Anda di halaman 1dari 26

Sistem digital

M. ABDURRAHMAN SUNNI,
M.Pd
SISTEM DIGITAL
SISTEM adalah Suatu himpunan benda atau bagian-
bagian yang bekerja bersama-sama atau terhubung
sedemikian rupa sehingga membentuk suatu
keseluruhan
Sistem Digital adalah susunan peralatan yang
dirancang untuk mengolah besaran fisik yang diwakili
oleh besaran digital, yaitu nilai diskret. Contoh:
Komputer, Kalkulator dan Jam Digital.
Sistem Analog adalah susunan peralatan yang
mengolah besaran fisik yang diwakili dalam bentuk
analog. Contoh: Amplitudo sinyal pengeras suara
radio.
Pendahuluan
Istilah digital telah menjadi bagian dari perbendaharaan
kata kita sehari-hari. Sistem digital telah menjadi
sedemikian luas hampir semua bidang kehidupan, dari
komputer, piranti otomatis, robot, ilmu dan teknologi
kedokteran sampai kepada transportasi, hiburan,
penjelajah ruang angkasa dan banyak lagi.
Definisi Sistem Digital
Sistem Digital adalah sistem elektronika yang setiap
rangkaian penyusunnya melakukan pengolahan sinyal
diskrit.

Sistem Digital terdiri dari beberapa rangkaian


digital/logika, komponen elektronika, dan elemen
gerbang logika untuk suatu tujuan pengalihan
tenaga/energi.
 Berdasarkan sifat sinyal yang diolah,
ada 2 jenis rangkaian elektronika

 Rangkaian Analog: rangkaian


elektronika yang mengolah sinyal listrik
kontinyu
 Rangkaian Digital: rangkaian elektronika
yang mengolah sinyal listrik diskrit
Definisi Rangkaian Digital
Rangkaian Digital/Rangkaian Logika adalah kesatuan
dari komponen-komponen elektronika pasif dan aktif
yang membentuk suatu fungsi pemrosesan sinyal digital
Sistem Digital
Bagian-bagiannya terdiri atas beberapa
rangkaian digital,gerbang logika,&
komponen lainnya
Outputnya merupakan fungsi
pengalihan tenaga
Input dan Outputnya berupa suatu
tenaga/energi
Representasi Besaran Digital
Level Logika 0
Tegangan listrik 0 – 0,8 Volt
Titik potensial referensi 0 (ground)
Dioda dengan reverse bias (bias mundur)
Transistor dalam keadaan mati (cut off)
Saklar dalam keadaan terbuka
Lampu atau LED dalam keadaan padam
Level Logika 1
Tegangan listrik 2 – 5 Volt
Titik potensial catu daya (+Vcc)
Dioda dengan forward bias (bias maju)
Transistor dalam keadaan jenuh
(saturated)
Saklar dalam keadaan tertutup
Lampu atau LED dalam keadaan menyala
Kelebihan Sistem Digital
Sistem digital secara umum lebih mudah dirancang
Penyimpanan informasi lebih mudah
Ketelitian lebih besar
Operasi dapat diprogram
Sistem digital lebih kebal terhadap derau (noise)
Sistem digital dapat dikemas dalam keping IC
Bentuk Gelombang Sinyal Digital
Sistem digital hanya mengenal dua kuantitas untuk
mewakili dua kondisi yang ada. Kuantitas tersebut
disebut dengan logika.
Logika 1 mewakili kondisi hidup dan logika 0 untuk
kondisi mati. Sehingga bentuk gelombang pada sistem
digital hanya mengenal 2 arah, yaitu logika 1 dan
logika 0
SINYAL ANALOG DAN DIGITAL

Sinyal analog adalah sinyal data dalam bentuk


gelombang yang kontinyu, yang membawa
informasi dengan mengubah karakteristik
gelombang. Dua karakteristik terpenting yang
dimiliki oleh isyarat analog adalah amplitudo dan
frekuensi. Isyarat analog biasanya dinyatakan
dengan gelombang sinus
Gelombang pada Sinyal Analog yang umumnya
berbentuk gelombang sinus memiliki tiga variable
dasar, yaitu amplitudo, frekuensi dan phase.

 Amplitudo merupakan ukuran tinggi


rendahnya tegangan dari sinyal analog.
 Frekuensi adalah jumlah gelombang sinyal
analog dalam satuan detik.
 Phase adalah besar sudut dari sinyal
analog pada saat tertentu
Gambar Grafik Digital Ideal
1

Waktu

Sisi Naik Sisi Turun


Perbedaan Isyarat Analog dan Isyarat Digital
Kelebihan Sinyal Digital
 Mampu mengirimkan informasi dengan kecepatan cahaya
yang dapat membuat informasi dapat dikirim dengan
kecepatan tinggi.
 Penggunaan yang berulang – ulang terhadap informasi tidak
mempengaruhi kualitas dan kuantitas informasi itu sendiri.
 Informasi dapat dengan mudah diproses dan dimodifikasi ke
dalam berbagai bentuk.
 Dapat memproses informasi dalam jumlah yang sangat besar
dan mengirimnya secara interaktif.
 Untuk menyimpan hasil pengolahan, sinyal digital lebih
mudah dibandingkan sinyal analog. Untuk menyimpan sinyal
digital dapat menggunakan media digital seperti CD, DVD,
Flash Disk, Hardisk. Sedangkan media penyimpanan sinyal
analog adalah pita tape magnetik.
 Lebih kebal terhadap perubahan temperatur.
TRANSMISI ANALOG DAN
TRANSMISI DIGITAL
Model Komunikasi Sederhana

18
Fungsi tiap komponen
 Source System
 Source
Menentukan data untuk dikirim
 Transmitter
Mengubah data menjadi signal yang dapat dikirim
 Transmission System
 Mengirim data
 Destination System
 Receiver
Mengubah signal yang diterima menjadi data
 Destination
Pengguna data yang diterima

19
Model Komunikasi Data Sederhana

20
Analog & Digital Signals
Sinyal Periodik

Amplitude (Volts)
Amplitude
(Volts)

period
Amplitude Analog (cycle) Sine wave

Amplitude (Volts)
(Volts)

Digital
period
• Peak Amplitude (A) (cycle) Square wave
– Kuat sinyal maksimum
– Diukur dalam volts
• Frequency (f)
– Kecepatan perubahan kuat sinyal
– Diukur dalam Hertz (Hz) atau Cycle/second (C/s)

21
Data & Sinyal
Umumnya menggunakan sinyal digital utk data
digital dan sinyal analog utk data analog
Sinyal analog utk membawa data digital
Modem
Sinyal digital utk membawa data analog
Compact Disc
Codec (Coder/Encoder)

22
Sinyal analog untuk membawa data analog dan
digital

23
Keuntungan Transmisi Digital
Teknologi digital, murah
Data integrity
Jarak lebih panjang melalui saluran
kualitas rendah
Capacity utilization
Ekonomis untuk link dengan bandwidth
tinggi
Security & privacy
Encryption

24
TERIMA KASIH
Transmisi Analog & Digital
Analog Digital
1. Rentan terhadap Noise 1. Tahan terhadap Noise
2. Signal yang diterima diproses 2. Proses regenerasi dilakukan
dengan diulang dan bagi signal yang diterima.
diamplifikasi. 3. Bebas cross talk
3. Mudah terjadi crosstalk 4. Bentuk signal diskrit
4. Bentuk sinyal kontinyu. (discrete)
5. Kualitas signal diukur dalam 5. Kualitas signal diukur dalam
satuan S/N (Signal To Noise BER (Bit Error Rate)
Ratio)

26

Anda mungkin juga menyukai