Anda di halaman 1dari 10

PENSTRUKTURAN

PENSTRUKTURAN
Merupakan salah satu teknik
dalam konseling yang berfungsi
untuk membentuk, mengatur,
menata, dan menyusun
pemikiran.
TUJUAN PENSTRUKTURAN
1. Memberikan penjelasan kepada klien tentang
pengertian, tujuan, sifat, asas, prinsip dan prosedur
penyelenggaraan konseling
2. Agar klien dapat menjalani proses konseling secara
sukarela dn terlibat secara aktif dalam konseling
3. Agar klien dapat menjalankan hasil konseling
dengan penuh kesadaran dan bertanggungjawab
atas hasil yang diperoleh.
Jenis Penstrukturan

PENSTURKTURAN PENSTRUKTURAN
PENUH SEBAGIAN
PENSTRUKTURAN PENUH
Diberikan jika :
1. Klien tidak menyadari dirinya
bermasalah
2. Klien yang belum memahami
secara benar tentang konseling,
misalnya pada klien literal (disuruh
orang lain)
PENSTRUKTURAN SEBAGIAN
Diberikan jika :
1. Klien datang dengan sukarela
2. Klien yang sudah banyak tahu
tentang konseling
PENSTRUKTURAN
DAPAT DILAKUKAN DI
DI AWAL
DI TENGAH
DI AKHIR
ISI DARI PENSTRUKTURAN ITU
ADALAH ….
PENGERTIAN KONSELING
TUJUAN KONSELING
BENTUK KEGIATAN
TEKNIK PENYELENGGARAAN
KONSELING
ASAS
DALAM MENYAMPAIKAN ISI
PENSTRUKTURAN HARUS :
MENGGUNAKAN BAHASA YANG
MUDAH DIMENGERTI
TIDAK MENGGUNAKAN BAHASA
YANG BAKU
BERSIFAT KOMUNIKATIF
DISERTAI CONTOH
SEKIAN DAN TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai