Anda di halaman 1dari 23

PRIORITAS MASALAH

BIDANG KESEHATAN MASYARAKAT

DINAS KESEHATAN
KABUPATEN EMPAT LAWANG
TAHUN 2021
 
TABEL 3.1
PRIORITAS MASALAH
BERDASARKAN METODE USG
SEKSI PROMKES
No Masalah U S G Total
1. Anggaran di seksi promosi kesehatan dan
pemberdayaan masyarakat masih terbatas sehingga 5 5 5 15
program tidak dapat dilaksanakan dengan optimal.

2. Kapasitas SDM yang kurang baik dari segi kualitas dan


kuantitas dengan beban kerja yang tinggi, sehingga
sering terjadi pergantian pengelola program dan
banyak pengelola program yang memegang lebih dari 4 5 5 14
1 program (rangkap jabatan) yang menyebabkan tidak
fokus dengan tugas yang di emban.

3. Kurangnya monitoring dan evaluasi pelaksanaan


program PHBS sehingga cakupan Rumah Tangga ber 4 5 5 14
PHBS masih rendah
SEKSI KESLING DAN KESJAOR
No Masalah U S G Total
1. Tertundanya Verifikasi Kabupaten/Kota Sehat pada 4 4 4 12
tahun 2021 di karenakan belum memenuhi syarat
utama yaitu 60% ODF (Open Defecation Free) / Bebas
Buang Air Besar Sembarangan

2. Tertundanya Perizinan TPS Limbah Medis karena 4 4 4 12


masih ada berkas yang belum lengkap

3. Masih Banyaknya Depot Air Minum( DAM ) yang 3 4 3 10


belum memiliki sertifikat laik Higiene
SEKSI KESGA DAN GIZI MASYARAKAT
No Masalah U S G Total
1. Masih adanya angka kematian ibu dan bayi 4 5 5 14

2. Masih kurangnya pemahaman dan pengaplikasian 4 5 5 14


maternal perinatal death notification

3. Masih rendahnya capaian entry data sasaran dan 4 5 5 14


pengukuran balita di aplikasi e-PPGBM
 
TABEL 3.2
PRIORITAS MASALAH
MENGGUNAKAN SKOR KRITERIA
SEKSI PROMKES
Kriteria
No Masalah Perkalian Ranking
Kegawatan Keseriusan Kecenderungan Daya
Ungkit
1. Anggaran di seksi
promosi kesehatan dan
pemberdayaan
masyarakat masih
terbatas sehingga 9 9 9 9 6561 1
program tidak dapat
dilaksanakan dengan
optimal.

2. Kurangnya monitoring
dan evaluasi pelaksanaan
program posyandu
sehingga cakupan 9 9 9 9 6561 2
posyandu aktif masih
rendah.

3. Kurangnya monitoring
dan evaluasi pelaksanaan
program PHBS sehingga 9 9 9 9 6561 3
cakupan Rumah Tangga
ber PHBS masih rendah
SEKSI KESLING DAN KESJAOR
Kriteria
No Masalah Perkalian Ranking
Kegawatan Keseriusan Kecenderungan Daya
Ungkit
1. Tertundanya Verifikasi
Kabupaten/Kota Sehat
pada tahun 2021 di
karenakan belum
memenuhi syarat utama
yaitu 60% ODF (Open 9 9 9 8 5.832 1
Defecation Free) / Bebas
Buang Air Besar
Sembarangan

2. Tertundanya Perizinan
TPS Limbah Medis karena
masih ada berkas yang 9 9 8 8 5.184 2
belum lengkap

3. Masih Banyaknya Depot


Air Minum (DAM) yang
belum memiliki sertifikat 9 8 8 8 4.608 3
laik Higiene
SEKSI KESGA DAN GIZI MASYARAKAT

Kriteria
Masalah Perkalian Ranking
Kegawatan Keseriusan Kecenderungan Daya
Ungkit
1. Masih
adanyaangkakematianibu 8 9 8 8 4608 4
dan bayi

2. Masih rendahnyacapaian
entry data sasaran dan
pengukuranbalita di 8 8 8 8 4096 4
aplikasi e-PPGBM

3. Masih
kurangnyapemahaman
dan pengaplikasian 8 9 8 7 4032 5
maternal perinatal death
notification
 
TABEL 3.3
MASALAH, PRIORITAS MASALAH DAN PENYEBAB
MASALAH
SEKSI PROMKES
No Prioritas Masalah Akar- Akar Penyebab Masalah Prioritas

1. Anggaran di seksi promosi kesehatan dan 1. Masih kurangnya advokasi terhadap pemangku kebijakan
pemberdayaan masyarakat masih 2. Pendekatan multisektoral masih belum optimal
terbatas sehingga program tidak dapat
dilaksanakan dengan optimal.

2. Kurangnya monitoring dan evaluasi 1. Kurangnya pengetahuan pengelola program puskesmas dalam
pelaksanaan program posyandu sehingga menentukan posyandu aktif
cakupan posyandu aktif masih rendah. 2. Kurangnya koordinasi yang dilakukan oleh pengelola laporan
puskesmas kepada pemangku kebijakan di desa tempat posyandu
masing-masing
3. Kurangnya pelatihan dan sosialisasi secara langsung dikarenakan
tidak adanya dana anggaran

3. Kurangnya monitoring dan evaluasi 1. Kurangnya pengetahuan pengelola program puskesmas dalam
pelaksanaan program PHBS sehingga pengisian dan penentuan Rumah Tangga ber PHBS.
cakupan Rumah Tangga ber PHBS masih 2. Kurangnya koordinasi yang dilakukan oleh pengelola laporan
rendah. puskesmas kepada pemangku kebijakan di desa setempat.
3. Kurangnya pelatihan dan sosialisasi secara langsung dikarenakan
tidak adanya dana anggaran
SEKSI KESLING DAN KESJAOR
N Prioritas Masalah Akar- Akar Penyebab Masalah Prioritas
o
1. Tertundanya Verifikasi 1. Masih Banyaknya Desa yang belum memenuhi
Kabupaten/Kota Sehat pada kriteria ODFdi karenakan Masih Kurangnya
tahun 2022 di karenakan belum Kesadaran Masyarakat untuk tidak buang air besar
memenuhi syarat utama yaitu sembarangan
60% ODF (Open Defecation 2. Adanya wabah covid sehingga dana yang di
Free) / Bebas Buang Air Besar peruntukkan membangun jamban Masyarakat
Sembarangan dialihkan.

2. Tertundanya Perizinan TPS 1. Masih kurangnya berkas yang diperlukan


Limbah Medis karena masih ada
berkas yang belum lengkap

3. Masih Banyaknya Depot Air 1. Masih kurangnya kesadaran Masyarakat akan


Minum( DAM ) yang belum pentingnya sertifikan laik higiene,
memiliki sertifikat laik Higiene 2. Belum tersedianya Laboratorium Kesling di
Kabupaten Empat lawang
SEKSI KESGA DAN GIZI MASYARAKAT
No Prioritas Masalah Akar- Akar Penyebab Masalah Prioritas
1. Masih adanya angka kematian ibu dan 1. Kurangnya evaluasi dari dinas kesehatan dan organisasi terkait
bayi untuk mengevaluasi secara berkala untuk menurunkan angka
KEMATIAN IBU kematian ibu dan bayi Audit Maternal) sebaiknya dilakukan 4
PKM TEBING TINGGI 5
PKM PADANG TEPONG 1 kali dalam setahun
PKM LESUNG 1 2. Kurangnya Kualitas ANC berkualitas pada ibu hamil, penerapan
Kematian Bayi ANC 10 T masih terkendala Alat
PKM TALANG PADANG 2
PKM PENDOPO 1 3. Puskesmas Rawat Inap belum mampu PONED (tenaga yang
PKM PADANG TEPONG 2 belum terorientasi PONED dan Sarana Prasarana yang belum
PKM MUARA PINANG 1 memadai)
PKM NANJUNGAN 1
Kematian balita
Pendopo Barat 1
2. Masih ada Balita stunting yang belum 1. Input data sasaran Balita yang dilakukan petugas belum
terdata mencapai 100 % , masih ada balita yang belum di entrykan di
sasaran
2. Rendahnya kunjungan Balita ke Posyandu, sehingga
menyebabkan data pengukuran balita yang dilakukan
petuugas rendah
3. Masih terbatasnya alat antropometri yang ada di Puskesmas
SEKSI PROMKES – AKAR MASALAH 1
SEKSI PROMKES – AKAR MASALAH 2
SEKSI PROMKES – AKAR MASALAH 3
SEKSI KESLING – AKAR MASALAH 1
SEKSI KESLING – AKAR MASALAH 2
SEKSI KESLING – AKAR MASALAH 3
SEKSI KESGA – AKAR MASALAH 1
SEKSI KESGA – AKAR MASALAH 2
SEKSI KESGA – AKAR MASALAH 3

Anda mungkin juga menyukai