Anda di halaman 1dari 11

Konsep Dasar Kelainan

Presentasi Dan Posisi (Dahi)


Emilsi maya putri
ernessy
PRESENTASI DAHI

Presentasi dahi terjadi manakalah kepala janin dalam sikap


ekstensi sedang. Pada pemeriksaan dalam dapat diraba
daerah sinisput yang berada diantara ubun-ubun besar dan
pangkal hidung.
Bila menetap,janin dengan presentasi ini tidak dapat
dilahirkan oleh karena besarnya diameter oksipitomental
yang harus melalui panggul. Janin dengan ukuran kecil dan
punggungnya berada di posterior atau ukuran panggul yang
sedemikian luas mungkin masih dapat dilahirkan
pervaginam.
Jika kepala janin ekstensi
sebagian,diameter
presentasi adalah mentovertikal
(13,5cm), ). ukuran ini melebihi
semua diameter di dalam panggul.
Untungnya,presentasi ini jarang,dengan isiden
yang dilaporkan sekitar 1:700.
• Kejadian presentasi dahi meningkat bila
didapatkan adanya polihidramnion (0,4
%),berat badan lahir < 1500 g
(0.19%),prematuritas (0,16%),dan
postmaturitas (0,1%). 
Etiologi

Penyebab presentasi dahi persisten paada


prinsipnya sama dengan pada presentasi muka
pada umumnya presentasi dahi tidak stabil dan
akan berubah menjadi presentasi muka atau
presentasi oksiput (cruikshank dan white,1973)
Diagnosis
Apabila mulut dan dagu janin dapat teraba,maka
diagnosis adalah presentasi muka. Sebanyak
24% presentasi dahi dapat terdiagnosis sebelum
kalan II. Pada palpasi abdomen dapat teraba
oksiput dan dagu janin diatas simpisis dengan
mudah.
Insiden
• 0,2% kelahiran pervagina (SSFP,2000/2001)
• >50% terdiagnosis atau terjadi pada stadium
kedua (Bhal et al.1998)
• Lebih sering pada primigravida
Tanda dan Gejala
• Persalinan mungkin menjadi lambat,lebih sulit,dan
dirasakan oleh ibu sebagai persalinan “nyeri pinggang”
• Pemeriksaan vagina menjadi sulit untuk
menginterprestasi karena edema dan tidak biasanya
cirri-ciri bagian presentasi
• Fontanela anterior dan sutura fontanela dapat diraba
pada salah satu sisi pelvis,tepi orbita disisi
lainnya,mata dan akar hidung juga dapat diraba
• Bagian presentasi biasanya sangat tinggi dan diameter
presentasi dirasakan sangat besar
• Pemeriksaan dalam
Bagian presentasi sering tinggi,fontanel anterior
mungkin terasa pada satu sisi panggul dan linea
orbitalis pada sisi lainnya. Jika dahi berhenti
turun,persalinan akan terhambat
• Pelahiran
Ekstensi yang berlanjut dapat mengubah presentasi
dahi menjadi presentasi wajah dan terkadang fleksi
dapat mengubah presentasi dahi menjadi presentasi
verteks yang menghasilkan pelahiran per vagina.
Keadaan ini dilaporkan dalam kelompok studi
dengan angka sebesar 25%.
Mekanisme Persalinan
Mekanisme persalinan pada presentasi dahi menyerupai
mekanisme persalinan pada presentasi muka. Oleh karena
itu,janin kecil muka dapat dilahirkan
Vaginal bila punggungnya berada di posterior.
Apabila presentasi dahi yang menetap dibiarkan berlanjut,maka
akan terjadi molase yang hebat sehingga diameter oksipitomental
akan berkurang dan terbentuk caput succedaneum di daerah dahi.
Persalinan dapat berlangsung hanya bila molase tersebut
membuat kepala bisa masuk panggul. Saat lahir melalui pintu
bawah panggul,kepala akan fleksi sehingga lahirlah
dahi,sinsiput,dan oksiput. Proses selanjutnya ekstensi sehingga
lahirlah wajah.
Penanganan
• Sebagian besar presentasi dahi memerlukan
pertolongan persalinan secara bedah sesar untuk
menghindari manipulasi vaginal
• Presentasi dahi yang menetap atau dengan selaput
ketuban yang sudah pecah sebaiknya dilakukan
bedah sesar untuk melahirkannya. Jangan
melahirkan menggunakan bantuan ekstraksi
vakum,forceps, atau simpisiotomi karena hanya
akan meningkatkan morbiditas dan mortalitas.
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai