Anda di halaman 1dari 11

7 UNSUR KEBUDAYAAN SUKU TERNATE

Disusun Oleh:
Nama : Rendy Gaga Prayoga
No : 30
Kelas : XI IPS 2
SUKU
TERNATE
SEJARAH SUKU TERNATE
Sulit untuk menentukan asal-usul dan batasan
masyarakat dan kebudayaan Ternate karena
masyarakat ini telah berkembang sejak
mereka mendirikan kerajaan yang
berpengaruh sampai ke Pulau Seram di
Maluku Tengah. Orang Ternate umumnya
mendiami Pulau Ternate, sebagian di Pulau
Obi, Bacan dan Kayoa yang terletak di sebelah
barat Pulau Halmahera. Pulau-pulau tersebut
termasuk dalam wilayah Kabupaten Maluku
Utara, Provinsi Maluku. Jumlah populasinya
sekitar 50.000 jiwa.
7 UNSUR KEBUDAYAAN
SUKU TERNATE
 Bahasa Suku Ternate
Untuk bahasa Suku Ternate
termasuk dalam kelompok bahasa non-
Austronesia dan lebih sering
digolongkan ke dalam kelompok
bahasa-bahasa Papua. Atau yang
dilakukan penduduk Ternate dalam
berinteraksi kontak dagang dengan
suku bangsa lainnya menggunakan
Bahasa Melayu.
 Sistem Kepercayaan yang dianut Suku
Ternate
Sebelum agama Islam masuk ke
Pulau Ternate, suku ini terbagi dalam
kelompok-kelompok masyarakat. Masing-
masing kelompok kerabat suku Ternate
dipimpin oleh Mamole (Kepala Marga).
Seiring dengan masuknya Islam. Mamole
ini bergabung menjadi satu konfederasi
yang dipimpin oleh Kolano (Sultan).
 Sistem Teknologi Suku Ternate
Suku Ternate menangkap
ikan diperairan menggunakan alat-
alat seperti jaring, jala, sero, rorehe,
bubu, kail. Untuk dapat menyebrangi
lautan, mereka menggunakan
arumbai, motor tempel, jaring giop,
rumpon, tidak lagikapal nelayan
yang tradional seperti biasa.
 Mata Pencaharian Suku Ternate
Mata pencaharian orang
Ternate bertani dan nelayan. Dalam
bidang pertanian mereka menanam
padi, sayur mayur, kacang-
kacangan, ubi kayu, dan ubi jalar.
Tanaman keras yang mereka
usahakan adalah cengkih, kelapa
dan pala.
 Sistem Pengetahuan dalam Suku
Ternate
Sistem pengetahuan dalam
Suku Ternate adalah perkawinan
adat dan upacara kematian. Bila
ada warga yang meninggal dunia,
biasanya dikabarkan dari mulut ke
mulut kepada keluarga,saudara,
dan kerabat.
 Sistem Kekerabatan Suku Ternate
Pada zaman dulu kala,
tepatnya zaman kerajaan atau
kesultanan Ternate dan Tidore
tersiri atas beberapa strata sosial.
Terbagi berdasarkan ketururan
tapi tidak menentukan kasta
seseorang sehingga tidak bersifat
fungsional.
 Kesenian Suku Ternate
Kesenian suku Ternate hampir
sama dengan suku-suku di daerah
maluku pada umumnya,yaitu berupa
tarian dan musik. Tari-tarian mereka
yakni, tarian Sakalele, tarian Saureka-
reka, tarian Katreji, dan tarian Polonaise.
Kemudian alat musik yang terkenal adala
h Tifa (sejenis gendang) dan Totobuang.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai