Anda di halaman 1dari 19

PERAN PKK DALAM TERTIB ADMINISTRASI

KEPENDUDUKAN

OLEH
KETUA TP. PKK KAB. BANYUMAS
NY. ERNA ACHMAD HUSEIN

Purwokerto, 17-19 November 2020


INDIKATOR PENDUDUK MISKIN BASIS DATA
TERPADU

1. KONDISI RUMAH (KEPEMILIKAN, KONDISI FISIK


RUMAH, PENGGUNAAN AIR BERSIH, DLL)
2. KEPEMILIKAN KARTU IDENTITAS (KTP, AKTA
KELAHIRAN, AKTA NIKAH, AKTA CERAI)
3. PENDIDIKAN (AKSES PADA PENDIDIKAN)
4. AKSES PADA LAYANAN KESEHATAN
5. KEPEMILIKAN ASET
6. PEKERJAAN DAN USAHA
7. KEPEMILIKAN KARTU JAMINAN
INDIKATOR STATUS DALAM KELUARGA

KELUARGA:
1.HUBUNGAN DENGAN KRT
2.HUBUNGAN DENGAN KK
3.UMUR
4.STATUS PERKAWINAN
5.KEPEMILIKAN KARTU IDENTITAS
6.KEPEMILIKAN AKTA NIKAH/CERAI
7.SIM
8.AKTA KELAHIRAN
MENGAPA PENCATATAN KEPENDUDUKAN?

1. Pencatatan kelahiran dan Pencatatan Pernikahan


merupakan isu global dengan substansi yang sangat asasi
karena di dalamnya menyangkut kepentingan identitas dan
kewarganegaran seorang anak; dan hak asasi setiap
pasangan.

2. Pencatatan kelahiran bersifat universal, karena


merupakan pengakuan negara atas status keperdataan
seseorang yang diwujudkan melalui dokumen pencatatan
kelahiran, yaitu akta kelahiran.
KETERKAITAN PENCATATAN AKTA PERKAWINAN
DENGAN HAK ASASI MANUSIA

1. Secara substantif hak asasi manusia antara lain terdiri


dari hak berkeluarga, melanjutkan keturunan dan hak
memperoleh keadilan. Kedua hak tersebut
termasukdalam hak-hak sipil dan politik. Hak
berkeluarga dimulai dari haknya untuk membentuk
suatu keluarga dan melanjutkan keturunan melalui
perkawinan yang sah (Pasal 10 UU 39 Tahun 1999).
2. Negara harus mengakui perkawinan yang sah tersebut
melalui pencatatan (di Catatan Sipil) dengan cara
menerbitkan sebuah “akta”, yang berkekuatan hukum
sebagai pembuktian sahnya perkawinan menurut
hukum negara.
DALAM DEKLARASI UNIVERSAL HAK ASASI
MANUSIA (HAM) DIKENAL DENGAN, “HAK-HAK
SIPIL POLITIK”, YANG DI DALAM KONVENSI HAK
ANAK, HAK SIPIL POLITIK, MELIPUTI
“HAK-HAK SIPIL DAN KEMERDEKAAN”

TERMASUK DI DALAMNYA:
HAK UNTUK MEMPEROLEH IDENTITAS
DAN MEMPERTAHANKAN IDENTITAS.
PRINSIP KEWAJIBAN NEGARA TERHADAP HAK
WARGANEGARA ATAS PENCATATAN

1. Negara harus memberikan jaminan hukum kepada


pasangan suami isteri yang kawin secara sah.
2. Negara wajib menjamin kedudukan hukum bagi
anak-anak yang lahir dalam perkawinan yang sah
melalui “akta kelahiran”.
3. Pengakuan negara atas peristiwa vital seperti
perkawinan, kelahiran, kematian serta perceraian,
tidak boleh dibeda-bedakan atau diskrimatif atas
dasar etnis, agama, tingkatan pendidikan, status
sosial seseorang dan lain-lain.
KONVENSI HAK ANAK: RATIFIKASI DENGAN
KEPUTUSAN PRESIDEN 36 TAHUN 1999

PASAL 7 KHA, AYAT 1

ANAK AKAN DIDAFTAR SEJAK LAHIR DAN AKAN


MEMPUNYAI HAK SEJAK LAHIR ATAS NAMA, HAK UNTUK
MEMPEROLEH SUATU KEBANGSAAN DAN SEJAUH
MUNGKIN HAK UNTUK MENGETAHUI DAN DIASUH OLEH
ORANG TUANYA

AYAT 2 MENYEBUTKAN

NEGARA PESERTA AKAN MENJAMIN PELAKSANAAN


DARI HAK INI
UNDANG-UNDANG NOMOR 23 TAHUN 2002

PASAL 5
SETIAP ANAK BERHAK ATAS SUATU NAMA SEBAGAI IDENTITAS
DIRI DAN STATUS KEWARGANEGARAAN

PASAL 27 AYAT 1 DAN 2

“IDENTITAS DIRI SETIAP ANAK HARUS DIBERIKAN SEJAK LAHIR


DAN DITUANGKAN DALAM AKTA KELAHIRAN”

PASAL 28
1. PEMBUATAN AKTA MENJADI TANGGUNGJAWAB PEMERINTAH
2. PEMBUATAN AKTA DIBERIKAN PALING LAMBAT 30 HARI SEJAK
TANGGAL DIAJUKAN
3. PEMBUATAN AKTA TIDAK DIKENAI BIAYA
PERMENDAGRI NOMOR
28 TAHUN 2011
TENTANG PEDOMAN PKK DALAM
MEMBANTU MENINGKATKAN
DAN MEWUJUDKAN TERTIB
ADIMINISTRASI KEPENDUDUKAN
PASAL 3

PKK dalam membantu meningkatkan dan mewujudkan


tertib administrasi kependudukan bertujuan untuk:
 memberikan wawasan yang sama terhadap
perlunya dokumen kependudukan; dan
 kesamaan kegiatan untuk mendorong masyarakat
perlunya dokumen kependudukan.
KEGIATAN YANG DILAKUKAN PKK

1. PENYULUHAN DAN SOSIALISASI


2. KOMUNIKASI, INFORMASI DAN EDUKASI (KIE) DENGAN
BERBAGAI MEDIA  POSTER, INTEGRASI DENGAN
KEGIATAN PELATIHAN, DLL
3. FASILITASI DAN PENDAMPINGAN

PENYULUHAN DAN SOSIALISASI MELALUI :


CERAMAH/PEMBEKALAN
SIMULASI
SARASEHAN
PENGAJIAN, DLL
KEGIATAN KOMUNIKASI, INFORMASI DAN EDUKASI
(KIE) DILAKUKAN MELALUI

1. POSYANDU
2. DASA WISMA
3. BKB
4. PERTEMUAN KELOMPOK-KELOMPOK PKK
5. HARI KESATUAN GERAK PKK
6. HARI KELUARGA NASIONAL, DLL
FASILITAS DAN PENDAMPINGAN
DILAKUKAN MELALUI

1. MENGKOORDINASIKAN KADER-KADER PKK YANG


ADA
2. MENGGERAKKAN MASYARAKAT YANG BELUM
MEMILIKI AKTA PERKAWINAN DAN AKTA
KELAHIRAN MELALUI FORUM-FORUM PERTEMUAN
YANG ADA DI DESA
3. MEMANTAU CAKUPAN KEPEMILIKAN
(BEKERJASAMA DENGAN RT, RW)
HAL-HAL YANG DAPAT DILAKUKAN PKK

1. Mengisi dan mencatat serta menginformasikan hasil


pencatatan 3 (tiga) buku yang ada di kelompok Dasawisma
meliputi Catatan Keluarga, Catatan Data dan Kegiatan Warga,
Catatan Ibu Hamil, Melahirkan, Nifas, Meninggal, Kelahiran
Bayi, Bayi Meninggal, dan Kematian Balita.
2. Menyuluh, memberi informasi pentingnya Pendaftaran
Penduduk, Kartu Tanda Penduduk, Kartu Keluarga, Akta
Kelahiran, Akta Kematian, Akta Perkawinan, Akta Perceraian,
Akta Pengakuan Anak, Akta Pengesahan Anak.
3. Menggerakkan keluarga untuk melaporkan setiap peristiwa
kependudukan dan peristiwa penting yang dialami, serta
mengurus dan memelihara dokumen kependudukan dan agar
masyarakat selalu sadar akan pentingnya dokumentasi
kependudukan dan cakupan kepemilikan dokumen warga
binaannya.
HAL-HAL YANG PERLU DILAKUKAN PKK

1. BERSAMA DENGAN DINDUKCAPIL KAB. BANYUMAS


MELAKUKAN PEMETAAN DAERAH-DAERAH MISKIN
YANG KEPEMILIKAN AKTA ANAK, AKTA NIKAH DAN
KTP MASIH RENDAH.
2. PEMETAAN ANAK-ANAK DALAM ASUHAN KELUARGA
ATAU LEMBAGA LAYANAN (PANTI, PONDOK
PESANTREN).
3. BEKERJA SAMA DENGAN OPD LAIN YANG MEMILIKI
EVENT (ACARA) UNTUK MELAKUKAN LAYANAN AKTA
DAN AKTA PERNIKAHAN.
HAL-HAL YANG PERLU DILAKUKAN PKK

4. BEKERJASAMA DENGAN CSR (BANK, DLL)


MELAKUKAN PERNIKAHAN MASAL BAGI YANG BELUM
BERAKTA NIKAH ATAU CARA LAIN.
5. MENDORONG KOMITMEN PEMERINTAH UNTUK
MENINGKATKAN CAKUPAN AKTA KELAHIRAN.
6. MENDORONG PEMERINTAH DESA UNTUK MELAKUKAN
PENDATAAN PENCATATAN KEPENDUDUKAN DAN
SOSIALISASI PENCATATAN KEPENDUDUKAN
MENGGUNAKAN DANA DESA (MENJALANKAN
KEWENANGAN LOKAL DESA).
PENUHI HAK-HAK KAMI

Sumber: Unicef 2006.


TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai