Anda di halaman 1dari 6

SRI MULYANI

1810631070058
GERAK DISKRIT
Discrete Skill diartikan sebagai
keterampilan yang dapat ditentukan
dengan mudah awal dan akhir dari
gerakannya.
GERAK CONTINUES

Keterampilan berkelanjutan (continuous


skill), yang pelaksanaannya tidak
memperlihatkan secara jelas mana awal
dan mana akhir dari suatu keterampilan.
GERAK SERIAL
Keterampilan Serial (serial skill)
menurut Schmidt adalah
keterampilan yang sering dianggap
sebagai suatu kelompok dari
keterampilan-keterampilan diskrit,
yang digabung untuk membuat
keterampilan baru atau keterampilan
yang lebih kompleks.
GERAK REFLEKS

Gerakan Refleks Gerakan Refleks


Monosinaptik Polisinaptik
Aktif start,
Fundamental,
Learn to train,
Train to tran,
Train to compete,
Tran to win,
Aktive for live.

TAHAPAN PERKEMBANGAN
BERLATIH

Anda mungkin juga menyukai