Anda di halaman 1dari 14

FAKTOR

PENYEBAB KORUPSI
FAKTOR PENYEBAB KORUPSI

FAKTOR INTERNAL FAKTOR EKSTERNAL

S U BT I T L E G O E S H E R E

ASPEK SIKAP
ASPEK PERILAKU MASYARAKAT ASPEK
ASPEK SOSIAL ASPEK EKONOMI ASPEK POLITIS
INDIVIDU TERHADAP ORGANISASI
KORUPSI
FAKTOR INTERNAL
Merupakan faktor pendorong
korupsi dari dalam diri

3
ASPEK PERILAKU
INDIVIDU
SIFAT TAMAK/RAKUS MANUSIA

MORAL YANG KURANG KUAT


MENGHADAPI GODAAN

GAYA HIDUP YANG KONSUMTIF

Add a Footer 4
SIFAT RAKUS ATAU TAMAK
MANUSIA

Sifat tamak yang ada pada diri manusia


membuat para koruptor terbutakan oleh
harta. Karena kebanyakan orang memandang
kesuksesan diukur dengan banyaknya harta
yang diperoleh maka walaupun sudah
bercukupan dengan harta yang sudah ia
punya, mereka tetap serakah hingga
mengambil uang yang bukan haknya.

Add a Footer 5
Moral yang Kurang
Kuat Menghadapi
Godaan
CONTOH:
• Seorang yang moralnya tidak
kuat cenderung mudah tergoda
Ketika seorang pegawai
untuk melakukan korupsi. suatu institusi diberi
amanah oleh atasannya
Godaan itu bisa berasal dari
untuk menjadi panitia
atasan, teman setingkat, suatu proyek yang
dibawahi pemerintah.
bawahannya, atau dari pihak Pegawai tersebut memiliki prinsip hidup bahwa kekayaan dapat
yang lain yang memberi didapatkan dengan segala cara dan harus memanfaatkan kesempatan
yang ada.
kesempatan untuk itu. Oleh sebab itu dia menerima suap pengadaan barang dari pihak
penyedia barang walaupun kehidupan ia sudah berkecukupan. Karena sifat
tamaknya tersebut dia tidak dapat menghentikan kebiasaan buruknya
untuk melakukan korupsi.
Add a Footer 6
GAYA HIDUP
YANG KONSUMTIF
Di era modern sekarang bukan hal yang baru jika
kehidupan di kota-kota besar menuntut gaya hidup
konsumtif. Gaya hidup yang konsumtif tidak
diseimbangi dengan pendapatan yang cukup. Jadi
pengeluaran yang dikeluarkan untuk gaya hidup yang
serba mewah lebih besar dibandingkan dengan
pendapatan yang didapat. Inilah yang membuat
mereka mencari kesempatan untuk melakukan
berbagai tindakan untuk memenuhi gaya hidupnya.
Salah satu kemungkinan tindakan itu adalah dengan
korupsi.
Add a Footer 7
CONTOH:

Seorang istri yang mempunyai suami yang bekerja


sebagai pegawai di perusahaan kecil dengan gaji
bulanan yang serba pas-pasan untuk mencukupi
kebutuhan rumah tangganya, mengikuti suatu
perkumpulan arisan istri yang didominasi suaminya
berprofesi sebagai pejabat. Karena teman-teman
arisannya suka memamerkan perhiasan atau aksesoris
dengan brand terkenal dengan harga selangit, dia pun
iri dan menuntut sang suami supaya mencari
penghasilan tambahan. Karena tuntutan tersebut,
akhirnya sang suami memanipulasi laporan keuangan
di perusahaannya.

Add a Footer 8
Perilaku korup dapat terjadi karena
dorongan keluarga. Kaum behavioris
mengatakan bahwa lingkungan
keluargalah yang secara kuat
memberikan dorongan bagi orang
untuk korupsi dan mengalahkan sifat
baik seseorang yang sudah menjadi
traits pribadinya. Lingkungan dalam
hal ini malah memberikan dorongan
dan bukan memberikan hukuman
pada orang ketika
menyalahgunakan kekuasaannya.
ia
ASPEK
S O S I A L
Add a Footer 9
FAKTOR EKSTERNAL
Merupakan pemicu perilaku korup
yang disebabkan oleh faktor di luar
diri pelaku.

10
Contohnya:
Menyuap untuk mendapatkan pekerjaan
atau menyuap untuk dapat berkuliah di
perguruan tinggi negeri.
Sikap masyarakat yang berpotensi Istilah digunakan dikaburkan, bukan
tindak korupsi terjadi karena : menyuap, tetapi “tanda terima kasih”
karena terlihat lebih sesuai dengan adat
Nilai-nilai di masyarakat kondusif untuk ketimuran.
terjadinya korupsi

Masyarakat kurang menyadari bahwa


korban utama korupsi adalah masyarakat
sendiri

Masyarakat kurang menyadari bahwa


korupsi akan bisa dicegah dan diberantas
bila masyarakat ikut aktif dalam agenda
pencegahan dan pemberantasan.
Add a Footer 11
ASPEK EKONOMI
Dengan alasan pendapatan tidak mencukupi kebutuhan.
Memungkinkan seseorang dalam rentang kehidupannya
mengalami situasi terdesak dalam hal ekonomi. Sehingga
keterdesakan tersebut membuka ruang bagi seseorang untuk
mengambil jalan pintas salah satunya dengan cara melakukan
korupsi.
 Contoh:
Seorang perawat sebuah rumah sakit memiliki lingkungan
dengan kelompok ibu-ibu modis yang senang berbelanja
barang-barang mahal. Perawat tersebut berusaha
mengimbanginya, karena penghasilannya kurang, ia pun
mencoba memanipulasi sisa obat pasien untuk dijual
kembali, sedangkan laporan ke rumah sakit obat itu habis
Add a Footer digunakan untuk pasien. 12
ASPEK POLITIS
Menurut Rahardjo (1983) bahwa kontrol sosial
adalah suatu proses yang dilakukan untuk
mempengaruhi orang-orang agar bertingkah laku
sesuai dengan harapan masyarakat. Kontrol sosial
tersebut dijalankan dengan menggerakkan berbagai
aktivitas yang melibatkan penggunaan kekuasaan
negara sebagai suatu lembaga yang diorganisasikan
secara politik, melalui lembaga-lembaga yang
dibentuknya. Dengan demikian instabilitas politik,
kepentingan politis, meraih dan mempertahankan
kekuasaan sangat potensi menyebabkan perilaku
korupsi.
Contoh: Money Politik dalam struktur pemerintah13
ASPEK
ORGANISASI Kurang adanya sikap keteladanan pimpinan

Tidak adanya kultur organisasi yang benar

Kurang memadainya sistem akuntabilitas

Kelemahan sistim pengendalian manajemen

Lemahnya pengawasan

Add a Footer 14

Anda mungkin juga menyukai