Anda di halaman 1dari 11

TEKNIK

PEWARNAAN
TIE DYE
Nama Kelompok 5:
• Anindia Frasisca
• Mayang Uzlifatun K
• Yasmin
TABLE OF CONTENTS

01
TEKNIK PEWARNAAN 02
PERALATAN & BAHAN

03
PROSES PEMBUATAN 04
QnA

2
TEKNIK MEMBUAT

ABOUT THE PRODUCT


TIE DYE
Teknik tie dye bukanlah asal
mencampurkan warna, ada
beberapa motif yang
membuatnya menjadi beda
dan menarik. Berikut adalah
motif-motif yang jadi favorit.

3
1. TEKNIK SPIRAL

Cara membuatnya:
1. Bentangkan kaos.
2. Cubit bagian tengah kaos, lalu gulung hingga
membentuk spiral.
3. Lakukan dengan perlahan dan ratakan bagian kaos
saat menggulung agar hasil spiralnya bisa rata.
4. Berikan warna pada setiap bagian kaos.
2. TEKNIK STRIPE

Cara membuatnya:
• Lipat bagian lengan, atau bagian sisi kain ke dalam. 
• Ikat setiap ujung terlebih dahulu agar tidak mengubah
bentuk. 
• Ikat sepanjang kain.
• Warnai masing-masing bagian sesuai keinginan.

5
3. TEKNIK BULLSEYE

Cara membuat:
• Tarik bagian tengah pakaian melewati tangan
untuk membuat bentuk memanjang, seperti
pipa atau tabung. 
• Letakkan karet gelang di sepanjang pakaian,
beri jarak yang sama antar karet. 
• Warnai setiap bagian menggunakan warna
berbeda untuk membuat efek bullseye. 

6
PERALATAN & BAHAN
MEMBUAT TIE DYE

• Sarung tangan karet


• Karet gelang atau karet rambut
• Botol saos dengan moncong lancip untuk tempat
pewarna/botol spray
• Kantong plastik atau zip lock untuk membungkus
kaos.
• Pewarna pakaian
• Wadah/ plastik/ kardus untuk mencegah permukaan
lantai atau meja kotor. 
• Kaus untuk dijadikan tie dye 7
PROSES PEMBUATAN TIE DYE

1 Siapkan kaos
Siapkan kaos putih polos dan bersih. Untuk kaos baru,wajib
mencucinya hingga bersih sebelum diwarnai.

2 Siapkan campuran pewarna

Pewarna khusus pakaian dapat dibeli di toko-toko tekstil atau tempat


penjual bahan-bahan kerajinan. Bahan pewarna tersebut biasanya masih
dalam bentuk bubuk. Namun beberapa pewarna tie dye juga hadir
dalam bentuk cair yang bisa langsung dipakai. Untuk menghemat,
cukup beli 3 warna dasar: merah, biru, kuning. 8
3 Ikat kaos

Ikatlah kaos sesuai dengan teknik yang diinginkan. Gunakan karet


gelang atau tali untuk mengikat kaos, agar mudah untuk diwarnai dan
menghindari bercampurnya warna.

4 Lakukan pewarnaan

Siapkan wadah/ plastik/ kardus sebagai alas agar warna tidak menetes ke
mana-mana. Semprotlah warna di bagian yang diinginkan. Boleh
menggunakan beragam warna, atau satu warna saja.  Ketebalan warna akan
tergantung dari banyak atau sedikitnya campuran air dengan cat tersebut. 

5 Diamkan, bilas, jemur


Masukan ke dalam kantong plastik / zip lock dan tunggu hingga 24 jam
untuk hasil warna yang maksimal. Bilas kain dengan air dingin. Lepas
ikatan dan keringkan. 9
10
THANKS
Does anyone have any questions?

11

Anda mungkin juga menyukai