Anda di halaman 1dari 10

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK

DAUN KELOR (Moringa oleifera)


TERHADAP PERTUMBUHAN
PANJANG DAN BERAT BADAN PADA
ANAK TIKUS GALUR WISTAR
Pembahasan

Definisi Konseptual Variabel


dan Proposional 1 Penelitian

Hipotesis Kerangka
4 Konsep
Variabel Penelitian

Variabel Bebas Variabel Terikat


Pemberian ekstrak daun Pertumbuhan Panjang dan
kelor (Moringa oleifera) Berat Badan pada anak
terhadap anak tikus Galur tikus Galur Wistar
Wistar
Kerangka Konsep Penelitian

Pemberian Pertumbuhan Berat


Ekstrak Daun badan dan Panjang
Kelor (Moringa Anak Tikus Galur
oleifera) Wistar
Definisi Konseptual
dan
Definisi Proposional
Variabel Pemberian Ekstrak Daun Kelor
Definisi Konseptual
Pemberian Ekstrak Daun Kelor yaitu praktek atau cara pemberian ekstrak daun kelor yang
dilakukan terhadap anak tikus galur wistar. Daun kelor memiliki beberapa kandungan yaitu
nutrisi, mineral, vitamin, dan asam amino, zat besi dan vitamin C(Prihati,2015). Kelor merupakan
bahan pangan yang kaya akan zat gizi makro dan mikro. Kandungan nilai gizi yang tinggi dalam
daun kelor dapat dimanfaatkan untuk pemenuhan kebutuhan nutrisi dalam masa
pertumbuhan(Rahayu dan Nurindahsari,2018).
Definisi Proposional:

• Konsentrasi dalam pemberian ekstrak daun kelor


• Cara pemberian ekstrak daun kelor
Variabel Pertumbuhan Panjang dan
Berat badan

Definisi Konseptual
Pertumbuhan Panjang dan berat badan yaitu pertambahan ukuran
tubuh, panjang badan dan ukuran berat badan. Pertumbuhan ini
lebih mengarah ke perubahan fisik(Samio,2018).
Definisi Proposional:
-  Asupan makanan yang diberikan
- Frekuensi dalam memberikan asupan
Hipotesis

Hipotesis Alternatif (Ha) : Adanya pengaruh dari


pemberian ekstrak daun kelor (Moringa oleifera)
terhadap pertumbuhan panjang dan berat badan pada anak
tikus Galur wistar
Hipotesis Nol (H0): Tidak ada pengaruh dari pemberian
ekstrak daun kelor (Moringa oleifera) terhadap
pertumbuhan panjang dan berat badan anak tikus Galur
wistar
Rumusan Masalah

• Apa pengaruh pemberian ekstrak daun kelor terhadap pertumbuhan


Panjang dan Berat Badan Anak Tikus Galur Wistar?
• Bagaimana ekstrak daun kelor bisa mempengaruhi pertumbuhan Panjang
dan Berat Badan Anak Tikus Galur Wistar?
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai