Anda di halaman 1dari 6

SEJARAH INDONESIA

Nama:M.Billy Syach
Kelas: XII IPA
PEMBERONTAKAN REPUBLIK MALUKU SELATAN
 Latar belakang
 Republik maluku selatan(RMS) didirikan oleh Christian robert steven soumukil pada 25 april
1950. soumukil pernah menjabat sebagai menteri kehakiman dan jaksa agung di negara
indonesia timur. Saat indonesia masih berbentuk negara federasi, muncul gagasan untuk
kembali ke bentuk negara kesatuan. Ketika wacana kembali ke negara kesatuan muncul
soumukil menentang hal tersebut karena soumukil ingin NIT tetap berdiri(tidak bergabung
dengan RIS). Soumukil adalah orang dibalik gerakan Andi Azis yang meletus di makassar pada
5 April 1950, setelah pemberontakan andi aziz dan KNIL (Koninklijk Nederlandsc-Indische
Leger) gagal ia terbang ke ambon dan Ia tiba di ambon pada 13 april 1950 saat itu ambon
dikuasi oleh bekas pasukan KNIL. Pasca KMB KNIL di bubarkan APRIS lah yang menaungi
keamanan negara banyak mantan anggota KNIL yang bergabung dengan APRIS namun banyak
juga yang menolak. Mereka melakukan penolakan keras ketika APRIS masuk ke NIT.
 Jalannya Pemberontakan
Saat itu Johannes Manuhutu (kepala daerah maluku selatan) didesak untuk memproklamirkan berdirinya
RMS. Dibawah tekanan pasukan bekas KNIL akhirnya manuhutu memproklamirkan berdirinya RMS
pada 25 April 1950. Kemudian ia diangkat menjadi presiden pertama RMS lalu sumokil menjabat sebagai
menteri luar negeri RMS. Johannes Manuhutu hanya menjadi presiden selama 14 hari sampai 3 mei dan
kemudian ia mengucap sumpah setia kepada ibu pertiwi.
Johannes Manuhutu hanya menjadi presiden selama 14 hari sampai 3 mei dan kemudian ia mengucap
sumpah setia kepada ibu pertiwi. Sumokil lantas menjadi presiden RMS pada 3 Mei 1950. Bekas anggota
KNIL yang turut dalam pembentukan RMS kemudian naik pangkat tinggi, RMS pun resmi berdiri
wilayah RMS yang di klaim antara lain pulau ambon, pulau seram dan pulau buru ibukotanya adalah
ambon. RMS mempunyai bendera, lambang, dan lagu kebangsaan sendiri. Berdirinya negara RMS tidak
berjalan mulus, pejabat pejabat RMS sadar akan ditentang abis2an oleh nasionalis kamu republik dan
yang ditakutkan adalah serangan dari tentara APRIS yang akan menghancurkan gerakan gerakan separatis.
RMS pun mengkuatkan pasukannya bekas sersan tentara KNIL diangkat menjadi panglima angkatan
perang RMS. Ratusan bekas anggota KNIL dengan dibantuan ribuan pemuda bersenjata tombak dan
panah kemudian menjadi kekuatan inti militer RMS dengan semakin kuatnya militer RMS wajar saja ia
cukup disegani oleh APRIS dan TNI. Hal ini cukup membuat presiden Soekarno pusing.
 Upaya Penumpasan
Presiden sukarno mengambil langkah diplomasi dengan mengirimkan tim yang
diketuai oleh johannes leimena, namun upaya mediasi gagal soumukil dan
pengikut-pengikutnya menolak ajakan persatuan tersebut. Jalan damai dirasa
buntu, presiden sukarno sebagai panglima tertinggi harus menindak tegas mau
tidak mau harus menerjunkan pasukan TNI.
 Tokoh Tokoh Yang Terlibat
1.mr.dr.christian robert steven soumokil 2.dr.leimena

3.a.e kawilarang
SEKIAN DARI SAYA KURANG LEBIHNYA HARAP
DIMAAFKAN WASALLAMUALAIKUM WR.WB

Anda mungkin juga menyukai