Anda di halaman 1dari 9

FARMERS MEETING

SUKSES DALAM BERBUDIDAYA TANAMAN


DURIAN
BIOTIS AGRINDO
MITRA AGRINDO
RIAU
2021
Hama Pengganggu Tanaman Durian
• Penggerek Buah
Ciri – Cirinya :
Ulat Berada di Kulit buah dan di lindungi oleh jaring laba – laba.
Mekanisme penyerangan : larva yang menetas dari telur menggerek
dan melubangi kulit buah hingga masuk kedalam. Larva tersebut akan
berdiam didalam buah sampai menjadi dewasa.
Biasanya buah yang diserang akan jatuh sebelum tua.
Hama Penggangu Tanaman Durian
Penyebaran serangga penggerek buah melalui cara terbang berpindah
dari satu pohon ke pohon yang lainnya, kemudian akan bertelur di buah
yang terserang.
Kegiatan bertelur pada serangga penggerek buah dominan pada musim
menjelang kemarau.
Pengendalian dengan menggunakan insektisida Basudin, Sumithion 50
EC, Thiodan 35 EC dengan konsentrasi 2 -3 ml/l air.
Hama Pengganggu Tanaman Durian
• Lebah Mini
Ukuran lebah lebih kecil dari lebah pada umumnya.
Memiliki warna coklat kehitam dan bersayap bergaris putih lebar.
Pada fase ulat, hama ini menyerang
Hama Penggangu Tanaman Durian
• Ulat Penggerek Bunga
Menyerang tanaman yang baru berbunga, terutama kuncup bunga dan
calon buah.
Ulat ini berwarna hijau dengan kepala merah coklat. Setelah menjadi
kupu –kupu Berwarna merah sawo agak kecoklat abu abuan dan
bertubuh langsing.
Hama Pengganggu Tanaman Durian
Kuncup bunga yang terserang akan rusak dan putiknya banyak ke
guguran.
Gejalanya kuncup bunga akan patah akibat luka gigitan si ulat tersebut.
Pengendalian dengan cara menggunakan insektisida Supracide 40 EC,
Perfekthion 400 EC
Hama Penggangu Tanaman Durian
• Kutu Loncat
Ciri – cirinya :
Serangga berwarna coklat dan tubuhnya di kelilingi benang putih halus
dari hasil Sekresi tubuhnya.
Kutu loncat bergerombolan menyerang pucuk daun yang masih muda
dengan menyerap cairan pada daun. Sehingga daun akan kerdil, dan
menghambat pertumbuhan tanaman.
Kutu ini mengeluarkan cairan getah bening yang mengundang semut
untuk datang karena bersifat manis.
Hama Pengganggu Tanaman Durian
Daun daun yang terserang sebaiknya di pangkas dan dimusnahkan jauh
dari lingkungan perkebunan.
Pengendalian secara kimiawi bisa menggunakan insektisida Supracide
40 EC dengan konsentrasi 20 – 30 g/l air.
Penyakit Tanaman Durian

Anda mungkin juga menyukai