Anda di halaman 1dari 13

KONSEPTUAL

PSIKOLOGI
PENDIDIKAN
LUTHFITA CAHYA IRANI
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
2019
CAPAIAN PEMBELAJARAN
1. Mampu menguasai pengertian psikologi
pendidikan secara konseptual.
2. Mampu memahami sejarah psikologi
pendidikan.
3. Mampu memahami fungsi psikologi
pendidikan bagi pendidik.
4. Mampu menjabarkan contoh riil psikologi
pendidikan dalam kegiatan pendidikan.
KAJIAN PEMBAHASAN

PENGERTIAN SEJARAH PSIKOLOGI FUNGSI RUANG LINGKUP


PSIKOLOGI PSIKOLOGI PENDIDKAN PSIKOLOGI BAGI PSIKOLOGI
PENDIDIK PENDIDIKAN

3
KONSEP PENGERTIAN PSIKOLOGI

ETIMOLOGI TERMINOLOGI EPISTIMOLOGI

 Psychology: Psyche dan  Ilmu yang mempelajari  Merupakan Ilmu yang


Logos. tentang jiwa dan mental. mempelajari tingkah laku
 Psyce: Jiwa  Istilah Jiwa sulit didefinisikan manusia sebagai output
sebab jiwa merupakan objek dari proses gejala jiwa.
 Logos: Ilmu yang abstrak namun tidak
dipungkiri keberadaannya.
 Proses mempelajari dan
penyelidikannya
 Beberapa ahli memplajari menggunakan
Jiwa atau Psikis manusia dari pendekatan metode
gejala-gejala yang penelitian.
diakibatkan oleh keberadaan
psikis.

4
PENGERTIAN PSIKOLOGI MENURUT AHLI

Ilmu yang mempelajari tentang 3 hal yakni:


Ilmu pengetahuan mengenai perilaku
penyelidikan terhadap jiwa, kehidupan
manusia dalam merespon terhadap segala
mental, dan tigkah laku individu (Bruno,
ragam peristiwa (Chaplin, 1972).
1987).

Ilmu pengetahuan yang mempelajari


Ilmu yang empelajari gejala jiwa pada tingkah laku terbuka dan tertutup pada
manusia terhadap ranah kognisi, afeksi, manusia sebagai individu maupun
konasi dan psikomotorik (Dimyati, 1989) kelompok dengan hubungan terhadap
lingkungan (Muhibin, 2001)

5
SEJARAH PERKEMBANGAN PSIKOLOGI
1. Psikologi sebagai bagian dari filsafat  obyeknya asal usul jiwa,
wujud jiwa, akhir dan jadinya jiwa, hubungan jasmani dan rohani.
Tokohnya Plato, Aristoteles, Thomas Aquino, Rene Descartes, John
Locke, dll.
2. Psikologi dipengaruhi ilmu alam  psikologi merupakan ilmu
pengetahuan eksak dan banyak tergantung pada matematika.
3. Psikologi berdiri sendiri  gejala jiwa tidak dapat hanya
diterangkan dari sudut ilmu alam, namun dapat dilakukan melalui
eksperimen.
4. Psikologi pada abad 20  para ahli saling berargumentasi menurut
hasil penelitiannya masing-masing yang berbeda-beda, namun
akhirnya saling melengkapi  menimbulkan berbagai aliran
psikologi.
6
PSIKOLOGI PENDIDIKAN

Penerapan teori Studi sistematis


spikologi untuk tentang proses dan Pengetahuan
mempelajari faktor kejiwaan psikologi
perkembangan belajar, yang berhubungan mengenai anak
motivasi, pengajaran dengan pendidikan didik dalam
dan permasalahan yang manusia situasi
muncul dalam (Whiterington) pendidikan.
pendidikan.

7
FUNGSI
PSIKOLOI
PENDIDIKAN
MENGETAHUI
GAMBARAN
SEBAGAI ACUAN
PERTIMBANGAN
KLASIFIKAASI
PERMASALAHAN BAGI PENDIDIK
KARAKTER DALAM PROSES
PERILAKU MENENTUKAN PEMBELAJARAN
PESERTA DIDIK LANGKAH
PEMBELAJARAN

8
RUANG LINGKUP PSIKOLOGI
OBJECT PSIKOLOGI

Tingkah Laku Manusia


Nb. Manusia Normal, Abnormal, maupun manusia yang sedang sakit.

RUANG LINGKUP PSIKOLOGI

Gejala Jiwa
Nb. Kognitif, afektif, psikomotor, campuran.

9
KLASIFIKASI PSIKOLOGI
Berdasarkan Lapangan/Obyek Berdasarkan Kegunaan/Tujuan

Psikologi Umum Psikologi Teoritis

Psikologi Khusus
 Berdasarkan Perkembangan Psikologi Praktis – Terapan
- Psikologi Klinis
- Psikologi Perkembangan  Psikologi Pendidikan
 Berdasarkan Penyimpangan  Psikologi Kedokteran
- Psikologi Patologi  Psikologi Industri
- Psikologi Abnormal  Psikologi Dagang
- Psikologi Kriminal
- Psikologi Anak Luar Biasa
- Psikologi Klinis
 Berdasarkan Masalah Kelompok
- Psikologi Massa
- Psikologi Kemasyarakatan
- Psikologi Bangsa-bangsa
- Psikologi Sosial
RUANG LINGKUP PSIKOLOGI PENDIDIKAN

GURU DAN BELAJAR DAN


SISWA TINGKAH LAKU PEMBELAJARAN
GURU - SISWA

11
METODE DALAM PENYELIDIKAN PSIKOLOGI

Instropeksi/Mawas Diri Developmental Method

Ekstropeksi Biography

Interview Analisis Karya

Eksperimen Tes

Observasi Case History


THANK YOU
Luthfita Cahya Irani, M.Pd

081 937 005 811


luthfitacahyairani@uny.ac.id

13

Anda mungkin juga menyukai