Anda di halaman 1dari 12

NAMA KELOMPOK :

Silvia Putri Avivah (286)


Eva Fitriani (287)
Siti Febrianti (288)
Arafatur Rachmah (289)
Aufa Fadnurrahim (290)
Vionita Ramandha Putri (291)
Dimas Putut Tunggorono (292)
TERAPI GEN UNTUK CYSTIC
FIBROSIS
(Penyakit Fibrosis Paru
Cystic)
LATAR BELAKANG

3
Cystic fibrosis adalah penyakit yang mengubah produksi mukus (lendir)
menjadi kental dan keringat tubuh menjadi sangat asin. Penyakit ini
mempengaruhi kerja paru-paru, sistem pencernaan, dan bagian tubuh
lainnya. Kondisi ini disebabkan oleh gen yang cacat sejak bayi.
Mukus (lendir) yang kental bisa menyumbat paru-paru dan akan membuat
pasien kesulitan untuk bernafas. Selain itu penyakit ini juga bisa
menghambat kerja pankreas sehingga makanan tidak bisa dicerna dengan
baik.
Cystic fibrosis adalah penyakit genetik kompleks yang mempengaruhi
banyak organ meskipun 85% kematian adalah akibat dari penyakit paru-
paru.
Metode pengobatan yang optimal untuk peristiwa ini bisa menghasilkan
perbaikan yang signifikan dalam kualitas.
Oleh karena penyakit ini disebabkan oleh kelainan genetik, tidak ada cara
pasti untuk menyembuhkannya. Terapi cystic fibrosis pun hanya untuk
mengurangi gejala yang muncul dan mencegah komplikasi yang terjadi.

4
◦ Tujuannya untuk :
◦ meringankan gejala yang muncul.
Tujuan ◦ mengurangi dan mencegah
terapi komplikasi yang terjadi.
CYSTIC ◦ mencegah hipertensi paru2,dan
FIBROSIS ◦ meredakan gejala agar
pasien/pengidapnya dapat menjalani
aktivitas kehidupan sehari-hari.

5
◦ Terapi antibiotik ditujukan untuk mengurangi infeksi pada
paru-paru
◦ Terapi fisik dada atau chest physical therapy (CPT) untuk
mengeluarkan lendir dari paru-paru sehingga pasien dapat
membatukan lendir keatas.
MANFAAT ◦ Terapi dengan menggunakan obat-obatan lain juga
membantu untuk mengurangi peradangan yang
disebabkan oleh infeksi-infeksi yang terus menerus.
◦ Terapi oksigen untuk meningkatkan kemampuan tubuh
dan sel darah putih dalam melawan infeksi.

6
◦ Terapi non farmakologi yang
dapat dilakukan adalah :
Latihan/Olahraga Latihan
aerobik membantu:
Langkah-
◦ Mengendurkan lendir.
Langkah ◦ Mendorong batuk untuk
membersihkan lendir.
◦ Memperbaiki kondisi fisik
keseluruhan .

7
◦ Terapi Farmakologi yang dilakukan: Kelanjutan
◦ Terapi Fisik

dada atau chest physical therapy (CPT) juga disebut menepuk dada
atau perkusi dada. Ia melibatkan pemukulan dada dan punggung anda
berkali-kali yang dilakukan tiga sampai empat kali setiap hari. melibatkan
duduk anda atau berbaring pada perut anda dengan kepala anda
kebawah ketika anda melakukan CPT. Ini mengizinkan gaya berat
untuk membantu mengalirkan lendir dari paru-paru anda.
◦ Terapi Oksigen
Jika tingkat oksigen dalam darah anda terlalu rendah, anda
mungkin memerlukan terapi oksigen. Oksigen biasanya diberikan
melalui selang plastik hidung yang bercabang atau masker.
8
adalah dapat menyingkirkan
lendir yang terdapat dalam
Dampak
paru-paru secara teratur, dapat
positif
mengurangi infeksi pada paru-
terapi paru dan memudahkan lender
cystic keluar dari paru-paru.
fibrosis

9
◦ Terapi Gen
Adenovirus penyerang sel dinding
paru-paru mungkin cocok untuk mengirim
duplikat gen cystic fibrosis yang dibutuhkan
dalam sistem pernapasan.
Dampak
Metode viral cukup dapat diandalkan dari
negatif/efek segi efektivitas. Kelemahannya adalah
samping pembiakkanya dalam skala besar memiliki
terapi Cystic potensi bahaya yang serius. Bagaimanapun
juga virus tetaplah virus yang mempunyai
Fibrosis kemampuan mutagenik dan karakteristik
yang sukar diramalkan. Selain itu, tubuh
manusia juga memiliki sistem kekebalan
terhadap virus sehingga dapat
mengganggu proses terapi.
10
Terapi Oksigen KELANJUTAN
• Merasa tidak nyaman atau nyeri selama prosedur terapi
oksigen hiperbarik.
• Rabun jauh sementara setelah menjalani terapi oksigen
hiperbarik.
• Kejang akibat penumpukan oksigen di otak.
• Cedera pada telinga.
• Cedera pada paru-paru.
• Kebakaran atau ledakan di ruang hiperbarik, terutama jika
pasien menggunakan atau membawa bahan-bahan atau
produk mudah terbakar
• Hidung yang kering dan berdarah
• Iritasi kulit karena penggunaan masker oksigen
• Kegelisan dan kelelahan
• Sakit kepala di pagi hari
11
https://www.google.com/amp/s/www.kompasiana.com/amp/agungsdw/terapi-
gen-harapan-yang-kian-dekat_55000903a33311fe6f50fb84
https://www.alodokter.com/ketahui-apa-itu-terapi-oksigen-hiperbarik
https://m.fimela.com/beauty-health/read/3820289/resiko-dan-efek-samping-
dari-terapi-oksigen
https://www.docdoc.com/id/info/condition/cystic-fibrosis/

12

Anda mungkin juga menyukai