Anda di halaman 1dari 8

SPEKTROFOTOMETRI

(lanjutan)
Spektrum ultraviolet senyawa biasanya diperoleh dengan
melewatkan cahaya berpanjang gelombang tertentu (cahaya
monokrom berwarna) melalui larutan encer senyawa tersebut
dalam pelarut yang tidak menyerap, misalnya: air, etanil,
heksana

Intensitas pita serap diukur dengan persen sinar jatuh melalui


sampel.
transmitan = (I/Io)
% transmitan = 100(I/Io)
Io adalah intensitas sinar jatuh (masuk)
I adalah intensitas sinar yang direruskan (keluar dari sampel)
Oleh karena penyerapan cahaya merupakan fungsi
konsentrasi molekul yang menyerap, cara yang lebih tepat
untuk menyatakan intensitas serap ialah dengan
menggunakan hokum Lambert-Beer:
Log (I/Io) = -εbc = -keserapan
Dimana:
c adalah konsentrasi sampel dalam mol/L
b adalah panjang sel yang dilalui cahaya dala cm
ε adalah suatu tetapan yang disebut juga dengan
keterserapan molar
Keterserapan molar pita serap dilaporkan sebagai εmax

Anda mungkin juga menyukai