Anda di halaman 1dari 68

ALAT INDERA PADA MANUSIA

NIA
ANISA ESY MEILA GHIBRAN
NIRMALA
FITRIYANA KURNIA DWI RIZKY
NIGSIH

KELOMPOK 1
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI
DASAR

MATA

TELINGA

HIDUNG

LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI
DASAR 3.10 Menganalisis hubungan antara struktur jaringan penyusun organ pada
sistem koordinasi ( Alat Indera) serta gangguan fungsi yang dapat terjadi
pada alat indera manusia
MATA

TELINGA

HIDUNG

LIDAH 3.10 Menganalisis hubungan antara struktur jaringan


penyusun organ pada sistem koordinasi ( Alat Indera) serta
gangguan fungsi yang dapat terjadi pada alat indera
KULIT manusia.
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI BAGIAN LUAR BAGIAN DALAM LAPISAN BOLA MATA
DASAR
1. Kelopak mata
MATA berupa kulit tipis yang berfungsi untuk melindungi mata dari debu
atau sentuhan benda.
2. Bulu mata
TELINGA berfungsi untuk melindungi mata dari cahaya yang terlalu
menyilaukan.
3. Alis
HIDUNG berfungsi untuk melindungi mata dari aliran keringat dan air
hujan.

LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI BAGIAN LUAR BAGIAN DALAM LAPISAN BOLA MATA
DASAR

MATA

TELINGA

HIDUNG

LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI BAGIAN LUAR BAGIAN DALAM LAPISAN BOLA MATA
DASAR

OTOT MATA
MATA Otot mata berfungsi untuk membantu cara kerja lensa
mata dalam membuat lensa cembung atau memipih atau dikenal
sebagai daya akomodasi mata.
TELINGA Otot mata menyangga lensa mata dan bentuknya mirip kristal.

HIDUNG

LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI BAGIAN LUAR BAGIAN DALAM LAPISAN BOLA MATA
DASAR

KORNEA
MATA Kornea berfungsi menerima rangsang cahaya dan
meneruskannya ke bagian yang lebih dalam. Karena
TELINGA
fungsinya itu, maka kornea memiliki beberapa sifat yaitu
tidak berwarna (bening) dan tidak mempunyai pembuluh
darah.
HIDUNG

LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI BAGIAN LUAR BAGIAN DALAM LAPISAN BOLA MATA
DASAR

IRIS
MATA Iris merupakan suatu jaringan yang kaya dengan
pembuluh darah Warna iris memberikan warna pada
TELINGA
mata. Iris berfungsi mengatur banyak sedikitnya cahaya
yang masuk ke mata sehingga sesuai dengan kebutuhan.
.
HIDUNG

LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI BAGIAN LUAR BAGIAN DALAM LAPISAN BOLA MATA
DASAR

PUPIL
MATA Pupil (anak mata) berfungsi sebagai jalan pengatur
keluar masuknya cahaya ke dalam mata. Pupil adalah
TELINGA
celah (lubang) bundar yang ada di tengah-tengah iris.
Dalam cahaya terang, otot iris mengerut dan
menyebabkan pupil mengecil. Mengecilnya pupil akan
HIDUNG menghentikan cahaya agar tidak terlalu banyak masuk
ke mata.
Dalam cahaya redup, otot-otot iris akan menjadi
LIDAH relaks sehingga pupil melebar. Melebarnya pupil
memungkinkan cahaya semakin banyak masuk ke mata
KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI BAGIAN LUAR BAGIAN DALAM LAPISAN BOLA MATA
DASAR

RETINA
MATA Retina berfungsi membentuk bayangan benda dan
kemudian dikirim oleh saraf mata ke otak. Pada retina
terdapat reseptor (fotoreseptor) yang berhubungan
TELINGA
dengan bagian badan sel- sel saraf yang serabutnya
membentuk urat saraf optik yang memanjang sampai ke
HIDUNG otak. Bagian lapisan retina yang dilewati berkas urat
saraf yang menuju ke otak tidak memiliki reseptor dan
tidak peka terhadap sinar.
LIDAH Apabila sinar mencapai bagian ini kita tidak dapat
mengenali cahaya. Oleh karena itu, daerah ini disebut
bintik buta.
KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI BAGIAN LUAR BAGIAN DALAM LAPISAN BOLA MATA
DASAR

LENSA
MATA
Fungsi lensa mata adalah memfokuskan dan
TELINGA
meneruskan cahaya yang masuk ke mata agar tepat
jatuh ke retina. Lensa mata mempunyai kemampuan
untuk mencembung dan memipih untuk memfokuskan
HIDUNG jatuhnya cahaya yang disebut daya akomodasi.
Jika jarak benda terlalu dekat, maka lensa mata
akan memipihdan jika jarak benda terlalu jauh makan
LIDAH lensa mata akan menebal.

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI BAGIAN LUAR BAGIAN DALAM LAPISAN BOLA MATA
DASAR

KOROID
MATA Koroid adalah bagian mata berupa dinding mata. Fungsi
koroid adalah untuk menyuplai oksigen dan nutrisi untuk
bagian-bagian mata yang lain, khususnya retina .
TELINGA Biasanya koroid memiliki warna cokelat kehitaman yang
bertujuan agar cahaya tidak dipantulkan kembali

HIDUNG

LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI BAGIAN LUAR BAGIAN DALAM LAPISAN BOLA MATA
DASAR

AQUEOS HUMOR
MATA Bagian mata ini berupa cairan yang menyerap plasma
berlendir transparan yang memiliki konsentrasi protein yang
rendah. Aqueos humor diproduksi oleh silia tubuh. Fungsi
TELINGA Aqueos humor adalahh sebagai struktur pendukung lensa.

HIDUNG

LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI BAGIAN LUAR BAGIAN DALAM LAPISAN BOLA MATA
DASAR

VITREOUS HUMOR
MATA Bagian mata ini dikenal sebagai badan vitreous.
Bentuk vitreouse humor adalah berupa semacam gel.
Fungsi vitreouse humor adalah untuk mengisi ruang
TELINGA
antar retina dan lensa.

HIDUNG

LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI BAGIAN LUAR BAGIAN DALAM LAPISAN BOLA MATA
DASAR

SKLERA
MATA Bagian mata yang berupa dinding putih mata dan disebut
sebagai selaput putih. Bagain mata sklera ini memiliki ketebalan
sekitar 1mm dan bisa juga menebal samai 3 mm yang disebabkan
TELINGA karena otot irensi. Fungsi sklera adalah untuk melindungi struktur
mata dan membantu mempertahankan bentuk mata.

HIDUNG

LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI BAGIAN LUAR BAGIAN DALAM LAPISAN BOLA MATA
DASAR

SARAF OPTIK
MATA Saraf optik merupakan bagian mata yang cukup penting.
Fungsi saraf optik adalah untuk meneruskan informasi
bayangan benda yang diterima retina menuju keotak. Saraf ini
TELINGA penting agar kita dapat menentukan bagaimana bentuk suatu
benda yang kita lihat. Jika saraf optik ini rusak dapat
mengakibatkan kebutaan mata.
HIDUNG

LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI BAGIAN LUAR BAGIAN DALAM LAPISAN BOLA MATA
DASAR

BINTIK KUNING
MATA Salah satu bagian mata yang sensitif terhadap cahaya
adalah bintik kuning. Jika bayangan benda jatuh pada
bintik kuning, maka benda akan terlihat jelas. Sebaliknya
TELINGA jikabayangan benda jatuh sebelum atau sesudah binti
kuning maka benda tersebut akan terlihat kabur atau
tidak begitu jelas.
HIDUNG

LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI BAGIAN LUAR BAGIAN DALAM LAPISAN BOLA MATA
DASAR
BINTIK BUTA
MATA
Bintik buta adalah bagian mata yang tidak sensitif terhadap
cahaya. Hal ini berbanding terbalik dengan bagian bintik
TELINGA kuning. Jika bayangan benda jatuh pada bintik buta, maka
benda tidak dapat terlihat jelas oleh mata

HIDUNG

LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI BAGIAN LUAR BAGIAN DALAM LAPISAN BOLA MATA
DASAR

1. Sklera
MATA Sklera adalah lapisan terluar, keras dan berwarna putih (putih
mata). Fungsi lapisan ini yaitu untuk melindungi bola mata. Sklera
terdiri dari konjungtiva dan kornea. Konjungtiva berfungsi untuk
TELINGA menjaga kelembapan mata.

2. Koroid
HIDUNG Koroid merupakan lapisan kedua, mengandung banyak pembuluh
darah dan berfungsi untuk memberi/mensuplai makanan pada
mata. Pada lapisan koroid terdapat iris, pupil dan lensa mata.
LIDAH
3. Retina
Retina adalah selapis tipis sel yang terletak pada bagian belakang
bola mata vertebrata dan cephalopoda. Retina merupakan bagian
KULIT
mata yang mengubah cahaya menjadi sinyal saraf.
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI MEKANISME MELIHAT
DASAR

MATA

TELINGA

HIDUNG

LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI MEKANISME MELIHAT
DASAR

1. Benda dapat dilihat karena mendapat cahaya,


MATA
sehingga cahaya yang terpantul menembus kornea
mata
TELINGA 2. Setelah itu masuk ke pupil dengan diatur banyak
sedikitnya cahaya. Jika sedikit cahaya pupil
membesar dan sebaliknya.
HIDUNG
3. Setelah itu diteruskan ke lensa mata. Lensa mata
memfokuskan bayangan benda supaya tepat jatuh ke
LIDAH bintik kuning
4. Setelah di bintik kuning kemudian diteruskan oleh
saraf dan diterjemahkan otak
KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI TELINGA LUAR TELINGA TENGAH TELINGA DALAM
DASAR

MATA

TELINGA

HIDUNG

LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI TELINGA LUAR TELINGA TENGAH TELINGA DALAM
DASAR

MATA

TELINGA

HIDUNG

LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI TELINGA LUAR TELINGA TENGAH TELINGA DALAM
DASAR

1. Daun Telinga
MATA Berfungsi untuk menampung atau mengumpulkan gelombang
bunyi.
2. Lubang Telinga
TELINGA Berfungsi untuk menyalurkan gelombang bunyi ke selaput
gendang telinga.
3. Kelenjar Minyak
HIDUNG Berfungsi untuk menyaring udara yang masuk sebagai
pembawa gelombang suara
4. Membran Timpani
LIDAH
Berfungsi untuk menerima gelombang bunyi dari lubang
telinga dan kemudian meneruskan ketulang-tulang
pendengaran
KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI TELINGA LUAR TELINGA TENGAH TELINGA DALAM
DASAR

1. Gendang telinga
MATA berfungsi untuk menangkap getaran.

2. tulang pendengaran
TELINGA
Terdiri dari tulang martil, landasan, dan sanggurdi.
Tulangini berfungsi untuk memperkuat getaran
dan mengalirkannya dari gendang telinga menuju ke rongga
HIDUNG
telinga dalam.

LIDAH 3. Saluran eustachius


Saluran yang menghuungkan rongga telinga dengan rongga
mulut. Saluran ini berfungsi untuk menjaga keseimbangan
KULIT tekanan udara antara udara luar dengan udara di dalam
telinga tengah.
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI TELINGA LUAR TELINGA TENGAH TELINGA DALAM
DASAR

Berfungsi meneruskan getaran suara kepusat pendengaran.


MATA 1. Rumah siput
berfungsi menerima, memperbesar, dan menyampaikan getaran
suara ke saraf pendengaran.
TELINGA
Bunyi masuk Sel rambut bergetar

HIDUNG
Mengetarkan Disampaikan kesaraf
cairan limfa pendengaran
LIDAH
2. Tiga saluran setengah lingkaran
berfungsi untuk mengetahui posisi tubuh, dan menjaga
keseimbangan
KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI TELINGA LUAR TELINGA TENGAH TELINGA DALAM
DASAR

MATA

TELINGA

HIDUNG

LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI TELINGA LUAR TELINGA TENGAH TELINGA DALAM
DASAR

1. Suara dari sekitar diatangkap oleh telinga luar dari


MATA
getaran atau gelombang dan diteruskan ketelinga
tengah
TELINGA 2. Saat gendang telinga bergetar, getaran akan
diteruskan ketulang ossicles sehingga getaran
menguat dan dikirm ketelinga dalam
HIDUNG
3. Begitu getaran mencapai telinga dalam, getaran
akan berubah menjadi implus listrik
LIDAH 4. Implus listrik dikirim melalui saraf keotak.
Kemudian otak menterjemahkan implus ini sebagai
suara
KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI FUNGSI BAGIAN LUAR BAGIAN DALAM
DASAR

Sebelum kita masuk ke indra selanjutnya, teman-


MATA
teman tau gak apa itu indera pembau?

TELINGA

HIDUNG

LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI FUNGSI BAGIAN LUAR BAGIAN DALAM
DASAR

MATA Suatu alat indera yang dimiliki


manusia yang mampu
mendeteksi bau dengan
TELINGA menggunakan reseptor yang ada
di dalam hidung.
Aktifnya indra pembau di
HIDUNG rangsang oleh gas yang terhirup
oleh hidung. Indra pembau
tersebut sangat peka dan
LIDAH kepekaannya mudah hilang jika
di hadapkan pada bau yang
sama dalam jangka waktu yang
KULIT lama.
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI FUNGSI BAGIAN LUAR BAGIAN DALAM
DASAR

MATA

1. Organ pernapasan
TELINGA 2. Indera penciuman
3. Pembersih saluran
HIDUNG pernapasan

LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI FUNGSI BAGIAN LUAR BAGIAN DALAM
DASAR

MATA

TELINGA

HIDUNG

LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI FUNGSI BAGIAN LUAR BAGIAN DALAM
DASAR

MATA

TELINGA

HIDUNG

LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI FUNGSI BAGIAN LUAR BAGIAN DALAM
DASAR

RONGGA HIDUNG
MATA

Rongga hidung adalah organ yang paling


TELINGA penting karena berfungsi sebagai tempat masuknya
udara menuju tenggorokan. Selain itu rongga
HIDUNG hidung berfungsi untuk menjaga kelembaban,
suhu, dan tekanan udara. Didalam rongga hidung
LIDAH
terdapat selaput lendir dan bulu hidung.
Bagian rongga dibentuk oleh tulang tenkorak yang
membentuk dinding-dinding hidung.
KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI FUNGSI BAGIAN LUAR BAGIAN DALAM
DASAR

BULU HIDUNG
MATA

Bulu hidung/silia merupakan rambut-


TELINGA rambut yang terdapat dibagian bawah serabut saraf
pembau. Fungsinya untuk menyaring udara yang
HIDUNG masuk sehingga kotoran atau debu yang masuk
kedalam hidung tidak mancapai sistem pernapasan
LIDAH
kita.

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI FUNGSI BAGIAN LUAR BAGIAN DALAM
DASAR

SERABUT SARAF PEMBAU


MATA

Saraf pembau yang ada dihidung berfungsi


TELINGA sebagai penerima rangsangan berupa bau. Dialah
yang menjadi reseptor utama indera penciuman
HIDUNG kita. Ketika ada aroma disekitar kita, saraf pembau
akan menerimanya dan melanjutkannya keotak.
LIDAH
Sehingga kita dapat mengetahui bau tersebut.

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI FUNGSI BAGIAN LUAR BAGIAN DALAM
DASAR

SELAPUT LENDIR
MATA

Selaput lendir didalam hidung adalah bagian


TELINGA yang berfungsi untuk menghasilkan mukus atau
biasa dikenal dengan ingus. Fungsi mukus/ingus
HIDUNG ini melindungi kita dari berbagai macam kotoran
dan bakteri.
LIDAH
Makanya ketika kita sedang tidak enak
badan, warna dan kepadatan mukus kita berbeda.
KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI FUNGSI BAGIAN LUAR BAGIAN DALAM
DASAR

MEKANISME PENCIUMAN
MATA

TELINGA

HIDUNG

LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI FUNGSI BAGIAN LUAR BAGIAN DALAM
DASAR

MEKANISME PENCIUMAN
MATA

Ketika suatu zat yang berupa uap tersebut masuk


TELINGA ke rongga hidung sewaktu kita menarik nafas. Zat
tersebut akan dilarutkan pada selaput lender dan
HIDUNG merangsangkan sel-sel reseptor, kemudian dibawa
oleh saraf pembau ke otak sehingga kita dapat
LIDAH
mengetahui bau tersebut.

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI FUNGSI SUSUNAN LIDAH DAERAH PEKA LIDAH
DASAR

MATA

TELINGA

HIDUNG

LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI FUNGSI SUSUNAN LIDAH DAERAH PEKA LIDAH
DASAR

MATA
Indra pengecap pada manusia berupa lidah. Lidah adalah alat indra
yang peka terhadap rangsangan berupa zat kimia larutan.
TELINGA Lidah terletak didalam mulut. Permukaaan lidah kasar
karena penuh bintil-bintil yang disebut papilla. Pada binti-bintil
lidah terdapat saraf pengecap. Lidah merupakan otot yang tebal.
HIDUNG Pada pangkal lidah terdapat kelenjar limfa berlapiskan selaput yang
berlendir.
LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI FUNGSI SUSUNAN LIDAH DAERAH PEKA LIDAH
DASAR

•Lidah tersusun dua otot, yaitu intrinsik dan ekstrinsik.


MATA
Intrinsik untuk mengatur semua gerakan lidah, ekstrinsik
untuk mengkaitkan lidah dengan bagian sekitarnya
TELINGA • Terdapat ujung saraf lidah yang membentuk kuncup
pengecap (taste bud) yang peka terhadap kemoreseptor
(bahan kimia)
HIDUNG

LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI FUNGSI SUSUNAN LIDAH DAERAH PEKA LIDAH
DASAR

MATA Daerah-daerah peka pada


lidah :

TELINGA 1. Pangkal Lidah dapat


mengecap rasa pahit
2. Tepi Lidah mengecap rasa
asin dan rasa asam
HIDUNG
3. Ujung Lidah dapat
mengecap rasa manis
LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI FUNGSI SUSUNAN LIDAH DAERAH PEKA LIDAH
DASAR

MATA

TELINGA

HIDUNG

LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI MEKANISME KERJA LIDAH
DASAR

MATA

TELINGA

HIDUNG

LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI MEKANISME KERJA LIDAH
DASAR

MATA

TELINGA

HIDUNG

LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI LAPISAN KULIT RESEPTOR KULIT MEKANISME KULIT
DASAR

Kulit adalah organ terluar dari tubuh yang melapisi seluruh tubuh
MATA manusia. Pada permukaan kulit terdapat pori-pori yang menjadi
tempat keluarnya keringat.

TELINGA Fungsi kulit yaitu:


1. Pelindung tubuh
2. Indera peraba
HIDUNG 3. Organ sistem ekskresi
4. Pengatur suhu tubuh
LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI LAPISAN KULIT RESEPTOR KULIT MEKANISME KULIT
DASAR

MATA

TELINGA

HIDUNG

LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI LAPISAN KULIT RESEPTOR KULIT MEKANISME KULIT
DASAR
EPIDERMIS
MATA
Epidermis adalah lapisan terluar dari kulit. Lapisan ini membentuk
pembungkus, tahan air, pelindung tubuh dan permukaan tubuh.
TELINGA Epidermis tidak mengandung pembuluh darah.
Lapisan eidermis dibagi menjadi beberapa bagian yaitu:
1. Stratum Korneum
HIDUNG 2. Stratum Lucidum
3. Stratum Granulosum
4. Stratum Spinosum
LIDAH 5. Stratum Germinativum

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI LAPISAN KULIT RESEPTOR KULIT MEKANISME KULIT
DASAR

DERMIS
MATA Dermis adalah lapisan kulit yang terdiri dari jaringan ikat. Dermis
juga merupakan tempat pelabuhan ujung saraf yang menyediakan
indera peraba dan panas.
TELINGA Lapisan dermis terdiri dari akar rambut, kelenjar minya, kelenjar
keringat, pembuluh darah.
Lapisa dermis terbagi menjadi dua yaitu:
HIDUNG 1. Pars papilare
Bahian yang menonjol ke epidermis yang berisi ujung serabut saraf
dan pembuluh darah.
LIDAH
1. Pars retikulare
2. Bagian yang menonjol kearah hipodermis yang terdiri dari
serabu-serabut penunjang seperti kolagrn, elastin dan retikulin.
KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI LAPISAN KULIT RESEPTOR KULIT MEKANISME KULIT
DASAR
1. Pembulu kapiler
MATA Berfungsi untuk menghantarkan nutrisi makanan pada akar rambut dan sel
kulit
2. Kelenjar keringat
TELINGA Berfungsi untuk menghasilkan keringat dan dikeluarkan melalui pori-pori
kulit
3. Kelenjar minyak
HIDUNG Berfungsi untuk menghasilkan minyak supaya kulit dan rambut tidak
kering dan mengkerut
4. Kelenjar rambut
Memiliki akar dan batang rambut serta kelenjar minyak rambut. Pada saat
LIDAH dingin dan rasa takut rambut yang ada ditubuh kita akan berdiri. Hal ini
disebebkan karena dekat akar rambut terdapat otot polos yang memiliki
fungsi dalam menekan rambut
KULIT 5. Kumpulan saraf
Kumpulan rasa nyeri, saraf panas, saraf ras dingin dan saraf sentuhan
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI LAPISAN KULIT RESEPTOR KULIT MEKANISME KULIT
DASAR

HIPODERMIS
MATA
Hipodermis bukan merupakan bagian dari kulit dan terletak dibawah
dermis.
TELINGA Fungsi dari hipodermis adalah untuk menepelnya kulit ketulang dan
otot yang mendasari serta menyuplai dengan pembuluh darah dan
saraf.
HIDUNG Lapisan hipodermis terdiri dari jaringan ikat longgar dan elastin.
Jenis sel utama hipodermis adalah fibroblas, makrofag dan sel
lemak.
LIDAH
Lapisan ini mengandung 50% lemak. Lemak ini berfungsi sebagai
bantalan dan isolasi bagi tubuh.
KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI LAPISAN KULIT RESEPTOR KULIT MEKANISME KULIT
DASAR

Bagian ujung jari, telapak tangan dan telapak kaki memiliki ujung
MATA saraf lebih banyak dibandingkan bagian yang lain. Kulit memiliki
lima reseptor khusus yaitu :
1. Meissner = sentuhan
TELINGA 2. Paccini = tekanan
3. Ruffini = panas
4. Krausse = dingin
HIDUNG Reseptor yang terdapat dikulit berupa ujung-ujung serabut saraf
antara lain:
1. Terletak dasar epidermis : ujung saraf sentuhan dan saraf
LIDAH
perasa nyeri
2. Terletak di dermis : perasa panas, dingin, rabaan dan tekanan
KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI LAPISAN KULIT RESEPTOR KULIT MEKANISME KULIT
DASAR

MATA

TELINGA

HIDUNG

LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA
KOMPETENSI LAPISAN KULIT RESEPTOR KULIT MEKANISME KULIT
DASAR

MATA
Rangsangan yang dapat diterima kulit berupa sentuhan panas,
dingin, tekanan, dan nyeri.
TELINGA Ketika kulit menerima rangsangan, rangsangan tersebut diterima
oleh sel-sel reseptor. Kemudian rangsangan akan ditruskan keotak
melalui urat saraf. Oleh otak rangsangan akan dipross. Dan akhirnya
HIDUNG kita merasakan adanya suatu rangsanga dan otak memerintahkan
tubuh untuk menaggapi rangsangan tersebut.
LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA

KELAINAN PADA SISTEM INDERA


RABUN DEKAT
MATA 1. Adalah ketidakmampuan
mata melihat benda yang
dekat.
TELINGA 2. Ukuran bola mata yang
pendek
3.Bayangan jatuh di belakang
HIDUNG Retina
4.Kebiasaan membaca sambil
terlentang
LIDAH 5.Cara mengatasi
menggunakan kacamata
lensa positif/ plus/ cembung
KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA

KELAINAN PADA SISTEM INDERA


RABUN JAUH
MATA 1.Adalah ketidakmampuan
mata melihat benda yang jauh
2.Ukuran bola mata yang
TELINGA panjang
3.Bayangan jatuh di depan
Retina
HIDUNG 4.Kebiasaan melihat di tempat
yang kurang
cahaya/komputer/TV
LIDAH 5.Cara mengatasi
menggunakan kacamata lensa
negatif/minus/cekung
KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA

KELAINAN PADA SISTEM INDERA

MATA
1.Adalah ketidakmampuan
mata melihat benda yang
TELINGA terlalu jauh atau terlalu dekat
2.Disebut mata tua karena
penderita diatas 45 tahun
3.Cara mengatasi
HIDUNG
menggunakan kacamata lensa
negatif/minus/cekung dan
kacamata lensa
LIDAH positif/plus/cembung (rangkap)

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA

KELAINAN PADA SISTEM INDERA

MATA
RABUN SENJA
1.Adalah ketidakmampuan mata melihat benda
TELINGA di tempat remang-remang dan malam hari
2. Karena kekurangan Vitamin A
3. Cara mengatasi dengan banyak
HIDUNG mengkonsumsi makanan yang mengandung
Vitamin A

LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA

KELAINAN PADA SISTEM INDERA

MATA
BUTA WARNA
1.Adalah ketidakmampuan mata
membedakan warna bersifat
TELINGA
menurun
2.Ada 2 macam buta warna : buta
warna total dan sebagian
HIDUNG 3.Buta warna total : hanya mampu
melihat warna hitam
4.Buta warna sebagian : tidak bisa
LIDAH membedakan warna tertentu,
yaitu : merah, biru, hijau.

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA

KELAINAN PADA SISTEM INDERA

MATA

KATARAK DAN JULING


TELINGA
1. Katarak : Adalah
ketidakmampuan mata
karena lensa mata keruh
HIDUNG 2. Juling : Adalah kelainan
mata karena ketidakserasian
otot-otot mata
LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA

KELAINAN PADA SISTEM INDERA

MATA

TELINGA

HIDUNG

LIDAH

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA

KELAINAN PADA SISTEM INDERA

MATA
MATA SILINDRIS
1.Adalah gangguan mata
karena ukuran lensa mata
TELINGA
atau kornea tidak rata.
2.Tidak mampu melihat
garis vertikal dan
HIDUNG horizontal
3.Diatasi dengan
menggunakan kacamata
LIDAH silindris

KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA

KELAINAN PADA SISTEM INDERA

MATA
1. Penumpukan Kotoran
Penumpukan kotoran pada telinga dapat menghalangi getaran suara masuk
ke gendang telinga sehingga pendengaran menjadi terganggu.
TELINGA
2. Otitis Media
Radang telinga tengah karena bakteri atau virus, gejala sakit telinga sampai
keluar nanah.
HIDUNG 3. Otosklerosis
Otosklerosis adalah kelainan pada tulang sanggurdi yang ditandai dengan
gejala tinitus (dering pada telinga) ketika masih kecil.
LIDAH 4. Presbikusis
Presbikusis adalah kerusakan pada sel saraf pendengaran yang pada
umumnya terjadi pada usia manula.
KULIT
ALAT INDERA PADA MANUSIA

KELAINAN PADA SISTEM INDERA


1. Influenza (Flu)
MATA Influenza adalah penyakit yang ditandai oleh gejala batuk, pilek, dan
terkadang suhu badan meningkat. Penyakit ini dapat sembuh tanpa obat.
Jika influensa berlangsung lebih dari satu minggu atau menimbulkan
TELINGA panas, batuk, lendir, sampai sakit dada, maka penderita mengalami radang
cabang tenggorokan (bronchitis) atau radang paru-paru (pneumonia).
2. Mimisan
Benturan pada hidung, masuknya benda asing, peradangan tumor,
HIDUNG
kelembaban hidung rendah
3. Pilek
Pilek adalah gejala yang timbul karena Influenza atau yang juga biasa lebih
LIDAH dikenal dengan nama Flu dan merupakan penyakit menular yang
disebabkan oleh virus.
4. Sinusitis
KULIT Sinusitis adalah peradangan pada sinus yang terjadi pada rongga-rongga
hidung.
ALAT INDERA PADA MANUSIA

KELAINAN PADA SISTEM INDERA


1. Sariawan
MATA Sariawan adalah gejala erosi pada lapisan epitel di dalam mulut yang dapat
menimbulkan rasa perih ketika makan. Sariawan bisa terjadi di lidah atau
pipi. Sariawan disebabkan oleh kekurangan vitamin A, makan makanan
TELINGA yang bersifat panas, kekurangan zat besi, atau karena penurunan daya tahan
tubuh.

2. Glossopyrosis
HIDUNG
Glossopyrosis adalah sebuah penyakit dengan gejala lidah terasa perih dan
terbakar namun tanpa gejala. Penyebabnya adalah penggunaan obat kumur
dalam jangka panjang.
LIDAH
3. Glotes
Radang pada lidah dengan adanya lender di atas permukaan lidah akibat
KULIT infeksi gigi
ALAT INDERA PADA MANUSIA

KELAINAN PADA SISTEM INDERA


Jerawat
MATA Jerawat adalah penyakit yang biasanya muncul di wajah, leher, punggung,
bahu, dada, bahkan di lengan atas. Jerawat disebabkan oleh tersumbatnya
pori-pori kulit oleh kotoran.
TELINGA Dermatitis
Dermatitis adalah penyakit peradangan pada kulit dan ditandai dengan kulit
yang membengkak, memererah, dan gatal-gatal.
Panu
HIDUNG
Panu adalah penyakit yang disebabkan oleh jamur dan menimbulkan rasa
gatal. Rasa gatal akan semakin terasa jika terkena keringat.
Kudis
LIDAH Kudis disebabkan oleh tungau yang dikenal dengan nama Sarcoptes
scabiei. Penderita akan merasa gatal yang luar biasa. Penyakit ini
seringkali dijumpai pada anak-anak. Kudis biasanya ditemukan pada selah-
KULIT selah jari tangan, pergelangan tangan, dan pinggang batas celana..

Anda mungkin juga menyukai