Anda di halaman 1dari 34

Pelaksanaan Pekerjaan

Pasangan Batu Turap

Dhimas Setyo Utomo


4.11.19.8.04
Yusril Ihya Bariklana
4.11.19.8.18
Pendahuluan

Tinjauan Pustaka

TOPIK
PEMBAHAS Metode Pelakasanaan

AN
Perawatan

Kesimpulan
PENDAHULUAN
Pasangan batu adalah susunan batu yang
Pasangan Batu diantaranya diisi dengan bahan adukan
semen atau mortar sebagai bahan
pengikatnya.

Pasangan batu seringkali digunakan untuk


membuat konstruksi dinding penahan
tanah (gravity wall), dan juga untuk
membuat pondasi bangunan atau rumah
(biasanya dikenal dengan istilah pondasi
menerus), hal ini dikarenakan kemampuan
konstruksi pasangan batu dalam menahan
beban yang cukup besar.
TUJUAN

• Mampu melaksanaan dan menerapkan pekerjaan pasangan batu turap


pada saat bekerja di lapangan
• Mampu mengerti serta mengetahui kelebihan dan kekurangan teknis dari
pelaksanaan pekerjaan pasangan batu turap
• Mampu mengambil keputusan secara tepat sehingga meminimalisir
kegagalan pekerjaan turap
MANFAAT

• Menambah ilmu pengetahuan mengenai metode pelaksanaan pekerjaan


turap
• Sebagai bahan refrensi mengenai pasangan batu pada dinding penahan
tanah
• Memberikan metode yang tepat dan efisien dalam mengurangi kegagalan
pada proses pemasangan ACP
TINJAUAN
PUSTAKA
JENIS PEKERJAAN Pasangan Batu Dinding Pasangan Batu Turap/Talud

PASANGAN BATU

Pasangan Batu Tangga Pasangan Batu Pagar


• Turap adalah konstruksi yang dapat menahan
PENGERTIAN tekanan tanah di sekelilingnya, mencegah
PASANGAN terjadinya kelongsoran dan biasanya terdiri
dari dinding turap dan penyangganya.
BATU TURAP Konstruksi dinding turap terdiri dari
beberapa lembaran turap yang dipancangkan
ke dalam tanah, serta membentuk formasi
dinding menerus vertikal yang berguna untuk
menahan timbunan tanah atau tanah yang
berlereng. Turap terdiri dari bagian-bagian
yang dibuat terlebih dahulu (prefabricated)
atau dicetak terlebih dahulu (pre-cast). (Sri
Respati, 1995)
a. Sebagai penahan tanah, misalnya pada
tebing jalan raya atau tebing sungai

FUNGSI b. Struktur penahan tanah pada galian


pondasi

PASANG c. Struktur penahan tanah yang berlereng


atau curam agar tanah tersebut
AN BATU tidak longsor
d. Konstruksi bangunan yang ringan,
TURAP saat kondisi tanah kurang mampu
untuk mendukung dinding penahan
tanah
JENIS-JENIS TURAP
• Terdapat beberapa cara untuk memasang Turap yang terdiri dari deretan tiang
turap. Biasanya turap dipasang
memanjang.
berdasarkan tinjauan dari tingginya
permukaan air tanah, kualitas mutu
tanah pondasi, dan keamanan yang
dibutuhkan. Untuk konstruksinya, turap Truap yang berdiri tegak dengan
dapat digolongkan berdasarkan jenis bantuan papan tur.
dindingnya berikut ini.

Turap beton yang dicor dilokasi


konstruksi bangunan dan mengarah
pada tembok bawah tanah.
Untuk jenis bahannya turap dibedakan menjadi
3 jenis :

• Turap Jenis 1 yaitu turap yang bisa


menahan tekanan tanah dengan
cara memasang papan turap secara
mendatar. Kemudian diletakkan
pada dua tiang tegak dengan jarak
yang simetris. Tahapan ini juga Pasangan Batu Kali

akan berpengaruh pada tingkatan


harga borongan pasang turap batu
kali sebagai salah satu media
pondasi.
• Turap Jenis 2 merupakan turap
yang berasal dari deretan tiang
kayu, beton, maupun baja. Pada
umumnya, untuk turap baja lebih
kerap digunakan karena
kelebihannya dengan sifat
kerapatan air yang lebih lekat dan
kekuatannya cukup baik untuk
pengerjaan galian yang berukuran
besar.
Pemancangan Turap Baja
• Turap Jenis 3 yaitu turap beton
yang dicor, sehingga semua
tahapan pembangunan akan
terkunci karena dinding sudah
rapat dan tidak perlu ada
pembongkaran ulang.
Dinding
Dinding
Turap
turap
TIPE TIPE Kantileve
r
Diangker

DINDING
TURAP Dinding
turap
Dinding
turap
dengan Elak
landasan Seluler
Turap yang direncanakan tidak
mengganggu atau merusak aliran air
sungai

Turap berfungsi sebagai dinding yang


Konsep dapat menahan kelongsoran Tebing dan
melindungi tebing
perencanaan Turap dapat menahan tekanan tanah
TURAP aktif serta tekanan air dan beban-beban
lainnya yang bekerja pada dinding turap.
Turap direncanakan memiliki ketahanan
jangka panjang pada llingkungan
dengan siklus basah, kering dan dan
lembab.
SNI 2836:2008
Menguatkan dan
mempertahankan Masa Bangunan
Resiko kebocoran lebih kecil
KELEBIHA
N Waktu Pengerjaan relative lebih
cepat
Bisa disesuaikan dengan lebar
yang diinginkan
Mudah terjadi timbul keretakan

KEKURANG Tingkat ketahanan tidak terlalu baik


AN khususnya jika sering terendam air

Kurang bisa saling mencengkram


METODE PELAKSANAAN
TURAP
WATERPASS

PERALATAN
BENANG

PAPAN BOUWPLANK PATOK


PALU EMBER

CANGKUL

METERAN CETOK
PASIR PASANG
BATU BELAH 15/20
SEMEN

MATERIAL
Tahap Persiapan
• Pelaksanaan pekerjaan pengukuran dan pemasangan
bouwplank

• Pembersihan lokasi pekerjaan

• Pengadaan bahan material pekerjaan pasangan batu seperti


batu, pasir, dan semen ke lokasi pekerjaan. Bahan yang
digunakan harus sesuai dengan yang disyaratkan.
• Bahan material ditempatkan tidak jauh
dan mudah dijangkau dari lokasi
pekerjaan. 
• Jika diperlukan perlu disiapkan tempat
penyimpanan khusus untuk bahan tau
material, terutama untuk bahan semen
agar penyimpanan semen dapat
dilakukan dengan benar.
Tahap Pelaksanaan

• Pembuatan galian untuk pasangan batu sesuai dengan yang


ditunjukkan oleh gambar rencana. Pekerjaan dapat dilakukan secara
manual atau menggunakan alat berat untuk menggali seperti
excavator.
• Dasar galian dibuat rata dan diberi landasan dari adukan semen
dengan pasir setebal minimal 3 cm sebelum meletakkan batu pada
lapisan yang pertama.
• Batu dengan ukuran yang besar
diletakkan pada lapisan dasar atau
lapisan yang pertama dan pada sudut
sudut dari pasangan batu tersebut.
• Batu dipasang dengan muka
terpanjang secara mendatar dan untuk
muka batu yang tampak atau berada
paling luar dipasang sejajar dengan
muka dinding batu yang terpasang
Tahap Finishing

• Pembersihan lokasi pekerjaan


dari sisa sisa material
pelaksanaan.
• Jika diperlukan permukaan
pasangan batu dapat diberi
lapisan acian untuk
memperhalus permukaan dari
pasangan batu.
• Batu yang digunakan dibersihkan dan dibasahi sampai merata selama
beberapa saat agar air dapat meresap
• Setiap rongga atau celah antar batu diisi dengan bahan adukan dari semen
dan pasir sesuai dengan komposisi campuran yang ditentukan. Bahan
adukan atau mortar dapat disiapkan menggunakan alat concrete mix atau
secara manual. Untuk mengetahui jumlah kebutuhan pasir dan semen anda
dapat mengunjungi artikel lain mengenai cara mengetahui jumlah
kebutuhan batu, pasir, dan semen untuk pasangan batu.
• Setiap 2 meter dari panjang pasangan batu dibuat lubang
sulingan. Kecuali ditentukan lain oleh gambar atau direksi
pekerjaan. Lubang sulingan dapat dibuat dengan memasang pipa
pvc yang berdiameter 50 mm.
• Setiap sambungan antar batu pada permukaan dikerjakan hampir
rata dengan permukaan pekerjaan tetapi tidak menutup
permukaan batu
Perawatan Pasangan Batu Turap
1)   Sekitar bangunan atau bagian yang dekat dengan badan pondasi diusahakan agar bersih dari
akar pohon yang dapat merusak pondasi.
2)   Usahakan agar tidak ada air yang menggenangi badan pondasi.
3)   Dasar pondasi harus dijaga sedemikian rupa sehingga air yang mengalir di sekitar pondasi
tidak mengikis tanah sekitarnya agar dasar pondasi menjadi sama dengan permukaan tanah.
4)  Dasar pondasi harus dijaga dari adanya penurunan yang melebihi persyaratan yang berlaku.
5)  Apablla bangunan terletak di daerah yang banyak rayap, taburkan atau siram sekitar pondasi
dengan bahan kimia seperti:
a)   Aldrien
b)   Chlordane
c)   Dieldrin
d)   Heptaclor
e)   Lindane
KESIMPULAN
• Pekerjaan turap dengan batu kali sangat efisien sebagai penahan tanah yang
berada pada sekeliling tempat yang rawan longsor sehingga dapat menjaga
struktur tanah agar tidak bergeser dan tetap stabil
DAFTAR PUSTAKA
• http://sml.sipil.ft.unand.ac.id/index.php/whats-new/tanding/40-pen
erapan-turap-sebagai-dinding-penahan-tanah
• https://asiacon.co.id/blog/kelebihan-dan-kekurangan-turap-penahan
-tanah
• http://eprints.polsri.ac.id/1722/3/BAB%20II%20TINJAUAN%20PUSTA
KA.pdf
• SNI 2836:2008
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai