuan keluarga


dalam perbaikan gizi Jan s/d
pertumbuhan dan Masyarakat/ Pelaksana 72
100% 720 OH Desembe 1 1 9 desa 14
peningkatan keluarga Program 0
r
Ketahanan Gizi
Pemberdayaan
Jan s/d
Kaderr Posyandu Kader/ Pelaksana
100% 75 OH Desembe 1 1 75 Posyandu 4.5
dalam upaya Masyarakat/Kader mampu dalam upaya Masyarakat Program
r
perbaikan gizi perbaikan gizi
Pendampingan Terlaksananya data yang akurat dan benar
5 GIZI Jan s/d
Pemantauan Pelaksana
Masyarakat 100% 68 OK Desembe 1 1 68 Posyandu 5.1
Pertumbuhan di Program
r
Posyandu
Kunjungan Rumah Untuk mengetahui data yang benar dan
dalam rangka valid
Jan s/d
komfirmasi balita keluarga/ Pelaksana
100% 36 OK Desembe 1 1 36 9 desa 2.7
resiko gangguan masyarakat Program
r
pertumbuhan/bermasa
lah status gizi
Pertemuan analisis Jan s/d
keluarga/ Pelaksana
pemantauan Untuk mengetahun tindak lanjut yang akan 100% 48 OK Desembe 1 1 48 9 desa 3.6
masyarakat Program
pertumbuhan dilakukan r
Pelacakan dan Ditemukannya data yang valid dan benar
Jan s/d
pendampingan Bumil/ Pelaksana
100% 17 OK Desembe 1 1 17 9 desa 1.2
intervensi gizi pada Masyarakat Program
r
bumil KEK
Pemberdayaan kader Jan s/d
Kader/ Pelaksana
posyandu dalam Memberdayakan kader dalam upaya 100% 68 OK Desembe 1 1 68 puskesmas 5.1
Masyarakat Program
upaya perbaikan gizi perbaikan gizi r

Jan s/d
Pemantauan Tumbuh Pelaksana 10
Bayi/balita 100% 108 OK Desembe 1 1 9 desa 8.1
Kembang Bayi Balita Untuk mengetahui pertumbuhan dan Program 8
r
perkembangan bayi dan balita

Pemeriksaan dan pengamatan secara Sarana air minum Pel. 27 OK Jan-Des


langsung sarana air minum untuk Rumah Tangga Kesling
Inspeksi Kesehatan mengetahui faktor resiko sanitasi pada
Lingkungan untuk sarana air minum 9 Desa 1 1 27 9 desa 2.0
Sarana Air Minum

6 KESLING Pemeriksaan dan pengamatan secara Sarana sanitasi Pel. 27 OK Jan-Des


langsung sarana sanitasi dasar rumah rumah tangga Kesling
tangga untuk mengetahui faktor resiko
Inspeksi Kesehatan kesehatan lingkungan pada sarana sanitasi
Lingkungan untuk di rumah tangga 9 Desa 1 1 27 9 desa 2.0
Sarana Sanitasi Dasar
Pemeriksaan uji laboratorium untuk Sampel air Pel. 13 OK Jan-Des
mengetahui kualitas air minum rumah minum yang Kesling
tangga sesuai dengan dalam rangka diperiksa pada
pengawasan berdasarkan standar, norma, sarana air minum
dan baku mutu yang berlaku untuk rumah tangga
meningkatkan kualitas lingkungan yang
Pemeriksaan Kualitas seha 12 Sarana
1 1 13 9 desa 1.6
Air Minum Air Minum

Biaya Pemeriksaan 13 Paket Jan-Des


Air 78
Pendataan 5 Pilar update data akses dan kepemilikan sarana Rumah Kader 68 OK Maret
STBM dengan sanitasi dasar rumah tangga tangga/KK 34 Posyandu
1 1 68 9 desa 5.1
Indikator Baru Posyandu
Tingkat Rumah
pemeriksaan dan pengamatan secara Media lingkungan Pel. 30 OK Jan-Des
langsung terhadap PDAM/Depot Air Kesling
media lingkungan(PDAM/DAMIU/SAM) Minum/Sarana
dalam rangka pengawasan berdasarkan Air Minum
standar, norma, dan baku mutu yang
berlaku untuk meningkatkan
IKL PDAM / kualitas lingkungan yang seha 30 Sarana 1 1 30 9 desa 2.2
DAMIU / SAM
pemeriksaan dan pengamatan secara Sekolah Dasar Pel. 30 OK Jan-Des
langsung terhadap sekolah dalam rangka Kesling
pengawasan berdasarkan standar, norma,
dan baku mutu yang berlaku untuk
meningkatkan kualitas lingkungan yang
IKL Sekolah sehat 12 Sekolah 1 1 30 sekolah 2.2

kunjungan rumah pada penduduk yang Pasien/Klien Pel. 36 OK Jan-Des


berisiko tinggi untuk mengatasi masalah Klinik Sanitasi Kesling
penyakit berbasis lingkungan pemukiman
untuk pemberantasan penyakit dengan
bimbingan, penyuluhan, dan bantuan
Kunjungan teknis dari petugas puskesmas 425 Pasien/
Rumah/MFR 1 1 36 9 desa 2.7
klien
Lapangan

pemeriksaan dan pengamatan secara Pontren Pel. 4 OK Apri &


langsung terhadap Pontren dalam rangka Kesling Nop
pengawasan berdasarkan standar, norma,
dan baku mutu yang berlaku untuk
meningkatkan kualitas lingkungan yang
Kunjungan Pontren seha 2 Ponpes 1 1 4 pesantren
30
Mewujudkan 5 pilar STBM ; (1) Stop Masyarakat yang Pet. 6 OK Mei,Juni
BAB sembarangan (2) CTPS (3) PAM RT masih buang air Kesling & juli
dan Makanan yang sehat (4) Kelola besar
Sampah Rumah Tangga (5) Kelola Limbah sembarangan
cair Rumah Tangga Desa Lokus STBM (BABS)
Pemicuan 5 Pilar
2 Desa 1 1 6 2 desa 3.0
STBM

150 OH
Mamin Pemicuan 5
9.0
Pilar STBM
Mengidentifikasi masalah sanitasi dan Masyarakat Pet. 2 OK Juni dan
Identifikasi Masalah pemecahan masalah berdasarkan potensi Kesling Juli
dan Analisis Situasi yang ada di masyarakat Desa Lokus
STBM 2 Desa 1 1 2 2 desa 2.4
(IMAS) perilaku
Kesehatan

40 OH
Mamin IMAS
2.4
perilaku Kesehatan
Pengamatan dan pengawasan perubahan Masyarakat Pel. 4 OK Ags &
perilaku setelah pemicuan STBM di Kesling Sept
Monitoring Pasca wilayah Desa Lokus STBM
2 Desa 1 1 4 2 desa
Pemicuan 30
Update peta sanitasi yang dibuat bersama Natural Pel. 2 OK Ags &
dengan masyarakat sesuai dengan kondisi Leader/Kader Kesling Sept
Pembuatan dan riil dilingkungan Desa Lokus STBM Desa
2 Desa 1 1 2 2 desa
Update Peta Sanitasi 15

Mamin Pembuatan 20 OH
dan Update Peta 1.5
Sanitasi
Menginformasikan kepada masyarakat Masyarakat Pel. 4 OK Juni -
dalam mewujudkan 5 pilar STBM di Kesling Sept
Kampanye 5 pilar wilayah Desa Lokus STBM 2 Desa 1 1 4 2 desa
STBM 30

Mengkapanyekan 5 PilarSTBM kepada Siswa sekolah Pel. 12 OK Juni-Nop


Kampanye Hygiene siswa Sekolah Dasar di Desa Lokus STBM Dasar Kesling
2 Desa 1 1 12 2 desa
Sanitasi Sekolah 90

Monitoring dan evaluasi perilaku Stop Tim Verifikasi Tim 6 OK Des


BAB Sembarangan, serta penilaian Desa Verifikator
Verifikasi Desa (Stop SBS/ODF oleh Verifikator terhadap Desa Desa ODF
Buang Air Besar lokus STBM 2 desa 1 1 6 2 desa
Sembarangan 45
(SBS/ODF)
Inspeksi saniatasi dan Pemeriksaan Sarana air minum Pel. 4 OK Jul &
kualitas air Desa Lokus STBM berbasis komunal Kesling Sept
(sampai titik
distribusi di
Surveilans Kualitas
RT/Rumah 2 Desa 1 1 4 2 desa
Air 30
Tangga)

Belanja jasa Pet. 10 Paket


Surveilans Kualitas Kesling 5.0
Air

Intervensi awal hasil Kunjungan rumah pada tahap awal dalam keluarga/ Pelaksana 72 OK Jan s/d
pendataan PIS PK ranagka perubahan prilaku Masyarakat Program Desembe
2
terhadap Kebiasaan 100% r 1 72 9 desa 5.4
1
merokok dalam
rumah
Kunjungan rumah pada tahap awal dalam keluarga/ Pelaksana Jan s/d
Intervensi awal hasil ranagka perubahan prilaku Masyarakat Program Desembe 2
pendataan PIS PK 100% 72 OK r 1 72 9 desa 5.4
1
terhadap kasus TB

Intervensi awal hasil Kunjungan rumah pada tahap awal dalam keluarga/ Pelaksana Jan s/d
7 PIS PK pendataan PIS PK ranagka perubahan prilaku Masyarakat Program Desembe 2
100% 72 OK r 1 72 9 desa 5.4
terhadap Kasus 1
Hipertensi
Kunjungan rumah pada tahap awal dalam keluarga/ Pelaksana Jan s/d
Intervensi awal hasil ranagka perubahan prilaku Masyarakat Program Desembe 2
pendataan PIS PK 100% 72 OK r 1 72 9 desa 5.4
1
terhadap ASI Eklusif

Intervensi Lanjutan keluarga/ Pelaksana Jan s/d


hasil pendataan PIS Masyarakat Program Desembe 2
100% 72 OK 1 72 9 desa 5.4
PK terhadap kasus Kunjungan Rumag lanjutan dalam rangka r 1
merokok dalam perubahan prilaku keluarga
Rumah
Intervensi Lanjutan keluarga/ Pelaksana Jan s/d
hasil pendataan PIS Masyarakat Program Desembe 2
100% 72 OK r 1 72 9 desa 5.4
PK terhadap kasus Kunjungan Rumag lanjutan dalam rangka 1
TB perubahan prilaku keluarga
Intervensi Lanjutan keluarga/ Pelaksana Jan s/d
hasil pendataan PIS Masyarakat Program Desembe 2
100% 72 OK r 1 72 9 desa 5.4
PK terhadap Kasus Kunjungan Rumag lanjutan dalam rangka 1
Hipertensi perubahan prilaku keluarga
Intervensi Lanjutan keluarga/ Pelaksana Jan s/d
hasil pendataan PIS Masyarakat Program Desembe 2
100% 72 OK r 1 72 9 desa 5.4
PK terhadap ASI Kunjungan Rumag lanjutan dalam rangka 1
Eklusif perubahan prilaku keluarga

Pendidikan Pelaksana Jan s/d


Kesehatan Remaja 100% Program 28 OK Desembe 1 1 28 Sekolah 2.1
Reproduksi Remaja Meningkatkan pengetahuan anak didik r
Pembinaan Kader Pelaksana Jan s/d
8 KESPRO Kesehatan Remaja di Meningkatkan pengelolaan kegiatan Kader 100% Program 50 OH Desembe 1 1 50 Posyandu 2.0
Posyandu posbindu di posyandu r
Pelaksana Jan s/d
Pembinaan Konselor Kader/ Program Desembe
Meningkatkan pengetahuan tentang 100% 28 OK 1 1 28 Sekolah 2.1
sebaya remaja Masyarakat r
kesehatan reproduksi

Pelaksana Jan s/d


Pembinaan pada Program Desembe 18
Meningkatkan pengetahuan kelompok Masyarakat 100% 180 OH 1 1 Masyarakat 10
kelompok Kestrad r 0
tentang kesehatan
9 KESTRAD Kunjungan dalam Pelaksana Jan s/d
rangka Pembinaan Program Desembe
Masyarakat 100% 18 OK r 1 1 18 Masyarakat 1.3
pada kelompok Kelompok dapat melakukan pekerjaan
Kestrad sesuai dengan standar kesehatan
Pelaksana Jan s/d
Penyuluhan TOGA di Program Desembe
Meningkatkan masyarakat dalam budidaya Masyarakat 100% 36 OK 1 1 36 Posyandu 2.7
Posyandu r
toga

Pelaksana Jan s/d


Program Desembe
10 Pembinaan UKGMD Meningkatkan derajat kesehatan Masyarakat 100% 36 OK 1 1 36 Posyandu 2.7
r
masyarakat dalam kesehatan gigi dan
UKGMD mulut

Pelaksana Jan s/d


Pembinaan Sekolah Program Desembe
Terciptanya sekolah yang sehat sebagai Sekolah 100% 5 OK 1 1 5 Sekolah
Sehat r 37
percontohan
Pelaksana Jan s/d
Pemeriksaan berkala 16
11 UKS Sekolah 100% Program 168 OK Desembe 3 1 Sekolah 12
murid sekolah 8
Deteksi lanjutan terhadap penyakit r
Penjaringan Penemua Pelaksana Jan s/d
Program Desembe 28
Dini Anak Sekolah Sekolah 100% 280 OK 5 1 Sekolah 21
r 0
( Kls 1,7,10 ) Deteksi lebih dini terhadap penyakit

Pelaksana Jan s/d


Pembinaan Kesehatan
12 UKK Mayarakat 100% Program 36 OK Desembe 1 1 36 9 desa 2.7
Para Pekerja
Terciptanya keselamatan bagi pekerja r

Pelaksana Jan s/d


Tes Kebugaran pada
Masyarakat 100% Program 18 OK Desembe 1 1 18 9 desa 1.3
kelompok khusus
13 HAJI Terciptanya Kesehatan bagi Masyarakat r
Tes Kebugaran Pelaksana
Jemaah Haji 100% Program 4 OK Maret 1 1 4 Ujungjaya
Jemaah Haji Melatih kesehatan para jemaah haji 30

Pelaksana Jan s/d


Kunjungan Rumah
100% Program 27 OK Desembe 1 1 27 9 desa 2.0
14 JIWA pada ODGJ
Pemantauan PMO r
Pelaksana Jan s/d
Pertemuan Loka 78
Karyawan 100% Program 780 OH Desembe 1 1 Puskesmas 46
Karya Bulanan 0
Pembahasan Hasil Cakupan Program r
15 LOKBUL
Perjalanan Dinas Petugas Jan s/d
Desembe 14
dalam rangka Loka Karyawan 100% 144 OK 1 1 Puskesmas 10
r 4
karya Bulanan Pembahasan Hasil Cakupan Program

tiap 3
Pertemuan Loka 20
Advokasi dan dukungan dari lintas linsek 100% Ka PKM 200 OH bulan 1 1 Kecamatan 12
Karya Tribulanan 0
sektoral sekali
16 LOKTRI
Perjalanan Dinas tiap 3
16
dalam rangka Loka Advokasi dan dukungan dari lintas linsek 100% Petugas 160 OK bulan 1 1 Kecamatan 12
0
karya Tribulanan sektoral sekali

Sumedang, Januari 2022


Kepala Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya

Udus Kusnadi, SKM


NIP. 19640703 198409 1 001

X. JADWAL RENCANA TAHUNAN KEGIATAN PROGRAM UPTD PUSKESMAS RAWAT INAP UJUNGJAYA
WAKTU PELAKSANAAN
NO Program Kegiatan
JAN FEB MAR APRIL MEI JUNI JULI AGT SEPT OKT NOV DES
UKM ESENSIAL

1 KIA & KB Pemberdayaan Kader Dalam Upaya Penurunan


√ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
AKI AKB
Supervisi Pasilitatif Bidan Desa Dalam Hal
√ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
Pelayanan ANC 10T

Pelaksanaan SDIDTK di PAUD/TK √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √


Pelaksanaan SDIDTK di Posyandu √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
Pelaksanaan Kelas Ibu Hamil √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
Pelaksanaan Kelas Ibu Balita √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
Pendataandan Pemetaan Sasaran Ibu Hamil,
√ √
Bersalin, Nifas, dan Bayi

Kunjungan Rumah Pada Ibu Hamil √ √


Kunjungan Rumah Pada Ibu Nifas √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
Kunjungan Rumah Pada Neonatus √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
AMP Audit Maternal dan Perinatal Jika ada kasus

Pelacakan dan Pendampingan Intervensi Gizi


√ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
Pada Ibu Hamil KEK

Pembinaan Jaringan Pelayanan Kesehatan √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √


Kunjungan Rumah Pada Bayi √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
Pertemuan Analisis Pemantauan
√ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
Pertumbuhan

2. PROMKES Pelaksanaan Germas untuk pengkajian PHBS


√ √
4 Tatanan

Pemeriksaan berkala dan edukasi PHBS


√ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
Rumah Tangga Tidak Sehat

Pelaksanaan pembinaan Desa Siaga



Pemberdayaan Germas

Penggerakan Germas dalam kegiatan dalam


penyuluhan pada kelompok masyarakat √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
XI. EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN DAN PELAPORANNYA

Evaluasi terhadap pelaksanaan kegiatan dilakukan tiap bulan sesuai dengan Jadwal kegiatan, dengan pelaporan hasil-hasil yang dicapai pada
bulan tersebut

XI. PENCATATAN, PELAPORAN DAN EVALUASI KEGIATAN


1. Sensus harian indikator mutu dan pelaporan dilakukan setiap bulan
2. Dilakukan pencatatan dan pelaporan indikator pelayanan klinis dari tiap unit kerja
3. Dilakukan pelaporan hasil analisis penilaian kinerja pelayanan klinis tiap tiga bulan oleh ketua PMKP kepada Kepala UPTD Puskesmas
Rawat Inap Ujungjaya, dan didistribusikan kepada unit-unit terkait untuk ditindak lanjut
4. Dilakukan pelaporan tahunan hasil analisis penilaian kinerja pelayanan klinis oleh Ketua PMKP kepada Kepala UPTD Puskesmas Rawat
Inap Ujungjaya.

Sumedang, 29 November 2021


Kepala UPTD Puskesmas Rawat Inap Ujungjaya

Udus Kusnadi, SKM


NIP. 19640703 198409 1 001

Anda mungkin juga menyukai