Anda di halaman 1dari 13

Pengaruh Cahaya Matahari terhadap

Pertumbuhan Kangkung
Nama Anggota : Kelas :XII MIPA 6
1. Alpi Siti
2. Daffa Ibrahim
3. Diah Puspita
4. Hani Angelina
5. Nur Azizah
6. Risma Novanti
1 Variabel dan Hipotesis

2 Pengaruh Cahaya, Hormon Auksin,


Pembahasan Gejala Etiolasi dan Fototrofisme

Alat dan Bahan, Cara kerja


3

Hasil Pengamatan
4
Variabel

Variabel bebas: Cahaya matahari


Variabel terikat: Tanaman
Kangkung
Variabel terkendali: Pengaruh
cahaya matahari terhadap
pertumbuhan tanaman kangkung.
Hipotesis
Tanaman kangkung yang diletakan di tempat yang
bernaungan cahaya akan tumbuh normal sedangkan
tanaman yang tidak diberikan cahaya akan mengalami
gelaja etiolasi. Tanaman yang hanya diberikan satu
titik penyinaran akan mengalami gerakan
fototropisme. mengalami gerakan fototropisme.
Pengaruh Cahaya Pengaruh Hormon Auksin
Auksin adalah zat hormon tumbuhan yang
Ada tidaknya cahaya matahari ditemukan pada ujung batang, akar, dan
sangat mempengaruhi terhadap pembentukan bunga yang berfungsi sebgai
pertumbuhan dan pengatur pembesaran sel dan memicu
pemanjangan sel di daerah belakang
A B
perkembangan tumbuhan
meristem ujung.

Etiolasi Fototrofisme
Gejala etiolasi terjadi karena ketiadaan
cahaya matahari. Kloroplas yang tidak Fototropisme adalah gerak pada
terkena matahari disebut etioplas. tumbuhan yang arah gerakannya
Kadar etioplas yang terlalu banyak dipengaruhi oleh cahaya
menyebabkan tumbuhan menguning.
C D
Alat dan Bahan:

1. (3 buah),
2.Benih kangkung
(secukupnya),
3.Tanah (secukupnya),
4.Air (secukupnya),
5.Penggaris,
6.Alat tulis,
7.Kamera digital, dan
8.Kardus
Cara Kerja:

1 tanah secukupnya ke dalam pot atau botol


bekas,
2.Taburkan benih kangkung secukupnya,
3.Berikan air secukupnya ke dalam keempat pot,
4.Pot pertama akan ditaruh di tempat yang
terkena cahaya matahari,
5.Pot kedua akan ditaruh di tempat yang tidak
terkena cahaya matahari,
6.Pot ketiga akan ditutup dengan kardus dan
diberikan lubang, hal ini dilakukan agar cahaya
yang datang hanya terjadi pada satu titik.
7.Masing-masing tanaman kangkung sama-sama
disiram sehari sekali,
8.Pengamatan pertumbuhan tanaman kangkung
dilakukan setiap 2 kali sehari terhitung dari
tanggal 29 Agustus 2013.
HASIL
PENGAMATAN
Di Tempat Bernaungan
Cahaya
Hari Tanggal Jumlah Rata-rata Keterangan
ke tanaman tinggi
hidup tanaman
1 Jumat, 30/08 2 - Hari pertama masih
berupa planula dan
radikula.
2 Sabtu, 31/08 2 1,5 cm Daun pertama kali
3 Minggu, 01/09 3 2,5 cm tumbuh sebanyak 2
helai (hari ke-4)
4 Senin, 02/09 3 3,2 cm
masing-masing
5 Selasa, 03/09 4 4 cm tanaman.
6 Rabu, 04/09 4 5,5 cm
7 Kamis, 05/09 5 6 cm Batang tumbuh
tega, bercabang dua,
8 Jumat, 06/09 5 6,5 cm dan daun berwarna
9 Sabtu, 07/09 5 7,5 cm hijau.

10 Minggu, 08/09 6 8 cm
11 Senin, 09/09 6 9 cm Daun tumbuh
menjadi 4-8 helai
12 Selasa, 10/09 6 9,5 cm
dan batang
13 Rabu, 11/09 6 10,2 cm bercabang kembali
14 Kamis, 12/09 6 11 cm sehingga memiliki
15 Jumat, 13/09 6 12,5 cm 3-5 cabang.
16 Sabtu, 14/09 6 13 cm
17 Minggu, 15/09 6 14 cm
18
Di Tempat Tanpa Cahaya (di dalam ruangan redup)

Hari Tanggal Jumlah Rata-rata Keterangan


ke tanaman tinggi
hidup tanaman
1 Jumat, 30/08 2 - Hari ke-1 dan ke-2
tumbuh seperti
percobaan pertama,
2 Sabtu, 31/08 2 - baru berupa radikula
yang keluar dari biji
kangkung.
3 Minggu, 01/09 2 1,5 cm Batang tanaman
4 Senin, 02/09 2 3 cm tumbuh.
5 Selasa, 03/09 4 4,5 cm
Batang tumbuh jauh
6 Rabu, 04/09 4 6 cm lebih cepat
7 Kamis, 05/09 5 7,5 cm dibanding dengan
8 Jumat, 06/09 5 9 cm yang terkena cahaya
penyinaran, namun
9 Sabtu, 07/09 5 10 cm lemah pucat dan
10 Minggu, 08/09 5 11,2 cm daun belum tumbuh
11 Senin, 09/09 5 12,5 cm
12 Selasa, 10/09 5 13 cm
13 Rabu, 11/09 5 13,5 cm
14 Kamis, 12/09 5 14,5 cm Daun tumbuh namun
15 Jumat, 13/09 5 15 cm tidak sempurna
16 Sabtu, 14/09 5 16,5 cm (hanya beberapa
tanaman).
17 Minggu, 15/09 5 17 cm
18
Di Tempat Bernaungan Cahaya (Hanya 1 Titik
Penyinaran)
Hari Tanggal Jumlah Rata-rata Keterangan
ke tanaman tinggi
hidup tanaman
1 Senin, 02/09 2 -
2 Selasa, 03/09 2 1,5 cm
3 Rabu, 04/09 3 2,5 cm Pertumbuhan
pertama sama seperti
4 Kamis, 05/09 3 4 cm
percobaan pertama,
5 Jumat, 06/09 3 5,5 cm namun hari ke-5 dst
6 Sabtu, 07/09 3 6 cm tanaman mulai
7 Minggu, 08/09 3 6,5 cm menunjukkan
gerakan fototropisme
8 Senin, 09/09 4 7 cm positif.
9 Selasa, 10/09 4 8 cm
10 Rabu, 11/09 4 8,5 cm
11 Kamis, 12/09 4 9 cm
12 Jumat, 13/09 4 9,5 cm
13 Sabtu, 14/09 4 11 cm
14 Minggu, 15/09 4 12,5 cm
15
Kesimpulan
Cahaya matahari bagi pertumbuhan tanaman kangkung
sangat diperlukan. Sebab tanpa cahaya matahari,
tanaman kankung akan tumbuh secara tidak normal dan
tidak sempurna. Batangnya lemah berwarna pucat dan
daunnya pun tidak tumbuh. Lalu, apabila tanaman
kankung hanya diberikan satu titik penyinaran, maka
akan terjadi yang namanya gerakan fototropisme
positif yang berarti tanaman kankung senantiasa
mengikuti arah datangnya cahaya/bergerak ke arah
datang cahaya.
THANKS
RESPONDENT

Anda mungkin juga menyukai