Anda di halaman 1dari 32

INTERVENSI

PELAYANAN KESEHATAN TRADISIONAL


DALAM PIS PK

Dinas Kesehatan Provnsi Jawa Tengah

Disampaikan pada:
Workshop PIS PK di Kabupaten Banyumas
Purwokerto, 10 Oktober 2019
PIS PK
Keluarga
Sehat

CARANYA :
HAMBATAN
INTERVENSI
?
PENDATAAN
- Anamnesa
- Pemeriksaan INTERVENSI HASIL
- dll

MANAJEMEN
SDM PENDEKATAN PENDEKATAN
UKP/UKM KONVESIONAL TRADISIONAL
Permenkes 39 tahun 2016
Pedoman Penyelenggaraan PIS-PK
Program Tujuan Pendekatan
Indonesia Sehat 3 Pendekatan keluarga
Keluarga:
1. Mengintegrasikan
dilaksanakan untuk adalah salah satu cara seluruh program di
meningkatkan Puskesmas untuk Puskesmas
derajat kesehatan meningkatkan jangkauan
1
2. Meningkatkan akses
masyarakat sasaran & mendekatkan keluarga terhadap
/meningkatkan akses pelayanan kesehatan
pelayanan kesehatan di yang komprehensif
wilayah kerjanya dengan 3.Mendukung
mendatangi keluarga 4 Integrasi pencapaian SPM
2 Pelaksanaan Program
Indonesia Sehat
UKP & UKM secara Kab/Kota dan Prov
4.Mendukung
berkesinambungan, dengan
diselenggarakan melalui target / fokus keluarga, pelaksanaan JKN
Pendekatan Keluarga berdasarkan data dan 5.Mendukung
3
informasi dari Profil tercapainya program
Kesehatan Keluarga indonesia sehat
3
PROGRAM INDONESIA SEHAT
DENGAN PENDEKATAN KELUARGA

• Dilaksanakan secara Total Coverage


• 12 indikator PIS-PK
• Pelayanan Luar Gedung melalui kunjungan keluarga
• Integrasi program dan sumber daya

mewujudkan
Kecamatan / Wilayah Kerja
SEHAT 4
INTERVENSI LANJUT DARI
CONTOH DATA PISPK
3 Cakupan indikator KS terendah
ODGJ Penderita Hipertensi Penderita TB Paru yang
• Jumlah kasus memang sedikit dibanding yang berobat teratur berobat sesuai standar
penderita TBC maupun hipertensi.
 Indikator tingkat keluarga, dalam 1
• Indikator tingkat individu, dalam 1 keluarga • Indikator tingkat individu, dalam 1 keluarga bisa ditemukan >1 orang
bisa terdapat >1 ODGJ berat keluarga bisa >1 orang menderita
hipertensi  Pencapaian PISPK bukan SR (success
• Kegiatan proaktif ke keluarga  rate), tetapi jumlah yang berobat sesuai
• Seharusnya program mempunyai standar dengan denominator adalah
menemukan penderita baru yang selama ini seluruh penderita + suspek penderita
“disembunyikan” keluarganya perkiraan penderita hipertensi yang tuberkulosis
harus ditemukan (bisa dihitung dari
• Fenomena gunung es: banyak ODGJ berat hasil Riskesdas)  Program harus memastikan temuan
berarti disitu banyak yang menderita ODGJ suspek pada PISPK.  bila positif:
ringan yang perlu diintervensi  deteksi • Ini penting karena 2/3 penderita Penderita diobati sesuai standar dan
oleh bina keluarga? Paket intervensinya? Investigasi kontak ke keluarga dan rumah
hipertensi tidak tahu kalau mereka sekitar (sekitar15 orang kontak)
• Membuat cakupan menjadi bagus  butuh menderita hipertensi
 Bila sudah ditindaklanjuti, pencapaian
kerjasama dengan RS Jiwa • Perlu percepatan implementasi PISPK akan setara dengan program
• Dalam jangka menengah perlu program di lapangan, memastikan  Keterpaduan dengan program lain:
dikembangkan “community psychiatri” ketersediaan perbekalan kesehatan misalnya balita gizi buruk, rumah sehat,
kerjasama RS Jiwa dengan Puskesmas. diabetes, merokok, dll. Peran lintas
• Intervensi P2TMBM segera sektor?
• Apa rencana pemanfaatan data PISPK untuk diberlakukan  Peran FKTP swasta? Bagaimana
pengembangan program selanjutnya? merangkul mereka?5
PELAYANAN KESEHATAN TRADISIONAL
(UU No. 36 Tahun 2009)
17 UPAYA KESEHATAN
(Pasal 48 Ayat 1)

DEFINISI
Pengobatan dan/atau
perawatan dengan cara dan
obat yang mengacu pada
pengalaman dan keterampil
an turun temurun secara em
piris yang dapat dipertanggu
ng
jawabkan dan diterapkan
sesuai dengan norma
yang berlaku di masyarakat
Farmakologi
(zat aktif Tanaman)

Manual
Medikamentosa
(RM)
Penunjang
Medik Paramedik Bedah Non Bedah
Medik
Tenaga
Fasyankes
Konvensional Ilmu Biomedik Kesehatan
Konvensional
Konvensional
Pelayanan

Integrasi
Kesehatan Tenaga
Ilmu Kesehatan Fasyankes
Tradisional
Biokultural Tradisional Tradisional
(Nakestrad)

Yankestrad Keterampilan Ramuan


Yankestrad Yankestrad Integrasi
Empiris Komplementer Manual Energi Olah Pikir Herbalism (sifat
(Akupunktur) tanaman)
akupresure
PERKEMBANGAN DALAM PERSPEKTIF FUNGSI DAN
KINERJANYA

PERUBAHAN
PERUBAHAN PERUBAHAN
PERUBAHAN PENDEKATAN
DEMOGRAFI MASALAH
ZAMAN MASALAH
& POLA PIKIR KESEHATAN
KESEHATAN

POSISI & PERAN


YANKESTRAD
PENGERTIAN SEHAT

UU No.36/2009 ttg Kesehatan WHO

Kesehatan adalah keadaan Sehat adalah suatu keadaan


sehat, baik secara fisik, mental, yang sempurna baik secara
spritual maupun sosial yang fisik, mental dan sosial serta
memungkinkan setiap orang tidak hanya bebas dari
untuk hidup produktif secara penyakit atau kelemahan
sosial dan ekonomis
Prinsip Kerja Pemanfaatan Pelayanan
Kesehatan Tradisional

Kemampuan tubuh
Tubuh dapat dalam beradaptasi
Merevitalisasi
bekerja terhadap
Fungsi Tubuh secara optimal lingkungan
menjadi baik
PRINSIP DASAR YANKESTRAD

PENYEBAB
INTERVENSI MODALITAS YANKESTRAD KEMAMPUAN
PERTAHANAN TUBUH
GANGGUAN OPTIMALISASI
FUNGSI
BERADAPTASI DGN
KESEHATAN PENYEBAB GANGGUAN
KESEHATAN

DOMAIN
DOMAIN
KONVENSIONAL
TRADISIONAL
(CUT, BURN, POISSON) PENGARUH (PENDEKATAN ALAMIAH)
LINGKUNGAN

MENGEMBALIKAN KESEIMBANGAN MAKRO


MIKRO

SEHAT
EMPIRIS
Pelayanan kesehatan
tradisional umumnya
digunakan sebagai JENIS KOMPLEMENTER
pelengkap pelayanan PELAYANAN
kesehatan konvensional
INTEGRASI

PELAYANAN
KESEHATAN
Tumbuhan
TRADISIONAL Hewan
Mineral
RAMUAN Galenik/sari
(PP No. 103 Th 2014)

MODALITAS Manual
(CARA PENGOBATA
KETERAMPILAN Olah pikir
energi
N ATAU PERAWATA
N)
Ramuan & keterampilan
GABUNGAN dalam satu kesatuan
pelayanan kesehatan
tradisional komplementer
DUKUNGAN TERHADAP SPM
2,
3,
4,
8,
10,
11
Memantau pertumbuhan dan perkembangan
balita tiap bulan K
E
S
L
E
U
H
A
A
SPM
R
T
G POSISI & PERAN
A YANKESTRAD
Program Kesehatan
Berdasarkan Siklus Hidup

• Deteksi gangguan
• Promosi Gaya kognitif untuk
Hidup Otak Sehat, mengoptimalkan
• Identifikasi dan mandiri dan
optimalisasi produktif kualitas hidup
• Optimalisasi kecerdasan
kesiapan belajar dan majemuk pada • KB bagi PUS • Posyandu Lansia
• Deteksi pengembangan remaja
pengembangan model belajar yang • PKRT • Peningkatan
• Kesehatan
• Deteksi Inteligensia dan efektif
reproduksi • Deteksi PM dan kualitas Hidup
pengembangan upaya stimulasi • UKS PTM Mandiri
• Stimulasi dan nutrisi Inteligensia dan Kognitif • Konseling gizi
pengungkit otak pada upaya stimulasi • SDIDTK • Imunisasi anak HIV/AIDS dan • Kesehatan OR dan • Perlambatan
janin melalui Ibu Hamil sensomotorik sekolah NAPZA
• kerja


P4K
• ASI eksklusif Imunisasi proses Degeneratif
Buku KIA
• Imunisasi dasar • Gizi • Penjaringan anak • Tablet Fe • Kesehatan Jiwa

• Kesehatan Jiwa
ANC terpadu
• Kelas Ibu Hamil lengkap • Kolaborasi PAUD, usia sekolah
• Konseling Kespro
• APN • Pemberian makan BKB, dan Posyandu
• • PMT
RTK • Penimbangan • PKRT
• Kemitraan Bidan Dukun
• Vit A • Deteksi dan Simulasi
• KB PP • Kesehatan Jiwa
• PONED/ PONEK • MTBS kognitif • Kesehatan Jiwa
• Kesehatan Jiwa • Kesehatan Jiwa • Kesehatan Jiwa
15
BENTUK PEMANFAATAN KESEHATAN TRADISIONAL DALAM SIKLUS HIDUP
untuk mendukung program promotif dan preventif Lansia • Kualitas hidup
Ramuan, Akupunktur/ Akupresur untuk: • Degenerasi ↓
 Meningkatkan daya tahan tubuh
 Mengatasi gangguan penyakit berisiko
(kegemukan hipertensi. DM)
 Mengatasi migrain, nyeri otot, sakit kepala,
sakit pinggang, batuk pilek, mual muntah,
nyeri ulu hati, kram otot tungkai, insomnia,
Usia
Ramuan, Akupunktur/ stress Kerja
Akupresur untuk: Ramuan, Akupunktur/
Anemia Ramuan, Akupunktur/
Akupresur untuk:
 Anemia
Pelayanan • Produktifitas kerja
Meningkatkan
daya tahan tubuh
Akupresur untuk:
Anemia
Ramuan, Akupunktur/
Ramuan dan Akupresur untuk:  Meningkatkan bagi anak
Akupresur untuk:
Kesuburan Meningkatkan
Mengurangi rasa nyeri Meningkatkan nafsu makan daya tahan tubuh SMP/SMA &
daya tahan tubuh Meningkatkan daya tahan tubuh  Mengurangi Nyeri
Meningkatkan Nafsu saat melahirkan
Haid
remaja
Meningkatkan Meredakan batuk,pilek, asma,
Pelayanan Makan
Emesis Gravidarum daya tahan tubuh dispepsia, enuresis
PUS Melancarkan ASI Melancarkan ASI
PIJAT BADUTA Pelayanan bagi
Perawatan Ibu Nifas
Pemeriksaan anak SD
Pelayanan Pelayanan bagi balita &
Kehamilan Persalinan & nifas prasekolah
bagi bayi • Kespro remaja
1000 hari kehidupan • Kreativitas

• Kesehatan
reproduksi • Meningkatkan
Kemampuan Belajar
• AKI ↓
• ASI ↑ • AKI ↓
• AKB ↓ KEGIATAN:
• KEK ↓ • AKABA ↓
• ASI Eksklusif  Pelayanan Kesehatan Tradisional di Puskesmas
• Tumbuh Kembang (Akupunktur, Akupresur, dan Ramuan)
 Pemberdayaan Masyarakat dalam Pemanfaatan
GENERASI PENERUS YANG BERKUALITAS Kesehatan Tradisional (TOGA dan Keterampilan)
PROGRAM INDONESIA SEHAT
DENGAN PENDEKATAN KELUARGA
(Berdasarkan Permenkes No.39 Tahun 2016)

4 AREA PRIORITAS:
Dilakukan dengan pendekatan
promotif dan preventif tanpa
1.Penurunan angka kematian Ibu mengabaikan upaya Kuratif
dan Bayi dan Rehabiilitatif
2.Penurunan prevalensi balita pen
dek (stunting)
3.Penanggulangan penyakit men
ular
4.Penanggulangan penyakit tida
PENDEKATAN
k menular
YANKESTRAD
KERANGKA KONSEP INTERVENSI PROGRAM
KESTRAD PADA AREA PRIORITAS PIS PK
Akupunktur
1. Penurunan angka
kematian Ibu dan Akupresur
PELAYANA
Bayi N
2. Penurunan KESTRAD
Herbal
PROGRAM prevalensi balita
KESEHATAN pendek (stunting)
TRADISIONAL ASUHA
3. Penanggulangan N
Pemanfaatan
MANDI TOGA
penyakit menular RI
4. Penanggulangan
penyakit tidak
Akupresur
menular

18
18
INTERVENSI PROGRAM KESTRAD PADA
INDIKATOR PISPK
1. Bayi mendapat Imunisasi
Dasar Lengkap Akupunktur
2. Bayi mendapat Air Susu Ibu
(ASI) Eksklusif Akupresur
3. Balita mendapatkan PELAYANA
N
pemantauan pertumbuhan KESTRAD
PROGRAM 4. Penderita Tuberkulosis Paru Herbal
KESEHATAN mendapat pengobatan sesuai
TRADISIONAL standar
Pemanfaatan
5. Penderita Hipertensi TOGA
ASUHA
melakukan pengobatan N
secara berkala MANDI
6. Penderita gangguan jiwa RI
Akupresur
mendapatkan pengobatan
dan tidak diterlantarkan
7. Anggota keluarga tidak
merokok 19
19
INTERVENSI PROGRAM KESTRAD PADA
INDIKATOR PISPK
1. Bayi mendapat Imunisasi Dasar
Lengkap Meningkatkan Daya Tahan
2. Penderita Tuberkulosis Paru Tubuh
mendapat pengobatan sesuai standar

BAHAN CARA PEMBUATAN CARA PEMAKAIAN dilakukan


pemijatan pada
Jahe (1 ibu jari)  Jahe dan Ramuan diminum lokasi yang
Pegagan (1 jumput) temulawak hangat-hangat 1 gelas 2 letaknya 4 jari di
Temulawak (1 ibu jari) dimemarkan. kali sehari
Gula merah
Pegagan dan gula
bawah lutut di
(secukupnya) tepi luar tulang
Air (1 ½ gelas) merah dipotong
kecil-kecil. kering
 Semua bahan
dicampur kemudian
direbus sampai dilakukan pemijatan
mendidih selama pada lokasi yang
10-15 menit. terletak di
punggung tangan
pada tonjolan
tertinggi ketika ibu
jari dan telunjuk
dirapatkan
20
20
Lokasi yang terletak 4 jari ke
atas dari mata kaki bagian
dalam

Lokasi yang terletak di garis


tengah tubuh depan di
pertengahan ujung bawah
tulang dada dengan pusar

21
INTERVENSI PROGRAM KESTRAD PADA
INDIKATOR PISPK
1. Penderita Hipertensi melakukan Mengurangi Sakit Kepala
pengobatan secara berkala

Untuk sakit kepala/ pusing


BAHAN CARA PEMBUATAN CARA PEMAKAIAN secara umum dapat dilakukan
penekanan pada lokasi yang
terletak di punggung tangan
 bawang putih Pegagan dan Diminum selagi
(1 siung) bawang putih yang hangat, 3 kali 1 gelas pada tonjolan tertinggi ketika
 Pegagan sudah dimemarkan sehari. ibu jari dan telunjuk
(1 jumput) direbus dengan air dirapatkan (LI4)
 Air (1 ½ gelas) selama 10-15 menit.
Untuk sakit kepala daerah
depan, dapat dilakukan
penekanan pada lokasi yg
terletak di lekukan tulang
pelipis, sejajar dengan
sudut mata luar (EX-HN5)
22
22
Mengurangi Sakit Kepala (lanjt)
Untuk sakit kepala
daerah puncak kepala,
dapat dilakukan pemijatan
pada lokasi yang terletak d
i puncak kepala (GV20)

Untuk sakit kepala daerah


tengkuk, dapat dilakukan
pemijatan pada lokasi yg
terletak di belakang
kepala (GB20)
lokasi yang terletak di
puncak bahu, pertengahan a
ntara tengkuk & pangkal
lengan (GB21)

lokasi yang terletak di punggung


kaki pada cekungan antara
pertemuan tulang telapak kaki
ibu jari dan jari ke-2 (LV3)
INTERVENSI PROGRAM KESTRAD PADA
INDIKATOR PISPK
1. Bayi mendapat Air Susu Ibu (ASI)
Eksklusif
1. Meningkatkan Produksi
2. Balita mendapatkan pemantauan ASI
pertumbuhan
Untuk meningkatkan
BAHAN CARA PEMBUATAN CARA PEMAKAIAN
jumlah ASI dapat
dilakukan pemijatan
Ramuan 1 pada perpotongan
garis tegak lurus
 Daun katuk segar  Daun katuk segar Sayur daun katuk
dari sudut kuku
(2-3 genggam) dibuat sayur dimakan 3 kali setiap
hari, setiap kalinya 1 bagian kelingking
mangkok

Ramuan 2 dilakukan pemijatan


Temulawak Direbus hingga air Minum 1 gelas pagi pada lokasi yang
(sebesar telur bebek, menyusut menjadi dan 1 gelas diminum terletak di
diiris) setengahnya menjelang tidur malam.
punggung tangan
Meniran (1/2
genggam) pada tonjolan
Pegagan (1/4 tertinggi ketika ibu
genggam) jari dan telunjuk
Air (3 gelas) dirapatkan
25
25
INTERVENSI PROGRAM KESTRAD PADA
INDIKATOR PISPK
1. Bayi mendapat Air Susu Ibu (ASI) Eksklusif
2. Balita mendapatkan pemantauan 2. Menambah Nafsu Makan
pertumbuhan

dilakukan pemijatan
BAHAN CARA PEMBUATAN CARA PEMAKAIAN pada lokasi yang
terletak pada 3 jari
 Daun Kelor 1 Semua bahan Diminum
di atas pertengahan
Genggam ditumbuk pergelangan tangan
menjelang tidur bagian dalam
 Temu Kunci 1 sampai halus, anak
ruas jari
diperas dan
 Bawang Merah
1 siung diambil airnya
dilakukan pemijatan
pada lokasi yang
terletak di
punggung tangan
pada tonjolan
tertinggi ketika ibu
jari dan telunjuk
dirapatkan
26
26
AKUPRESUR UNTUK MENINGKATKAN NAFSU MAKAN (Lanjutan)

Lokasi yang terletak di


punggung tangan pada tonjolan
tertinggi ketika ibu jari dan
telunjuk dirapatkan

Lokasi yang terletak 4 jari ke


atas dari mata kaki bagian
dalam
INTERVENSI PROGRAM KESTRAD PADA
INDIKATOR PISPK
1. Penderita gangguan jiwa
mendapatkan pengobatan dan tidak
Mengatasi Susah Tidur dan
diterlantarkan Stress

BAHAN CARA PEMBUATAN CARA PEMAKAIAN

 Biji Pala 1/5 1/5 bagian biji pala Diminum 1-2 kali
bagian ditumbuk halus. sehari dalam
 Madu 1 Seduh dengan 1 keadaan hangat
sendok makan cangkir air hangat
 Air Panas 1 dan madu 1 sendok
cangkir makan

28
28
Mengatasi Susah Tidur dan Stress (Lanjutan)

dilakukan pemijatan dilakukan pemijatan


pada lokasi yang pada lokasi yang
terletak pada 3 jari terletak di punggung
di atas pertengahan tangan pada
pergelangan tangan tonjolan tertinggi
bagian dalam ketika ibu jari dan
telunjuk dirapatkan

lokasi yang terletak di


punggung kaki pada
cekungan antara
pertemuan tulang
telapak kaki ibu jari
dan jari ke-2
INTERVENSI PROGRAM KESTRAD PADA
INDIKATOR PISPK
Anggota keluarga tidak Akupresur untuk mengurangi
merokok keinginan merokok

Lokasi yang
Lokasi yang terletak di letaknya 2 jari di
punggung tangan pada atas pergelangan
tangan, segaris ibu
tonjolan tertinggi ketika
jari tangan
ibu jari dan telunjuk
dirapatkan

Lokasi yang terletak


di punggung kaki
pada cekungan
antara pertemuan
tulang telapak kaki
ibu jari dan jari ke-2

30
30
PROGRAM KESEHATAN
TRADISIONAL
DI TINGKAT KELUARGA

Asuhan Mandiri Kesehatan Tradisional


(Berdasarkan Permenkes No.9 Tahun 2016) :

upaya untuk memelihara dan meningkatkan kesehatan serta mencegah dan mengatasi
masalah/gangguan kesehatan ringan secara mandiri oleh individu dalam keluarga, kelompok atau
masyarakat, dengan memanfaatkan TOGA dan Keterampilan
CIPTAKANLAH
SESUATU
YANG TIDAK
PERNAH
TERPIKIRKAN
ORANG LAIN

Anda mungkin juga menyukai