Anda di halaman 1dari 17

MP ASI

Muhammad Farhan Fauzi


NIM 150100206

Program Pendidikan Profesi Dokter


Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara
Apa itu MP ASI?

Makanan atau minuman selain ASI yang mengandung nutrient yang


diberikan kepada bayi selama periode pemberian makanan peralihan
(complementary feeding) yaitu pada saat makanan/ minuman lain
diberikan bersama pemberian ASI.
Global Stratergy for Infant and
Young Child Feeding ( GSIYCF , 2002
)
• Dikatakan bahwa 2/3 kematian anak balita yang terkait malnutrisi
disebabkan tidak tepatnya tatacara pemberian makan pada bayi dan
anak.
Tujuan?
Kebutuhan nutrisi
Kemampuan menerima berbagai macam makanan
& tekstur
Kemampuan mengunyah & menelan
Mencegah terjadinya gizi buruk
Menanggulangi gizi kurang
Mempertahankan gizi baik
Apakah syarat
pemberian MP ASI?

Tepat waktu Adekuat

Aman Tepat cara pemberian


Tepat waktu Adekuat Aman Tepat cara pemberian
Mulai diberikan saat MP-ASI harus Penyimpanan, penyiapan MP-ASI diberikan sejalan
kebutuhan energi dan mengandung cukup dan sewaktu diberikan, dengan tanda lapar dan
nutrien melebihi yang energi, protein, zat besi MP-ASI harus higienis nafsu makan yang
didapat dari ASI dan vitamin A ditunjukkan bayi serta
frekuensi dan cara
pemberiannya sesuai
dengan usia bayi.
Usia 6 bulan – ASI saja tidak mencukupi
Tepat waktu
kebutuhan gizi makro dan mikro anak.

Kesiapan bayi untuk menerima MP-ASI :

-Dapat duduk dengan kepala tegak


-Menunjukkan ketertarikan terhadap makanan dan mencoba
meraih makanan
-Menunjukkan tanda-tanda lapar dan tidak tenang walaupun
diberikan ASI secara rutin
-Mampu menelan makanan padat
Mengandung energi dan
nutrisi (makronutrien dan
mikronutrien) yang memenuhi Adekuat
kebutuhan seusianya

Zat gizi untuk


pertumbuhan dan
perkembangan anak
Aman
Melatih anak untuk mengonsumsi
makanan keluarga dan makan
sendiri,melatih anak berperilaku
makan baik, disiplin, dan menghargai Tepat cara beri
makanan dan waktu makan

Responsive feeding –diberikan


sesuai sinyal rasa lapar dan
kenyang anak
Menurut WHO:
-Pemberian makan langsung kepada bayi oleh
pengasuh dan pendampingan untuk anak
ketika makan sendiri
-Peka terhadap tanda lapar dan kenyang anak
-Berikan makanan secara perlahan dan sabar
-Mencoba berbagai kombinasi makanan,
rasa, tekstur, dancara
-Sesedikit mungkin distractor selama makan
-Waktu makan merupakan periode
pembelajaran dan pemberian kasih sayang
Jenis- jenis MP-ASI
• Makanan lokal ( sayuran, lauk-pauk dan buah-buahan)
• Makanan pabrikan ( Milna, Corelac, Pramina, Sun )
Makanan keluarga
• Pada usia 1 tahun, bayi seharusnya sudah dapat menerima makanan
keluarga walaupun masih dalam bentuk lunak dengan bumbu yang
tidak pedas dan tidak merangsang.
• Pada umumnya, kemampuan untuk menerima makanan keluarga ini
tercapai pada usia 2-3 tahun
• Karena kapasitas lambung masih terbatas, maka makanan sebaiknya
diberikan dalam porsi yang yang sesuai, dengan frekuensi lebih sering
yang terbagi atas makan utama serta makan selingan di antaranya,
disertai ASI atau susu 2-3 kali sehari
Terima kasih & semoga
bermanfaat!

Anda mungkin juga menyukai