Anda di halaman 1dari 14

UTILITAS BANGUNAN

MENENTUKAN UKURAN PIPA


PENYALUR AIR BERSIH
Tabel A
Daya Buang Rata-Rata Perlengkapan Saniter
No. Perlengkapan Saniter Daya Buang Rata-Rata (liter/menit
1. Kloset 120
2. Bak Mandi 90
3. Wastafel 60
4. Urinoir 60
5. Bidet 90
6. Bak Cuci Dapur 90
7. Shower 60
8. Bak Cuci Pakaian 60
TABEL B
HUBUNGAN DAYA BUANG DAN KEBUTUHAN AIR
No Daya Buang Perlengkapan Saniter Kebutuhan Air (liter/menit)
. (liter/menit)
1. 600 50
2. 1200 100
3. 1800 120
4. 2400 160
5. 3000 180
6. 3600 200
7. 4200 215
8. 4800 240
9. 5400 360
10. 6000 270
11. 6600 280
12. 7200 295
13. 7500 320
14. 15000 500
15. 22000 700
16. 30000 870
TABEL C
KEBUTUHAN AIR PANAS
Flat Hospital Hotel Pabrik Kantor
Saniter
liter/menit
Wastafel 0,3 0,4 0,5 0,8 0,4
Shower 5 5 5 15 -
Bak Cuci 1,35 1,35 2 1,35 1,0
Dapur
Bak Cuci 16,5 16,7 16,7 16,7 16,7
Dapur
(untuk 500
orang)
Bak Pantry 0,35 0,65 0,65 - -
Faktor Reduksi 0,3 0,25 0,25 0,4 0,3
Faktor 1,25 0,60 0,80 1,0 2,0
Simpan
an
TABEL D

DATA UNTUK MENENTUKAN DIAMETER PIPA PENYALUR (ATAS DASAR KEHILANGAN TEKANAN 0,2 M)

No. Diameter (inci) Debit (liter/menit)


1. 3/8 5
2. ½ 12,5
3. ¾ 30
4. 1 65
5. 1¼ 130
6. 1½ 200
7. 2 425
8. 3 1500
9. 4 2000
KONVERSI UKURAN PIPA
CONTOH PERHITUNGAN
Suatu apartemen 15 lantai terdiri dari 12 flat /lantai dengan luas tiap flat
42 m². lantai 1 di gunakan untuk fasilitas komunal. Tentukan ukuran diameter
pipa penyalur untuk air bersih dingin dan panas pada denah flat di bawah
ini.

Gambar flat
Menghitung diameter pipa penyalur air bersih dingin
2 Pipa Seri Vertikal

Kloset = 2 x 14 lantai x 120 liter/menit = 3360 liter/menit

wastafel = 2 x 14 lantai x 60 liter/menit = 1680 liter/menit

Shower = 2 x 14 lantai x 60 liter/menit = 1680 liter/menit


Bak cuci dapur = 2 x 14 lantai x 90 liter/menit = 2520 liter/menit
Bak cuci pakaian = 2 x 14 lantai x 60 liter/menit = 1680 liter/menit
+

Total daya buang perlengkapan = 10920 liter / menit


Berdasarkan tabel B dengan jumlah daya buang perlengkapan tersebut kebutuhan air
bersih yang di butuhkan sebanyak 500 liter/menitv

Kebutuhan per alat plumbing = 1/5 x 500 litr/menit = 100 liter / menit

Menghitung diameter pipa penyalur air bersih panas


2 Pipa Seri
Vertikal:
Shower = 2 x 14 lantai x 5 liter/menit = 140 liter/menit

Total daya buang perlengkapan = 140 liter / menit

Kebutuhan per alat plumbing = 140 liter / menit

Berdasarkan tabel D, maka pipa air panas yang di gunakan yaitu Ø 1½


MENGHITUNG KEBUTUHAN AIR

Qh = Pemakaian air rata-rata m³/jam

Qd = Pemakaian air m³
T = Jangka waktu pemakaian
Qh maks = Qhm = C1 x Qh

Qhm = pemakaian air jam puncak


C1 = 1,5 – 2.0
Qh maks = Qmm = C2 x

Qmm = pemakaian air menit puncak


C2 = 3.0 – 4.0
CONTOH SOAL
Di ketahui : gedung kantor dengan luas 10.000 m²
(kebutuhan air untuk kantor 100 liter/hari/orang)

Hitung : Qd
Qh
Qhm
Qmm

Jawab
Di asumsikan keperluan utilitas 40% dari luas lantai, maka luas bangunan
= 0,6 x 10.000 m²
= 6.000 m²

Bila setiap karyawan menempati ruang seluas 5 m² ; maka kebutuhan air sehari

= x 100 liter = 120.000 liter ~ 120 m³


Tambahan untuk keberluan

Tamu : 25% jumlah karyawan @ 25 liter / orang /liter


Cuci lantai : 2 liter m²
Kebutuhan lain-lain : 20%

Sehingga
-Qd = (100% + 20%) x 120m³ = 144 m³ / hari
-Bila jam kantor di tetapkan selama 10 jam / hari , maka Qh = = 14,4 m³/jam

- Dengan di tetapkan c1 = 2 maka Qhm 2 x 14,4 m³/jam = 28,8 m³/jam


- Dengan di tetapkan c2 = 3 maka Qmm (3 x 14,4)/ 60m³/menit = 0,72m³/menit ~
12 liter / detik
PENENTUAN RESERVOIR BAWAH
Volume reservoir bawah = (50s/d100)%
Berdasarkan data hitung di atas jika volume reservoir bawah 100 % = 144 m³
jika volume reservoir bawah 50% = 72 m³

PENENTUAN RESERVOIR ATAS


VE = (QP – Qmaks) x Tp – Qpn x Tpn
Dimana

VE : Volume Reservoir Atas (liter)


Qp : Kebutuhan puncak (liter/menit)
Qmaks : Kebutuhan jam puncak (liter/menit)
Qpn : Kapasitas pompa pengisi (liter/menit)
Tp : Jangka waktu kebutuhan puncak (menit)
Tpn : Jangka waktu kerja pompa pengisi (menit)
Berdasarkan data hitungan di atas, maka *CONVERT
Qpn = Qhm m³/jam ~ke~ liter/menit
Qhm = 28,8 m³/jam = 480 liter/menit = (x)* 1000 : 60

Bila di tetapkan tp = 30 menit ; tpn = 10 menit

Jadi VE VE = (QP – Qmaks) x Tp – Qpn x Tpn

VE = (720 – 480) x 30 + (480 x 10) = 12.000 liter = 12 m³

Qhm 2 x Qh Qh = 14,4 m³/jam di convert


480 = 2 x Qh ke liter/menit
Qh = 240 liter/menit

Maka Qp = 3 x Qh
= 3 x 240 liter / menit
= 720 liter / menit

Anda mungkin juga menyukai