Anda di halaman 1dari 10

SENSOR

By Lambok Marbun
Definisi

• Sensor adalah alat untuk mendeteksi atau


mengukur sesuatu.
• Digunakan untuk mengubah variasi gerak
(mekanis), magnetis, suhu, cahaya, dan
kimia menjadi tegangan dan arus listrik
• Di dunia industri berguna untuk monitoring,
controlling, dan proteksi
• Sering disebut juga dengan Transducer
Jenis-Jenis Sensor

1. Sensor Cahaya
a. Light Dependent Resistor (LDR)
Prinsip Kerja: semakin tinggi intensitas cahaya yang
mengenai permukaan LDR (Light Dependent
Resistor) maka hambatan listrik yang dihasilkan
semakin kecil, dan sebaliknya.
Contoh penggunaan : Lampu Taman, Lampu Jalan,
Saklar Otomatis.
Jenis-Jenis Sensor
a. Infrared Light Emitting Diode (IR LED) atau Photodiode
Prinsip Kerja: Jika terkena cahaya (infra merah), hambatan
semakin kecil. Dan jika terkena cahaya gelap, hamabtan diode
akan semakin besar
Contoh Penggunaan: Remote Control, Robot line Follower,
dll.

2. Sensor Suhu
Adalah komponen elektronika yang mampu mendeteksi
perubahan suhu. Komponen elektronika tersebut adalah
THERMISTOR.
Jenis-Jenis Sensor
a. Positive Temperature Coeficient (PTC)
Prinsip Kerja: perubahan Hamabtan PTC sebanding
dengan perubahan Suhu. Jika Suhu di sekitar PTC
semakin besar, maka nilai Hambtannya semakin besar,
dan sebaliknya.
Jenis-Jenis Sensor
a. Negative Temperature Coeficient (NTC)
Prinsip Kerja: perubahan Hamabtan PTC berbanding
terbalik dengan perubahan Suhu. Jika Suhu di sekitar
PTC semakin besar, maka nilai Hambtannya semakin
besar, dan sebaliknya.

Contoh Penggunaan: pesawat radio, televise, kipas


angin otomatis, AC, dll.
Jenis-Jenis Sensor
3. Sensor Bunyi/Suara
Adalah: sensor yang mampu mendeteksi suara/bunyi
dan mengubahnya menjadi getaran listrik.
Contoh: Mikrofon
Jenis-Jenis Sensor
4. Sensor Gerak/Jarak
Adalah : sensor yang mendeteksi adanya suatu benda dengan
menerapkan prinsip pemantulan gelombang.
Prinsip Kerja : Gelombang pantul yang diterima diubah
menjadi getaran listrik.
a. Sensor Ultrasonic
Terdiri atas : Transmitter (pemancar gelombang) dan Receiver
(penerima gelombang).
Prinsip Kerja: Transmitter memancarkan gelombang
ultrasonic. Jika suatu benda terdeteksi, benda tersebut akan
memantulkan gelombang ultrasonic dan diterima oleh
receiver. Contoh: pengukuran kedalaman air laut.
Jenis-Jenis Sensor
b. Kamera
Mengubah bentuk gambar/video menjadi getaran listrik.
Contoh: pintu otomatis mal/supermarket, CCTV
Terimaksih

Anda mungkin juga menyukai