Anda di halaman 1dari 5

PENJEPIT BENDA

KERJA/RAGUM PADA MEJA


KERJA
(RAGUM)
ASEP ZULFIKAR
PERMESINAN FRAIS
RAGUM

• RAGUM ATAU CATOK PADA MESIN FRAIS DIGUNAKAN UNTUK MEMEGANG BENDA
KERJA YANG AKAN DIFRAIS. BENDA KERJA HARUS DIJEPIT DENGAN KUAT AGAR PADA
WAKTU DILAKUKAN PENYAYATAN OLEH PISAU FRAIS POSISI BENDA KERJA TIDAK
BERGESER ATAU BERUBAH, KARENA PADA WAKTU PISAU FRAIS MENYAYAT BENDA
KERJA TERJADI GAYA-GAYA YANG CUKUP BESAR.

ADA BEBERAPA JENIS RAGUM YANG BIASANYA DIGUNAKAN PADA MESIN FRAIS,
SEPERTI RAGUM RATA, RAGUM PUTAR DAN RAGUM UNIVERSAL.
•  RAGUM RATA
• DILIHAT DARI KONSRTRUKSINYA RAGUM RATA MEMILIKI DUA RAHANG PENJEPIT, YAITU RAHANG TETAP DAN
RAHANG YANG DAPAT DIGERAKKAN. PADA BAGIAN ALAS RAGUM TETDAPAR LUBANG-LUBANG UNTUK
PEMASANGAN BAUT PENGIKAT DI MANA UKURAN KEPALA BAUT PENGIKAT INI SESUAI DENGAN UKURAN
ALUR-T YANG TERDAPAT PADA MEJA MESIN, SEHINGGA KETIKA BAUT DIKETATKAN MAKA RAGUM AKAN
TERIKAT KOKOH PADA KEDUDUKANNYA.

RAGUM RATA HANYA DAPAT DIPASANG PADA MEJA MESIN FRAIS DENGAN POSISI YANG SEJAJAR ATAU
MEMBENTUK SUDUT 90° TERHADAP SPINDEL MESIN.
RAGUM RATA UMUMNYA DIGUNAKAN UNTUK BENDA KERJA YANG MEMPUNYAI BENTUK YANG SEDERHANA
DAN BIASANYA DIPAKAI UNTUK MENGEFRAIS BIDANG RATA, BIDANG SEJAJAR DAN BIDANG SIKU.
• RAGUM PUTAR
• RAGUM PUTAR (SWIVEL VISE) BENTUKNYA MIRIP DENGAN RAGUM RATA, TETAPI BAGIAN
ALAS RAGUM INI DIPASANG PADA SUATU DUDUKAN DI MANA RAGUM DAPAT DIPUTAR 360°
PADA DUDUKAN ALAS TERSEBUT.
PADA DUDUKAN ALAS RAGUM PUTAR  TERDAPAT SKALA DERAJAT, SEHINGGA BENDA KERJA
YANG DIJEPIT DENGAN RAGUM PUTAR DAPAT  DISETEL MIRING DENGAN SUDUT YANG
DIINGINKAN TERHADAP SPINDEL MESIN. DENGAN MENGGUNAKAN RAGUM PUTAR SELAIN
DAPAT DILAKSANAKAN PENGEFRAISAN BIDANG RATA, BIDANG SEJAJAR DAN BIDANG SIKU
SEPERTI YANG DAPAT DILAKUKAN DENGAN MENGGUNAKAN RAGUM RATA, MAKA DAPAT
JUGA DILAKSANAKAN PENGEFRAISAN MIRING.
• RAGUM UNIVERSAL (UNIVERSAL VISE)
• BERBEDA DENGAN RAGUM PUTAR YANG HANYA MEMPUNYAJ SATU SUMBU
PERPUTARAN, RAGUM UNIVERSAL MEMPUNYAI DUA SUMBU PERPUTARAN,
YAITU PERPUTARAN DALAM ARAH MENDATAR DAN DALAM ARAH TEGAK.
DENGAN DEMIKIAN RAGUM UNIVERSAL DAPAT DIGUNAKAN UNTUK MENJEPIT
BENDA KERJA DENGAN BERBAGAI SUDUT KEMIRINGAN.

Anda mungkin juga menyukai