Anda di halaman 1dari 29

PT.

KEIHIN INDONESIA

ALAT UKUR RADIASI

12 DESEMBER 2012
PT. KEIHIN INDONESIA

POKOK BAHASAN

1. Prinsip Dasar Deteksi Radiasi.


2. Jenis Detektor Radiasi.
3. Kelebihan Dan Kekurangan Detektor.
4.Alat Ukur Untuk Proteksi Radiasi.
4a. Dosimeter Perseorangan.
4b. Monitor Area.
PT. KEIHIN INDONESIA

TUJUAN INSTRUKSIONAL

Umum :

Peserta Training mengetahui jenis – jenis alat ukur


Radiasi baik yang digunakan untuk Proteksi Radiasi
maupun untuk aplikasi penelitian.
PT. KEIHIN INDONESIA
TUJUAN INSTRUKSIONAL

Khusus :

1. Menyebutkan bagian utama alat ukur radiasi,


2. Menyebutkan empat mekanisme pendeteksian
radiasi,
3. Menyebutkan kelebihan dan kekurangan
detektor isian gas, sintilasi, dan semikonduktor,
4. Menyebutkan perbedaan kegunaan dosimeter
perorangan, surveimeter dan monitor radiasi.
5. Menyebutkan Kekurangan Dan Kelebihan
Dosimeter perorangan.
6. Mengetahui cara menggunakan survei Meter.
PT. KEIHIN INDONESIA
1.PRINSIP DASAR PENGUKURAN

radiasi

detektor
Peralatan
penunjang

untuk mendeteksi dan mengukur radiasi


Apa yang diukur ?
 Kuantitas (Fluks)
 Energi
 Intensitas (Laju Dosis)
PT. KEIHIN INDONESIA
PRINSIP DASAR PENGUKURAN

Fluks (Kuantitas):
Jumlah radiasi pada suatu lokasi pengukuran
(radiasi per detik.m2)
Energi :
kekuatan dari setiap radiasi yang
dipancarkan
Intensitas:
(keV, MeV)
Hasil perkalian fluks dengan energi
(MeV per detik.m2)
Laju Dosis:
Intensitas dalam bentuk satuan proteksi radiasi
(Roentgen; Rem; Sievert)
PT. KEIHIN INDONESIA
PENGGUNAAN ALAT UKUR RADIASI

 Alat Ukur utk Proteksi Radiasi


mengukur intensitas atau dosis
radiasi untuk keperluan keselamatan
 Alat Ukur utk Aplikasi/Penelitian
mengukur kuantitas atau energi
radiasi untuk keperluan aplikasi atau
penelitian
PT. KEIHIN INDONESIA
2. JENIS DETEKTOR RADIASI

Detektor Isian Gas


Kelebihan :
 Kontruksi sangat sederhana

Kekurangan :
 Effisiensi rendah

Jenis Detektor Isian Gas :


 Detektor Ionisasi
 Detektor Proporsional
 Detektor Geiger Mueller (GM)
PT. KEIHIN INDONESIA
2. JENIS DETEKTOR RADIASI
Detektor Isian Gas

- - -
+ + +
Peraga
R
-
HV
+
PT. KEIHIN INDONESIA
2. JENIS DETEKTOR RADIASI

Detektor Sintilasi

Kelebihan :
 Effisiensi tinggi dan respon sangat cepat

Kekurangan :
 Kontruksi rumit
Jenis Detektor Sintilasi :
 NaI(Tl) untuk radiasi gamma
 LiI(Eu) untuk radiasi neutron
 Cair untuk alpha dan beta aktivitas rendah
 Plastik untuk radiasi sinar-X
ZnS(Ag) untuk partikel alpha
PT. KEIHIN INDONESIA
2. JENIS DETEKTOR RADIASI

Detektor Sintilasi

Bahan
photomultiplier
sintilator

peraga

Percikan cahaya
PT. KEIHIN INDONESIA
2. JENIS DETEKTOR RADIASI

Detektor Semikonduktor
Kelebihan :
 Resolusi tinggi

Kekurangan :
 Kontruksi rumit dan mudah rusak

Jenis Detektor Semikonduktor :


 HPGe untuk radiasi gamma
 SiLi untuk radiasi Sinar-X
 Sawar muka (surface barrier) untuk alpha / beta
PT. KEIHIN INDONESIA
2. JENIS DETEKTOR RADIASI

Detektor Semikonduktor

Tipe p
+ +
+

- - -
R

Tipe n Peraga

+ -
PT. KEIHIN INDONESIA
3. KELEBIHAN DAN KEKURANGAN DETEKTOR

Jenis Detektor Kelebihan Kekurangan


Isian Gas Konstruksi Sederhana Efisiensi terendah
Efisiensi Tinggi Resolusi terendah
Sintilasi Respon Cepat Konstruksi Rumit
Semikonduktor Resolusi tertinggi Konstruksi Rumit
PT. KEIHIN INDONESIA
4. ALAT UKUR UNTUK PROTEKSI RADIASI

 Dosimeter Perorangan
 Monitor Area
PT. KEIHIN INDONESIA
4. ALAT UKUR UNTUK PROTEKSI RADIASI

4a. DOSIMETER PERORANGAN


Fungsi : Mengukur dosis yang mengenainya
secara akumulasi.

Jenisnya :  Dosimeter saku


 Film Badge
 TLD / RPLD
PT. KEIHIN INDONESIA
4. ALAT UKUR UNTUK PROTEKSI RADIASI

4a1. Dosimeter Saku

Gas
Jarum Quartz

0
PT. KEIHIN INDONESIA
4. ALAT UKUR UNTUK PROTEKSI RADIASI

Dosimeter Saku

Gas
Jarum Quartz

20
PT. KEIHIN INDONESIA
4. ALAT UKUR UNTUK PROTEKSI RADIASI

4a2. Film Badge

Film
Film baru

Setelah
diproses
Film

Larutan
developer

radiasi Setelah
dikenai radiasi
PT. KEIHIN INDONESIA
4. ALAT UKUR UNTUK PROTEKSI RADIASI

4a2. Film Badge


Kurva Tingkat Kehitaman Film

Tingkat
Kehitaman B

10 mrem Dosis Radiasi


PT. KEIHIN INDONESIA
4. ALAT UKUR UNTUK PROTEKSI RADIASI

4a2. Film Badge


Filter pada Film Badge
PT. KEIHIN INDONESIA
4. ALAT UKUR UNTUK PROTEKSI RADIASI

4a2. Film Badge


Fungsi filter :
untuk membedakan jenis dan energi radiasi yang
mengenai film badge

1. Tanpa filter  semua radiasi


2. Plastik  radiasi beta energi rendah
3. Tembaga  radiasi beta energi tinggi dan
gamma
4. Sn dan Pb  radiasi gamma energi tinggi
5. Cd dan Pb  radiasi neutron
PT. KEIHIN INDONESIA
4. ALAT UKUR UNTUK PROTEKSI RADIASI

4a3. Dosimeter Luminisensi

• Dosimeter Termoluminisensi (TLD)


– Pengeksitasi  panas

• Dosimeter Radiofotoluminisensi (RPLD)


– Pengeksitasi  ultra violet
PT. KEIHIN INDONESIA
4. ALAT UKUR UNTUK PROTEKSI RADIASI

4a4. Dosimeter Luminisensi

Jenis Dosimeter Keunggulan Kelemahan


Dosimeter Saku Dapat Dibaca Langsung Tidak Teliti
Ada arus Bocor
Lebih Teliti
Film Badge Akumulasi lebih baik Tidak dapat dibaca langsung
perlu alat bantu :proses
kamar gelap;densitometer
dan kurav kalibrasi dosis vs
Dapat baca berulang tingkat kehitaman
Sebagai dokumentasi
Paling teliti Tidak dapat dibaca langsung
TLD / RPLD Akumulasi lebih baik
PT. KEIHIN INDONESIA
4. ALAT UKUR UNTUK PROTEKSI RADIASI

4b. Monitor Area

Mengukur laju paparan atau laju dosis radiasi di


tempat kerja secara langsung

 Permanen (fixed)
 Tidak Permanen (portabel) → Surveimeter
PT. KEIHIN INDONESIA
4. ALAT UKUR UNTUK PROTEKSI RADIASI

4b. Monitor Area

Jenis :
 Surveimeter g / sinar-X
 Surveimeter b dan g
 Surveimeter a
 Surveimeter neutron
 Surveimeter Multi Guna
PT. KEIHIN INDONESIA
4. ALAT UKUR UNTUK PROTEKSI RADIASI

4b. Monitor Area

Langkah Sebelum Memakai Survei meter


 Periksa sertifikat kalibrasi
 Tanggal kalibrasi
 Faktor kalibrasi

 Periksa Baterai
 Pelajari pembacaan/skala
PT. KEIHIN INDONESIA
4. ALAT UKUR UNTUK PROTEKSI RADIASI

Suatu nilai yang membandingkan antara laju


dosis sebenarnya (Ds) dan laju dosis yang
ditunjukkan oleh alat ukur (Du).

Ds
Fk 
Du
PT. KEIHIN INDONESIA

Anda mungkin juga menyukai